• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH 2022

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH 2022"

Copied!
81
0
0

Teks penuh

(1)

PEMERINTAH

KOTA YOGYAKARTA

RENCANA KERJA

PERANGKAT DAERAH 2022

KEMANTREN MANTRIJERON KOTA YOGYAKARTA

2021

(2)

ii DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i DAFTAR ISI... ii BAB I. PENDAHULUAN... I-1 1.1. Latar Belakang ... I-1 1.2. Landasan Hukum ... I-2 1.3. Maksud dan Tujuan ... I-4 1.4. Sistematika Penulisan ... I-5 BAB II. HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU .... II-6 2. 1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu dan

Capaian Renstra Perangkat Daerah ... II-6 2. 2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah ... II-20 2. 3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat

Daerah ... II-22 2. 4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD ... II-23 2. 5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat ... II-26 BAB III. TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH ... III-56 3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional ... III-56 3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah ... III-56 3.3. Program, Kegiatan dan Sub Kegiatan ... III-57 BAB IV. RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH ... IV-60 BAB V. PENUTUP ... V-73 LAMPIRAN

(3)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | I - 1 BAB I

PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

Perencanaan adalah suatu proses yang sistematis untuk mewujudkan kondisi masa depan yang diharapkan secara ekonomis, efisien dan efektif, yang meliputi tahapan penyusunan rencana yang SMART, terpadu, dan tanggap terhadap dinamika perubahan, tahapan penetapan rencana, tahapan pengendalian pelaksanaan rencana dan tahapan evaluasi hasil pelaksanaan rencana. Telah dipahami secara umum bahwa; gagal merencanakan sama dengan merencanakan kegagalan.

Daerah sesuai dengan kewenangannya menyelenggarakan perencanaan Pembangunan Daerah sebagai satu kesatuan dalam system perencanaan Pembangunan Nasional. Secara teknis operasional, perencanaan Pembangunan Daerah tersebut diselenggarakan oleh seluruh Perangkat Daerah, yang dikoordinasikan, disinergikan dan diharmonisasikan oleh Perangkat Daerah yang membidangi perencanaan Pembangunan Daerah.

Dokumen perencanaan di tingkat Perangkat Daerah adalah Rencana Strategis dan Rencana Kerja Perangkat Daerah. Rencana Strategis Perangkat Daerah (Renstra Perangkat Daerah) adalah dokumen perencanaan Perangkat Daerah untuk periode 5 (lima) tahun yang menjadi pedoman dalam peningkatan kinerja penyelenggaraan pembangunan bidang urusan pemerintahan untuk mewujudkan target RPJMD yang diselaraskan dengan pencapaian sasaran Pembangunan Nasional.

Rencana Kerja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Tahun 2022 (Renja PD) adalah dokumen perencanaan kinerja Perangkat Daerah untuk periode 1 (satu) tahun yang menjadi pedoman penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran (RKA) Perangkat Daerah untuk mengoptimalkan pencapaian target kinerja Renstra dan RPJMD yang diselaraskan dengan pencapaian sasaran Pembangunan Nasional.

Rencana Kerja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Kota Yogyakarta memuat program, kegiatan, lokasi dan kelompok sasaran yang disertai indikator kinerja dan pendanaan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Tahapan penyusunan Rencana Kerja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Kota Yogyakarta adalah sebagai berikut :

1. Persiapan penyusunan Rencana Kerja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Kota Yogyakarta.

(4)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | I - 2 2. Penyusunan Rancangan Awal Renja Perangkat Daerah Kemantren

Mantrijeron berpedoman pada Renstra Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron, evaluasi hasil Renja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron tahun yang lalu dan evaluasi hasil Renja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Kota Yogyakarta tahun berjalan (Tahun N).

3. Penyusunan Rancangan Rencana Kerja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Kota Yogyakarta berdasarkan Surat Edaran Kepala Daerah tentang penyusunan Rancangan Renja Perangkat Daerah dan Rancangan Awal RKPD.

4. Pembahasan Rancangan Renja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Kota Yogyakarta dalam Forum Perangkat Daerah/Lintas Perangkat Daerah untuk memperoleh masukan dalam rangka penajaman target kinerja sasaran, program, kegiatan, lokasi dan kelompok sasaran.

