• Tidak ada hasil yang ditemukan

MASTER IN PUBLIC HEALTH SCIENCE STUDY PROGRAM FACULTY OF PUBLIC HEALTH UNVERSITY OF SUMATERA UTARA MEDAN 2015

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "MASTER IN PUBLIC HEALTH SCIENCE STUDY PROGRAM FACULTY OF PUBLIC HEALTH UNVERSITY OF SUMATERA UTARA MEDAN 2015"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN PENATALAKSANAAN PENANGANAN GAWAT DARURAT DENGAN WAKTU TANGGAP (RESPON TIME) KEPERAWATAN

DI RUANG INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA TAHUN 2014

TESIS

Oleh

RAUFEN RISSAMDANI 127032023 / IKM

PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

CORRELATION BETWEEN THE MANAGEMENT OF HANDLING EMERGENCY AND RESPONDING TIME IN NURSING CARE

IN THE IGD OF PERMATA BUNDA HOSPITAL, IN 2014

THESIS

By

RAUFEN RISSAMDANI 127032023/IKM

MASTER IN PUBLIC HEALTH SCIENCE STUDY PROGRAM FACULTY OF PUBLIC HEALTH

UNVERSITY OF SUMATERA UTARA MEDAN

(3)

HUBUNGAN PENATALAKSANAAN PENANGANAN GAWAT DARURAT DENGAN WAKTU TANGGAP (RESPON TIME) KEPERAWATAN

DI RUANG INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA TAHUN 2014

TESIS

Diajukan sebagai Salah Satu Syarat

untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes) dalam Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat

Minat Studi Administrasi Rumah Sakit pada Fakultas Kesehatan Masyarakat

Universitas Sumatera Utara

Oleh

RAUFEN RISSAMDANI 127032023/IKM

PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(4)

Judul Tesis : HUBUNGAN PENATALAKSANAAN

PENANGANAN GAWAT DARURAT DENGAN WAKTU TANGGAP (RESPON TIME)

KEPERAWATAN DI RUANG INSTALASI

GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA 2014

Nama Mahasiswa : Raufen Rissamdani Nomor Induk Mahasiswa : 127032023

Program Studi : S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat Studi : Administrasi Rumah Sakit

Menyetujui KomisiPembimbing

(Prof. dr. Sorimuda Sarumpaet, M.P.H) (Drs. Amru Nasution, M.Kes

Ketua Anggota

)

Dekan

( Dr. Drs. Surya Utama, M.S )

(5)

Telah Diuji

Pada Tanggal : 10 Maret 2015

PANITIA PENGUJI TESIS

Ketua : Prof. dr. Sorimuda Sarumpaet, M.P.H Anggota : 1. Drs. Amru Nasution, M.Kes

2. dr. Heldy BZ, M.P.H

(6)

PERNYATAAN

HUBUNGAN PENATALAKSANAAN PENANGANAN GAWAT DARURAT DENGAN WAKTU TANGGAP (RESPON TIME) KEPERAWATAN

DI RUANG INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA TAHUN 2014

TESIS

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebut dalam daftar pustaka.

Medan, Maret 2015

(7)

ABSTRAK

Waktu tanggap adalah Kecepatan dan ketepatan pelayanan di suatu rumah sakit yang dapat memberikan keyakinan kepada pelanggan agar selalu menggunakan jasa pelayanan kesehatan di rumah sakit tersebut. Kecepatan dan ketepatan pelayanan di Ruang dari berbagai kendala yang salah satunya adalah kendala dalam Pelaksanaan pelayanan gawat darurat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Hubungan Penatalaksanaan Penanganan Gawat Darurat dengan Waktu Tanggap Keperawatan di Ruang

Penelitian ini bersifat analitik dengan desain penelitian cross sectional. Populasi untuk variabel penatalaksanaan penanganganan gawat darurat adalah semua perawat, penanggung jawab dan pelaksana yang bertugas di IGD Rumah Sakit Permata Bunda Medan sedangkan populasi untuk variabel waktu tanggap adalah semua pasien yang masuk IGD Rumah Sakit Permata Bunda. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 34 orang. Analisa data dilakukan dengan analisa univariat dan analisa bivariat.

