• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Sosialisasi Perpajakan Melalui Intensifikasi dan Ekstensifikasi terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Kasus pada KPP Pratama Bandung Karees).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Sosialisasi Perpajakan Melalui Intensifikasi dan Ekstensifikasi terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Kasus pada KPP Pratama Bandung Karees)."

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

vi

ABSTRACT

Government working to improve the national tax system to improve tax compliance. This study aims to determine whether intensification socialization and extensification socialization effect on tax compliance. This research was conducted at the Tax Office (KPP) Pratama Bandung Karees by taking 100 samples from the taxpayer. Questionnaires distributed to retrieve the primary data. Sampling technique in this study were taken by convenience sampling method. The analytical method used was multiple linear regression using SPSS 16.0 tools. The results showed that intensification and extensification of taxation are extending the tax effect on tax compliance.

(2)

vii

ABSTRAK

Pemerintah berupaya menyempurnakan sistem perpajakan nasional untuk meningkatkan kepatuhan wajib pajak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah sosialisasi secara intensifikasi dan sosialisasi secara ekstensifikasi berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak. Penelitian ini dilakukan pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Bandung Karees dengan mengambil 100 sampel dari Wajib Pajak. Kuesioner disebarkan untuk mengambil data primer. Teknik penentuan sampel dalam penelitian ini diambil dengan metode convenience sampling. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda menggunakan alat bantu SPSS 16.0. Hasil penelitian menunjukkan sosialisasi perpajakan secara intensifikasi dan sosialisasi perpajakan secara ekstensifikasi berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak

(3)

viii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... iii

PERNYATAAN PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN ... iv

KATA PENGANTAR ... v

1.1 Latar Belakang Penelitian ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 3

1.3 Tujuan Penelitian ... 3

1.4 Manfaat Penelitian ... 4

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS ... 5

(4)

ix

2.2 Landasan Teori ... 6

2.2.1 Perpajakan ... 6

2.2.1.1 Pengertian Umum Pajak... 6

2.2.1.2 Fungsi Pajak ... 7

2.2.1.3 Syarat Pemungutan Pajak... 8

2.2.1.4 Sistem Pemungutan Pajak ... 9

2.2.1.5 Pengertian Wajib Pajak Orang Pribadi ... 10

2.2.1.6 Hak dan Kewajiban Wajib Pajak ... 11

2.2.2.1 Pengertian Sosialisasi Perpajakan ... 12

2.2.2.2 Dimensi Sosialisasi Perpajakan ... 14

2.2.3 Kepatuhan Wajib Pajak ... 15

2.2.3.1 Pengertian Kepatuhan Wajib Pajak ... 15

2.2.3.2 Kriteria Wajib Pajak Patuh ... 17

2.2.3.3 Pengaruh Sosialisasi Perpajakan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak ... 19

2.3 Kerangka Pemikiran ... 20

2.4 Hipotesis ... 21

BAB III METODOLOGI PENELITIAN... 22

3.1 Objek Penelitian ... 22

3.1.1 Sejarah Singkat... 22

3.1.2 Struktur Organisasi ... 24

3.1.3 Uraian Tugas dan Jabatan KPP Pratama Bandung Karees ... 26

3.2 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 31

(5)

x

3.2.2 Pengukuran Variabel ... 31

3.3 Teknik Penentuan Populasi dan Sampel ... 35

3.3.1 Populasi ... 35

3.3.2 Sampel ... 35

3.4 Teknik Pengumpulan Data ... 36

3.4.1 Jenis Data ... 36

3.4.2 Pengumpulan Data ... 36

3.5 Metode Pengujian Data ... 37

3.5.1 Uji Validitas ... 37

3.5.2 Uji Reliabilitas ... 38

3.5.3 Uji Asumsi Klasik ... 39

3.5.3.1 Uji Normalitas ... 39

3.5.3.2 Uji Multikolinearitas ... 40

3.5.3.3 Uji Heteroskedisitas ... 40

3.6 Teknik Analisis ... 41

3.6.1 Analisis Statistik Deskriptif ... 41

3.6.2 Analisis Regresi Linier Berganda ... 41

3.6.3 Uji Hipotesis ... 43

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 44

4.1 Hasil Penelitian ... 44

4.1.1 Analisis Deskriptif ... 44

4.1.1.1 Sosialisasi Perpajakan Secara Intensifikasi ... 46

4.1.1.2 Sosialisasi Perpajakan Secara Ekstensifikas ... 47

(6)

