• Tidak ada hasil yang ditemukan

S IND 1204584 Chapter3

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S IND 1204584 Chapter3"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

A. MetodePenelitian

Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah

metode deskriptif analisis. Metode ini bertujuan untuk memberikan

gambaran mengenai suatu gejala. Dalam bagian ini diuraikan (1) sumber

data, (2) teknik pengumpulan data, (3) teknik analisis data, (4) model

analisis data, dan (5) instrumen penelitian.

B. Sumber Data

Sumber data penelitian ini adalah kumpulan cerpen karya Fahd

Djibran dan Bondan Prakoso & Fade 2 Black yang berjudul Hidup

Berawal Dari Mimpi yang dicetak pada Juni 2011 dan merupakan cetakan

pertama. Buku tersebut sudah dicetak selama tujuh kali pada tahun 2013

dan menjadi salah satu buku best seller. Terdapat 12 cerpen yang dialih

wahanakan dari 12 lirik lagu dalam 3 album musisi Bondan Prakoso &

Fade 2 Black. Sumber berikutnya adalah lirik lagu karya Bondan Prakoso

& Fade 2 Black yang terdapat dalam 3 album yang berjudul Respect, Unity

dan For All. Judul lagu yang akan diteliti adalah “Kau Puisi”, “Ya

Sudahlah”, dan “U’ll Sorry”.

C. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah teknik kepustakaan

yaitu teknik yang menggunakan sumber-sumber tertulis seperti buku.

D. Teknik Analisis Data

Peneliti menganalisis struktur lirik lagu dan cerpen yang berjudul “Kau Puisi”, “Ya Sudahlah”, dan “U’ll Sorry” meliputi tokoh dan penokohan, alur

dan pengaluran, latar dan tema. Unsur lirik lagu yang dianalisis meliputi lapis

bunyi, lapis arti, lapis dunia pengarang, lapis dunia implisit dan lapis metafisis.

(2)

Wida Kartika Ayu, 2016

wahana yang terjadi meliputi penciutan, penambahan, dan perubahan

(3)

E. Model Analisis Data

1. Pada tahun 2011 Fahd Djibran yang merupakan seorang penulis berkolaborasi dengan musisi Bondan Prakoso & Fade 2 Black dalam projek pembuatan buku yang berisi kumpulan cerpen yang diambil dari lirik-lirik lagu yang terdapat dalam album karya BondanPrakoso& Fade 2 Black.

2. Alih wahana lirik lagu terhadap cerpen termasuk kedalam fenomena baru di Indonesia karena belum banyak terjadi dilakukan oleh musisi Indonesia yang merubah karya lagunya menjadi karya sastra lainnya.

3. Lirik lagu yang dialihwahanakan menjadi cerpen masih menggunakan judul yang sama. Oleh karena itu peneliti tertarik untuk meneliti proses alihwahana apakah yang terjadi. berjudul Hidup Berawal dari Mimpi.Cerpen yang akan dianalisis berjudul KauPuisi, YaSudahlah, danU’ll Sorry

StrukturLirikLagu

1. Lapis bunyi 2. Lapis arti

3. Lapis dunia pengarang 4. Lapis dunia implisit 5. Lapis metafisis

Proses alihwahana yang terjadi meliputi penciutan,

penambahan, dan perubahan bervariasi

Kesimpulan

1. Mengetahui struktur lirik lagu Kau Puisi, YaSudahlah, danU’ll Sorry 2. Mengetahui struktur cerpen Kau

Puisi, YaSudahlah, danU’ll Sorry. 3. Mengetahui proses alihwahana

(4)

Wida Kartika Ayu, 2016

F. InstrumenPenelitian

Tabel 3.1 Pedoman Analisis Struktur Lirik Lagu

No Aspek yang dianalisis Acuan yang dianalisis

1 Lapis bunyi Bunyi apakah yang dominan pada lirik lagu

yang akan di analisis dan apakah kesan yang

ditimbulkan?

2 Lapis arti Apakah diksi yang digunakan pada lirik lagu

yang akan dianalisis dan bagaimanakah

makna dari setiap diksi?

3 Lapis dunia

pengarang

1. Apa saja objek-objek yang dikemukakan?

2. Dimana latar yang terdapat pada lirik

lagu?

3. Siapa saja tokoh atau pelaku yang

terdapat pada lirik lagu?

4. Bagaimana alur cerita dalam lirik lagu?

4 Lapis dunia implisit Apakah makna implisit yang terdapat pada

dunia pengarang dalam lirik lagu yang akan

dianalisis?

5 Lapis metafisis Apa tema dari lirik lagu yang akan dianalisis?

Tabel 3.2 Pedoman Analisis Struktur Cerpen

NO Aspek yang

dianalisis

Acuan analisis

1 Aspek sintaksis

a. Pengaluran Bagaimana urutan teks yang tergambar di

(5)

b. Alur Peristiwa-peristiwa utama apa saja yang

menyebabkan timbulnya peristiwa lain di

dalam cerpen?

2 Aspek semantik

a. Tokoh 1. Siapa saja tokoh yang terdapat dalam

cerpen?

b. Penokohan Bagaimana penokohan dari setiap tokoh

dalam cerpen?

c. Latar 1. Di mana sajakah tempat yang

digambarkan dalam cerpen?

2. Kapan berlangsungnya kejadian atau

peristiwa dalam cerpen?

3. Bagaimana kondisi sosial yang

digambarkan di dalam cerpen?

3 Aspek pragmatik

a. Tipe

penceritaan

Bagaimana tipe penceritaan yang digunakan

di dalam cerpen?

Tabel 3.3 Pedoman Analisis Alih Wahana

No Aspek yang dianalisis Acuan yang dianalisis

1 Proses alih wahana Bagaimanakah proses alih wahana dari

Gambar

Tabel 3.1 Pedoman Analisis Struktur Lirik Lagu
Tabel 3.3 Pedoman Analisis Alih Wahana

Referensi

Dokumen terkait

1) Konstruksi perluasan sawah terdiri dari pembersihan lahan (land clearing) dan perataan lahan (land levelling), pembuatan pematang batas pemilikan, pembuatan jaringan

PERATURAN GUBERNUR NOMOR 067 TAHUN 2017 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI DAN TATA KERJA UNIT PELAKSANA LABORATORIUM LINGKUNGAN PADA DINAS LINGKUNGAN HIDUP PROVINSI

Guru hendaknya dapat menstimulasi perkembangan kemampuan motorik halus anak melalui pembelajaran yang menyenangkan dan memberikan kesempatan bagi anak untuk

Hipotesis kedua dalam penelitian ini adalah self efficacy berpengaruh positif terhadap hasil belajar matematika baik secara langsung maupun tidak langsung melalui task

Oleh karena itu bahasa harus memiliki dua sarat, yaitu (1) kalimat yang dihasilkan oleh tata bahasa itu harus dapat diterima oleh pemakai bahasa tersebut, sebagai

PENGELUARAN UNTUK BARANG-BARANG BUKAN MAKANAN SELAMA SEBULAN DAN SETAHUN TERAKHIR (DALAM RUPIAH) ( LANJUTAN

Nilai tersebut signifikan pada alpha (α) 10% sehingga dapat disimpulkan bahwa faktor politik (POL) yang memisahkan kategori kepala daerah incumbent dan non

terhadap pelaku kasus narkoba, sebagai bagian dari penegakan hukum positif yang masih berlaku di Indonesia, dan pelaksanaan hubungan bilateral antara Indonesia