• Tidak ada hasil yang ditemukan

TINJAUAN YURIDIS PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMEGANG SAHAM YANG DIRUGIKAN DALAM EKSEKUSI GADAI SAHAM SECARA DIBAWAHTANGAN BERDASARKAN KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 40.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TINJAUAN YURIDIS PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMEGANG SAHAM YANG DIRUGIKAN DALAM EKSEKUSI GADAI SAHAM SECARA DIBAWAHTANGAN BERDASARKAN KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 40."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv

TINJAUAN YURIDIS PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMEGANG SAHAM YANG DIRUGIKAN DALAM EKSEKUSI GADAI

SAHAM SECARA DIBAWAHTANGAN BERDASARKAN KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA DAN UNDANG-UNDANG

NOMOR 40 TAHUN 2007 TENTANG PERSEROAN TERBATAS

Abstrak

Trisnintya Nugraheni 110110110557

Ketentuan terkait pelaksanaan eksekusi gadai saham pada

dasarnya telah diatur dalam Pasal 1155-1156 KUHPerdata yang mengatur

bahwa eksekusi gadai dapat dilakukan melaluI penjualan di muka umum,

penetapan hakim dan cara lain yang diperjanjikan oleh para pihak. DBA

melakukan eksekusi gadai saham milik Beckett secara dibawahtangan

dengan harga saham yang dieksekusi rendah.

Penelitian ini menggunakan metode pendekatan yuridis normatif

dengan pendekatan penelitian bersifat deskriptif analitis. Pendekatan ini

menggambarkan praktik eksekusi gadai saham yang dilakukan oleh DBA

yang kemudian dianalisis menggunakan peraturan perundang-undangan

yang berlaku serta teori-teori yang relevan.

Penelitian ini menyimpulkan bahwa eksekusi gadai saham idealnya

dilaksanakan melalui penjualan di muka umum berdasarkan Pasal 1155

KUHPerdata supaya mendapatkan harga pasar yang sesuai dan apabila

pemegang saham merasa dirugikan dengan pelaksanaan eksekusi secara

dibawahtangan, pemegang saham dapat mengajukan permohonan

pemeriksaan terhadap Perseroan kepada pengadilan negeri berdasarkan

Referensi

Dokumen terkait

Kurangnya ketentuan hukum yang mengatur tentang perlindungan pemegang saham minoritas dalam perseroan terbatas terbuka terhadap sikap dan perilaku pemegang saham

Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh disimpulkan bahwa Peraturan tentang Pegadaian dan Kitab Undang-undang Hukum Perdata tidak cukup mengakomodir mengenai

Gojek Indonesia dengan pengemudi Gojek dihubungkan dengan Kitab Undang-Undang Hukum Perdata dan untuk mengetahui perlindungan hukum bagi pengemudi Gojek terkait

Tohom Situmeang : Perlindungan Hukum Terhadap Pemegang Saham Menurut Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1995…, 2004 USU Repository © 2008... Tohom Situmeang : Perlindungan Hukum

judul “ ASPEK HUKUM MEWARIS DIDASARKAN HIBAH WASIAT MENURUT HUKUM WARIS ISLAM ( FAROIDH ) DAN KITAB UNDANG-. UNDANG

Berdasarkan hasil penelitian, mengenai jangka waktu sewa-menyewa dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata Pasal 1579 dan menurut hukum islam, Berdasarkan Kitab

Masalah-masalah hukum yang timbul per- janjian hutang menurut Kitab Undang-undang Hukum Perdata, selama ini adalah bahwa perjanjian penanggungan merupakan jaminan perorangan

Perlindungan hukum dari aspek perdata, dalam perlindungan terhadap pemegang polis asuransi menurut Pasal 1267 Kitab Undang-undang Hukum Perdata jika diterapkan dalam perjanjian