• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS FROZEN PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS FROZEN SHOULDER DEXTRA AT CAUSA CAPSULITIS ADHESIVA DI RS. DR. RAMELAN SURABAYA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS FROZEN PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS FROZEN SHOULDER DEXTRA AT CAUSA CAPSULITIS ADHESIVA DI RS. DR. RAMELAN SURABAYA."

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS

FROZEN

SHOULDER DEXTRA AT CAUSA CAPSULITIS ADHESIVA

DI RS. DR. RAMELAN SURABAYA

Oleh :

HETI HERLINA

J100080060

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan Guna Menyelesaikan Tugas dan Memenuhi Syarat-syarat Untuk Menyelesaikan Program

Pendidikan Diploma III Fisioterapi

PROGRAM STUDI DIPLOMA III FISIOTERAPI

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

(2)

ii

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS FROZEN SHOULDER AT CAUSA CAPSULITIS ADHESIVE DEXTRA

DI RS. DR. RAMELAN SURABAYA (HETI HERLINA, 2011, 72 halaman )

ABSTRAK

Frozen shoulder merupakan suatu kondisi terdapatnya gangguan pada daerah sekitar bahu yang menimbulkan nyeri, keterbatasan lingkup gerak sendi, dan penurunan kekuatan otot. Patogenesis frozen shoulder masih belum jelas, akan tetapi biasanya diawali dengan adanya trauma pada bahu dan immobilisasi dalam jangka waktu yang lama. Permasalahan yang terjadi pada kondisi frozen shoulder berupa penurunan kapasitas fisik dan kamampuan fungsional. Permasalahan yang sering ada antara lain timbul nyeri, keterbatasan lingkup gerak sendi, dan penurunan kekuatan otot. Dari permasalahan yang ada, untuk kemampuan fungsional masih dapat dilakukan secara mandiri tanpa ada bantuan dari orang lain. Untuk mengetahui penurunan nyeri disini terapis menggunakkan VDS (Visual Deskriptive Scale), peningkatan lingkup gerak sendi menggunakan goneometer, peningkatan kekuatan otot menggunakan MMT (Manual Muscle Testing), dan peningkatan aktifitas fungsional menggunakan SPADI (Shoulder Pain and Disability Indexs).

Permasalahan fisik dan kemampuan fungsional yang timbul akibat dari frozen shoulder dapat diatasi dengan menggunakan modalitas IR, US, Terapi Latihan dan edukasi.

Penderita frozen shoulder setelah mendapatkan penanganan terapi sebanyak 6 kali tindakan dengan modalitas tersebut di atas didaparkan hasil yaitu penurunan derajat nyeri diam, nyeri gerak, dan nyeri tekan, lingkup gerak sendi yang mengalami keterbatasan sudah meningkat pada gerak aktif maupun pada gerakan pasif, kekuatan otot sudah meningkat pada kelompok otot fleksor, ekstensor, adduktor, abduktor, endorotator dan eksternalrotator, dan peningkatan aktifitas fungsional.

(3)

iii

PHYSIOTHERAPY MANAGEMENT IN CASE OF FROZEN SHOULDER AT CAUSA CAPSULITIS ADHESIVA DEXTRA IN RS. DR. RAMELAN

SURABAYA

(HETI HERLINA, 2011, 72 pages)

ABSTRACT

Frozen shoulder is a condition in the presence of disturbances in the area around the shoulder that causes pain, limited range of motion, and decreased muscle strength. Pathogenesis of frozen shoulder remains unclear, but is usually preceded by trauma to the shoulder and immobilized in a long time. The problems that occur in frozen shoulder condition a decrease in physical capacity and functional ability. Problems that often exist between the other there is pain, limited range of motion, and decreased muscle strength. Of existing problems, for functional capacity can still be done independently without any assistance from others. To find a decrease in pain here therapist using VDS (Visual Descriptive Scale), increased range of motion using goneometer, increase muscle strength using MMT (Manual Muscle Testing), and increased functional activity using SPADI (Shoulder Pain and Disability index’s).

Problems of physical and functional capabilities that arise as a result of frozen shoulder can be overcome by using modalities IR, U.S., Therapeutic Exercise and education.

