• Tidak ada hasil yang ditemukan

Peningkatan Efisiensi Biaya Produksi dengan Metode Activity Based Management (Studi Kasus PT. Toba Surimi Industries)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Peningkatan Efisiensi Biaya Produksi dengan Metode Activity Based Management (Studi Kasus PT. Toba Surimi Industries)"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

No. Dok.: FM-GKM-TI-TS-01-06B; Tgl. Efektif : 02 Juli 2012; Rev : 00

PENINGKATAN EFISIENSI BIAYA PRODUKSI DENGAN

METODE

ACTIVITY BASED MANAGEMENT

(STUDI KASUS PT. TOBA SURIMI INDUSTRIES)

T U G A S S A R J A N A

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari

Syarat-syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Industri

Oleh

UNI PRATAMA PEBRINA

1 0 0 4 0 3 0 2 5

D E P A R T E M E N T E K N I K I N D U S T R I

F A K U L T A S T E K N I K

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

M E D A N

2 0 1 4

(2)
(3)
(4)
(5)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan yang Maha Kuasa yang

telah memberikan berkat dan karunia-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat

menyelesaikan Tugas Sarjana ini.

Tugas sarjana ini merupakan salah satu syarat untuk mendapatkan gelar

sarjana teknik di Departemen Teknik Industri, khususnya program studi Reguler

Strata Satu, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara. Judul untuk tugas

sarjana ini adalah “Peningkatan Efisiensi Biaya Produksi dengan Menggunakan

Metode Activity Based Management di PT. Toba Surimi Industries”.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan tugas

sarjana ini. Penulis juga mengharapkan saran dan masukan yang bersifat

membangun demi kesempurnaan laporan tugas sarjana ini. Laporan tugas sarjana

ini diharapkan dapat bermanfaat bagi penulis, jurusan teknik industri,

perpustakaan Universitas Sumatera Utara, dan pembaca lainnya.

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA PENULIS

MEDAN, NOVEMBER 2014

(6)

UCAPAN TERIMA KASIH

Dalam melaksanakan Tugas Sarjana sampai dengan selesainya laporan ini,

banyak pihak yang telah membantu, maka pada kesempatan ini penulis

mengucapkan terima kasih kepada:

1. Kedua Orang tua, yaitu Ayah Ir. Ukurta Tarigan, MT dan Ibu Dra. Nusuni

Surbakti yang tiada hentinya mendukung penulis baik secara moril maupun

materil sehingga laporan ini dapat diselesaikan. Penulis menyadari tidak dapat

membalas segala kebaikan dan kasih sayang dari keduanya, oleh karena itu

izinkanlah penulis memberikan karya ini sebagai ungkapan rasa terima kasih

kepada Ayah dan Ibu.

2. Adik-adik, Meinita Pratiwi Tarigan dan Desra Pranata Kurnia Tarigan yang

selalu mendukung penulis untuk secepatnya menyelesaikan laporan ini.

3. Ibu Ir. Khawarita Siregar, MT selaku Ketua Departemen Teknik Industri,

Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara, Medan

4. Bapak Ir. Mangara Tambunan, M.Sc selaku Koordinator Tugas Sarjana yang

telah meluangkan waktunya untuk memberikan arahan-arahan yang

mendukung ketuntasan penyelesaian laporan Tugas Sarjana ini.

5. Bapak Dr, Ir, Nazaruddin Matondang, MT selaku Dosen Pembimbing I yang

telah meluangkan waktu dan ilmunya serta memberikan motivasi untuk

penulis dalam penyelesaian laporan Tugas Sarjana ini.

(7)

6. Bapak Ikhsan Siregar, ST, M.Eng selaku Dosen Pembimbing II Tugas Sarjana

yang juga telah membimbing dan mengajarkan ilmunya untuk penulis dalam

penyelesaian laporan Tugas Sarjana ini.

7. Pimpinan serta seluruh staf dan karyawan PT. Toba Surimi Industries yang

telah banyak membantu penulis dalam penelitian.