1.2. Landasan Hukum

Landasan perundang-undangan yang dipergunakan dalam menyusun Rencana Kerja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Tahun 2022 adalah sebagai berikut:

a. Undang-Undang Nomor 25 tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional;

b. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2015 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

c. Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 2004 tentang Rencana Kerja Pemerintah;

d. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

e. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 114);

f. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana

(5)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | I - 3 Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah;

g. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019 tentang Klasifikasi, Kodefikasi, Dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan Dan Keuangan Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1447);

h. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 40 Tahun 2020 tentang Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2021 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 590);

i. Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 50-3708 Tahun 2020 tentang Hasil Verifikasi Pemutakhiran Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah;

j. Peraturan Daerah Istimewa Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 1 Tahun 2013 tentang Kewenangan Dalam Urusan Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta (Lembaran Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2013 Nomor 9, Tambahan Lembaran Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 9);

k. Peraturan Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 3 Tahun 2018 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2017-2022 (Lembaran Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2018 Nomor 3);

l. Peraturan Daerah Kota Yogyakarta Nomor 6 Tahun 2006 tentang Tata Cara Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah dan Pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah;

m. Peraturan Daerah Kota Yogyakarta Nomor 4 Tahun 2007 tentang Pokok- pokok Pengelolaan Keuangan Daerah;

n. Peraturan Daerah Kota Yogyakarta Nomor 5 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Yogyakarta;

o. Peraturan Daerah Kota Yogyakarta Nomor 11 Tahun 2017 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun 2017-2022;

p. Peraturan Daerah Kota Yogyakarta Nomor 4 Tahun 2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Nomor 5 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Yogyakarta;

q. Peraturan Walikota Yogyakarta Nomor 121 Tahun 2020 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan Tata Kerja Kemantren dan Kelurahan;

(6)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | I - 4 r. Peraturan Walikota Yogyakarta Nomor 135 Tahun 2020 tentang

Pelimpahan Sebagian Kewenangan Walikota Kepada Mantri Pamong Praja;

s. Peraturan Walikota Yogyakarta Nomor 137 Tahun 2020 tentang Standar Harga Jasa Pada Pemerintah Kota Yogyakarta;

t. Peraturan Walikota Yogyakarta Nomor 138 Tahun 2020 tentang Standar Harga Barang dan Konstruksi Pada Pemerintah Kota Yogyakarta.

1.3. Maksud dan Tujuan 1.3.1 Maksud

Maksud Penyusunan Renja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Tahun 2022 adalah memberikan pedoman kepada pelaksana kegiatan, masyarakat dan swasta untuk mewujudkan tujuan pembangunan Kota Yogyakarta tahun 2022 yang menjadi tugas pokok dan fungsi Kemantren Mantrijeron. Adapun tujuan penyusunan Renja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Tahun 2022 ini adalah:

a. Memberikan Penjabaran Sasaran Perangkat Daerah Tahun 2022 ke dalam program yang dijabarkan lebih lanjut ke dalam kegiatan dan output Tahun 2022;

b. Menyediakan pedoman bagi pelaksana kegiatan untuk menyusun Rencana Kerja Anggaran sehingga terjadi keselarasan antara pencapaian kegiatan dengan pencapaian program dan sasaran Perangkat Daerah;

c. Menyediakan instrument sinkronisasi penyelenggaraan Pembangunan Daerah mulai dari perencanaan, penganggaran, pelaksanaan, pengendalian, evaluasi sampai dengan pelaporan.

1.3.2. Tujuan

Tujuan dari penyusunan Renja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Kota Yogyakarta Tahun 2022 adalah menyiapkan dokumen perencanaan kinerja tahunan:

a. Sebagai pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Kota Yogyakarta untuk memastikan pencapaian target tahunan Renstra Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Kota Yogyakarta dan RPJMD Kota Yogyakarta Tahun 2022;

(7)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | I - 5 b. Sebagai instrumen akuntabilitas kinerja di tahun 2022 yang hasilnya

akan dituangkan dalam Laporan Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan.

1.4. Sistematika Penulisan

Penyusunan Renja Perangkat Daerah Kemantren Mantrijeron Tahun 2022 dengan sistematika sebagai berikut :

BAB I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1.2. Landasan Hukum 1.3. Maksud dan Tujuan 1.4. Sistematika Penulisan

BAB II. HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU 2. 1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu dan

Capaian Renstra Perangkat Daerah

2. 2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah

2. 3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah

2. 4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD

2. 5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat BAB III. TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH 3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah 3.3. Program, Kegiatan dan Sub Kegiatan

BAB IV. RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH BAB V. PENUTUP

(8)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 6 BAB II

HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu dan Capaian Renstra Perangkat Daerah.

2.1.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Kecamatan Mantrijeron Tahun 2020 Evaluasi Indikator Kinerja Utama (IKU)

Akuntabilitas Kinerja mempunyai makna sebagai perwujudan kewajiban suatu Instansi Pemerintah untuk mempertanggungjawabkan keberhasilan atau kegagalan pelaksanaan program dan kegiatan dalam mencapai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis (RENSTRA) Instansi.

Untuk mengukur keberhasilan tujuan dan sasaran strategis organisasi, secara umum Kemantren memiliki Indikator Kinerja Utama (IKU).

