• Tidak ada hasil yang ditemukan

KETIKA TUHAN MEMULIHKAN KEADAAN SION, KEADAAN KITA SEPERTI ORANG-ORANG YANG BERMIMPI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "KETIKA TUHAN MEMULIHKAN KEADAAN SION, KEADAAN KITA SEPERTI ORANG-ORANG YANG BERMIMPI"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

KETIKA TUHAN MEMULIHKAN KEADAAN SION, KEADAAN KITA

SEPERTI ORANG-ORANG YANG BERMIMPI

(MAZMUR 126:1)

Mimpi adalah bunga tidur, demikianlah kata orang. Di dalam mimpi, segala

sesuatu bisa terjadi. Hal-hal yang mustahil di alam sadar pun bisa terjadi

di dalam mimpi.

2

(3)

MUSTAHIL

Saya pernah bermimpi bisa terbang seperti Superman, dan dalam mimpi itu saya sangat menikmati kemampuan terbang itu. Tidak kenal lelah, saya terbang ke sana ke mari, menembus awan, dan ke tempat-tempat yang selama ini ingin saya kunjungi.

Di tengah perjalanan sewaktu asyik menembus awan, tiba-tiba saya berpapasan dengan pesawat terbang yang melaju kencang.

Untuk menghindari tabrakan, maka saya dengan cepat menukik ke bawah, tapi rupanya karena terlalu cepat, tiba-tiba saya sudah sampai ke tanah, dan saya tidak bisa mendarat dengan baik, sehingga tubuh saya membentur tanah dengan keras! Saya lalu terbangun. Ternyata saya sudah berada di lantai, sekalipun tubuh agak sakit karena jatuh dari tempat tidur, tapi mimpi itu membuat saya tersenyum dan kalau mengingatnya saya jadi tertawa.

Memang mimpi adalah bunga tidur.

Ketika penawanan ke Babel terjadi atas bangsa Israel, secara de facto dapat dikatakan bahwa kerajaan Israel sudah punah.

Bangunan yang menjadi ikon kerajaan sudah dibumihanguskan, bahkan Yerusalem beserta Bait Allah yang menjadi simbol superioritas Israel atas bangsa-bangsa lain, sudah hancur berserakan ke tanah.

Orang-orang Israel yang tersisa dibawa sebagai tawanan, dan tidak lagi bisa hidup sebagai orang merdeka. Dunia sudah kiamat bagi mereka.

Ketika ada yang mencoba berbicara tentang pemulihan, maka bagi orang-orang Israel sering disebut sebagai mimpi di siang bolong alias mustahil.

Tapi melalui nabi Yeremia, Tuhan berfirman kepada orang Israel.

“Sebab beginilah firman TUHAN: Apabila telah genap tujuh puluh tahun bagi Babel, barulah Aku memperhatikan kamu. Aku akan menepati janji-Ku itu kepadamu dengan mengembalikan kamu ke tempat ini. Sebab Aku ini mengetahui rancangan-rancangan apa yang ada pada-Ku mengenai kamu, demikianlah firman TUHAN, yaitu rancangan damai sejahtera dan bukan rancangan kecelakaan, untuk memberikan kepadamu hari depan yang penuh harapan.” (Yeremia 29:10-11).

Nabi Yeremia menubuatkan bahwa

penawanan akan terjadi hanya selama 70 tahun.

Setelah itu Tuhan berjanji untuk membawa mereka kembali ke tanah perjanjian dan memulihkan kerajaan Israel bagi mereka.

DI TENGAH KEMUSTAHILAN

Bagi yang percaya kepada Tuhan, maka mereka menjadi orang yang menanti-nantikan Tuhan ketika berada di tanah pembuangan seperti Mordekhai, Ester, Sadrakh Mesakh dan Abednego kemudian juga Daniel, Ezra, Nehemia, Zerubabel dan banyak yang lainnya, sekali pun di tengah segala kemustahilan.

Memang ada yang kemudian menolak untuk percaya, karena melihat kemustahilan, sehingga mereka meninggalkan Tuhan, dan memutuskan untuk berbaur dengan bangsa yang menawan mereka.

Tuhan adalah Allah di atas segalanya.

Otoritas dan kehidupan-Nya dinyatakan melalui penggenapan Firman-Nya, bahwa setiap Firman yang keluar dari Allah yang hidup tidak akan pernah kembali dengan sia-sia, melainkan pasti berhasil mengerjakan seperti yang dikehendaki Tuhan (Yesaya 55:10-11).