8. Sahabat-sahabat, Arnoldus M.R. Sidauruk, Heriana Listya dan Novelly yang

selama ini selalu membantu dan mendukung dalam penyelesaian laporan ini.

9. Rekan seperjuangan penyelesaian tugas akhir di PT. Toba Surimi Industries,

Frania Miranda yang telah memberikan bantuan yang cukup besar dalam

pengumpulan data perusahaan.

10. Rekan-rekan asisten Laboratorium Studio Audio Visual dan Menggambar

Teknik (SAVIGAT), Bang Andri, Bang Yoga, Kak Nadia, Fuad, Shelvy,

Yessi, Amanda, Fauzi, Yusuf, Ridho, Arif, dan Tika yang telah banyak

memberikan masukan dan dukungan yang baik terhadap penyelesaian laporan

ini

11.Seluruh rekan-rekan angkatan 2010 (TITEN) Teknik Industri FT. USU yang

terus memotivasi penulis dalam penyelesaian laporan ini.

Medan, November 2014

Uni Pratama Pebrina

(8)

DAFTAR ISI

1.5. Sistematika Penulisan Laporan ... I-6

II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ... II-1

2.1. Sejarah Perusahaaan ... II-1

2.2. Lokasi Perusahaan ... II-2

(9)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB HALAMAN

2.3. Organisasi dan Manajemen ... II-2

2.3.1. Struktur Organisasi ... II-2

2.3.2. Pembagian Tugas dan Tanggung Jawab ... II-4

2.3.3. jam Kerja dan Shift Karyawan ... II-4

2.3.4. Sistem Pengupahan dan Fasilitas Lainnya ... II-6

(10)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB HALAMAN

III LANDASAN TEORI ... III-1

3.1. Definisi Activity Based Management ... III-1

3.2. Tujuan dan Manfaat Activity Based Management... III-2

3.3. Langkah-langkah Penerapan Activity Based Management III-3

3.4. Dimensi Activity Based Management ... III-4

3.4.1. Dimensi Biaya ... III-4

3.4.2. Dimensi Proses ... III-5

3.5. Aktivitas ... III-7

3.5.1. Defenisi Aktivitas ... III-7

3.5.2. Klasifikasi Aktivitas ... III-7

3.6. Biaya ... III-9

3.7. Value Chain ... III-11

3.8. Pengukuran Kinerja Aktivitas ... III-15

3.9. Pengukuran Waktu ... III-17

3.9.1. Langkah-langkah Sebelum Melakukan Pengukuran

Waktu ... III-18

3.9.2. Tahapan Penentuan Waktu Normal ... III-20

3.9.3. Tahapan Penentuan Waktu Baku ... III-25

3.10. Konsep Pengunaan Merit Pay ... III-25

(11)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB HALAMAN

IV METODOLOGI PENELITIAN ... IV-1

4.1. Tempat dan Waktu Penelitian... IV-1

4.2. Jenis Penelitian ... IV-1

4.3. Objek Penelitian ... IV-2

4.4. Kerangka Konseptual Penelitian ... IV-2

4.5. Variabel Penelitian ... IV-2

4.6. Blok Diagram Prosedur Penelitian ... IV-5

(12)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

6.2. Usulan Perencanaan Perbaikan ... VI-3

(13)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB HALAMAN

7.2. Saran ... VII-2

DAFTAR PUSTAKA

(14)

DAFTAR TABEL

TABEL HALAMAN

1.1. Data Produksi PT. Toba Surimi Industries pada Tahun

2010-2013 ... I-2

1.2. Data Produksi Cumi-cumi PT. Toba Surimi Industries

pada Tahun 2010-2013 ... I-2

2.1. Jumlah Tenaga Kerja ... II-5

3.1. Rating Performance Menurut Cara Shumard... III-21

3.2. Westinghouse Factor ... III-23

5.1. Waktu Siklus Produksi Cumi-Cumi ... V-6

5.2. Jumlah Produksi Cumi-cumi di PT. Toba Surimi

Industries Tahun 2010-2013... V-7

5.3. Biaya Bahan Baku Cumi-cumi di PT. Toba Surimi

Industries Tahun 2010-2013... V-8

5.4. Data Biaya Tenaga Kerja Langsung Tahun 2013 ... V-8

5.5. Biaya Bahan Pembantu Cumi-cumi di PT. Toba Surimi

Industries Tahun 2010-2013... V-10

5.6. Biaya Tenaga Kerja Tidak Langsung di PT. Toba Surimi

Industries Tahun 2010-2013... V-9

5.7. Sub Proses Bagian Produksi PT. Toba Surimi Industries . V-14

5.8. Aktivitas Bagian Produksi PT. Toba Surimi Industries .... V-15

(15)