Indikator Kinerja Utama atau Sasaran Strategis Kemantren Mantrijeron adalah: Tingkat Perkembangan Pembangunan Kecamatan Mantrijeron Meningkat

Indikator Sasaran Kecamatan Mantrijeron Tahun 2020 adalah:

1. Nilai evaluasi perkembangan pembangunan Kecamatan Mantrijeron dengan Target Sasaran Kecamatan Mantrijeron adalah: 368

Evaluasi Kinerja

Evaluasi Kinerja merupakan langkah lanjut setelah perhitungan pengukuran kinerja kegiatan dan pengukuran pencapaian sasaran, yang tujuannya untuk mengetahui pencapaian realisasi, kemajuan dan kendala yang dijumpai.

Evaluasi Kinerja pada dasarnya merupakan kegiatan untuk mengetahui atau melihat keberhasilan dan kegagalan dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya yang dijabarkan secara operasional kedalam bentuk kegiatan-kegiatan sesuai dengan tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan dalam kerangka perencanaan strategis. Dengan melakukan Evaluasi Kinerja diharapkan pada tahun mendatang dapat meningkatkan produktivitasnya, baik secara kualitatif maupun kuantitatif. Dengan kata lain Evaluasi Kinerja merupakan cara untuk mengetahui seberapa jauh korelasi antara perencanaan dan hasil yang telah dicapai dari pelaksanaan kegiatan yang telah dilaksanakan.

(9)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 7 Untuk mengukur kinerja Kecamatan Mantrijeron Tahun 2017 – 2022, maka ditetapkan Indikator Kinerja sebagai berikut:

1. Nilai evaluasi perkembangan pembangunan Kecamatan Mantrijeron adalah Jumlah Nilai Perkembangan Pembangunan Kelurahan dibagi Jumlah Kelurahan

Hasil Capaian Kinerja dari dua Indikator diatas dari Tahun 2017 sampai dengan Tahun 2022 dapat dilihat dalam Tabel di bawah ini :

DATA PERBANDINGAN INDIKATOR KINERJA UTAMA KEMANTREN MANTRIJERON TAHUN 2017-2022

No. Sasaran OPD

Target Realisasi

2017 2018 2019 2020 2021 2022 2019 2020 1. Nilai evaluasi

perkembangan pembangunan Kecamatan Mantrijeron

359 362 365 368 371 374 367,33 376

Data dihimpun dari LAKIP Tahun 2020

Tabel di atas menunjukkan bahwa pelaksanaan kebijaksanaan dan penetapan program serta kegiatan-kegiatan yang dilakukan selama tahun 2020, telah diarahkan untuk mencapai sasaran tersebut. Persentase capaian yang diperoleh dari masing-masing kinerja yang dievaluasi dapat dikatakan sangat berhasil, baik secara kuantitatif maupun kualitatif. Hal tersebut antara lain dikarenakan:

1. Realisasi Dana Kelurahan untuk pembangunan sarana prasarana serta kegiatan pemberdayaan tinggi sehingga mampu meningkatkan Angka Perkembangan Kelurahan yang cukup tinggi. Hal tersebut akhirnya juga berdampak untuk menstimulasi masyarakat untuk lebih sadar akan perkembangan lingkungannya yang berimbas pada kenaikan yang sangat signifikan terhadap jumlah Angka Swadaya Murni Masyarakat.

2. Nilai pada Bidang Pemerintahan dengan indicator Desa dan Kelurahan berbasis teknologi (e-government) tinggi dikarenakan Kota Yogyakarta sudah berpedoman pada Smart City sehingga sarana prasarana yang mendukung telah tercukupi. Hal ini juga sejalan dengan kesadaran masyarakat yang semakin meningkat (khususnya Pengurus RT, RW, Kampung, LPMK dan

(10)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 8 Kelembagaan Sosial lainnya di tingkat Kelurahan/Kemantren) dalam memiliki akun dan menggunakan aplikasi JSS untuk kepentingan pelayanan, koordinasi dan diseminasi informasi baik dari atas, ke samping dank e bawah.

Kemantren Mantrijeron dalam hal ini berfungsi mendorong dan memotivasi agar masyarakat untuk terus menerus meningkatkan dalam penguasaan informasi dan teknologi serta pengaplikasiannya dalam kehidupan sehari-hari.

3. Sinergi dan kemitraan antar Kelembagaan Sosial baik di tingkat Kelurahan dan Kemantren yang semakin meningkat, dimana setiap kebijakan, program dan kegiatan Pemerintah selalu didukung dan dilaksanakan di wilayah serta tidak ada hambatan yang sangat berarti dalam implementasinya. Ditambah dengan adanya berbagai inovasi dan inisiatif masyarakat juga selalu direspon dan didukung baik oleh Kelurahan maupun Kemantren sehingga terjadi hubungan yang harmonis dan saling mendukung/membantu. Karena Kelurahan dan Kemantren sadar sepenuhnya bahwa tanpa peran dan partisipasi aktif masyarakat, makam keberhasilan suatu program dan kegiatan tidak akan berarti apa-apa.

