• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PGSD 1003583 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PGSD 1003583 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Sefti Reisya Anggraeni, 2015

PENERAPAN MODEL ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD PADA PEMBELAJARAN IPS

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V

SIMPULAN DAN REKOMENDASI

A. Simpulan

Berdasarkan pengolahan dan analisis data maka terdapat hasil penelitian

dalam Penelitian Tindakan Kelas yang sudah dilakukan dikelas V sdn 3 Cibodas

dengan menerapkan model pembelajaran role playing pada materi jasa dan

peranan tokoh pejuang dalam memproklamasikan kemerdekaan indonesia.

Diperoleh kesimpulan sebagai berikut :

1. Pelaksanaan model Role Playing pada materi menghargai jasa dan peranan

tokoh pejuang dalam memproklamasikan kemerdekaan indonesia terlaksana

dengan efektif dan mendapatkan hasil yang baik pada pembelajaran

menggunakan model Role Playing dilakukan dengan langkah-langkah yaitu :

langkah yang pertama guru menyiapkan skenario yang akan ditampilkan,

selanjutnya menugaskan kepada siswa untuk mempelajari skenario yang telah

diberikan guru, selanjutnya guru membentuk kelompok dan memberikan

penjelasan tentang kompetensiyang ingin dicapai pada saat pembelajaran,

melaksanakan bermain peran, evaluasi dan pemberian balikan, baik berupa

diskusi tanya jawab dan siswa mengerjakan soal post test untuk mengukur

sejauh mana penguasaan materi yang telah dipelajari. Meskipun terjadi

beberapa kendala dalam pelaksanaan, namun secara keseluruhanpembelajaran

telah terlaksana dengan baik. Karena pada setiap siklusnya dilakukan perbaikan

pada RPP yang dibuat oleh peneliti dan refleksi yang disarankan oleh observer.

2. Hasil belajar siswa setelah diterapkan model Role Playing pada pembelajaran

IPS materi menghargai jasa dan peranan tokoh pejuang dalam

memproklamasikan kemerdekaan di kelas V SDN 3 Cibodas mengalami

peningkatan. Hal tersebut dapat dilihat dari peningkatan nilai rata-rata siswa

yang mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal ( KKM ). Pada siklus I nilai

rata-rata pre test 50,29% dan post test 67,64% terdapat peningkatan. Begitupun

pada siklus II mengalami peningkatan yang cukup tinggi nilai rata-rata pre test

66,76% dan post test 85,29%. Banyaknya siswa yang mengalami ketuntasan

(2)

70

Sefti Reisya Anggraeni, 2015

PENERAPAN MODEL ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD PADA PEMBELAJARAN IPS

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Rekomendasi

Dalam penerapan model Role Playing dalam pembelajaran IPS materi jasa

dan dan peranan tokoh pejuang dalam memproklamasikan kemerdekaan indonesia

untuk meningkatkan hasil belajar siswa di kelas V SDN 3 Cibodas. Peneliti

memberikan beberapa saran yang memungkinkan akan bermanfaat untuk

keberhasilan proses pembelajaran yang akan dilaksanakan peneliti lain,

diantaranya :

1. Penerapan model Role Playing dapat menjadi alternatif dalam pembalajaran

dikelas. Karena dalam langkah-langkah pembelajaran ini sangat cocok

diterapkan pada mata pelajaran yang telah disebutkan. Setiap langkah

pembelajaran bisa menjadi pengalaman belajar yang menyenangkan dan sulit

untuk dilupakan. Siswa diminta untuk terjun langsung memerankan sesuatu

yang akan dibahas dalam proses belajar. Jadi pembelajaran tidah hanya

pengetahuan tetapi dikaitkan langsung dengan sikap siswa.

2. Bagi yang akan menerapkan model Role Playing dalam pembelajaran

sebaiknya merancang pembelajaran dengan baik, memperhatikan waktu

disetiap tahap, membuat soal yang bisa berkaitan dengan materi isu yang

dikemukakan serta cara memecahkan masalahnya. Serta selalu memperhatikan

pembelajaran pada setiap tahapnya. Karena setiap langkah pada model Role

Playing saling berkaitan agar tujuan model Role Playing dapat tercapai.

3. Bagi pihak sekolah sebaiknya membatu guru dalam mengembangkan

pembelajaran dengan menerapkan model-model yang berbeda dalam

pembelajaran. Sebaiknya pihak sekolah memberikan pelatihan-pelatihan agar

guru-guru lebih membuka wawasan untuk mengembangkan pembelajaran dari

segi metode, model, media dll.

4. Bagi peneliti lain, semoga penelitian ini bermanfaat bagi peneliti lain untuk

menjadi bahan rujukan jika melakukan penelitian dengan menerapkan model

Referensi

Dokumen terkait

Jenis pertanyaan manakah yang paling banyak muncul (jenis pertanyaan terbuka atau tertutup) melalui pembelajaran berbasis masalah pada konsep pencemaran lingkungan

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh faktor teknikal yang terdiri atas harga saham masa lalu dan volume perdagangan masa laluterhadap harga saham perusahaan makanan

Beban pendidikan yang menyangkut beban studi mahasiswa dan beban mengajar bagi dosen memerlukan ukuran. Ukuran ini dinyatakan atau diukur dalam satuan kredit. Fakultas Pertanian

Proses pengumpulan informasi dilakukan secara faktual dan dapat digunakan sebagai bahan untuk perencanaan produk tertentu yang diharapkan dapat mengatasi masalah

Melalui game yang Penulis buat diharapkan user tidak merasa bosan berlama-lama di depan komputer dan juga bisa membantu gerak refleks anak atau merangsang kecepatan berfikir pada

mengarahkan calon supaya menyemak butiran kod kertas, nama kertas, masa peperiksaan dan arahan pada muka hadapan kertas peperiksaan bagi memastikan calon

STATISTIK GURU PASUKAN SPM 2016 MATAPELAJARAN TERAS..

Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi pembelajaran Berbasis Kecerdasan Majemuk adalah Guru merencanakan suatu pendekatan pembelajaran berdasarkan kurikulum yang