• Tidak ada hasil yang ditemukan

TESIS O C T A R I A N Y PROGRAM MAGISTER KEDOKTERAN KLINIS DEPARTEMEN PULMONOLOGI & ILMU KEDOKTERAN RESPIRASI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "TESIS O C T A R I A N Y PROGRAM MAGISTER KEDOKTERAN KLINIS DEPARTEMEN PULMONOLOGI & ILMU KEDOKTERAN RESPIRASI"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

TESIS

ANALISIS KUALITAS HIDUP PENDERITA PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIS SETELAH MENGIKUTI PROGRAM REHABILITASI PARU YANG DINILAI DENGAN COPD ASSESSMENT TEST (CAT) DAN UJI JALAN 6 MENIT

O C T A R I A N Y

PROGRAM MAGISTER KEDOKTERAN KLINIS

DEPARTEMEN PULMONOLOGI & ILMU KEDOKTERAN RESPIRASI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN 2013

(2)

TESIS

PPDS MAGISTER KEDOKTERAN KLINIK DEPARTEMEN PULMONOLOGI DAN ILMU KEDOKTERAN RESPIRASI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS

SUMATERA UTARA / RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN

Judul Penelitian : Analisis Kualitas Hidup Penderita Penyakit Paru Obstruktif Kronis Setelah Mengikuti Program Rehabilitasi Paru Yang Dinilai Dengan COPD Assessment Test (CAT) dan Uji Jalan 6 Menit

Nama Peneliti : Octariany

Fakultas : Kedokteran Universitas Sumatera Utara

Program Studi : Program Magister Kedokteran Klinik dan Dokter Spesialis Departemen Pulmonologi dan Ilmu Kedokteran Respirasi Jangka Waktu : 3 (tiga) bulan

Biaya Penelitian : Rp. 17.020.000,-

Lokasi Penelitian : RSUP Haji Adam Malik Medan dan RS Siti Hajar Medan Pembimbing : dr. P.S. Pandia, Sp.P(K)

Dr.dr. Amira Permatasari Tarigan, Sp.P , M.ked(paru) Prof.dr. Sorimuda Sarumpaet, MPH

(3)

PERNYATAAN

Judul Penelitian : Analisis Kualitas Hidup Penderita Penyakit Paru Obstruktif Kronis Setelah Mengikuti Program Rehabilitasi Paru Yang Dinilai Dengan COPD Assessment Test (CAT) dan Uji Jalan 6 Menit

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat orang lain yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam rujukan.

Yang Menyatakan, Peneliti

(4)

Telah diuji pada

Tanggal : 30 Oktober 2013

PANITIA PENGUJI TESIS

Penguji I : Prof. dr. Luhur Soeroso, Sp.P(K)

Penguji II : Prof. dr. Tamsil Syafiuddin, Sp.P(K)

Penguji III : dr. Hilaluddin Sembiring, Sp.P(K), DTM&H

Penguji IV : dr. Zainuddin Amir, Sp.P(K), M.ked(paru)

(5)

ABSTRAK

Objektif : Untuk melihat perubahan kualitas hidup dan kapasitas fungsional penderita PPOK stabil yang berobat jalan di RSUP Haji Adam Malik Medan setelah mengikuti program rehabilitasi paru

Metode : Penelitian ini merupakan studi eksperimen semu dengan metode pre test dan post test desain dengan tujuan menilai perubahan kualitas hidup penderita PPOK setelah mengikuti program rehabilitasi paru dimana sampel diambil di poli PPOK RSUP Haji Adam Malik Medan .

Hasil : Dari 14 sampel dijumpai penderita keseluruhannya berjenis kelamin laki – laki (100%) dan berdasarkan umur penderita didapati kelompok usia rata- rata >66 tahun. Riwayat merokok sampel pada penelitian ini merupakan bekas perokok dengan rata – rata nilai Indeks Brinkman >600 (derajat berat). Dari hasil spirometri, penderita PPOK yang terbanyak adalah penderita PPOK derajat berat dengan nilai 30% < VEP1 < 50% nilai prediksi. Didapati peningkatan yang bermakna terhadap rerata jarak jalan 6 menit sebesar 81,21 meter setelah mengikuti program rehabilitasi paru. Dalam hal penilaian kualitas hidup didapati penurunan yang bermakna pada nilai CAT yaitu sebesar 7,07 poin.