Pada tahun 538 SM raja Koresh Agung mengeluarkan perintah untuk memulangkan bangsa Israel ke tanah perjanjiannya maka pada tahun 520 SM-515 SM terjadi gelombang pemulangan bangsa Israel dari pembuangan, tepat seperti yang di firmankan Allah melalui nabinya, yaitu 70 tahun mereka di pembuangan, kemudian mereka dipulihkan. Tembok

Yerusalem dibangun beserta dengan Bait Allah.

Segala penantian dan pengharapan kepada Tuhan tidak sia-sia, karena Tuhan pasti menggenapinya.

Memang hidup dalam pengharapan seperti masa menabur, yang kadang dipenuhi dengan air mata, tapi percayalah bahwa di dalam Tuhan, semua penaburan tidak akan pernah sia-sia. Tuhan menjamin untuk penuaian yang lebih dari segala yang diharapkan, dari segala yang pernah di dengar bahkan pernah dilihat, karena Tuhan akan berbuat baik dan melakukan perkara-perkara besar bagi setiap umat-Nya. Halleluya! n

(Pdt. Samuel Handoko)

3

(4)

yang terlibat aktif membantu anak-anak menerima keselamatan itu. Bahkan guru- guru agama Kristen juga mengakui kesulitan menangani kenakalan anak masa sekarang yang semakin kompleks.

Kemudian dengan iman, kami mulai menyuarakan kegerakan anak ini, berdoa dan berpuasa dan kemudian membagikan undangan melalui sekolah-sekolah maupun pribadi. Banyak sekolah dan orang tua mulai meresponi dengan positif dan antusias. Namun masih ada beberapa undangan yang tidak mau datang karena takut cuaca hujan, karena memang beberapa hari menjelang acara cuaca sering mendung dan hujan deras.

Saat hari H, tanggal 3 Maret 2016, sejak pagi cuaca begitu cerah dan anak-anak mulai berdatangan. Ibadah dimulai pukul 15.15 WIB dan anak-anak larut dalam kemeriahan pujian dan penyembahan kepada Tuhan.

Kemudian anak-anak menonton video kesaksian dari Pdt. Philip Mantofa, dan ditajamkan dengan penyampaian Firman Tuhan oleh Pdt.

Bernard Samuel. Tercatat dari 195 anak yang hadir, dan hampir semua meresponi altar call! Selain itu, juga dihadiri 16 orang tua dan pendamping, dengan dukungan 79 pelayan Tuhan, dan total kehadiran 290 jiwa. Revival For Children! n (Dimas)

S uatu tantangan besar

bagi kami di GMS Salatiga untuk mengadakan KKR Anak bertema “Neraka Itu Nyata” dengan tagline “Anak kecil pun membutuhkan keselamatan”.

Mengingat Kota Salatiga adalah kota kecil yang memiliki lebih dari 100 Gereja dengan berbagai denominasi. Kondisi ini menunjukkan kemungkinan orang-orang sudah mengerti mengenal konsep keselamatan dalam kekristenan.

Sebelum memulai promosi, tim pelayan anak

melakukan riset kecil-kecilan mengenai pandangan

orang dewasa tentang pentingnya keselamatan

bagi anak kecil. Hasilnya memang benar,

sebagian besar sudah mengerti tentang konsep

keselamatan tersebut, namun hanya sedikit

4

(5)
(6)

Rekaman kotbah MSTV dapat dipesan melalui Pustaka Rajawali dengan

menghubungi 031.6000.7000 ext. 204 @GMStv www.mstv.tv

Saksikan MSTV via mobile di iPhone/ iPad & Android:

http://mstv.tv

* Tayangan recorded dapat berubah sewaktu-

waktu kecuali Live Streaming

Recorded at MSTV.TV Ibadah Live

& MSTV.TV

April 2017 10 SENIN 11 SELASA 12 RABU

Tayangan Ulang Ibadah Minggu I GMS Pusat Pk. 08.00, 11.00, 20.00, 23.00 WIB www.mstv.tv

“Tertanam”

Pk. 02.00, 05.00, 14.00, 17.00 WIB www.mstv.tv Pdt. Samuel Mudji

Tayangan Ulang Ibadah Minggu II GMS Pusat Pk. 08.00, 11.00, 20.00, 23.00 WIB www.mstv.tv

”One Soul”

