• Tidak ada hasil yang ditemukan

T PK 1202657 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "T PK 1202657 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Muhamad Ansori, 2014

Implementasi Kurikulum Untuk Membangun Karakter Peserta Didik Di Smp Laboratorium Percontohan Upi Tahun Pelajaran 2013/2014

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V

KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

Berdasarkan rumusan masalah serta pembahasan terhadap hasil-hasil

penelitian yang telah diuraikan pada bab sebelumnya, diperoleh kesimpulan dan

rekomendasi penelitian sebagai berikut:

A.Kesimpulan

1. Desain kurikulum yang diterapkan di SMP laboratorium Percontohan

UPI sesuai dengan pedoman yang telah dikeluarkan oleh Badan Standar

Nasional Pendidikan (BSNP) yaitu Kurikulum KTSP Tahun 2006. Dan

salah satu model desain kurikulum yang ada termasuk kedalam bentuk

model desain kurikulum campuran dari bermacam model desain

kurikulum sesuai dengan karakteristik kurikulum SMP itu sendiri.

Kelebihan dari desain kurikulum ini adalah adanya program

pengembangan diri untuk membangun karakter peserta didik melalui

Program unggulan BTAQ dan PECI MAS.

2. Implementasi kurikulum untuk membangun karakter peserta didik di

SMP Laboratorium Percontohan UPI dilakukan melalui program

kegiatan BTAQ dan PECIMAS dan tahapan pelaksanaan kurikulum,

yang telah terintegrasi dalam setiap mata pelajaran, yaitu: a)

Perencanaan, dimulai dari pengembangan program pembelajaran antara

lain persiapan prota, prosem, minggu efektif, silabus, Rencana

Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), dan penilaian. b) Pelaksanaan proses,

meliputi kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup dan

evaluasi. c) Evaluasi/penilaian hasil belajar.

3. Evaluasi implementasi kurikulum untuk membangun karakter peserta

didik yang dilakukan oleh SMP Laboratorium Percontohan UPI secara

subtantif sudah tepat karena langkah evaluasi tersebut dibangun dengan

(2)

137

Muhamad Ansori, 2014

Implementasi Kurikulum Untuk Membangun Karakter Peserta Didik Di Smp Laboratorium Percontohan Upi Tahun Pelajaran 2013/2014

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

proses analisa kompotensi yang direncanakan, tujuan pembelajaran,

metode pembelajaran hingga penilaian itu sendiri. Dengan adanya

langkah evaluasi kurikulum yang sedemikian komprehensif, maka SMP

Laboratorium Percontohan UPI mampu mewujudkan target pelaksanaan

kurikulum cukup optimal.

B.Rekomendasi

Berdasarkan kesimpulan diatas, selanjutnya dikemukakan rekomendasi

sebagai berikut:

1. Peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan faktor yang

sangat esensial untuk diperhatikan dalam rangka mensukseskan

keberhasilan implementasi kurikulum di lapangan.

2. Bahan masukan bagi Kepala Sekolah dalam mengevaluasi

implementasi kurikulum untuk membangun karakter peserta didik di

SMP Laboratorium Percontohan UPI dan ditindaklanjuti oleh Badan

Pengelola Sekolah (BPS) yang berada dibawah naungan UPI.

3. Hasil penelitian ini akan diadopsi pada unit satuan pendidikan

(sekolah) yang ada di daerah peneliti agar berpengaruh terhadap

perubahan karakter, motivasi, cara belajar yang pada akhirnya adalah

adanya perubahan sikap dan tingkah laku mulia para peserta didik dan

warga sekolah serta harapannya dapat memberikan kontribusi kepada

komite sekolah serta dalam upaya penyempurnaan program pemerintah

daerah dalam melaksanakan implementasi kurikulum.

4. Bagi penelitian berikutnya, penelitian implementasi kurikulum untuk

membangun karakter peserta didik ini dilaksanakan dalam satu

sekolah, peneliti selanjutnya diharapkan dapat mengembangkan

implementasi kurikulum pada sekolah lain, baik di sekolah

Referensi

Dokumen terkait

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Universitas

Puji dan syukur saya ucapkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah ini yang berjudul

Dari kedua pendapat di atas, pengajaran melalui pendekatan pembelajaran Taktis ini untuk berusaha menghubungkan kemampuan taktis bermain dan keterampilan teknik dasar

Terdapat perbedaan pengaruh keterampilan bermain bolavoli antara kelompok siswa yang memperoleh pembelajaran melalui pendekatan taktis dan teknis pada kelompok siswa

[r]

Penentuan derajat deasetilasi dari kitin dan kitosan merupakan analisa kuantitatif dari spektroskopi FTIR dapat dilakukan berdasarkan spektra inframerah yang dihasilkan

Penelitian ini menunjukkan hasil yang signifikan terhadap pengurangan ukuran ulser (p<0,05), pada pemeriksaan, kontrol pertama, kontrol kedua, dan kontrol

PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PKn BERBASIS PORTOFOLIO Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu.. PEMBENTUKAN