Hubungan aspek kuantitatif pelayanan dengan kecepatan waktu tanggap adalah sangat kuat (r=0,880) dan signifikan (p=0,021). Hubungan aspek kuantitatif pelayanan dengan ketepatan waktu tanggap adalah cukup kuat (r=0,549) dan signifikan (p=0,001). Hubungan aspek kualitatif pelayanan dengan kecepatan waktu tanggap adalah rendah (r=0,243) dan signifikan (p=0,017). Hubungan kualitatif pelayanan dengan ketepatan waktu tanggap adalah cukup kuat (r=0,421) dan signifikan (p=0,13).

Berdasarkan penelitian ini disarankan agar pihak Rumah Sakit Permata Bunda dapat mengadakan perbaikan dalam segi pelayanan. Salah satunya dilakukan program-program pendidikan dan pelatihan terhadap tenaga kesehatan secara berkala serta meningkatkan pengawasan bersifat menyeluruh dan berkelanjutan oleh kepala IGD mengenai tenaga kesehatan.

Kata Kunci : Pelaksanaan Pelayanan Gawat Darurat, Waktu Tanggap

(8)

ABSTRACT

Responding time is the swiftness and the punctuality of service in a hospital which can give customers confidence in using the hospital health service. The swiftness and the punctuality of service in the Intensive Care Unit (ICU) of Permata Bunda Hospital, in 2014 are closely related to various obstacles; one of them is the implementation of emergency service. The objective of the research was to find out the correlation between the management of handling emergency and responding time in nursing care in the ICU of Permata Bunda Hospital, in 2014.

The research used an analytic method with cross sectional design. The population for the variable of handling emergency service was all nurses, the person in charge, and administrator in the ICU of Permata Bunda Hospital, Medan, while the population for the variable of responding time was all patients in the ICU, and 34 of them were used as the samples. The data were analyzed by using univatriate analysis and bivatriate analysis.

The correlation between the quantitative aspects of service and the swiftness of responding time was very strong (r = 0.880) and significant (p = 0.021), the correlation between quantitative aspect of service and accuracy of responding time was very strong (r = 0.549) and significant (p = 0.001), the correlation between qualitative aspect of service and the swiftness of responding time was weak (r = 0.243) but significant (p = 0.017), and the correlation between qualitative aspect of service and the accuracy of responding time was fairly strong (r = 0.421) and significant (p = 0.13).

It is recommended that the management of the hospital improve their services by providing education, training and counseling programs for health care providers regularly and the Head of ICU improves supervision for health care providers completely and sustainably.

Keywords: Implementation of Emergency Service, Responding Time

(9)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah YME, karena atas segala karunia dan rahmat-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini dengan judul ” Hubungan Penatalaksanaan Penanganan Gawat Darurat dengan Waktu Tanggap (Respon Time) Keperawatan di Ruang Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Permata Bunda 2014”. Secara khusus penulis ingin menyampaikan rasa hormat dan kasih sayang yang tidak terhingga kepada Ibunda Hj. Jasmi Rivai,SH ,serta ayahanda H. Prof.Dr. Ediwarman, SH,M.Hum yang telah memberikan doa, dukungan, serta semangat yang luar biasa kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini,.

Tesis ini merupakan salah satu persyaratan akademik untuk menyelesaikan pendidikan Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat Studi Manajemen Kesehatan Bencana pada Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. Penulis menyadari bahwa penulisan ini tidak dapat terlaksana dengan baik tanpa bantuan, dukungan, bimbingan, dan kerjasama dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan yang baik ini izinkanlah penulis untuk mengucapkan terima kasih yang tidak terhingga kepada yang terhormat :

1. Bapak Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu. DTM&H, M.Sc (CTM), Sp.A(K) selaku Rektor Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Dr. Drs. Surya Utama, M.S selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara.

(10)

3. Ibu Dr. Ir. Evawany Aritonang, M.Si selaku Ketua Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan masukan dan saran dalam penulisan tesis ini.

4. Bapak Prof. dr. Sorimuda Sarumpaet, M.P.H selaku Ketua Komisi Pembimbing yang penuh perhatian, kesabaran, ketelitian dalam memberikan bimbingan dan arahan serta meluangkan waktu sejak penyusunan proposal hingga selesai tesis ini.

5. Bapak Drs. Amru Nasution, M. Kes selaku Anggota Komisi Pembimbing yang penuh perhatian, kesabaran, ketelitian dalam memberikan bimbingan dan arahan serta meluangkan waktu sejak penyusunan proposal hingga selesai tesis ini.

6. Bapak dr. Heldy BZ, M.P.H selaku Ketua Komisi Penguji yang telah memberikan masukan dan saran demi kesempurnaan tesis ini.

7. Bapak dr. Mhd. Makmur Sinaga, M.S selaku Anggota Komisi Penguji yang telah memberikan masukan dan saran demi kesempurnaan tesis ini.

8. Seluruh dosen dan staf di lingkungan Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat Studi Administrasi Rumah Sakit, Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan ilmu yang sangat berarti selama penulis mengikuti pendidikan.

9. Kepala Rumah Sakit Umum Permata Bunda Medan yang telah memberikan izin untuk melakukan penelitian dan seluruh staf rumah sakit yang telah membantu saya dalam melakukan penelitian ini.

(11)

10.Istri Indah Pratiwi dan anakku Assyifa Zahra yang telah memberikan dukungan baik secara moril maupun materil kepada penulis serta doa yang tidak terbatas. 11.Ucapan terima kasih juga penulis ucapkan kepada teman-teman Minat Studi

Administrasi Rumah Sakit Angkatan 2012 Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara yang selama ini selalu saling memberi semangat, menjaga keharmonisan, kekompakan demi kelancaran perkuliahan sampai tugas akhir selesai dan memberi dukungan kepada penulis agar bisa menyelesaikan pendidikan ini tepat waktu.

Hanya Tuhan YME yang senantiasa dapat memberikan balasan atas kebaikan yang telah diperbuat. Penulis menyadari bahwa tesis ini masih terdapat banyak kekurangan dan kelemahan, untuk itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan demi kesempurnaan tesis ini.

Medan, Maret 2015 Penulis

Raufen Rissamdani 127032023 / IKM

(12)

RIWAYAT HIDUP

Penulis bernama Raufen Rissamdani, lahir di Medan pada tanggal 21 November 1982, anak pertama dari tiga bersaudara.

Pendidikan formal penulis dimulai dari Sekolah Dasar di SD Swasta Khalsa pada tahun 1989 - 1995, Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama Negeri 1 pada tahun 1996-1998, Sekolah Menengah Atas di SMA Harapan pada tahun 1999 – 2001 dan Fakultas Kedokteran UISU pada tahun 2001 - 2008.

Riwayat pekerjaan penulis pada tahun 1998-1999 bekerja sebagai asisten Patologi Klinik di UMSU. Pada tahun 1998-2000 bekerja sebagai dokter Klinik Universitas Medan Area. Pada tahun 1999-2000 bekerja sebagai dokter Klinik Spesialis Bunda. Pada tahun 1999-sekarang bekerja sebagai dokter IGD Rumah Sakit Permata Bunda

Penulis mengikuti pendidikan lanjutan di Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat Studi Administrasi Rumah Sakit di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara pada tahun 2012-2015.

(13)

DAFTAR ISI

2.1. Penatalaksanaan Pelayanan Gawat Darurat ... 10

2.1.1. Pengertian ... 10

2.1.2. Standar Pelayanan Gawat Darurat ... 12

2.1.3. Indikator Instalasi Gawat Darurat ... 21

2.1.4. Prosedur Instalasi Gawat Darurat ... 21

2.2. Waktu Tanggap (Respon Time) ... 22

2.2.1. Pengertian ... 22

2.2.2. Faktor yang Memengaruhi Waktu Tanggap ... 25

(14)