Pk. 02.00, 05.00, 14.00, 17.00 WIB www.mstv.tv

Pdt. Stefanus Suyono

Before 30 Show (Miracle Edition) / Before30 English Pk. 08.00, 11.00, 14.00, 16.00, 20.00, 23.00 WIB www.mstv.tv

Mawar Sharon Women Pk.10.00 WIB GMS Main hall Pdt. Lanny Tan

Ms Senior

“Lemah Lembut”

Pk.10.00 WIB Chapel GMS Pdp. Yap Hue Fei

“LEMAH

LEMBUT”

(7)

Tayangan ulang Ibadah Minggu III GMS Pusat Pk. 08.00, 11.00, 20.00, 23.00 WIB www.mstv.tv

“Wahyu 21A”

Pk.02.00, 05.00, 14.00, 17.00 WIB www.mstv.tv Pdt. Philip Mantofa

Tayangan ulang Ibadah Minggu IV GMS Pusat Pk. 08.00, 11.00, 20.00, 23.00 WIB www.mstv.tv

“Wahyu 21B”

Pk. 02.00, 05.00, 14.00, 17.00 WIB www.mstv.tv Pdt. Philip Mantofa

Jumat Agung Umum:

Pk.07.00, Pk.10.00, Pk.16.00, Pk.19.00 WIB AOG: Pk.13.00 WIB GMS Main Hall Disertai Perjamuan Kudus di setiap ibadah.

Persiapkan diri Anda.

Sunday Services Pk.07.00, Pk.10.00, Pk.16.00, Pk.19.00 WIB GMS Main Hall EagleKidz jadwal lihat di hal. 11

Army of God Youth Service

“Because of You”

Pk.13.00 WIB GMS Main Hall Pdp. Margaret Wu

Before 30 Show

“Miracles Edition”

Pk.14.00 WIB www.mstv.tv

*Persembahan Misi dan Diakonia di tiap ibadah

Before30 English/

(Re-run) Before 30 Show

“Miracles Edition”

Pk. 08.00, 11.00 WIB www.mstv.tv

Army of God Teen Service

“Because of You”

Pk.16.00 WIB GMS Main Hall Pdp. Margaret Wu

Pro-M Revolution

“Double Standard”

Pk.19.00 WIB GMS Main Hall Pdm. John Mantofa

*disertai Perjamuan Kudus

13 KAMIS 14 JUMAT 15 SABTU 16 MINGGU

(8)

Fokus menentukan sudut pandang terhadap suatu hal. Pada waktu Musa mengutus dua belas pemimpin dari masing-masing suku Israel untuk mengintai tanah Kanaan, mereka pulang dengan dua pendapat yang berbeda. Kesepuluh pengintai pertama memandang tanah Kanaan sebagai ancaman karena fokus pada kelemahan dan ketidakberdayaan. Sedangkan Yosua dan Kaleb memilih untuk fokus pada kebaikan, kesetiaan, dan keperkasaan Allah sehingga bisa berkata:

“Negeri yang kami lalui untuk diintai itu adalah luar biasa baiknya. Jika Tuhan berkenan kepada kita, maka Ia akan membawa kita masuk ke negeri itu …” (Bilangan 14:7-8).

Bulan Februari lalu, tagihan listrik rumah kami naik 20%. Meskipun di bulan itu juga, Tuhan menambahkan berkat-Nya untuk

keluarga kami, namun saya justru seharian cemberut dan kepala nyut-nyutan karena fokus pada kenaikan tagihan listrik dan bukan pada berkat-Nya.

Besar kecilnya suatu persoalan yang kita hadapi bergantung pada cara kita memandang persoalan itu. Apabila Anda bangun pagi lalu memikirkan kesibukan yang akan Anda hadapi sepanjang hari, berbagai masalah yang belum terselesaikan, kejengkelan terhadap beberapa orang dan hal-hal buruk lainnya, bisa dipastikan Anda akan menghabiskan hari itu dengan jauh dari kebahagiaan.

Tetapi ketika Anda bangun lalu mengingat kebaikan Tuhan dan mengucap syukur sambil menyanyikan puji-pujian bagi Dia, maka Anda akan melewati satu hari itu penuh dengan harapan.