xi

4.2 Analisis Statistik ... 49

4.2.1 Uji Validitas Variabel X1... 49

4.2.2 Uji Validitas Variabel X2... 50

4.2.3 Uji Validitas Variabel Y... 50

4.3 Hasil Uji Reliabilitas ... 51

4.3.2 Uji Reliabilitas Variabel X dan Y ... 51

4.4 Hasil Uji Asumsi Klasik ... 52

4.4.1 Uji Normalitas ... 52

4.4.2 Uji Multikolinearitas ... 53

4.4.3 Uji Heteroskedisitas ... 53

4.5 Analisis Regresi Berganda ... 54

4.5.2 Uji Koefisien Determinasi ... 54

4.6 Hasil Pengujian Hipotesis ... 56

4.6.1 Pengujian Hipotesis Pengaruh Sosialisasi Perpajakan Secara Intensifikasi Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dengan Uji Korelasi Pearson ... 56

4.6.2 Pengujian Hipotesis Pengaruh Sosialisasi Perpajakan Secara Ekstensifikasi Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dengan Uji Korelasi Pearson ... 57

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ... 58

5.1 Simpulan ... 58

(7)

xii

(8)

xiv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 3.1 Pengukuran Skala Likert ... 32

Tabel 3.2 Variabel Penelitian, Indikatir, Butir Pernyataan ... 33

Tabel 3.3 Kategori Penilaian Tinggi Rendahnya Reliabilitas Instrumen ... 39

Tabel 3.4 Tingkat Keeratan Korelasi ... 43

Tabel 4.1 Deskripsi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ... 44

Tabel 4.2 Deskripsi Responden Berdasarkan Lama Menjadi Wajib Pajak ... 45

Tabel 4.3 Deskripsi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Terakhir ... 45

Tabel 4.4 Analisis Deskriptif Variabel Sosialisasi Perpajakan Secara Intensifikasi ... 46

Tabel 4.5 Analisis Deskriptif Variabel Sosialisasi Perpajakan Secara Ekstensifikasi ... 47

Tabel 4.6 Analisis Deskriptif Variabel Kepatuhan Wajib Pajak... 48

Tabel 4.7 Uji Validitas Variabel Sosialisasi Intensifikasi Perpajakan ... 49

Tabel 4.8 Uji Validitas Variabel Sosialisasi Ekstensifikasi Perpajakan ... 50

Tabel 4.9 Uji Validitas Variabel Kepatuhan Wajib Pajak ... 50

Tabel 4.10 Uji Reliabilitas ... 51

Tabel 4.11 Uji Normalitas ... 52

Tabel 4.12 Uji Multikolonieritas ... 53

Tabel 4.13 Uji Heteroskedisitas ... 53

Tabel 4.14 Uji Regresi Berganda ... 54

(9)

xv

Tabel 4.16 Uji Koefisien Regresi Berganda ... 55 Tabel 4.17 Uji Hipotesis Pengaruh Sosialisasi Intensifikasi Perpajakan

Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak ... 56 Tabel 4.18 Uji Hipotesis Pengaruh Sosialisasi Ekstensifikasi Perpajakan

(10)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Halaman Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran ... 20 Gambar 3.1 Struktur Organisasi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung

(11)

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran A Kuesioner ... 61

Lampiran B Uji Validitas ... 64

Lampiran C Uji Reliabilitas ... 67

Lampiran D Uji Asumsi Klasik... 68

Lampiran E Uji Regresi Berganda ... 70

Lampiran F Uji Parsial ... 71

(12)

1

Universitas Kristen Maranatha

BAB I

PENDAHULUAN

1.1Latar Belakang Penelitian

Pajak adalah bagian yang sangat penting dalam penerimaan negara. Pemungutan pajak pada hakekatnya adalah wujud dari rasa pengabdian, kewajiban dan partisipasi rakyat. Dalam hal ini wajib pajak dihimbau secara langsung melaksanakan kewajiban perpajakannya guna membiayai pengeluaran negara dan pembangunan nasional. Oleh karena itu pemerintah berusaha menggali potensi sumber penerimaan pajak. (Waluyo, 2008:5)

Salah satu upaya pemerintah dalam menggali potensi sumber penerimaan pajak melalui Direktorat Jenderal Pajak adalah melalui sosialisasi perpajakan. Sosialisasi perpajakan merupakan upaya untuk memberikan pengertian, informasi dan pembinaan kepada masyarakat dan wajib pajak mengenai segala sesuatu yang berhubungan dengan perpajakan dan perundang-undangan. Sosialisasi dapat dilakukan melalui media komunikasi baik media cetak seperti surat kabar, majalah maupun media audio visual seperti radio atau televisi.

