• Tidak ada hasil yang ditemukan

S MRL 1001968 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S MRL 1001968 Chapter5"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Lucky Akhmad Fauzie, 2014

Pengaruh Citra Sari Ater Hotel And Resort Terhadap Keputusan Berkunjung Sebagai Wisata Pemandian Air Panas Di Ciater Kabupaten Subang

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Citra merupakan salah satu dari lima faktor dalam industri pariwisata yang

mempengaruhi dalam keputusan berkunjung wisatawan ke sebuah destinasi wisata

selain daripada atraksi, fasilitas, aksesibilitas dan harga yang dimiliki oleh

destinasi wisata tersebut. Berdasarkan hasil penelitian dan teori-teori yang

berkaitan dengan citra dan keputusan berkunjung. Maka diketahui citra dan

keputusan berkunjung yang ada di Sari ater Hotel and Resort sebagai berikut:

1. Citra yang ada di Sari Ater Hotel and Resort sudah berada pada kategori

cukup baik. Hal ini dapat diartikan bahwa sub-variabel yang terdapat dalam

variabel citra seperti recognition, reputation, affinity dan brand loyalty juga

sudah dalam posisi yang cukup baik pula. Hal tersebut juga bisa diindikasikan

karena sebagian wisatawan yang sudah mengenali Sari Ater Hotel and Resort

sebagai destinasi wisata pemandian air panas di daerah Ciater bahkan

sebelum mereka berkunjung kesana. Hal tersebut terjadi akibat citra yang

dimiliki oleh Sari Ater Hotel and Resort yang cukup baik karena Sari Ater

Hotel and Resort adalah pelopor bagi tempat wisata pemandian air panas di

daerah Ciater. Sehingga wajar apabila Citra yang terdapat di Sari Ater Hotel

and Resort tersebut berada dalam kategori yang cukup baik.

2. Keputusan berkunjung di Sari Ater Hotel and Resort juga berada pada

kategori cukup baik. Wisatawan yang berkunjung ke Sari Ater Hotel and

Resort memiliki tingkat keputusan berkunjung yang cukup baik dilihat dari

pilihan produk, pilihan merek, pilihan penyalur, pilihan waktu berkunjung,

jumlah pembelian dan metode pembayaran. Hal tersebut terjadi karena pada

dasarnya Sari Ater Hotel and Resort telah menyediakan produk, fasilitas,

(2)

101

Lucky Akhmad Fauzie, 2014

Pengaruh Citra Sari Ater Hotel And Resort Terhadap Keputusan Berkunjung Sebagai Wisata Pemandian Air Panas Di Ciater Kabupaten Subang

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu

wisatawan yang beragam. Hasil yang didapatkan mengindikasikan bahwa

tingkat keputusan berkunjung wisatawan di Sari Ater Hotel and Resort cukup

baik.

3. Hasil akhir dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar

pengaruh antara citra terhadap keputusan berkunjung wisatwan di Sari Ater

Hotel and Resort. Berdasarkan hasil yang telah diperoleh, terdapat pengaruh

yang signifikan dari citra terhadap keputusan berkunjung sebesar 33, 29%

dan memiliki hubungan yang positif. Yang artinya jika citra di Sari Ater

Hotel and Resort baik maka akan meningkatkan keputusan berkunjung

wisatawan ke Sari Ater Hotel and Resort. Sedangkan sebesar 66,71% lainnya

wisatawan yang datang ke Sari Ater Hotel and Resort disebabkan oleh faktor

lainnya yang tidak diteliti seperti atraksi wisata, fasilitas dan aksesibilitas

yang juga menjadi faktor dalam mempengaruhi keputusan berkunjung

wisatawan.