Fokus pada hal-hal yang positif dan benar memang tidak melenyapkan masalah, tetapi hal itu dapat membangkitkan kekuatan dalam diri kita. Jadi, daripada mengatakan, “Aku merasa hari ini buruk, melelahkan dan membosankan,” saya mengundang Anda untuk berseru dengan penuh iman, “Aku berbahagia dan aku diberkati sebab Tuhan ada bersamaku di sepanjang hidupku.”

n

(Linawati Santoso, jemaat Profesional Muda GMS Surabaya)

“Jadi akhirnya, saudara-saudara, semua yang benar, semua yang mulia, semua yang adil, semua yang suci, semua yang manis, semua yang sedap didengar, semua yang disebut kebajikan dan patut dipuji, pikirkanlah semuanya itu.”

(Filipi 4:8)

8

(9)

S emakin mahalnya layanan kesehatan di Surabaya, membuat masyarakat kurang mampu kesulitan mendapatkan pengobatan yang selayaknya.

Melihat itu, pada 30 maret 2011, Yayasan Sentuhan Kasih Bangsa (YSKB) resmi membuka pelayanan kesehatan berupa Klinik Pratama yang memberikan pelayanan umum dan gigi dengan harga terjangkau yang didukung oleh tenaga medis dan paramedis yang profesional di bidangnya.

Melayani : poli umum, poli gigi, sunat laser/smart klamp, papsmear & IVA, imunisasi, pijat bayi.

Respon masyarakat selama ini baik dan merasa terbantu karena mayoritas kalangan pra sejahtera jadi mereka merasa senang karena ada poliklinik dg harga terjangkau tapi pelayanan optimal. Untuk standart steril alat kita gunakan alat steril yg bagus (autoclave) alat bahan yang dipakai juga kualitas menengah bukan yg jelek

Standart pelayanan poliklinik SKB adalah PERFECT : Peduli : peduli akan kebutuhan pasien

Etika : mengedepankan etika kedokteran dan sopan santun dalam melayani pasien

Rasional : rasional dalam memberikan pengobatan (tidak berlebihan jika memang tidak dibutuhkan)

Flexible : fleksible dengan perkembangan ilmu dan teknologi sehingga dapat memberikan pelayanan yang optimal

Efektif : memberikan pelayanan yang efektif (tidak melakukan tindakan yang berlebihan hanya demi keuntungan tapi semua sesuai kebutuhan) Cermat : cermat dalam melakukan pemeriksaan, pemberian dosis obat dll

Telaten : telaten dalam melayani pasien sehingga banyak pasien dapat terbuka apa saja yang dikeluhkan terutama penyakit yang berhubungan dengan psikis.

Grafik Pertumbuhan Jumlah Pasien

24119772

21659145 15965771 821621 14404381 16883746 Tahun

Pasien Baru Total Pasien 2011

2012 2013 2014 2015 2016

Poliklinik YSKB:

Jl. Kedondong Lor V/4 Jam operasional:

Senin-jumat

(Pk. 08.00-20.30 WIB), Sabtu (Pk. 08.00-16.30 WIB), Hari Minggu dan hari libur nasional tutup.

9

(10)

10

(11)

Keb. Umum IV + Pro-M Pk. 19.00 WIB Voltage (Sabtu) Pk. 16.00 WIB Keb. AOG Pk. 13.00 WIB Ibadah Pemulihan (Jumat) Pk.19.00 WIB Sebelah “HERO” Supermarket, KAV.A2 No. 27-32 Jl. Pahlawan Sda.

Telp. 8946136, Fax: 8052650 GMS Revival Madiun

Umum + Anak I Pk. 07.00 WIB Umum + Anak II Pk. 17.00 WIB Pro M (umum) Pk. 10.00 WIB AOG Pk. 13.00 WIB Eaglekidz (Sabtu) Pk. 16.00 WIB Jl. Bogowonto 1

Telp: 0351-469869 GMS One Family Malang

Keb. Keluarga + ProM + Anak I Pk. 07.00 WIB Keb. Keluarga + ProM + Anak II Pk. 10.00 WIB Keb. Keluarga + ProM + Anak III Pk. 16.00 WIB Keb. Pelajar + Pemuda Pk. 13.00 WIB Doa Malam (Rabu) Pk. 18.00 WIB Jl. Raya Dieng 19, Malang

Telp. 0341-570539 GMS Jombang

Keb. Umum I Pk. 07.00 WIB Keb. Umum II Pk. 16.00 WIB Eaglekidz (Sabtu) Pk. 16.00 WIB

AOG Pk. 13.00 WIB

Pro-M Pk. 10.00 WIB Sekretariat & tempat Ibadah:

Kompleks Ruko Cempaka Mas C-8 Jl. Soekarno Hatta, telp.0321-8492150 GMS Revival Tulungagung

Doa Malam (Jumat) Pk. 19.00 WIB Keb. Umum + Anak I Pk. 07.00 WIB Keb. Umum + Anak II Pk. 16.00 WIB Keb. Remaja Pk. 10.00 WIB Jl. WR. Supratman no 104,

Telp. Kantor 0355-328170 GMS Revival Jember

Keb. Umum I Pk. 07.00 WIB Keb. Umum II + Pro-M Pk. 10.00 WIB Keb. Umum III Pk. 16.00 WIB Keb. Youth Pk. 13.00 WIB Jl. Trunojoyo 26, di pertokoan JBC Eaglekidz I Pk. 07.30 WIB Eaglekidz II Pk. 17.00 WIB Eaglekidz III Pk. 16.00 WIB Voltage (Sabtu) Pk. 17.00 WIB Jl. Trunojoyo 26, Jember.

Sekretariat: Pertokoan JBC Ruko C2-C3 Telp & Fax 0331-425153

GMS Kediri

Keb Umum + Anak I Pk.10.00 WIB Keb. Umum + Anak II Pk. 16.00 WIB Hotel Grand Surya Jl. Dhoho 95, Kediri Telp. 0354-4526285 CP: Bp. Sunggana GMS Miracle Yogyakarta

Ibadah Umum Pk. 10.00 WIB

Keb. Eaglekidz Pk. 10.30 WIB Keb. AOG Pk. 13.00 WIB Pacific Building lt. 3,

Jl. Laksda Adisucipto 157 telp.0274-555497, fax.0274-557904 CP: Pdp. Arief Wicaksono (08562722328) GMS Surabaya

Kebaktian Umum I Pk. 07.00 WIB Kebaktian Umum II Pk. 10.00 WIB Kebaktian Umum III Pk. 16.00 WIB Kebaktian Umum IV Pk. 19.00 WIB Army of God Revival Services Pk. 13.00 WIB Kebaktian Anak (Sabtu) Pk. 16.00 WIB Auditorium MSCS (Voltage)

Kebaktian Anak I Pk. 07.00 WIB r.202 (All Stars), Auditorium MSCS 2 (Supertrooper + Voltage)

Kebaktian Anak II Pk. 10.00 WIB r.202 (All Stars), Auditorium MSCS 2 (Supertrooper + Voltage)

Kebaktian Anak III Pk. 16.00 WIB r.202 (All Stars), Auditorium MSCS 2 (Supertrooper + Voltage) English Service

(MSCS lt.1) Pk. 16.00 WIB Kebaktian Anak IV Pk. 19.00 WIB r.202 (All Stars), convention hall (Supertrooper)

Army of God Revival Services

Sabtu Pk. 16.00 WIB Jl. Cempaka 18i, Surabaya.

Keb. Profesional Muda

Sabtu Pk. 19.00 WIB Kebaktian Anak (Sabtu) Pk. 19.00 WIB Jl. Cempaka 18i, Surabaya.

Bukit Doa “Immanuel” Prigen

Keb. Umum Pk. 10.00 WIB

Bukit Doa Immanuel, Prigen (Tretes) GMS Unity Surabaya Timur

Keb. Umum + Anak I Pk. 07.00 WIB Keb. Umum + Anak II Pk. 10.00 WIB Sanctuary Room, 1st floor.

Vision Building, Marvell City Complex.

Jl. Raya Ngagel 123, Surabaya.

Cp. Melyana (089677931982/081390801878) GMS House of Victory Surabaya Selatan

* Sat. Jemursari, Pondok Tjandra, & Rungkut Keb. Umum + Anak Pk. 07.00 WIB Jl. Siwalankerto 145

Cp. Deky (081-23288-544) GMS Revelation Surabaya Barat Keb. Umum + Anak I Pk. 07.00 WIB Keb. Umum + Anak II Pk. 10.00 WIB Keb. Umum + Anak III Pk. 16.00 WIB Jl. Raya Sukomanunggal

Komplek Pertokoan Satellite Town Square Blok F/ No: 1-6, 22-26 Telp. 031-7319854 GMS Denpasar-Bali (The Light)

Keb. Umum + Anak I Pk. 08.00 WITA Keb. Umum + Anak II Pk. 11.00 WITA Keb. Umum Pk. 17.00 WITA Keb. Youth Pk. 14.00 WITA Keb. Profesional Muda (Sabtu) Pk. 19.00 WITA Jl. Teuku Umar Barat 275,Denpasar, Bali (Sebelum Depo Bangunan) Telp: 0361-8466437 GMS Revival Sidoarjo

Keb. Umum + Anak I Pk. 07.00 WIB Keb. Umum + Anak II Pk. 10.00 WIB Keb. Umum + Anak III Pk. 16.00 WIB

GEREJA

MAWAR SHARON

Jl. Cempaka 24, Surabaya.