(13)

Bab I. Pendahuluan 2

Universitas Kristen Maranatha dibayar, mengisi Surat Pemberitahuan (SPT) dengan benar, melaporkan serta menyetorkan kewajiban pajak dengan tepat waktu dipandang masih rendah. Kepatuhan Wajib Pajak diharapkan tumbuh, sehingga target penerimaan pajak dapat tercapai dengan adanya sosialisasi perpajakan.

Penelitian sebelumnya dilakukan oleh Hidayat (2005) tentang “Pengaruh Kualitas Pelayanan Administrasi dan Sosialisasi Perpajakan Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Setiabudi Satu”. Hidayat menyimpulkan bahwa sosialisasi perpajakan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak.

Penelitian lain dilakukan oleh Solikhin (2007) dengan judul “Pengaruh Sosialisasi Perpajakan, Kualitas Pelayanan, dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kantor Pajak Pratama Mampang Prapatan Jakarta”. Solikhin menyimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara sosialisasi perpajakan, kualitas pelayanan dan sanksi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak Kantor Pajak Pratama Mampang Prapatan Jakarta.

(14)

Bab I. Pendahuluan 3

Universitas Kristen Maranatha

1.2 Perumusan Masalah

Dari uraian diatas, maka perumusan masalah yang akan dibahas yaitu :

1. Apakah terdapat pengaruh antara intensifikasi sosialisasi perpajakan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Karees ?

2. Apakah terdapat pengaruh antara ekstensifikasi sosialisasi perpajakan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Karees ?

1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian

Sesuai dengan permasalahan yang telah dirumuskan, maka tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini yaitu :

1. Mengetahui pengaruh antara intensifikasi sosialisasi perpajakan terhadap tingkat kepatuhan Wajib Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Karees.

(15)

Bab I. Pendahuluan 4

Universitas Kristen Maranatha

1.4 Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi pihak-pihak dibawah ini, antara lain :

1. Bagi Peneliti

Dapat digunakan sebagai referensi di penelitian selanjutnya. 2. Bagi Praktisi Bisnis

Dapat digunakan sebagai referensi untuk sosialisasi perpajakan khususnya mengenai pengaruhnya terhadap kepatuhan wajib pajak.

3. Bagi Wajib Pajak

(16)

58

Universitas Kristen Maranatha

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai pengaruh sosialisasi perpajakan secara intensifikasi dan ekstensifikasi terhadap kepatuhan wajib pajak. Berdasar penelitian yang dilakukan terhadap 100 sampel Wajib Pajak didapat hasil penelitian sebagai berikut :

Melalui hasil pengujian statistik menggunakan uji korelasi Pearson.

1. Sosialisasi secara intensifikasi mempunyai nilai sig 0,002 < 0,05 sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Maka dapat disimpulkan bahwa sosialisasi perpajakan secara intensifikasi mempunyai pengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak. Tingkat keeratan hubungan antara sosialisasi secara intensifikasi terhadap kepatuhan wajib pajak adalah sebesar 0,717 (71,7%).

2. Sosialisasi secara ekstensifikasi mempunyai nilai sig 0,011 < 0,05 sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Maka dapat disimpulkan bahwa sosialisasi perpajakan secara ekstensifikasi mempunyai pengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak. Tingkat keeratan hubungan antara sosialisasi secara intensifikasi terhadap kepatuhan wajib pajak adalah sebesar 0,589 (58,9%).