DAFTAR TABEL (Lanjutan)

TABEL HALAMAN

5.9. Pengindentifikasi Informasi Aktivitas Bagian Produksi

PT. Toba Surimi Industries ... V-15

5.10. Aktivitas, Level Aktivitas, dan Pemicu Biaya pada PT.

Toba Surimi Industries ... V-19

5.11. Pembebanan Biaya pada Aktivitas Perusahaan ... V-20

5.12. Waktu Siklus Produksi Cumi-Cumi ... V-23

5.13. Rekapitulasi Uji Keseragaman Data Produksi Cumi-cumi

di PT. Toba Surimi Industries ... V-27

5.14. Uji Kecukupan Data untuk Produksi Cumi-cumi ... V-28

5.15. Rekapitulasi Waktu Siklus ... V-29

5.16. Waktu Normal pada Stasiun Kerja ... V-30

5.17. Waktu Baku pada Stasiun Kerja... V-31

5.18. Upah Standar pada Stasiun Kerja ... V-33

5.19. Aktivitas Bagian Produksi PT. Toba Surimi Industries .... V-34

5.20. Pengujian Aktivitas Pemindahan Bahan ... V-37

5.21. Jarak Perpindahan Antar Work Centre pada Kondisi

Aktual ... V-40

5.22. Worksheet Bagian Produksi PT. Toba Surimi Industries .. V-43

5.23. Kebutuhan Luas Daerah Bagian Produksi PT. Toba

Surimi Industries ... V-46

(16)

DAFTAR TABEL (Lanjutan)

TABEL HALAMAN

5.24. Jarak Perpindahan Antar Work Centre pada Kondisi

Usulan... V-48

5.25. Penurunan Jarak ... V-49

5.24. Biaya Transportasi Produksi Cumi-Cumi ... V-46

5.25. Laporan Biaya Sistem Tradisional Produksi Tahun 2013 . V-47

5.26. Pengurangan Biaya Material Handling... V-48

5.27. Laporan Biaya Sistem Activity Based Management ... V-48

5.28. Rekapitulasi Kinerja Keuangan dan Non Keuangan ... V-49

6.1. Jarak Perpindahan Antar Work Centre pada Kondisi

Aktual ... VI-2

6.2. Laporan Biaya Sistem Tradisional Produksi Tahun 2013 . VI-3

6.3. Penerapan Upah Merit Pay ... VI-4

6.4. Penurunan Jarak ... VI-5

6.5. Biaya Transportasi Produksi Cumi-Cumi ... VI-5

6.6. Rekapitulasi Kinerja Keuangan dan Non Keuangan ... VI-6

(17)

DAFTAR GAMBAR

GAMBAR HALAMAN

2.1. Struktur Organisasi PT. Toba Surimi Industries ... II-3

3.1. Model Dua Dimensi ABM ... III-6

3.2. Contoh Diagram Value Chain ... III-12

4.1. Kerangka Konseptual Penelitian ... IV-2

4.2. Blok Diagram Langkah-langkah Penelitian ... IV-5

4.3. Blok Diagram Prosedur Activity Based Management ... IV-8

5.1. Value Chain Diagram untuk Identifikasi Proses Bisnis .... V-13

5.2. Control Chart Uji Keseragaman Data untuk Proses

Produksi Cumi-cumi ... V-20

5.3. Activity Relationship Chart Bagian Produksi PT. Toba

Surimi Industries ... V-37

5.4. Block Template Bagian Produksi PT. Toba Surimi

Industries ... V-39

5.5. Activity Relationship DiagramBagian Produksi PT. Toba

Surimi Industries ... V-40

5.6. Activity Allocation Diagram... V-42

(18)

