• Tidak ada hasil yang ditemukan

IMPLEMENTASI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY MELALUI KEGIATAN PENGADAAN SARANA AIR BERSIH PT ANGKASA PURA II BANDUNG.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "IMPLEMENTASI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY MELALUI KEGIATAN PENGADAAN SARANA AIR BERSIH PT ANGKASA PURA II BANDUNG."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i

ABSTRAK

Ramos Purba, 210110110671, 2011 Jurusan Ilmu Hubungan Masyarakat,

Fakultas Ilmu Komunikasi, Universitas Padjadjaran. Penelitian ini berjudul

“Implementasi Corporate Social Responsibility Melalui Kegiatan Pengadaan

Sarana Air Bersih PT Angkasa Pur

a II Bandung” –

Studi Deskriptif-Kualitatif

Mengenai Program Bina Lingkungan Melalui Kegiatan Pengadaan Sarana Air

Bersih di PT Angkasa Pura II Bandung - di bawah bimbingan Dr. Agus Rahmat,

M.Pd. sebagai pembimbing utama dan H. Wawan Setiawan, Drs., M.I.Kom

sebagai pembimbing pendamping.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tahapan implementasi CSR

Pengadaan Sarana Air Bersih oleh PT Angkasa Pura II Bandung serta manfaat dan

hasilnya bagi masyarakat sekitar.

Metode Penulisan yang digunakan adalah metode kualitatif-deskriptif.

Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan

kepustakaan. Key informan yang diambil meliputi pihak internal dan eksternal.

Pihak Internal yaitu kepala dinas PKBL dan satu orang staf.Pihak eksternal adalah

Camat Andir, Lurah Campaka, ketua RW 02, RW 03, dan RW 04 serta beberapa

warga penerima bantuan.

(2)

ii

ABSTRACT

Ramos Purba,

210110110671, 2011 Department of Public Relations,

Faculty of Communication, University of Padjadjaran. This study, entitled

"Implementation of Corporate Social Responsibility Through the activities of

Clean Water Supply PT Angkasa Pura II Bandung" --Qualitative Descriptive

Study Regarding Community Development Program Through the activities of

Clean Water Supply PT Angkasa Pura II Bandung - under the guidance of Dr.

Agus Rahmat, M.Pd. as main supervisor and H. Henry Setiawan, Drs., MIKom as

mentors companion.

This study aims to determine the stage of implementation of CSR

Procurement of Clean Water by PT Angkasa Pura II Bandung as well as the

benefits and outcomes for local communities.

Writing method used is qualitative-descriptive method. Data collection

techniques used were observation, interviews, and literature. Key informants were

taken covering internal and external parties. Internal party is head of CSR and

one external staf. The government is Subdistrict Andir, Head Campaka

, RW 02,

RW 03

and

RW 04

and some people receiving assistance.

Referensi

Dokumen terkait

 The right to self-determination is excluded from the rights of IP because it is considered as something contradictory with the principle of the unitary state of Indonesia (look:

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan yoga terhadap penurunan tekanan darah pada lansia di Panti Wreda Pengayoman “PELKRIS” dan Panti Wreda Omega Semarang..

Komputer merupakan salah satu sarana dalam perkembangan informasi dewasa ini, karena dengan bantuan komputer dapat menghasilakan hasil yang optimal dalam waktu yang relatife

Jadi dalam pelaksanaan relokasi permukiman warga bantaran Sungai Ciliwung yang merupakan program pemerintah sesuai dengan pengadaan tanah untuk kepentingan

Menjadi menarik ketika etnis Minang merupakan salah satu etnis yang sering diangkat pada Media, namun banyak penggambaran akan etnis Minang yang disajikan membuat etnis ini

Rencana Terpadu dan Program Investasi Infrastruktur Jangka Menengah (RPI2-JM) Bidang Cipta Karya merupakan dokumen perencanaan dan pemrograman pembangunan

Strategi dalam mengatasi pembiayaan bermasalah yang dilakukan oleh BMT Harapan Umat Cabang Jekulo adalah teguran dengan kriteria pembiayaan berjalan yang belum jatuh

Diharapkan, penelitian ini dapat memberikan informasi yang berguna bagi konsumen terkait pentingnya pengaruh experiential marketing dan service quality terhadap repurchase