Patients with frozen shoulder after getting treatment as much as 6 times the therapeutic modality of action with the above obtained results that decrease the degree of pain still, motion pain, and tenderness, range of motion limitations that have been elevated in active motion and the motion of passive, muscle strength already increased in the flexor muscle groups, extensor, adductor, abductor, endorotator and eksternalrotator, and increased functional activity

(4)

iv

HALAMAN PERSETUJUAN

Telah disetujui oleh pembimbing untuk dipertahankan didepan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah dengan judul “PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS FROZEN SHOULDER DEXTRA AT CAUSA CAPSULITIS ADHESIVA DI RS. DR. RAMELAN SURABAYA” Program

Studi Diploma III Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadyah Surakarta.

Pembimbing I Pembimbing II

(5)

v

HALAMAN PENGESAHAN

Dipertahankan didepan dewan penguji Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Jurusan Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta dan diterima untuk melengkapi tugas-tugas dan memenuhi persyaratan menyelesaikan program pendidikan D III Fisioterapi.

Pada Hari : Senin

Tanggal : 25-07-2011 Tim penguji Karya Tulis Ilmiah :

Dewan Penguji : Tanda Tangan

1. Andry Ariyanto, SSt. FT (...) 2. Totok Budi Santoso, SSt. FT,MPH (………..) 3. Yoni Rustiana, SSt. FT. M.Kes (………..)

Disahkan oleh :

Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakatra

(6)

vi

MOTTO

“Walaupun kita memiliki banyak hari esok, tetapi kita hanya memiliki hari ini yang digunakan”

(Penulis)

“Bimbingan Tuhan sering kali muncul pada saat cakrawala dalam keadaan paling gelap”

(Mahatma Gandhi)

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan apabila kamu telah selesai dari suatu urusan, kerjakanlah dengan

sungguh-sungguh urusan yang lain, dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu memohon”

(7)

vii

PERSEMBAHAN

DENGAN SEGENAP CINTA DAN DOA KARYA TULIS INI

KUPERSEMBAHKAN KEPADA:

” Allah SWT dan Rasulullah SAW ” Bangsa, Negara dan Almamaterku

” Kedua Orang tuaku yang telah menjadi guru pertamaku ” kakak-kakakku tersayang

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Alhamdullilahirobil’alamin segala puji bagi Allah SWT atas limpahan karunia-Nya yang tiada batas. Dan hanya karena rahmat, taufik serta hidayah-Nya semata penulis dapat menyelesaikan karya tulis ini. Laporan Karya Tulis Ilmiah dengan judul “PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS FROZEN SHOULDER DEXTRA AT CAUSA CAPSULITIS ADHESIVA DI RS. DR. RAMELAN SURABAYA” disusun guna menyelesaikan tugas dan memenuhi syarat-syarat untuk menyelesaikan program pendidikan Diploma III Fisioterapi

Karya Tulis Ilimiah ini dalam penulisannya tidak akan selesai tanpa ada bantuan dari semua pihak, untuk itu dengan segala kerendahan hati tidak lupa penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Bambang Setiadji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Bapak Arif Widodo A.Kep.,M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Ibu Umi Budi Rahayu SST.FT.,M.Kes selaku Kepala Program Studi DIII Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 4. Ibu Yoni Rustiana, SST.FT.,M.Kes. selaku selaku ketua bagian Karya Tulis

Ilmiah mahasiswa fisioterapi DIII Universitas Muhammadiyah Surakarta. 5. Bapak Andry Ariyanto, SSt. FT dan Bapak. Totok Budi Santoso, SSt.

FT,MPH selaku pembimbing penulis dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini yang telah meluangkan waktu dan tenaga dalam memberikan bimbingan serta arahan kepada penulis.

6. Bapak Deddy Herman. P. SST, FT selaku pembimbing praktek lahan RS. AL. DR. Ramelan Surabaya dan seluruh pembimbing praktek lahan yang selalu sabar dalam memberikan bimbingan serta arahan selama praktek. 7. Segenap dosen Program Studi Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan

(9)

ix

8. Ayah dan Ibu tercinta yang telah memberikan doa serta,dorongan serta materiil dan nonmateriil.

9. Kakak-kakakku tersayang yang telah memberi dukungan yang sangat besar. 10. Seseorang yang selalu memberi dorongan serta semangat.

11. Sahabat-sahabatku mbak.Fitri, Putri, Nuri, Nanik terima kasih atas masa-masa indah 3 tahun ini dan Mbak Ima teman satu kelompokku terimakasih atas kerja samanya selama 6 bulan kita praktek bersama.

12. Teman-teman angkatan 2008 yang tidak bisa disebutkan penulis satu-persatu, tetap semangat ya, semoga kalian sukses!!

Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. Oleh karena itu penulis mohon maaf sebesar-besarnya dan berharap adanya kritik serta saran yang bersifat membangun agar Karya Tulis Ilmiah ini menjadi sempurna.

