• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kajian Ekologi Solenopsis geminata (F) sebagai Agens Pengendali Hayati Keong Emas (Pomacea sp.).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Kajian Ekologi Solenopsis geminata (F) sebagai Agens Pengendali Hayati Keong Emas (Pomacea sp.)."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Kajian Ekologi Solenopsis geminata (F) sebagai Agens Pengendali Hayati Keong Emas (Pomacea sp.)

Subagiya dan Pardjo

Penelitian Kajian Ekologi Solenopsis geminata (F) sebagai Agens Pengendali Hayati Keong Emas (Pomacea sp.) telah dilaksanakan baik di lapangan maupun di laboratorium Ilmu Hama dan Penyakit Fakultas Pertanian dari bulan Maret – Desember 2011. Metode yang digunakan pada penelitian adalah metode survei dan percobaan laboratorium.

Penelitian dilakukan pada daerah yang memiliki temperatur harian rata-rata 32oC, yaitu pada daerah ketinggian ± 150 m di atas permukaan laut. Tujuan

utama penelitian ini adalah mendapatkan jenis pakan buatan (artificial diet) yang cocok bagi S. geminata, mendapatkan habitat yang cocok bagi perkembangan S. geminata, dan mendapatkan umur telur Pomacea sp. yang rentan bagi S. geminata.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pakan yang cocok bagi semut predator S. geminata.adalah yang terbuat dari bahan gula dan protein hewani dengan perbandingan 1:1, bahan pembuat sarang yang cocok sebagai tempat koloni semut predator S. geminata. Adalah bahan tanah liat, tanah pasir, dan bahan organik dengan perbandingan 2:2:1; di luar koloni semut predator S. geminata. mencari makan dengan komposisi kasta setiap 12 – 16 individu kasta pekerja selalu didampingi oleh 1 individu kasta prajurit; dan telur Pomacea sp. yang berumur satu dan dua hari setelah telur keluar dari induk lebih rentan termangsa semut predator S. geminata dari pada yang berumur tiga hari. Ada kecenderungan bahwa semakin banyak populasi semut predator semakin efektif melakukan pemangsaan terhadap telur Pomacea sp.

Referensi

Dokumen terkait

Panitia Natal dan Tahun Baru Warga Katolik Gunung Kidul mengundang Warga Katolik Gunung Kidul se-Jabotabek dalam misa kudus dan ramah tamah pada hari Minggu tanggal 19 Januari

Sumber data dalam penelitian adalah data primer dan data sekunder, data primer merupakan data dan informasi yang diperoleh langsung dari sumbernya, yaitu kuesioner yang

Untuk menguji secara bersama-sama (simultan) antara variabel bebas dengan variabel terikat dengan melihat nilai F hitung pada tingkat signifikansi yang

Program Studi ini mencetak sarjana ilmu komunikasi dengan spesialisasi jurnalistik yang memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam menulis, mengedit, mendesain dan memproduksi

Menurut Whitnah (2010), kedua-duanya merupakan fungsi yang paling banyak digunakan dalam Facebook. Ia terbukti sebagai satu cara ringkas untuk berbincang dan

Tujuan: Mengetahui efektivitas penyuluhan rabun jauh (miopia) terhadap tingkat pengetahuan siswa kelas VI SD Islam Al-Azhar 21 Pontianak sehingga mencegah

Makna Pemujaan Ratu Ni- yang di Kota Denpasar adalah ; (1) Makna Pen- guatan Keimanan kepada Tuhan Yang Maha Esa adalah kehadiran Pura Gria Anyar Tanah Kilap sebagai tempat

Indeks kesamaan ini akan memiliki nilai sama dengan 1 apabila terdapat kesamaan secara penuh atau jika serangkaian spesies dari kedua individu sebanyak 161 ekor