• Tidak ada hasil yang ditemukan

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP DANA ZAKAT YANG DIGUNAKAN SEBAGAI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITIY (CSR) DIKAITKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2011 DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2007.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TINJAUAN YURIDIS TERHADAP DANA ZAKAT YANG DIGUNAKAN SEBAGAI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITIY (CSR) DIKAITKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2011 DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2007."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP DANA ZAKAT YANG DIGUNAKAN SEBAGAI CSR DIKAITKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NO. 23 TAHUN

2011 TENTANG PENGELOLAAN ZAKAT DAN UNDANG-UNDANG NO. 40 TAHUN 2007 TENTANG PERSEROAN TERBATAS

ABSTRAK

Penelitian ini didasarkan pada status dan kedudukan dana zakat yang digunakan sebagai CSR. Dalam dana zakat, dana tersebut ditujukan kepada golongan yang berhak menerimanya. CSR ditujukan kepada masyarakat pada umumnya. Hal tersebut menimbulkan pertanyaan dalam pendistribusiannya. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan dan menganalisis mengenai status dan kedudukan serta pengelolaan dana zakat yang digunakan sebagai CSR ditinjau dari peraturan perundang-undangan di Indonesia.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan yuridis normatif. Penelitian ini bersifat deskriptif analitis dengan meninjau terhadap objek penelitian dan dikaitkan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, yang sesuai dengan Undang-Undang No. 40 Tahun 2007 Tentang Perseroan Terbatas, Undang-Undang No. 23 Tahun 2011 Tentang Pengelolaan Zakat, dan Kompilasi Hukum Ekonomi Syariah Buku III tentang Zakat dan Hibah, serta pengumpulan data dengan melakukan inventarisasi, mengumpulkan, meneliti dan mengkaji berbagai bahan kepustakaan yang relevan serta wawancara dengan pihak terkait yang dianalisis secara yuridis kualitatif.

Hasil yang diperoleh dari penelitian hukum ini adalah dana zakat yang digunakan sebagai CSR yang dilakukan oleh PT. Semen Padang adalah tidak sesuai karena status dana zakat yang wajib untuk didistribusikan kepada mustahik (orang yang berhak menerimanya), yaitu Fakir, Miskin, Amil

Zakat, Mu’allaf, Budak, Orang yang berhutang, Fi Sabilillah (Orang yang

Referensi

Dokumen terkait

Sampai sekarang cara pengobatan DBD hanya bersifat simptomatis, sedangkan cara vaksinasi sebagai tindakan pencegahan, pada saat sekarang masih dikembangkan dan hasilnya belum

bahwa dengan berlakunya Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2007 tentang Pelaksanaan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2006 tentang Administrasi Kependudukan, maka

Bila anak tidak mampu untuk melakukan salah satu ujicoba pada langkah a (―gagal‖; ―menolak‖; ―tidak ada kesempatan‖), lakukan ujicoba tambahan ke sebelah kiri garis umur

d Mengembang-kan dan menyajikan hasil karya  Guru mendorong Siswa mengumpulkan informasi dari berbagai media tentang format format formulir pada halaman web dan

Untuk itu diperlukan suatu teknik multiplexing atau penggabungan dari beberapa sinyal data baik elektrokardiograf, potoplethysmograf, dan suhu tubuh sehingga data

Orang pertama yang memasuki pelataran Kabah sejak saat itu, tidak peduli dari kabilah mana , harus memutuskan siapa yang akan mengangkat baru itu. Begitu keputusan

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan YME atas berkat dan rahmatNya dalam pelaksanaan skripsi serta penyusunan laporan skripsi dengan judul “ Hubungan

Distribusi Proporsi Penderita Tifus abdominalis Dengan Pemeriksaan Test Widal Berdasarkan Hasil Laboratorium Uji Titer H Rawat Inap di RSU Dr. Distribusi Proporsi Umur