E-mail: [email protected] www.mawarsharon.com TELP.: (031) 60007000 (HUNTING) FAX : (62-31) 5322452 Persembahan Anda untuk Gereja Mawar Sharon dan Bukit Doa Immanuel dapat ditransfer ke:

No. Rek. A/C 010.049.700.0 BCA Veteran - Surabaya @gmschurch @gmschurch gereja mawar sharon

Kesaksian anda bisa dikirim ke:

email. [email protected] / telp. 031-60007000 ext. 103 / surat: GMS - Jl. Cempaka 18i Sby

(12)

GMS Amanat Agung Magelang

Keb. Umum I Pk. 07.00 WIB

Keb. Umum II + ProM Pk. 17.00 WIB Keb. Youth Pk. 11.00 WIB Keb. Anak (Sabtu) Pk. 16.00 WIB Jl. Gatot Subroto 408

CP:Irma (081 3244 32651) Sekret: Jl. Gatot Subroto 36D/E Telp: 0293-314652, 0851 0051 5771 Fax: 0293-3191391

GMS Kemah Kemenangan Salatiga Keb. Umum + Anak Pk. 08.00 WIB Keb. AOG 1 Pk. 13.00 WIB Keb. AOG 2 Pk. 16.00 WIB Jl. Sukowati 62, Salatiga

Telp/Fax (0298) 328124, CP: Paulus Eko (085740282010) GMS Tower of Victory Semarang Keb. Umum + Anak I Pk. 10.00 WIB Keb. Umum + Anak II Pk. 16.00 WIB Keb. AOG Pk. 13.00 WIB Gereja Mawar Sharon “Tower of Victory”

Jl. Kompleks Madukoro DD III/ 5.

(ex Giant), Kel. Tawangsari, Kec. Semarang Barat, Jawa Tengah

CP: Monalisa (085713022022) GMS Solo

Ibadah Umum + Anak I Pk. 10.00 WIB Ibadah Umum + Anak II Pk. 16.00 WIB Ibadah Youth Pk. 13.00 WIB Ibadah Pro-M Pk. 19.00 WIB Aston Solo Hotel. Ballroom lt. 5.

Jl Slamet Riyadi 373 Solo

Sekretariat Gereja. Jl. Dr. Supomo 75, 77 Solo (Telp/ Fax): 0271-723172.

(HP) 082137313553 GMS Favour Jakarta

Ibadah Umum +Anak I Pk. 10.00 WIB Ibadah Umum + Anak II Pk. 16.00 WIB Ibadah Youth Pk. 13.00 WIB Voltage (Sabtu) Pk. 13.00 WIB Central Park Mall, Podomoro City, Gedung TRIBECA Lt. 1

Jl. Let. Jend. S. Parman Kav.28, JakBar (Sebelah Mall Taman Anggrek) Telp: 021-56985786 / 87, Fax: 021-56985785 GMS Tentara Tuhan Bandung Keb. Umum + Pro-M Pk. 10.00 WIB Keb. Anak Pk. 10.30 WIB Keb. Youth Pk. 13.00 WIB Meeting Room Royal Palm lt.8

Aston Tropicana Hotel Bandung Premier Plaza, Jl. Cihampelas 125-120 Bandung 40131

Sek: Jl. Terusan Sutami, Komp. Setrasari Mall Plaza 2, blok A no. 6

Telp: (022) 87775119 GMS Provider Sukabumi

Ibadah Umum & Anak Pk. 10.00 WIB Hotel Maxone, JL. Siliwangi No. 90 Kantor & Sekretariat :

Pesona Pangrango Blok Z3 No. 1 Sukabumi Telp: (0266)6243619

Cp : Arsih/Ryan : 08561611930 GMS Elevation Cirebon

Ibadah Umum & Anak Pk. 10.00 WIB Convention hall Giant Cietos Lt.2 Jln. Rajawali Raya Perumnas Sekt : Kompleks CSB Mall, Ruko CB No.12 Jl. Dr. Cipto Mangunkusumo