(17)

Bab V. Simpulan Dan Saran 59

Universitas Kristen Maranatha sisanya 49 % (100% - 51% = 49%) dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang lebih dominan misalnya sanksi perpajakan, dan pemeriksaan pajak

5.2 Saran

Berdasarkan hasil kesimpulan yang telah diuraikan, maka dapat disarankan hal-hal sebagai berikut:

1. Bagi peneliti selanjutnya, disarankan sebaiknya memperluas lingkup penelitian dengan menambah obyek penelitian yaitu melakukan penelitian bukan hanya di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama, tetapi di wilayah yang lebih luas antara lain di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Madya, Kantor Wilayah Pajak dan Direktorat Jenderal Perpajakan. Selain itu menambah indikator sosialisasi perpajakan dan menambah periode pengamatan.

(18)

60

DAFTAR PUSTAKA

Ghozali, Imam. 2009. Aplikasi Analisis Mutivariate dengan Program SPSS. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang

Gujarati, Damodar. (2006). Dasar-Dasar Ekonometrika. Erlangga, Jakarta.

Jogiyanto. 2010. Metodologi Penelitian Bisnis : Salah Kaprah dan Pengalaman-Pengalaman. Edisi Pertama, BPFE, Yogyakarta.

Mardiasmo. 2006. Perpajakan, Edisi Revisi, Andi, Yogyakarta.

Peraturan Menteri Keuangan RI Nomor 162/PMK.011/2012 tentang Penyesuaian Besarnya Penghasilan Tidak Kena Pajak.

Rahayu, Siti Kurnia dan Ely Suhayati. 2010. Perpajakan, Teori dan Teknis Perhitungan. Penerbit Graha Ilmu, Yogyakarta.

Resmi, Siti. 2008. Perpajakan : Teori dan Kasus, buku 1, edisi 4, Salemba Empat, Santoso, Singgih. 2010. Pelatihan SPSS Statistika Parametrik. Penerbit Elex Media

Komputindo, Jakarta.

Sekaran, U. 2003. Research Method for Bussiness: A Skill Building Approach, John Wiley & Sons, Inc. New York

Suliyanto. 2006. Metode Riset Bisnis. Edisi Pertama, Andi, Yogyakarta.

Sunjoyo, Setiawan, R., Carolina, V., Magdalena, N., dan Kurniawan, A. 2013. Aplikasi SPSS untuk Smart Riset. Penerbit Alfabeta, Bandung.

Umar, Husein. 2003. Metode Penelitian Untuk Sripsi dan Tesis Bisnis. PT Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Undang-Undang Republik Indonesia No. 36 Tahun 2008 Tentang Pajak Penghasilan. Waluyo. 2010. Perpajakan Indonesia. Penerbit Salemba Empat, Jakarta. Widayati dan Nurlis. 2010. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kemauan Untuk

Membayar Pajak Wajib Pajak Orang Pribadi yang Melakukan Pekerjaan Bebas (Studi Kasus pada KPP Pratama Gambir Tiga). Simposium Nasional Akuntansi XIII. Purwokerto.

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan uraian di atas dapat disimpulkan bahwa anak yang diasuh dan dididik dengan pola asuh demokratis akan memiliki kecenderungan untuk melakukan interaksi sosial,

variety of language used in Pasar Pabean make the writer interested in analyzing the request strategies used by the buyers to the sellers of different ethnicity. In brief,

pelayanan lingkungan yang hanya boleh dilewati oleh pembangunan jalur servis atau pelayanan.. 18 Pengadaan Becak Motor Sampah Berpotensi menimbulkan Kemacetan Lalulintas akibat

Strategi pengelolaan potensi sumberdaya perikanan dalam upaya penguatan sistem kelembagaan adat Suku Kuri di Kampung Sarbe Teluk Bintuni yaitu: pengembangan wilayah

Pengembangan tersebut harus dikendalikan dengan memastikan, menerapkan, dan memelihara proses yang telah dikembangkan secara efektif dan efisien untuk memenuhi harapan dan

1. Babun Suharto, SE., MM selaku Rektor IAIN Jember. Sutrisno RS, M.HI selaku Dekan Fakultas Syari’ah. Bapak Muhaimin, M.HI selaku Ketua Jurusan Hukum Islam. Ibu Inayatul Anisah,

“PENGARUH SOSIALISASI PERPAJAKAN, SANKSI PAJAK DAN PEMERIKSAAN PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI PADA KPP PRATAMA BATU”.. Author: Gabriella Yuni Anugerahdini

Pengaruh Sosialisasi Perpajakan, Pengetahuan Tarif Perpajakan, dan Pemahaman Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Pada UMKM Yang Terdaftar Sebagai Wajib Pajak Di