• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Dukungan Suami Dengan Kala I Persalinan Spontan Pada Ibu Primigravida di Klinik Bersalin Swasta Wilayah Kerja Puskesmas Tanah Tinggi Kota Binjai Tahun 2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Dukungan Suami Dengan Kala I Persalinan Spontan Pada Ibu Primigravida di Klinik Bersalin Swasta Wilayah Kerja Puskesmas Tanah Tinggi Kota Binjai Tahun 2014"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Lama kala I persalinan spontan pada primigravida dapat dipengaruhi oleh dukungan suami dalam proses persalinan. Hasil survei pendahuluan di beberapa klinik bersalin swasta wilayah kerja Puskesmas Tanah Tinggi Kota Binjai ditemukan persalinan kala I memanjang 31,12% pada ibu primigravida. Tujuan penelitian untuk menganalisis hubungan dukungan suami dengan lama kala I persalinan.

Jenis penelitian adalah penelitian survei dengan pendekatan cross sectional. Penelitian dilakukan di beberapa klinik bersalin swasta Wilayah Kerja Puskesmas Tanah Tinggi Kota Binjai pada bulan Juni-Juli Tahun 2014. Sampel sebanyak 50 ibu primigravida yang diambil dengan teknik consecutive sampling. Data dikumpulkan dengan kuesioner dan partograf kemudian dianalisis dengan distribusi frekuensi, uji chi square dan regresi logistik berganda.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa lama kala I persalinan normal 64% dan tidak normal 36%, dukungan suami baik 58%, cukup 6% dan kurang 36%. Dukungan suami berhubungan dengan lama kala I persalinan (p <0,001), dukungan suami tidak langsung berhubungan dengan lama kala I persalinan, dukungan suami berhubungan dengan tingkat kecemasan ibu primigravida (p<0,001), dimana tingkat kecemasan ibu berhubungan dengan lama kala I persalinan (p<0,001).

Disarankan kepada Dinas Kesehatan Kota Binjai untuk meningkatkan program suami siaga. Kepada petugas kesehatan di Wilayah Kerja Puskesmas Tanah Tinggi Kota Binjai diharapkan memberikan informasi lengkap kepada ibu dan suami saat kunjungan pemeriksaan kehamilan tentang proses persalinan terutama pentingnya dukungan suami saat persalinan.

Kata Kunci : Dukungan Suami, Tingkat Kecemasan, Lama Kala I Persalinan

(2)

ABSTRACT

The length of the period I of spontaneous childbirth in primigravida (first pregnancy) can be influenced by the support from husbands in the process of childbirth. The preliminary surveys in some private maternity clinics in the working area of Tanah Tinggi Puskesmas, Binjai, showed that the period I of childbirth was prolonged to 31.12% in primigravida. The objective of the research was to analyze the support from husbands on the length of period I of childbirth.

The research used a survey method with cross sectional design. It was conducted at some Private Maternity Clinics in the working area of Tanah Tinggi Puskesmas, Binjai, from June to July, 2014. The samples consisted of 50 primigravida, taken by using consecutive sampling technique. The data were gathered by using questionnaires and partographs and analyzed by using distribution frequency, chi square test, and multiple logistic regression tests.

The result of the research showed that the normal length of period I was 64% and the abnormal was 36%, good, moderate and bad support from husbands was 58%, 6%, 36% repectively. Support from husbands was correlated with the length of period I of childbirth (p<0.001). It was not directly correlated with the length of period I of childbirth, but it was correlated with the level of Anxiety of primigravida (p<0.001) in which the level of Anxiety of primigravida was correlated with the length of period I of childbirth (p<0.001).

It is recommended that the management of the Health Department at Binjai increase alert husband, and the health care providers in the working area of Tanah Tinggi Puskesmas, Binjai, give complete information to mothers, along with their husbands, when they examine their pregnancy about childbirth process, especially about the importance of support from husband during the childbirth.

Keywords: Support from Husbands, Level of Anxiety, Length of Period I of Childbirth

Referensi

Dokumen terkait

Bahwa tidak ada pengaruh variabel ukuran perusahaan, umur perusahaan, komisaris independen, leverage, dan konsentrasi kepemilikan terhadap pengungkapan

Pengumuman ini mendahului persetujuan APBN DIPA Tahun Anggaran 2016 6 6 6 sehingga sehingga sehingga sehingga apabila dana dalam dokumen anggaran yang telah

The researcher concludes that first, teaching pronunciation in speaking by using prosody pyramid to the seventh grade students of SMPN 1 Sungai Pinyuh in academic

terhadap program-program API tersebut antara lain mencakup strategi- strategi yang lebih spesifik mengenai pengembangan perbankan syariah, BPR, dan UMKM ke depan sehingga

Sedangkan adaptasi orangtua dilakukan melalui berberapa cara seperti pemilihan sekolah khusus anak tunarungu yang memilihkan sekolah luar biasa agar anak merasa nyaman

a) Masing-masing soal bagian pertama bernilai 1 (satu) angka. b) Beberapa pertanyaan dapat memiliki lebih dari satu jawaban yang benar. Anda diminta memberikan jawaban yang

Dalam acara ngurisang, naskah yang dibacakan bisa takepan lndariaya, sedangkan dalam acara pernikahan dapat dibacakan naskah Dewi Rengganis.. Takepan lndariaya berisi

penulisan ini adalah mengendalikan paparan radiasi gamma yang terpancar akibat akumulasi radiasi dari dalam ruang penyimpanan batu topaz teriradiasi serta