Cp : Mia (0231-8291317)

GMS Mercy Balikpapan

Keb. Umum + Anak I Pk. 10.00 WITA Keb. Umum + Anak II Pk. 17.00 WITA Keb. Youth Pk. 13.00 WITA Jl. Mayjen Sutoyo RT. 44 no. 32 Gunung Malang (ex. gudang YOVA Lama) Telp:0542 - 425937, Fax: 0542-425938 GMS Marvelous Banjarmasin

Keb. Umum + Anak I Pk. 10.00 WITA

Keb. AOG Pk. 13.00 WITA

Keb. Umum + Anak II Pk. 17.00 WITA HOTEL G’SIGN, Jl. A. Yani km 4,5

Sekt. Jl A. Yani Km. 3,5 No. B.8 Ruko Tunjung Maya, Seberang Poltabes Banjarmasin (0511-3252888) CP : Yuliana (085243551976) GMS Grace Samarinda

Keb. AOG Pk. 13.00 WITA

Keb. Umum + Eaglekidz I Pk. 10.00 WITA Keb. Umum + Eaglekidz II Pk. 17.00 WITA Planet Swalayan lt.2.

Keb. EagleKidz Pk. 17.00 WITA Planet Swalayan lt.3, Jl. Rajawali no.8 Sekre.: Ruko Citraland BL 17, Jl. DI Panjaitan, Telp. 0541-4100650 Cp: Brilli (081808822698) GMS Vibrant Pontianak

Keb. Umum (lt.2) Pk. 10.00 WIB

Keb. Anak Pk. 10.15 WIB

Ibadah Youth Pk. 14.00 WIB Jl. A. Yani 2 No. 8

Sekretariat Lt. 1. (0561) 671-1134 GMS Restoration Ambon

Ibadah Umum + Anak Pk 10:00 WIT Ibadah Youth Pk 14:00 WIT Convention Hall Pacific Hotel Ambon Lantai 2, Jalan Cendrawasih no. 8 Ambon

Sekretariat:

Jalan Rijali no. 26 Belakang Soya Kecamatan Sirimau, Ambon 97123 Telp: 0911-314570

CP: Erik (085347261119) GMS Saparua-Mlk

Keb. Umum 1 Pk. 09.30 WIT

keb. Umum 2 Pk. 18.00 WIT

Keb. Anak Pk. 15.00 WIT

Jl. Depan Pasar Saparua (Ex BANK Danamon) Tel/Fax.0931-21487 GMS Masohi (Maluku Tengah) Keb. Umum Pk. 09.30 WIT Keb. Anak Pk. 16.00 WIT Keb. Pemuda Pelajar Pk. 13.00 WIT Jl. Manusela, belakang kantor

Kejaksaan Negeri Masohi Telp: 0914-22790 CP: Pdp. Rudy Ritiauw 085243078844

GMS Tower of Strength Manado Keb. Umum I + Anak Pk. 10.00 WITA Keb. AOG Pk. 14.00 WITA Keb. Umum II Pk. 18.00 WITA Jl. Wolter Monginsidi, Kompleks Bahu Mall (Samping Apartemen Lagoon) Bahu - Manado 95115, Telp. 0431-831226

Cp : Nain S. (085240163011) GMS Breakthrough Kendari

Ibadah Umum I Pk. 09.00 WITA

Ibadah Umum II Pk. 17.00 WITA

Ruko GMS Breakthrough Kendari Jl.Supu Yusuf ( depan Plaza Kubra), Mandonga

CP : Novita (0852 5613 3910) Telp. 0401 - 3111075 GMS Bitung

Kebaktian Umum + Anak Pk. 10.00 WITA Kebaktian Youth (Sabtu) Pk. 17.30 WITA Jl. Samrat Pakadoodan Ling 3 (Sebelah Yebenlin) Telp: 0438 – 30903

GMS Tondano (HOR)

Kebaktian Umum + Anak Pk. 10.00 WITA Kebaktian AOG Pk. 17.00 WITA Jl. D.I. Panjaitan Ling 1, Taler

(Depan Kantor Pos Tondano) Telp: 0431 – 324046 GMS Kotamobagu

Kebaktian Umum + Anak Pk. 10.00 WITA Kebaktian Youth (Sabtu) Pk. 17.00 WITA Jl. Sutoyo no. 28,