Meskipun pencapaian kinerja dikategorikan sangat berhasil, namun masih ada beberapa faktor yang mempengaruhi atau menghambat proses pencapaian kinerja tersebut, antara lain:

1. Terbatasnya jumlah SDM (personil) pada Kemantren Mantrijeron

2. Pelaksanaan Dana Kelurahan masih memerlukan pendampingan dari OPD teknis yang terkait

3. Adanya Pandemi Covid-19 yang menyebabkan berkurangnya alokasi anggaran pada OPD Kecamatan Mantrijeron untuk pelaksanaan kegiatan koordinasi kemasyarakatan.

4. Keterbatasan Anggaran untuk peningkatan sarana prasarana pelayanan dikarenakan realokasi dan refocusing anggaran.

5. Penentuan Target serta Perencanaan Anggaran yang kurang optimal dikarenakan masa Pandemi semua dituntut untuk serba cepat.

Analisis terhadap kegiatan dalam laporan ini tidak dilakukan, dengan asumsi bahwa analisis terhadap capaian kinerja sasaran telah mencakup juga analisis kinerja kegiatan. Berdasarkan hasil evaluasi kinerja di atas, analisis pencapaian kinerja untuk masing-masing sasaran adalah sebagai berikut:

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

a. Kegiatan Penyediaan Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi

(11)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 9 Rencana Anggaran sejumlah Rp 23.809.500,00 dan terealisasi sebesar Rp 23.756.500,00 atau mencapai 99,78%.

b. Kegiatan Penyediaan Jasa, Peralatan dan Perlengkapan Kantor

Rencana Anggaran sejumlah Rp 651.450.620,00 dan terealisasi sebesar Rp 645.485.121,00 atau mencapai 99,08%.

2. Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur a. Kegiatan Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

Rencana Anggaran sejumlah Rp 18.492.430,00 dan terealisasi sebesar Rp 18.492.430,00 atau mencapai 100%.

b. Kegiatan Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional Rencana Anggaran sejumlah Rp 20.233.366,00 dan terealisasi sebesar Rp 20.229.553,00 atau mencapai 99,98%.

3. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

a. Kegiatan Penyusunan Dokumen Perencanaan, Pengendalian dan laporan Capaian Kinerja Perangkat Daerah

Rencana Anggaran sejumlah Rp 870.000,00 dan terealisasi sebesar Rp 870.000,00 atau mencapai 100%.

4. Program Peningkatan Pelayanan dan Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Kewilayahan Kecamatan Mantrijeron

a. Kegiatan Penyelenggaraan Pemerintahan, Ketentraman dan Ketertiban Kecamatan Mantrijeron

Rencana Anggaran sejumlah Rp 59.553.000,00 dan terealisasi sebesar Rp 59.550.000,00 atau mencapai 99,99%.

b. Kegiatan Penyelenggaraan Pelayanan, Informasi, dan Pengaduan Masyarakat Kecamatan Mantrijeron

Rencana Anggaran sejumlah Rp 49.084.586,00 dan terealisasi sebesar Rp 49.019.654,00 atau mencapai 99,87%.

c. Kegiatan Pembinaan Sosial dan Budaya Masyarakat Kecamatan Mantrijeron

(12)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 10 Rencana Anggaran sejumlah Rp 13.210.000,00 dan terealisasi sebesar Rp 13.210.000,00 atau mencapai 100%.

d. Kegiatan Penyelenggaraan Pembangunan Wilayah dan Pembinaan Ekonomi, Sosial dan Budaya Masyarakat Kelurahan Gedongkiwo

Rencana Anggaran sejumlah Rp 1.007.338.784,00 dan terealisasi sebesar Rp 997.536.021,58 atau mencapai 99,03%.

e. Kegiatan Penyelenggaraan Pembangunan Wilayah dan Pembinaan Ekonomi, Sosial dan Budaya Masyarakat Kelurahan Suryodiningratan Rencana Anggaran sejumlah Rp 654.134.184,00 dan terealisasi sebesar Rp 651.386.257,42 atau mencapai 99,58%.

f. Kegiatan Penyelenggaraan Pembangunan Wilayah dan Pembinaan Ekonomi, Sosial dan Budaya Masyarakat Kelurahan Mantrijeron

Rencana Anggaran sejumlah Rp 680.919.784,00 dan terealisasi sebesar Rp 658.151.398,00 atau mencapai 96,66%.

g. Kegiatan Penyelenggaraan Pembangunan Wilayah dan Pembinaan Perekonomian Masyarakat Kecamatan Mantrijeron

Rencana Anggaran sejumlah Rp 277.289.000,00 dan terealisasi sebesar Rp 276.377.000,00 atau mencapai 99,67%.

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dalam ( Tabel 2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja OPD Tahun Lalu dan Capaian Renstra OPD terlampir).

(13)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 11 Tabel 2.1.