DAFTAR LAMPIRAN

LAMPIRAN HALAMAN

1. Uraian Tugas dan Tanggung Jawab ... L-1

2. Rating Factor dan Allowance Operator ... L-2

3. Pembebanan Biaya Tiap Aktivitas ... L-3

4. Kondisi Aktual Pemindahan Material pada PT. Toba

Surimi Industries ... L-4

5. Kondisi Usulan Pemindahan Material pada PT. Toba

Surimi Industries ... L-5

6. Tugas Permohonan Tugas Sarjana Halaman 1 ... L-6

7. Tugas Permohonan Tugas Sarjana Halaman 2 ... L-7

8. Surat Permohonan Riset Tugas Sarjana di PT. Toba

Surimi Industries ... L-8

9. Surat Balasan Penerimaan Riset Tugas Sarjana di PT.

Toba Surimi Industries ... L-9

10. Surat Keputusan Tugas Sarjana Mahasiswa... L-10

(19)

ABSTRAK

Dewasa ini persaingan usaha di dunia industri sangat ketat. Perusahaan yang tidak memiliki daya saing yang tinggi akan mengalami kesulitan untuk mempertahankan usahanya.Produk-produk yang ditawarkan harus mampu bersaing dalam berbagai hal, salah satunya adalah harga produk. Salah satu strategi yang digunakan untuk adalah penekanan harga produk. PT XYZ adalah perusahaan yang bergerak dibidang produksi cumi-cumi yang berusaha untuk meningkatkan efisiensi biaya produksi dimana produksi cumi-cumi terus meningkat setiap tahunnya seiring dengan meningkatnya biaya produksi. Hal tersebut menyebabkan harga produk cumi-cumi lebih mahal dari pasaran. Penggunaan metode Activity Based Management diharapkan dapat mengurangi biaya aktivitas sehingga dapat mengurangi biaya produksi. Eliminasi aktivitas terjadi pada aktivitas pemindahan material. Jarak pemindahan material dari satu workcentre ke workcentre lain dikurangi sehingga biaya pemindahan material dapat diminimalisasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi peningkatan efisiensi biaya produksi sebelum dilakukan perbaikan dengan setelah dilakukan perbaikan sebesar 0,48% .

Kata Kunci: Activity Based Management, Cost product, Value Chain

Diagram, Merit Pay, Process Value Analysis

Gambar

TABEL
TABEL
TABEL

Referensi

Dokumen terkait

Hasil uji coba multimedia interaktif Silat Pedang pada siswa kelas 4 Sekolah Olus Tunas Unggul Nasional kota Bandung dapat memenuhi 4 kriteria media pembelajaran yang dikatakan

Hasil penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai langkah awal untuk mengetahui variasi genotip dari kerbau lokal Toraja Utara, media ajar sebagai hasil

Teknik ini dilakukan dengan melihat data-data sekunder yang telah di sediakan oleh Bank Indonesia yang meliputi data tingkat inflasi, tingkat suku bunga SBI dan

Dengan pengumpulan data menggunakan metode wawancara sangat bermanfaat karena data yang di butuhkan yang tidak di ketahui dapat mengetahui dengan interview pada

Laju produksi gas pada P1 yang lebih rendah daripada perlakuan lainnya diduga disebabkan oleh kandungan tanin yang cukup tinggi pada silase pakan lengkap dengan

Berdasarkan Tabel 4.14 diatas, dapat dilihat bahwa nilai prob (F-statistic) adalah sebesar 0.000238 atau lebih kecil dari 5%, maka Ho ditolak, berarti bahwa variabel independen

Analisis ragam statistik menunjukkan bahwa variasi asam sitrat dan asam tartrat memberikan pengaruh signifikan terhadap sudut diam dan kekerasan tablet, namun

Berdasarkan rumusan masalah di atas, tujuan dari penelitian ini adalah: Implementasi metode role playing dalam meningkatkan hasil belajar pada pembelajaran