3.5. Definisi Operasional ... 41

3.5.1. Waktu Tanggap ... 41

3.5.2. Kecepatan Pelayanan ... 41

3.5.3. Ketepatan Pelayanan ... 41

3.5.4. Pelaksanaan Pelayanan Gawat Darurat ... 41

3.5.5. Aspek Kuantitatif Standar Pekerjaan ... 42

3.5.6. Aspek Kualitatif Standar Pekerjaan ... 42

3.6. Metode Pengukuran ... 43

3.6.1. Metode Pengukuran Variabel Independen (X) ... 43

3.6.2. Metode Pengukuran Variabel Dependen (Y) ... 53

3.7. Metode Analisa Data ... 53

BAB 4. HASIL PENELITIAN ... 56

4.1. Gambaran Umum RUmah Sakit Permata Bunda Medan ... 56

4.1.1. Kedudukan dan Tugas Pokok ... 56

4.1.2. Fungsi ... 56

4.1.3. Standar Organisasi ... 57

4.1.4. Visi, Misi dan Motto ... 57

4.1.5. Sumber Daya Manusia ... 58

4.1.6. Data Tingkat Pendidikan Perawat IGD ... 59

4.1.7. Sejarah Berdiri ... 59

4.1.8. Nilai-nilai Rumah Sakit Permata Bunda Medan ... 62

4.2. Statistik Deskriptif ... 63

4.2.1. Deskriptif Aspek Kuantitatif Pelayanan ... 63

4.2.2. Deskriptif Aspek Kualitatis Pelayanan ... 64

4.3. Analisis Bivariat ... 65

4.3.1. Hubungan Dimensi Variabel Penatalaksanaan Penanganan Gawat Darurat dengan Waktu Tanggap ... 66

4.4. Analisis Multivariat Korelasi (Analisis Ganda atau R) ... 73

BAB 5. PEMBAHASAN ... 76

5.1. Hubungan Penatalaksanaan Penanganan Gawat Darurat dengan Waktu Tanggap Keperawatan di Ruang 76 5.1.1. Hubungan Dimensi Kuantitatif Pekerjaan dengan Kecepatan Waktu Tanggap Keperawatan di Ruang 2014 ... 76

5.1.2. Hubungan Aspek Dimensi Kuantitatif Pekerjaan dengan Ketepatan Waktu Tanggap Keperawatan di Ruang Bunda 2014 ... 78

(15)

5.1.3. Hubungan Dimensi Kualitatif Pekerjaan dengan Kecepatan Waktu Tanggap Keperawatan di Ruang

2014 ... 80

5.1.4. Hubungan Dimensi Kualitatif Pekerjaan dengan Ketepatan Waktu Tanggap Keperawatan di Ruang 2014 ... 81

5.1.5. Analisa Multivariat Korelasi Dimensi Kuantitatif Pekerjaan (X1) dan Dimensi Kualitatif Pekerjaan (X2) dengan Waktu Tanggap (Y) ... 82

BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN ... 85

6.1. Kesimpulan ... 85

6.2. Saran ... 86

DAFTAR PUSTAKA ... 88

LAMPIRAN ... 92

(16)

DAFTAR TABEL

3.4. Interpretasi Koefisien Korelasi Nilai r ... 54

4.1. Sumber Daya Manusia RS Permata Bunda Medan ... 58

4.2. Sumber Daya Manusia Rumah Sakit Permata Bunda Medan Berdasarkan Tingkat Pendidikan Perawat IGD ... 59

4.3. Hasil Statistik Deskriptif ... 63

4.4. Tabulasi Silang Dimensi Kuantitatif Pelayanan dengan Kecepatan Waktu Tanggap ... 66

4.5. Tabulasi Silang Dimensi Kuantitatif Pelayanan dengan Ketepatan Waktu Tanggap ... 68

4.6. Tabulasi Silang Dimensi Kualitatif Pelayanan dengan Kecepatan Waktu Tanggap ... 70

4.7. Tabulasi Silang Dimensi Kualitatif Pelayanan dengan Ketepatan Waktu Tanggap ... 72

4.8. Interpretasi Koefisien Korelasi ... 74

4.9. Identifikasi variabel dominan Hubungan Penatalaksanaan Gawat Darurat dengan Waktu Tanggap Keperawatan Di Ruang Instalasi Gawat Darurat (IGD) Rumah Sakit Permata Bunda 2014 ... 74

(17)

DAFTAR GAMBAR

No. Judul Halaman

2.1. Kerangka Konsep Penelitain ... 35

(18)

DAFTAR LAMPIRAN

No. Judul Halaman

1. Kuesioner Penelitian ... 92

2. Lembar Observasi ... 99

3. Hasil SPSS ... 101

4. Surat Izin Penelitian ... 112

5. Surat Selesai Penelitian ... 113

Referensi

Dokumen terkait

Segala puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas limpahan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis dengan judul

Puji syukur yang tak terhingga penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia Nya penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan tesis ini untuk

Puji syukur yang tak terhingga penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia Nya penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan tesis ini untuk

Puji syukur yang tak terhingga penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan tesis

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah Subhanahuwata`ala, karena atas segala karunia dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini dengan judul

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah Subhanahuwata`ala, karena atas segala karunia dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini dengan

Puji syukur yang tak terhingga penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan tesis

Puji syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT atas segala limpahan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penyusunan skripsi yang