Evaluasi Pelaksanaan Renja OPD Tahun Lalu dan Capaian Renstra OPD

No Sasar

an Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (outcome)/

Kegiatan (output)

Formula Indikator Program

Target Capaian Kinerja Renstra

SKPD pada Akhir Renstra

Realisasi Capaian Kinerja Renstra SKPD s/d RKPD Tahun Lalu (n-

1) 2019

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun 2020 Realisasi Kinerja dan Anggaran

Renstra SKPD s/d tahun

2019

Tingkat Capaian Kinerja dan Realisasi

Anggaran Renstra SKPD s/d Tahun 2019

(%)

Unit SKPD Penanggu

ng Jawab Target Kinerja dan Ket

Anggaran Renja SKPD Tahun 2020

Target Renja SKPD TW IV Tahun 2020

Realisasi Renja SKPD TW IV Tahun 2020

Tingkat Realiasi TW IV Tahun

2020

Fisik Keuangan Fisik Keuangan Fisik Keuangan Fisik Keuangan Fisik Keuangan Fisik Keuanga

n Fisik Keuan

gan Fisik Keuangan

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16=14/

10 17=15/11 18=8+14 19=9+

15 20=1

8/6 21=19/7 22 23 Program

Pelayanan Administrasi Perkantoran

Persentase kelancaran administrasi, keuangan dan operasional perkantoran

jumlah layanan kegiatan yang berjalan lancar sesuai kebutuhan/ju mlah kegiatan x 100%

100% 874.438.990 95% 705.094.552 100% 675.260.120 100,00

% 675.260.120 100% 669.241.621 1,00% 99,11% Sekretari

at

1 Penyediaan Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi

153.311.745 71.065.100 23.809.500 100,00

%

23.809.500 100,00

%

23.756.500 100,00

%

99,78% 0,00

% 0,00%

Rapat Koordinasi yang terselenggara

254 jenis

11 jenis

3 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

2 Penyediaan Jasa, Peralatan dan Perlengkapan Kantor

721.127.245 634.029.452 651.450.620 100,01

%

651.450.620 100,01

%

645.485.121 100,00

%

99,08% 0,00

% 0,00%

Jasa tenaga pendukung administrasi perkantoran

12 orang

12 orang

2 orang

100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

Jasa keamanan 365

bulan

360 bulan

12 bulan

100,00

%

100,00

%

100,00

% Alat Tulis Kantor

yang tersedia

12 jenis

36 jenis

29 jenis

100,00

%

100,00

%

100,00

%

(14)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 12

Komponen Instalasi Listrik penerangan bangunan kantor yang tersedia

26 jenis

12 jenis

4 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Surat Dinas yang terkelola

0 jenis 0 jenis 2 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Bahan dan peralatan

kebersihan yang tersedia

50 macam

20 macam

20 macam

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Bahan-bahan komputer/printer yang tersedia

8 jenis 2 jenis 7 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Peralatan dan perlengkapan kantor/rumah tangga yang tersedia

12 jenis

10 jenis

19 jenis

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jasa pembayaran telepon dan bantuan komunikasi

12 bulan

12 bulan

12 bulan

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jasa pembayaran listrik

12 bulan

12 bulan

12 bulan

100,00

%

100,00

%

100,00

% Jasa pembayaran

retribusi

12 jenis

3 jenis 3 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% STNK Kendaraan

dinas yang diperpanjang izinnya

17 unit 15 unit 16 unit 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jasa penggandaan 10000

0 lembar

19000 0 lembar

29167 lembar

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jasa kebersihan kantor

12 bulan

12 bulan

12 bulan

100,00

%

100,00

%

100,00

% Jasa pemeliharaan

peralatan dan perlengkapan kantor/

kerja/

kerumahtanggaan

14 jenis

9 jenis 3 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Rata-rata capaian kinerja 100,00

% 99,43% 0,00

% 0,00%

Predikat kinerja Sangat

Tinggi Sangat Tinggi

Sang at Rend ah

Sangat Rendah

(15)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 13

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Persentase kelancaran administrasi, keuangan dan operasional perkantoran

Jumlah layanan kegiatan yang berjalan lancar sesuai kebutuhan/ju mlah kegiatan x 100 %

100% 199.439.373 98% 302.035.266 100% 38.725.796 100,00

% 38.725.796 100% 38.721.983 1,00% 99,99% Sekretari

at

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung/Bang unan Kantor

96.953.580 251.690.712 18.492.430 100,00

%

18.492.430 100,00

%

18.492.430 100,00

%

100,00% 0,00

% 0,00%

Jasa pemeliharaan rutin/berkala dan rehab bangunan kantor

4 unit 4 unit 4 unit 100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasi onal

102.485.793 50.344.554 20.233.366 100,00

%

20.233.366 100,00

%

20.229.553 100,00

%

99,98% 0,00

% 0,00%

Jasa pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional roda 4, roda 2, dan Roda 3

17 unit 16 unit 16 unit 100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

Rata-rata capaian kinerja 100,00

% 99,99% 0,00

% 0,00%

Predikat kinerja Sangat

Tinggi Sangat Tinggi

Sang at Rend ah

Sangat Rendah

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Persentase Peningkatan Laporan Capaian Kinerja dan keuangan