(10)

x

B. Teknologi Intervensi Fisioterapi ... 26

(11)

xi

2. Ultra Sound (US) ... 28

3. Terapi Latihan ... 35

BAB III PROSES FISIOTERAPI ... 38

A. Pengakajian Fisioterapi ... 38

1. Anamnesis ... 38

2. Pemeriksaan Fisik ... 41

B. Problematika Fisioterapi ... 52

C. Tujuan Fisioterapi ... 53

D. Pelaksanaan Fisioterapi ... 54

1. Infra Red (IR) ... 54

2. Ultra Sound (US) ... 54

3. Terapi Latihan ... 56

E. Evaluasi ... 59

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ... 63

A. Hasil ... 63

B. Pembahasan ... 66

BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 70

A. Simpulan ... 70

B. Saran ... 71 DAFTAR PUSTAKA

(12)

xii

DAFTAR GAMBAR

Hal

Gambar 2.1 Capsulitis Adhesiva bahu kanan tampak dari anterior ... 9

Gambar 2.2 Struktur pembentuk sendi bahu kanan ... 11

Gambar 2.3 Kapsul Sendi Glenohumeral ... 14

Gambar 2.4 Otot penggerak sendi bahu ... 16

Gambar 2.5 Sendi bahu tampak depan ... 17

Gambar 2.6 Sendi bahu dilihat dari depan ... 18

Gambar 3.1 Appley strech test eksternal rotasi ... 48

Gambar 3.2 Appley strech test internal rotator ... 49

Gambar 3.3 Drop Arm Test/ Test Mosley ... 50

Gambar 3.4 Free Active Exercise ... 57

Gambar 3.5 Resisted Active Exercise ... 57

Gambar 3.6 Codman Pendular Exercise ... 58

Gambar 4.1 Grafik Derajat Nyeri Bahu Kanan ... 63

Gambar 4.2 Grafik Kekuatan Otot Sendi Bahu Kanan ... 64

(13)

xiii

DAFTAR TABEL

Hal

Tabel 3.1 Pemeriksaan Derajat Nyeri Bahu Kanan dalam Skala VDS ... 45

Tabel 3.2 Pemeriksaan Lingkup gerak Sendi Bahu Kanan ... 45

Tabel 3.3 Kriteria Penilaian Kekuatan Otot ... 46

Tabel 3.4 Pemeriksaan Kekuatan Otot Bahu Kanan Menggunakan MMT ... 47

Tabel 3.5 Disability Index From Shoulder Pain and Disability Index (SPADI) ... 51

Tabel 3.6 Pemeriksaan Kemampuan Fungsional Sendi Bahu Kanan ... 52

Tabel 3.7 Hasil Pemeriksaan Nyeri, Kekuatan Otot, LGS, dan Kemampuan Fungsional ... 61

(14)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Gambar

Tabel 3.1  Pemeriksaan Derajat Nyeri Bahu Kanan dalam Skala VDS ..............

Referensi

Dokumen terkait

Karya Tulis Ilmiah dengan judul “ PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI FROZEN SHOULDER SINISTRA e.c CAPSULITIS ADHESIVA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI.. BANTUL”

pada kasus frozen shoulder, untuk mengetahu terapi latihan dapat meningkatkan kekuatan otot-otot bahu serta meningkatkan aktifitas fungsional pada kasus frozen shoulder.Untuk

DEXTRA DI BBRSBD SURAKARTA ” telah disetujui dan disahkan oleh pembimbing untuk dipertahankan didepan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Program Studi

Telah disetujui oleh pembimbing untuk dipertahankan didepan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah dengan judul ” PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI DROP FOOT OLEH

Telah disetujui oleh pembimbing untuk dipertahankan di depan Tim penguji Karya Tulis Ilmiah dengan judul “ PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI CARPAL TUNNEL

Telah disetujui oleh pembimbing untuk dipertahankan didepan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah dengan judul ” PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI.. MAL UNION FRAKTUR FEMUR

Tujuan : Untuk mengetahui pelaksanaan Fisioterapi dalam mengurangi nyeri, meningkatkan lingkup gerak sendi dan meningkatkan kekuatan otot pada kasus frozen shoulder

Karya Tulis Ilmiah dengan judul “PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI FROZEN SHOULDER SINISTRA e.c CAPSULITIS ADHESIVA DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI