• Tidak ada hasil yang ditemukan

S KOR 0800741 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S KOR 0800741 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Agus Sahrul Hanafiah, 2014

Kontribusi Power Lengan Dan Power Tungkai Terhadap Hasil Teknik Angkatan Selangkangan Pada Olahraga Gulat

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

KONTRIBUSI POWER LENGAN DAN POWER TUNGKAI TERHADAP HASIL TEKNIK ANGKATAN SELANGKANGAN PADA OLAHRAGA GULAT

Pembimbing: 1. Drs. Dudung Hasanudin Ch. 2. Bambang Erawan, S.Pd., M.Pd.

*AGUS SAHRUL HANAFIAH

Keberhasilan teknik angkatan selangkangan dipengaruhi oleh faktor kondisi fisik yang diantaranya power lengan dan power tungkai, seberapa besar pengaruh yang diberikan

power tersebut menjadi perhatian penulis yang ingin mengetahui kontribusi power

lengan dan power tungkai tersebut terhadap keberhasilan angkatan selangkangan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. populasi sebanyak 24 orang yang merupakan atlet gulat yang mengikuti Kejuaraan Nasional dan sampel sebanyak 10 orang dari populasi tersebut. Instrument penelitian yang digunakan adalah vertical jump

untuk mengukur power tungkai, dan medicine ball throw untuk mengukur power

lengan. Hasil penghitungan telah membuktikan bahwa power tungkai berkontribusi terhadap hasil teknik selangkangan dalam olahraga gulat sebesar 99,5 %. Dari hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa power lengan memberikan kontribusi terhadap hasil teknik selangkangan sebesar 64,96 %, dan power tungkai serta power lengan memberikan kontribusi terhadap hasil teknik selangkangan sebesar 67,4%. Maka dapat ditarik kesimpulan kontribusi dari power tungkai dan power lengan mempunyai peranan yang sangat penting dalam hasil teknik angkatan selangkangan.

(2)

Agus Sahrul Hanafiah, 2014

Kontribusi Power Lengan Dan Power Tungkai Terhadap Hasil Teknik Angkatan Selangkangan Pada Olahraga Gulat

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

CONTRIBUTION TO POWER ARMS AND THE RESULTS OF

ENGINEERING POWER LEG GROIN FORCE IN SPORTS

WRESTLING

Agus Sahrul Hanafiah1; Dudung Hasanudin2; Bambang Erawan3

Sport Coaching Education Program The Faculty of Sport and Health Education

Indonesia University of Education

Abstract

The success of the technique forces the groin is affected by factors including the physical condition of a power arm and leg power, how much influence the power supplied to the attention of the writer who wants to know the contribution of the power arm and the leg power to force success crotch. This study used a descriptive method. population of more than 24 people who are athletes who follow wrestling National Championship and a sample of 10 people from the population. Research instrument used to measure vertical jump is leg power, and medicine ball throw for measuring power arm. Counting results have proved that the power leg contribute to the groin technique results in the sport of wrestling by 99.5%. From the results of this study also showed that power arm contributes to the groin technique results by 64.96%, and power leg and arm power to contribute to the technical result amounted to 67.4% groin. So it can be deduced contribution from the power leg and arm power has a very important role in the outcome of force techniques crotch.

Referensi

Dokumen terkait

Dalam Inovasi Alat ukur kecepatan lari berbasis Microcontroller dan Wireless. Network ini terdapat benda atau bagian yang sangat

Pemulihan kulit yang paling baik adalah konsentrasi vitamin B3 5% dengan kadar air kulit meningkat (26,8%), kulit semakin halus (29,3%), pori-pori yang semakin mengecil

Adapun saran dalam penelitian ini yaitu, untuk meningkatkan self confidence siswa salah satu media pembelajaran penjas yang bisa dilakukan adalah outdoor education.

[r]

Gaya gesek dihasilkan dari sistem pelumasan karena gaya viskos fluida dan dihitung dengan mengintegralkan tegangan geser pada permukaan sepanjang area

[r]

Dalam penelitian yang akan dilakukan yang menjadi variabel bebas adalah pembelajaran dengan metode penemuan terbimbing dan pembelajaran konvensional, sedangkan

Untuk kasus infinite width slider bearing, control volume diasusmsikan sebagai kasus