Jumlah output kegiatan yang tersusun lancar sesuai kebutuhan/ju mlah output kegiatan x 100 %

100% 5.113.962 98% 5.101.000 100% 870.000 100,00

% 870.000 100% 870.000 1,00% 100,00% Sekretari

at

1 Penyusunan Dokumen

5.113.962 5.101.000 870.000 100,00

%

870.000 100,00

%

870.000 100,00

%

100,00% 0,00

% 0,00%

(16)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 14

Perencanaan, Pengendalian dan laporan Capaian Kinerja Perangkat Daerah

Dokumen perencanaan, penganggaran, pengendalian, laporan kinerja, keuangan dan SDM

5 jenis 5 jenis 6 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

Rata-rata capaian kinerja 100,00

% 100,00% 0,00

% 0,00%

Predikat kinerja Sangat

Tinggi Sangat Tinggi

Sang at Rend ah

Sangat Rendah

Tingka t perke mbang an pemba nguna n Kecam atan Mantrij eron menin gkat

Program Peningkatan Pelayanan dan Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Kewilayahan Kecamatan Mantrijeron

Nilai survei kepuasan masyarakat

Jumlah NRR

* Nilai tertimbang dari 9 unsur * 25

85 2.314.134.39

6 100 3.071.711.94

6 84 2.741.529.33 8

84,27

%

2.741.529.33 8

84,44

%

2.705.230.33 1

100,20

% 98,68%

Kecamat an Mantrijer on

Angka Swadaya Murni

Jumlah Swadaya Murni Masyarakat pada masing- masing Kelurahan

58000 0000

22163 99053

55000 0000

55000 0000

22163

99053 4,03% 0,00%

Kecamat an Mantrijer on

1 Penyelenggar aan Pemerintahan , Ketentraman dan

Ketertiban Kecamatan Mantrijeron

376.414.041 162.190.000 59.553.000 100,00

%

59.553.000 100,00

%

59.550.000 100,00

%

99,99% 0,00

% 0,00%

RW & Kampung yang ditingkatkan kapasitasnya

3 organis

asi

55 organis

asi

1 organis

asi

100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

Operasi Ketertiban Masyarakat

28 Bulan

4 Bulan

4 Bulan

100,00

%

100,00

%

100,00

% Dokumen monografi

kelurahan

8 Dokum

en

4 Dokum

en

4 Dokum

en

100,00

%

100,00

%

100,00

%

(17)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 15

Linmas yang ditingkatkan kapasitasnya

9 orang

16 orang

60 orang

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Operasional Forum Penyelenggaraan Pemerintahan

12 Bulan

12 Bulan

12 Bulan

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Kelurahan yang dimonitor dan dievaluasi

3 Kelura

han

3 Kelura

han

3 Kelura

han

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Frekuensi pengamanan masyarakat

5 Kali 5 Kali 5 Kali 100,00

%

100,00

%

100,00

%

2 Penyelenggar aan Pelayanan, Informasi, dan Pengaduan Masyarakat Kecamatan Mantrijeron

179.218.070 121.880.237 49.084.586 100,00

%

49.084.586 100,00

%

49.019.654 100,00

%

99,87% 0,00

% 0,00%

Operasional PATEN 2 bulan 12

bulan

12 bulan

100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

3 Pembinaan Sosial dan Budaya Masyarakat Kecamatan Mantrijeron

471.901.083 246.995.500 13.210.000 100,00

%

13.210.000 100,00

%

13.210.000 100,00

%

100,00% 0,00

% 0,00%

PKK yang dibina 4

Organi sasi

1 Organi

sasi

1 Organi

sasi

100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

Pembinaan Kesehatan Masyarakat

100 kali

3 kali 5 kali 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pembinaan Sosial Kemasyarakatan

50 kali 1 kali 1 kali 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Fasilitasi Lembaga Kemasyarakatan Kecamatan

1 Lemba

ga

6 Lemba

ga

5 Lemba

ga

100,00

%

100,00

%

100,00

%

4 Penyelenggar aan Pembanguna n Wilayah dan Pembinaan Ekonomi, Sosial dan Budaya Masyarakat

223.497.912 626.405.300 1.007.338.78 4

100,00

%

1.007.338.78 4

100,00

%

997.536.022 100,00

%

99,03% 0,00

% 0,00%

Peningkatan dan Pemeliharaan Jalan

0 m2 0 m2 1148

m2

100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

Peningkatan dan Pemeliharaan SAH

0 m 0 m 85 m 100,00

%

100,00

%

100,00

%

(18)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 16

Kelurahan Gedongkiwo

Peningkatan dan Pemeliharaan Fasilitas Umum

0 unit 2 unit 2 unit 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Peningkatan Instalasi Listrik dan Penerangan Jalan