Kesimpulan : Dari hasil penelitian didapatkan peningkatan kualitas hidup serta peningkatan jarak jalan 6 menit pada pasien PPOK

(6)

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena dengan rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan tulisan akhir ini, yang merupakan persyaratan akhir dalam Program Pendidikan Magister Kedokteran Klinis dan Program Pendidikan Dokter Spesialis di Departemen Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara/RSUP H. Adam Malik Medan. Keberhasilan penulis dalam menyelesaikan penelitian ini tidak lepas dari bantuan, bimbingan dan arahan dari berbagai pihak, baik keluarga, guru - guru yang penulis hormati dan para sejawat asisten paru. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan penghargaan dan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

Prof. dr. H. Luhur Soerosos, SpP (K)

Sebagai Ketua Departemen Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi FK USU/SMF RSUP H. Adam Malik Medan yang tiada henti - hentinya memberikan bimbingan ilmu pengetahuan, arahan, petunjuk serta nasehat dalam cara berpikir, bersikap dan berperilaku yang baik selama masa pendidikan, yang mana hal tersebut sangat berguna di masa yang akan datang.

Dr. H. Zainuddin Amir, SpP (K)

Sebagai Ketua Tim Koordinator Pendidikan Program Pendidikan Dokter Spesialis (TKP-PPDS) FK USU yang telah banyak memberikan bimbingan, masukan dan arahan selama masa pendidikan.

Dr. Pantas Hasibuan, SpP (K)

Sebagai Sekretaris Departemen Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi FK USU/SMF RSUP H. Adam Malik Medan yang banyak berjasa dan tiada jenuh memberikan kesempatan, motivasi, masukan dan pengarahan dalam penyempurnaan tulisan ini.

(7)

Dr.dr. Amira Permatasari Tarigan, SpP, M.ked(paru)

Sebagai Ketua Program Studi Departemen Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi FK USU/SMF RSUP H. Adam Malik Medan dan sebagai pembimbing II saya yang banyak memberikan bimbingan dan masukan dan pengarahan dalam penyempurnaan tulisan ini. .

Dr. Noni Novisari Soeroso, SpP, M.ked(paru)

Sebagai Sekretaris Program Studi Departemen Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi FK USU/SMF RSUP H. Adam Malik Medan yang telah banyak memberikan motivasi, bimbingan selama masa pendidikan hingga penulis dapat menyelesaikan penelitian ini.

Prof. dr. Tamsil Syafiuddin, SpP (K)

Sebagai Koordinator Penelitian Departemen Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi FK USU/SMF RSUP H. Adam Malik Medan dan Ketua Persatuan Dokter Paru Indonesia (PDPI) Cabang Sumatera Utara yang telah memberikan bantuan, masukan dan arahan kepada penulis hingga dapat menyelesaikan tulisan ini.

Dr. P.S. Pandia, SpP (K), M.ked(paru)

Sebagai pembimbing I saya yang telah banyak memberikan dorongan, bimbingan, arahan dan masukan pengetahuan dalam rangka penyusunan dan penyempurnaan penulisan sehingga penulis dapat menyelesaikan tulisan ini.

Prof.Dr. Sori Muda Sarumpaet MPH

Sebagai Pembimbing Statistik yang telah banyak membantu penulis dalam bidang statistik dan penulisan ilmiah.

(8)

Penghargan dan terima kasih sebesar - besarnya penulis sampaikan kepada dr. Hilaluddin Sembiring, SpP (K), DTM&H, dr, Widirahardjo, SpP (K), dr. Fajrinur Syarani Sp.P (K), dr. Parluhutan Siagian, SpP,M.ked(paru), dr. Bintang YM Sinaga, SpP,M.ked(paru) dr. Setia Putra Tarigan, SpP, dr. Ucok Martin, SpP, dr. Netty Damanik, SpP, yang telah banyak memberikan bantuan, masukan dan arahan pada penulis dalam penyelesaian tulisan akhir ini.

Izinkanlah penulis ucapkan terima kasih kepada: Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara, Direktur RSUP H. Adam Malik Medan, dan Direktur RS Siti Hajar Medan yang telah memberikan kesempatan dan fasilitas selama penulis melakukan pendidikan di RSUP H. Adam Malik Medan.

Terima kasih saya ucapkan pada teman sejawat peserta Pendidikan Dokter Spesialis Pulmonologi dan Respirasi FK USU Medan yang telah bekerja sama dan membantu penulis selama mengikuti pendidikan.

Rasa hormat dan terima kasih yang tiada terbalas saya sampaikan kepada ayahanda tercinta H. Muhammad Kasim dan ibunda (Almh) Hj. Martiani yang telah rela berkorban membesarkan, mendidik, dan memberikan dorongan kepada penulis hingga selesai pendidikan. Terima kasih juga kepada kakanda saya Heri Syahputra, SE dan adinda saya Briptu Defri Nanda Putra yang telah memberikan dorongan, semangat dan nasehat kepada penulis di dalam menyelesaikan tulisan ini. Penulis ucapkan terima kasih sebesar - besarnya kepada suami tercinta Arief Budi Waluyo SE dan putri tersayang Shakira Athaya yang selalu sabar dan penuh pengertian mendampingi penulis selama pendidikan.

Akhirnya dalam kesempatan ini penulis sampaikan permohonan maaf yang sebesar - besarnya atas segala kekhilafan dan kesalahan kepada semua pihak yang telah diperbuat selama ini. Semoga ilmu dan pengalaman yang penulis dapatkan selama pendidikan

(9)

bermanfaat bagi agama, nusa dan bangsa, serta diridhoi oleh Allah SWT. Amin ya Robbal Alamin.

Medan, Oktober 2013 Penulis

(10)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP PENULIS IDENTITAS

Nama : Dr. Octariany

Tempat/Tgl/Lahir : Pekanbaru, 11 Oktober 1982 Agama : Islam

Pekerjaan : Dokter

Alamat : Jl. Karya Jaya Komp.Taman Citra Mandiri Blok H-3 Medan

KELUARGA

Bapak : H.Muhammad Kasim Ibu : Hj.Martiani ( Almh ) Istri : Arief Budi Waluyo, SE Anak : Shakira Athaya

PENDIDIKAN

1. SD Karang Anyar Dumai Ijazah 1995 2. SMP Negeri 4 Pekanbaru Ijazah 1998 3. SMA Negeri 1 Pekanbaru Ijazah 2001 4. FK UISU Medan Ijazah 2007

PEKERJAAN

1. Dokter Peserta PPDS Ilmu Penyakit Paru 1 Januari 2010

PERKUMPULAN PROFESI

1. Anggota IDI kota Pekanbaru 2008- sekarang 2. Anggota muda PDPI cabang Sumatera Utara 2010 – sekarang

(11)

PARTISIPASI DALAM KEGIATAN ILMIAH

1. Laporan Kasus dengan topik Multiple Bulla Yang Dilakukan Bulektomi pada Penderita TB Paru pada KONAS XI PDPI, Bukit Tinggi 2011

2. Peserta pada PIPKRA di Jakarta tahun2013 Peserta pada beberapa kegiatan ilmiah Paru

(12)

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR PERSETUJUAN ... i

LEMBAR TESIS ... ii

LEMBAR PERNYATAAN ... ... iii

ABSTRAK ... iv

KATA PENGANTAR ... .... v

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ... vi

DAFTAR ISI... vii

DAFTAR ISTILAH ... ... viii

DAFTAR TABEL ... ix

DAFTAR GAMBAR ... x

BAB I PENDAHULUAN ... 1

I.1 Latar Belakang ... 1

I.2 Permasalahan ... 5

I.3 Tujuan Penelitian ... 5

I.3.1 Tujuan Umum ... 5

I.3.2 Tujuan Khusus ... 6

I.4 Manfaat Penelitian ... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 8

II.1 Penyakit Paru Obstruksi Kronis (PPOK) ... 8

II.2 Mekanisme Pernapasan dan Disfungsi Otot Skletal Pada PPOK... 11

II.3 Rehabilitasi Paru pada PPOK ... 14

(13)

II.3.2 Edukasi dan Dukungan Psikososial ... 21

II.3.3 Latihan Relaksasi ... 22

II.3.4 Latihan Pernapasan ... 23

II.3.5 Terapi Fisik Dada ... 27

II.3.6 Latihan Fisik (Exercise Training) ... 27

II.4. Kualitas Hidup Penderita PPOK ... 30

II.5. Kerangka Teoritis... .. 34

II.6. Kerangka Konsep ... 35

II.7. Hipotesis ... 35

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 36

III.1. Desain Penelitian ... 36

III.2 Tempat dan Waktu Penelitian ... 36

III.3 .Populasi dan Subjek Penelitian ... 36

III.3.1. Populasi Penelitian ... 36

III.3.2. Sampel Penelitian ... 37

III.3.3. Kriteria Inklusi dan Eklusi ... 37

III.4. Besar Sampel ... 38

III.5. Cara Kerja Penelitian ... 38

III.6. Definisi Operasional ... 42

III.7. Analisis Data ... 43

III.8. Pengolahan Data ... 44

III.9. Jadwal Kegiatan ... 44

III.10. Perkiraan Biaya ... 45

BAB IV HASIL PENELITIAN ... 47

(14)

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN ... 56 DAFTAR PUSTAKA ... 57

(15)

DAFTAR ISTILAH

ATS = American Thoracic Society

COPD = Chronic Obstructive Pulmonary Disease

GOLD = Global Initiative for Chronic Obstructive Lung Disease

KPT = Kapasitas Paru Total KV = Kapasitas Vital KVP = Kapasitas Vital Paksa

PPOK = Penyakit Paru Obstruktif Kronik

RS = Rumah Sakit

RSU = Rumah Sakit Umum

RSUP = Rumah Sakit Umum Pusat SKRT = Survei Kesehatan Rumah Tangga VEP1 = Volume Ekspirasi Paksa Detik Pertama KVP = Kapasitas Vital Paksa

RS = Rumah Sakit

RSUP = Rumah Sakit Umum Pusat SKRT = Survei Kesehatan Rumah Tangga ERS = European Respiratory Society

BTS = British Thoracic Society

ACCP = American College of Chest Physician

NIH = National Institute of Health

(16)

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel II.1. Klasifikasi Derajat Keparahan PPOK dari Beberapa Panduan 11

Tabel II.2. Lembar Praktis Penggunaan CAT ... 32

Tabel III.1. Jadwal Kegiatan ... 44

Tabel IV.1 Karakteristik Penderita Berdasarkan Jenis Kelamin ... ... 47

Tabel IV.2 Karakteristik Penderita Berdasarkan Umur ... 47

Tabel IV.3 Karakteristik Penderita Berdasarkan Indeks Brinkman... 48

Tabel IV.4 Karakteristik Penderita Berdasarkan Derajat IB ... 49

Tabel IV.5 Karakteristik Penderita Berdasarkan nilai VEP1 ... 49

Tabel IV.6 Karakteristik Penderita Berdasarkan Derajat Obstruksi .. 49

Tabel IV.7 Validitas dan Reliabilitas Lembar Penilaian CAT dan Uji Jalan 6 menit ... 50

(17)

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar II.1 Penurunan Kualitas Hidup Pasien PPOK ... 14

Gambar II.2 Gambaran Pasien PPOK yang Harus Diberikan Rehabilitasi Paru ... 18

Gambar II.3 Teknik Pursed Lip Breathing ... 26

Gambar II.4 Latihan Fisik yang Dapat Dilakukan pada Program Rehabilitasi Paru ... 30

Gambar II.5 Kerangka Konsep ... 35

Gambar II.6 Kerangka Operasional ... 36

Referensi

Dokumen terkait

Adam Malik Medan yang telah memberikan kesempatan dan sarana kepada saya untuk bekerja sama selama mengikuti pendidikan Magister Kedokteran Klinis Obstetri dan Ginekologi

Adam Malik Medan yang telah memberikan kesempatan dan sarana kepada saya untuk bekerja sama selama mengikuti pendidikan Magister Kedokteran di Departemen Obstetri dan

Adam Malik Medan, yang telah menerima dan memberikan kesempatan kepada saya sebagai peserta Program Pendidikan Dokter Spesialis Patologi Klinik dan banyak memberikan bimbingan dan

RSUP H Adam Malik Medan, yang telah banyak memberikan bimbingan, bantuan,.. dorongan dan nasehat yang sangat berguna selama penulis

Adam Malik Medan yang telah memberikan kesempatan dan sarana kepada Saya selama mengikuti program pendidikan magister di Departemen Obstetri dan Ginekologi.. Direktur

Adam Malik Medan dan sebagai TK-PPDS yang telah banyak memberikan bantuan, dorongan dan nasehat yang sangat berguna dalam menjalani masa pendidikan yang bermanfaat bagi penulis

Chairuddin Panusunan Lubis, DTM&amp;H, Sp.A(K) yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti Program Pendidikan Magister Kedokteran Klinik di Departemen

Pantas Hasibuan, Mked(Paru), Sp P(K) sebagai salah satu pembimbing dalam tesis ini maupun sebagai Sekretaris Departemen Pulmonolgi &amp; Ilmu Kedokteran Respirasi FK USU/ SMF