(Depan Apotik Kotamobagu) Cp. Gabriel Dimas (08229033390) GMS God’s Dwelling Place Makassar Keb. Umum I + Anak. Pk. 10.00 WITA Keb AOG. Pk. 13.00 WITA Keb Umum II + Pro-M. Pk. 17.00 WITA Hotel M-Regency

Jl. Daeng Tompo No. 8 Makassar Cp. Neltje ( 082187924935 ) Sek. Jl. Sungai Nuri No. 3A GMS My Home Medan

Keb. Voltage (Sabtu) Pk. 16.30 WIB Keb. Pro-M (Sabtu) Pk. 19.00 WIB Keb. Umum + Anak I Pk. 07.00 WIB Keb. Umum + Anak II Pk. 10.00 WIB Keb. Umum + Anak III Pk. 16.00 WIB Keb. Pemuda/ Pelajar Pk. 13.00 WIB

Keb. AOG Pk. 13.00 WIB

Sun Plaza, lt. roof, Jl. H. Zainul Arifin 7, Sek: Jl. Gaharu no 27 B Medan, Telp : 061- 4530760

GMS True Vine Pekanbaru

Keb. Umum (lt.2) Pk. 10.00 WIB Keb. Anak (lt. 1, VIP A.B.C) Pk. 10.00 WIB di Restoran Apollo, Jl. Ahmad Yani no.83 Keb. Youth (Sekretariat lt.3) Pk. 14.00 WIB Sekretariat :

Jln. Teuku Umar No. 20-22, Pekanbaru CP: Irawati Santoso (0812 6882 8800), Telp/ Fax: 0761-20019-20121/0761-854816 GMS Lighthouse Palembang

Ibadah Umum + Anak Pk. 10.00 WIB Hotel Horison Ultima Palembang Lt.3, R.

Semeru 1, Jl. Jend. Sudirman 57 CP : Paul (081332212471)

Ibadah Youth Pk. 14.00 WIB Komp. Ruko Graha Maju Motor

Jl. Rasyid Nawawi No. 24-26F Telp (0711) 361425 / 366572 CP. Theo (081995118283) GMS Lampung

Keb. Umum + Anak Pk. 10.00 WIB Hotel Marcopolo, Ruang Restaurant Jl. Dr. Susilo no. 4, Lampung CP: Bp. Eddy Yanto - 085359785588 GMS Jambi

Keb. Umum + Anak Pk. 10.00 WIB Kompleks ruko sentosa A3 - belakang Toko Gloria- Pasar, Jl. Raden Mattaher Jambi Telp 0741- 5911180 CP : Edi Riyanto Ong - 0813 3824 7888, Weinna - 0812 6065 6562

Referensi

Dokumen terkait

Semua orang percaya diajari bahwa, karena kasih karunia Tuhan, mereka menjadi anggota jemaat-Nya yang universal. Mereka didorong untuk berkumpul dan

Percaya dengan apa yang telah Tuhan katakan, “setiap orang yang percaya kepadaNya tidak binasa, melainkan beroleh hidup yang kekal.” Jadi saya harap Anda bisa melihat

Ini tidak akan terjadi  bahwa jika seseorang tidak percaya pada Tuhan Kristen dan Tuhan orang Kristen tidak ada maka satu keuntungan sedikit atau tidak ada, karena jika

Berdoa agar gereja-gereja dan orang percaya akan terus diperbaharui oleh Firman dan Roh Tuhan supaya kita dapat melihat sesuatu dari perspektif Tuhan dan bekerjasama dengan

Keselamatan adalah anugerah Tuhan untuk setiap orang percaya, tetapi setelah kita menerima status sebagai anak Allah maka kita harus mengalami pertumbuhan rohani.. Memang

Orang tuanya tidak pernah meragukan akan hal itu karena itu semua sudah tertulis dalam Alkitab Firman Tuhan bahwa orang yang percaya menerima Yesus sebagai Tuhan dalam

Maka gereja (orang percaya) harus menyalurkan berkat tersebut kepada orang-orang yang belum mengenal Tuhan Yesus, dengan tujuan supaya mereka juga dapat percaya

B agi kita orang percaya, setiap hal yang terjadi dalam hidup ini, tidak lepas dari campur tangan Tuhan, dan Favor of God adalah sesuatu yang akan membedakan kita dengan