1 PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI JAYAPURA
TAHUN ANGGARAN 2012
Kuasa Pengguna Anggaran
: Kepala Balai Besar POM di Jayapura
Berita Acara Pemberian Penjelasan (BAPP) Nomor : 03/BS-RM/VIII/2012
Tanggal : 07 Agustus 2012 Satuan
Kerja
: Balai Besar POM di Jayapura Pekerjaan : Pengadaan Buffer Stock Reagensia Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan di Jayapura
DIPA No. : 0034/063-01.2.01/30/2012 Tanggal 9 Desember 2011
Pada hari Senin tanggal Enam bulan Agustus tahun Dua Ribu Dua belas, Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan di Jayapura Tahun Anggaran 2012 telah mengadakan pemberian penjelasan terhadap kegiatan Pengadaan Buffer Stock Reagensia secara Elektronik melalui website http://lpse.pom.go.id sebagai berikut:
Nama Paket Pekerjaan : Pengadaan Buffer Stock Reagensia Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan di Jayapura
Dengan hasil :
Penjelasan Pekerjaan dilakukan melalui aplikasi SPSE dimulai pada tanggal 6 Agustus 2012 pukul 08.00 wib s.d 12.30 wib.
Dari 15 (lima belas) penyedia yang mendaftar pada aplikasi LPSE hingga pukul 12.30 wib tanggal 6 Agustus 2012, 1 (satu) penyedia mengajukan 1 (satu) pertanyaan, dengan nomor ID yaitu : 10977191 .
Seluruh peserta lelang umum sepenuhnya telah mengerti dan memahami semua syarat / ketentuan dalam dokumen pengadaan.
Penjelasan dokumen pengadaan atas pertanyaan peserta dapat dilihat pada aplikasi SPSE Badan POM
Panitia telah memberikan jawaban atas pertanyaan yang diterima (terlampir).
Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sesungguhnya serta merupakan bagian dari persyaratan / ketentuan dalam Dokumen pengadaan tersebut di atas untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
TTD
2 Lampiran Berita Acara Pemberian Penjelasan Nomor : 03/BS-RM/VIII/2012
10977191 6 Aug 2012 11:04
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Selamat siang, salam sejahtera bagi kita semua Sebagai informasi mengingat Untuk item 17 Methanol for HPLC...memerlukan perijinan KLH/B3 (sampai sekarang pihak perwakilan pabrik belum memperoleh perijinan KHL/B3---perpanjangan ijin import yang baru belum keluar)...apakah dalam proses pengadaan nya nanti akan mendapatkan perlakuan khusus....terima kasih Untuk bukti pajak SPT Tahunan 2011 dan masa bulanan pajak seperti yang diminta yaitu bulan Mei Juni dan Juli...apakah bisa diganti dengan masa bulanan pajak April Mei dan Juni mengingat pelaporan pajak untuk bulan Juli masih berlangsung hingga tanggal 20 Agustus 2012...terima kasih...
Jawab :