• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT HUTANG YANG BERAKIBAT TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PROPERTI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT HUTANG YANG BERAKIBAT TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PROPERTI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Universitas Bakrie

vi ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT

HUTANG YANG BERAKIBAT TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PROPERTI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Wahyu Anggit Prasetya1

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh ukuran

perusahaan, likuiditas, dan profitabilitas terhadap tingkat hutang, serta pengaruh

tingkat hutang terhadap nilai perusahaan. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan properti yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2007-2011 sebanyak 51 perusahaan, sedangkan sampel penelitian ini sebanyak 25

perusahaan. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive

sampling. Pengujian hipotesis dilakukan dengan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap tingkat hutang perusahaan sehingga semakin besar perusahaan, maka akan semakin transparan perusahaan tersebut dalam pengungkapan kinerja dan akan lebih dipercaya oleh kreditur dalam mendapatkan pinjaman. Likuiditas tidak berpengaruh terhadap tingkat hutang perusahaan dikarenakan adanya krisis subprime mortgage yang terjadi pada tahun 2008, sehingga mempengaruhi keyakinan kreditor akan kemampuan perusahaan properti dalam melakukan pengembalian hutang. Profitabilitas berpengaruh negatif terhadap tingkat hutang dikarenakan apabila profitabilitas meningkat maka penggunaaan dana banyak diambil dari modal sendiri terlebih dahulu daripada penggunaan hutang. Sedangkan tingkat hutang berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan , sehingga semakin tinggi hutang maka bunga hutang akan meningkat lebih tinggi daripada penghematan pajak.

Kata kunci: ukuran perusahaan, likuiditas, profitabilitas, tingkat hutang, dan nilai perusahaan

1

(2)

Universitas Bakrie

vii ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT

HUTANG YANG BERAKIBAT TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PROPERTI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Wahyu Anggit Prasetya 2

ABSTRACT

The purpose of this study is to empirically examine the effect of company

size, liquidity, and profitability to the company’s debt level. Then examine the

effect of company’s debt level to company’s value. The population in this study is

a property company listed on the Indonesia Stock Exchanges during the periode 2007-2011 a total of 51 companies, whereas this study sample of 25 companies. The sampling technique used purposive sampling method. Hypothesis testing is performed by multiple linear regression analysis. The results showed that

company size has positive and significant effect on company’s debt level, these all

because the bigger the company , more creditor put more trust to them. Liquidity

has no signifficant effect on company’s debt level, these all because of the

subprime mortgage crisis in 2008, so that creditors didn’t put their trust to

property company. Profitability has negative effect on company’s debt level, these

all because management prefer to use retained earning from profit first before

debt. Finally, company’s debt level has negative effect on company’s value. These

all because as debt level raise, interest rate will raise higher than tax saving, so

these will decrease company’s value.

Keywords: company size, liquidity, profitability, company’s debt level, and

company’s value.

2

Referensi

Dokumen terkait

The aim is to build a technological platform based on low cost digital technologies and open source tools, such as Panoramic Spherical Photogrammetry, Spatial Database,

harta yang dihibahkan, bantuan atau sumbangan, dan warisan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4 ayat (3) huruf a dan huruf b, kecuali sumbangan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 6

Untuk Dinas Kesehatan : Dinas Kesehatan disarankan dalam melakukan pengawasan harus lebih ketat agar tidak ada lagi pelanggaran terhadap kosmetik berbahaya yang dilakukan oleh

Untuk mengatasi masalah diatas dibuatlah Ensiklopedia Masakan Tradisional Dengan Metode Scrum menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL yang bertujuan

5,00

HUBUNGAN KETERAMPILAN SOSIAL D ENGAN INTENSITAS PENGGUNAAN TWITTER PAD A REMAJA D I KOTA BAND UNG.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Perancangan sistem pengambilan keputusan kelayakan bisnis ini diharapkan dapat membantu pelaku usaha dalam menilai suatu bisnis. Sistem ini menggunakan tiga komponen utama

Dilakukan secara kontinyu bagi semua guru, baik terkait dengan mekanisme sertifikasi maupun bersamaan dengan penilaian kinerja.. Dapat dilakukan secara manual ( offline),