0 titik 0 titik 11 titik 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jasa Perencana dan Pengawas Pembangunan

0 paket 2 paket 2 paket 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jasa Fasilitator Pemberdayaan Kelurahan

0 orang

0 orang

1 orang

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Fasilitasi Lembaga Kemasyarakatan Kelurahan

50 lembag

a

4 lembag

a

3 lembag

a

100,00

%

100,00

%

100,00

%

PKK yang Dibina 3

organis asi

1 organis

asi

3 organis

asi

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pembinaan Lansia 1 jenis 2 jenis 2 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pembinaan Anak

dan Remaja

0 jenis 0 jenis 1 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pembinaan

Keamanan Wilayah

3 jenis 3 jenis 1 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pembinaan

Kesehatan

3 jenis 5 jenis 4 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pelatihan Kerajinan 3 kali 1 kali 1 kali 100,00

%

100,00

%

100,00

% Peningkatan Sarana

Prasarana Kawasan Kelurahan Gedongkiwo

0 dokum

en

0 dokum

en

2 dokum

en

100,00

%

100,00

%

100,00

%

5 Penyelenggar aan Pembanguna n Wilayah dan Pembinaan Ekonomi, Sosial dan Budaya Masyarakat Kelurahan

256.461.706 537.757.200 654.134.184 99,99

%

654.134.184 99,99

%

651.386.257 100,00

%

99,58% 0,00

% 0,00%

Peningkatan dan Pemeliharaan Jalan

0 m2 0 m2 1132

m2

100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

Peningkatan dan Pemeliharaan Fasilitas Umum

0 unit 3 unit 3 unit 100,00

%

100,00

%

100,00

%

(19)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 17

Suryodiningra tan

Jasa konsultan perencana dan pengawas pembangunan

0 paket 2 paket 2 paket 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jasa Fasilitator Pemberdayaan Kelurahan

0 orang

0 orang

1 orang

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Fasilitasi Lembaga Masyarakat Kelurahan

0 lembag

a

3 lembag

a

5 lembag

a

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jumlah PKK yang dibina

3 organis

asi

1 organis

asi

3 organis

asi

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pembinaan lansia 0 jenis 2 jenis 1 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pembinaan Anak

dan Remaja

0 jenis 2 jenis 1 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pembinaan Sosial

Kemasyarakatan

3 jenis 2 jenis 2 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pembinaan Keamanan Wilayah

0 jenis 4 jenis 2 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pembinaan

Kesehatan Masyarakat

3 jenis 2 jenis 5 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pembinaan Lingkungan

0 jenis 1 jenis 1 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pelatihan

Pertanian/Peternaka n

0 kali 2 kali 2 kali 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pelatihan Kerajinan 0 kali 0 kali 3 kali 100,00

%

100,00

%

100,00

% 6 Penyelenggar

aan Pembanguna n Wilayah dan Pembinaan Ekonomi, Sosial dan Budaya Masyarakat

154.812.386 531.050.600 680.919.784 99,98

%

680.919.784 99,98

%

658.151.398 100,00

%

96,66% 0,00

% 0,00%

Peningkatan dan Pemeliharaan Jalan

0 m2 0 m2 750

m2

100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

Peningkatan Instalasi Listrik dan Penerangan Jalan

0 titik 0 titik 17 titik 100,00

%

100,00

%

100,00

%

(20)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 18

Kelurahan Mantrijeron

Jasa Konsultan Perencana &

Pengawas Pembangunan

0 paket 2 paket 2 paket 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jasa Fasilitator Pemberdayaan Kelurahan

0 orang

0 orang

1 orang

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Fasilitasi Lembaga Kemasyarakatan Kelurahan

0 lembag

a

0 lembag

a

4 lembag

a

100,00

%

100,00

%

100,00

%

PKK yang Dibina 3

organis asi

1 organis

asi

3 organis

asi

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pembinaan Anak dan Remaja

0 jenis 0 jenis 1 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pembinaan Sosial

Kemasyarakatan

8 jenis 0 jenis 1 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pembinaan Keamanan Wilayah

0 jenis 2 jenis 2 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pembinaan

Kesehatan

0 jenis 9 jenis 2 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

% Pembinaan

Pertanian/Peternaka n

8 jenis 2 jenis 2 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pembinaan Ekonomi Masyarakat

2 jenis 2 jenis 2 jenis 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pelatihan Manajemen Usaha

8 kali 0 kali 1 kali 100,00

%

100,00

%

100,00

%

Pelatihan Kerajinan 2 kali 2 kali 1 kali 100,00

%

100,00

%

100,00

% 7 Penyelenggar

aan Pembanguna n Wilayah dan Pembinaan Perekonomia n Masyarakat Kecamatan Mantrijeron