B. Saran

Berdasarkan uraian simpulan sebelumnya, dapat terlihat bahwa setiap

indikator dan sub-variabel yang digunakan mendapatkan skor tertinggi dan skor

terendah. Oleh karena itu ada beberapa saran dari penulis untuk pihak pengelola

Sari Ater Hotel and Resort untuk mengevaluasi skor terendah didapatkan dengan

tujuan untuk lebih meningkatkan keputusan berkunjung wisatawan ke Sari Ater

Hotel and Resort berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh peneliti. Berikut

merupakan hasil analisis penulis berdasarkan hasil yang didapatkan, yaitu:

1. Affinity merupakan salah satu unsur dalam mengukur citra di Sari Ater Hotel

and Resort yang membutuhkan perhatian lebih dari pihak pengelola. Karena

wisatawan merasa masih kurangnya hubungan timbal balik yang diberikan

oleh pihak pengelola Sari Ater Hotel and Resort salah satunya adalah tingkat

pelayanan yang diberikan oleh karyawan. Hal tersebut disebabkan

meningkatnya tingkat kunjungan wisatawan secara drastis pada akhir pekan

(3)

102

Lucky Akhmad Fauzie, 2014

Pengaruh Citra Sari Ater Hotel And Resort Terhadap Keputusan Berkunjung Sebagai Wisata Pemandian Air Panas Di Ciater Kabupaten Subang

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu

potongan harga tiket yang diberikan oleh pengelola. Oleh sebab itu, sangat

penting bagi pihak pengelola Sari Ater Hotel and Resort untuk

mengoptimalkan jumlah karyawan ketika akhir pekan dan memberikan

training hospitality dan service khusus pada karyawan yang bertujuan untuk

meningkatkan kinerja dalam melayani wisatawan. Juga sebaiknya pengelola

memberikan promosi menarik seperti memberikan diskon pada harga tiket

yang lebih besar dari diskon sebelumnya, serta memberikan cinderamata

contohnya stiker dan gantungan kunci secara gratis bagi setiap wisatawan

yang berkunjung.

2. Pemilihan produk dan jasa merupakan salah satu dari tahapan dalam

keputusan berkunjung wisatawan ke Sari Ater Hotel and Resort yang

membutuhkan perhatian lebih dari pihak pengelola. Karena munculnya

banyak wisata pemandian air panas di daerah Ciater yang menawarkan

konsep-konsepnya yang baru yang kemudian menjelma menjadi pesaing Sari

Ater Hotel and Resort. Hal ini lah yang membuat wisatawan yang sudah loyal

terhadap Sari Ater Hotel and Resort pun ingin mencoba untuk merasakan

produk wisata dari destinasi sejenis yang lain. Oleh sebab itu, sangat penting

bagi pihak pengelola Sari Ater Hotel and Resort untuk menciptakan

inovasi-inovasi baru yang menarik dan unik contohnya dengan memadukan kegiatan

outbond dengan wisata pemandian air panas dengan tujuan agar tetap bisa

Referensi

Dokumen terkait

KOmpetensi Inti : Diharapkan siswa mampu memahami persyaratan system mekanik, dasar rangkaian listrik, pengemudian motor dc, umpan balik pengontrol, kontrol kecepatan motor induksi,

dapat mengajukan sanggahan secara tertulis kepada Panitia Pengadaan Barangflasa Dinas Pekerlaan Umum Kabupaten Wonosobo pada jam kerja. Batas waktu sanggahan selama

Memperhatikan ketentuan-ketentuan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah serta berdasarkan

Teori relativitas umum Einstein adalah teori yang menyatakan bahwa gravitasi bukan gaya seperti halnya gaya lain, namun gravitasi merupakan efek dari kelengkungan

Diisi dengan jumlah Dasar Pengenaan Pajak atas penyerahan BKP Yang Tergolong Mewah di dalam negeri yang PPn BM-nya Tidak Dipungut/ Dibebaskan sesuai dengan tarif

mengumpulkan data hasil uji coba produk yang tertera di LCD alat ukur waktu reaksi tangan, berikut ini ialah prosedur peneliltian untuk uji coba produk ini

Bateman H, The Mathematical Analysis of Electrical and Optical wave-motion on the Basis of Maxwell Equations ,Cambridge University press,reprinted by Dover New York,

[r]