651.829.198 845.433.109 277.289.000 100,00

%

277.289.000 100,00

%

276.377.000 100,00

%

99,67% 0,00

% 0,00%

Pemeliharaan Makam Sarilaya

0 lokasi

2 lokasi

1 lokasi

100,00

%

100,00

%

100,00

%

0 0,00%

Pemeliharaan RTHP 0

lokasi

2 lokasi

2 lokasi

100,00

%

100,00

%

100,00

% Pengelolaan

administrasi &

kebersihan makam

0 dokum

en

2 dokum

en

2 dokum

en

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Jasa tenaga kebersihan RTHP

0 orang

4 orang

4 orang

100,00

%

100,00

%

100,00

%

(21)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 19

Dokumen Musrenbang Kecamatan dan kelurahan

4 dokum

en

4 dokum

en

4 dokum

en

100,00

%

100,00

%

100,00

%

Rata-rata capaian kinerja 100,00

% 99,26% 0,00

% 0,00%

Predikat kinerja Sangat

Tinggi Sangat Tinggi

Sang at Rend ah

Sangat Rendah

Total anggaran dari seluruh program 3.456.385.25 4

3.456.385.25 4

3.414.063.93 5

Total Rata-rata capaian kinerja dan anggaran dari seluruh program (Program 1 s.d. 4) (%) 100,00

% 98,78% 0,00

% 0,00%

Predikat kinerja dari seluruh program (program 1 s.d. program 4) Sangat

Tinggi Sangat Tinggi

Sang at Rend ah

Sangat Rendah

Faktor Pendorong Keberhasilan Kinerja : Adanya sarana dan prasarana yang menunjang kelancaran kegiatan dan koordinasi

Faktor Penghambat Keberhasilan Kinerja : Dampak pandemi covid-19 mempengaruhi kegiatan dan anggaran yang direncanakan

Tindak lanjut yang diperlukan dalam triwulan berikutnya : Koordinasi yang intensif dengan stakeholder terkait perlu terus ditingkatkan dalam mencari solusi terhadap berbagai permasalahan yang ada.

Tindak lanjut yang diperlukan dalam tahun berikutnya : Secara umum diperlukan perencanaan yang lebih detail dan cermat pada TA 2021 sehingga pelaksanaan pembangunan dapat direalisasikan sesuai dengan target yang sudah ditetapkan

(22)

Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron | II - 20 2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah

OPD Kemantren Mantrijeron belum memiliki tolok ukur SPM dan Indikator Kinerja Kunci (IKK) yang akan diuji, maka penentuan tolok ukur kinerja dan indikator pelayanan dilakukan dengan menggunakan IKM yang dilakukan dengan membagikan kuisoner kepada warga mulai dari Bulan Januari s/d Bulan Juli 2020.

Untuk Tahun 2020 Laporan dibuat hanya 1 kali. Sedangkan standar pelayanan menggunakan peraturan-peraturan yang mengatur secara teknis pelayanan seperti; Kependudukan, Perijinan, Legalisasi, dan lain-lain. Untuk Data selengkapnya tersaji dalam Tabel 2.2 berikut :

Gambar

Tabel  di  atas  menunjukkan  bahwa  pelaksanaan  kebijaksanaan  dan  penetapan  program  serta  kegiatan-kegiatan  yang  dilakukan  selama  tahun  2020,  telah  diarahkan  untuk  mencapai  sasaran  tersebut

Referensi

Dokumen terkait

Bahkan istilah gamelan sendiri merujuk ke golongan alat ini (gamel dalam bahasa Jawa berarti pukul; magamel berarti me- mukul.) Alat perkusi yang sering muncul dalam sebuah

Dari data tersebut di atas MEDC pertumbuhan penjualannya tahun 2001 sampai tahun 2004 ternyata stabil, ini berarti kemampuan perusahaan dalam melakukan

Dalam Perubahan Rencana Kerja Kemantren Mantrijeron Tahun 2021, Kemantren Mantrijeron menambah beberapa output diantaranya pada kegiatan Pengadaan Barang Milik

7 01 02 2.01 03 Pelaksanaan Urusan Pemerintahan yang terkait dengan pelayanan perijinan non usaha. Jumlah jenis fasilitasi perijinan non usaha

Pada hari datangnya kebenaran pemberitaan Al Quraan itu, berkatalah orang-orang yang melupakannya sebelum itu: "Sesungguhnya telah datang rasul-rasul Tuhan kami membawa

5 2 1 02.07 6 Pengadaan Peralatan dan Mesin Lainnya Jumlah dan jenis peralatan dan mesin lainnya yang dibeli Kab... 5 2 4 02.01 13 Pengendalian, Pemeriksaan dan Pengawasan

2 15 02 2.09   Penyediaan Angkutan Umum untuk Jasa Angkutan Orang dan/atau Barang antar Kota dalam 1 (satu) Daerah Kabupaten/Kota 0 0. 2 15 02

pembelajaran yang dilaksanakan di SMK Muhammadiyah Cawas adalah seperangkat pengetahuan tentang Mengelola Kartu Aktiva Tetap yang berisi kompetensi dasar yang mencakup: