• Tidak ada hasil yang ditemukan

T1 Judul Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Strategi Komunikasi Komunitas Futsal Youthkrew Premier League dalam Eksistensi di Kota Salatiga

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "T1 Judul Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Strategi Komunikasi Komunitas Futsal Youthkrew Premier League dalam Eksistensi di Kota Salatiga"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

xi STRATEGI KOMUNIKASI KOMUNITAS FUTSAL YOUTHKREW PREMIER LEAGUE DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSI DI

KOTA SALATIGA

Oleh: M. Riza Fahlefi NIM : 362013037

SKRIPSI

Diajukan Kepada Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Komunikasi

Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memenuhi Tugas Akhir Strata I

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)

xvi KATA PENGANTAR

Puji syukur peneliti panjatkan bagi Allah SWT, yang atas segala penyertaan, perlindungan, hikmah, jalan dan berkat-Nya, skripsi ini dapat selesai. Skripsi dengan judul “STRATEGI KOMUNIKASI KOMUNITAS FUTSAL YOUTHKREW PREMIER LEAGUE DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSI DI KOTA SALATIGA”, ini disusun sebagai salah satu syarat untuk mendapat gelar S1 pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Satya Wacana.

Skripsi ini tidak akan selesai tanpa bantuan dari orang-orang di sekitar peneliti. Oleh sebab itu peneliti ingin mengucapkan terimakasih kepada orang-orang di sekitar peneliti yang membantu peneliti hingga skripsi ini dapat selesai tepat pada waktu-Nya. Pada kesempatan ini, peneliti ingin mengucapkan terimakasih kepada:

1. Banyak syukur kepada Allah SWT yang selalu memberikan jalan terang bagi peneliti untuk mengerjakan skripsi ini, dan selalu memberikan hal terbaik untuk umat Nya.

2. Kepada semesta dan puisi-puisi alam yang selalu memberikan hawa yang mendukung peniliti untuk mengerjakan skripsi ini 3. Kedua Orang tua, bapak Lilik dan ibu Khoeroniyatun yang selalu

membiayai kuliah, selalu memberikan dukungan penuh untuk kuliah dan selalu berkorban untuk semua anaknya .

4. Sih Natalia Sukmi, S.sos., M. I.Kom (Mbak Nat) selaku dosen pembimbing yang super gaul dan hits, yang selalu membantu dan membimbing penuh skripsi ini sampai selesai dan selalu menjadi motivasi untuk terus berpikir kedepan

5. Dr. Ir. Sri Suwartiningsih. M.Si (Bu Sri) selaku Pembimbing Utama, yang selalu sabar membimbing dan memberikan masukan baik untuk skripsi ataupun untuk kehidupan yang membangun untuk peneliti.

(7)

xvii 7. Komunitas YPL (Youthkrew Premier League) yang bersedia

menjadi topik untuk skripsi

8. Teman-teman SOHC yang selalu menemani untuk berkarya dan selalu ada disetiap waktu, keringat dan semangat

9. Keluarga besar Resentment Hardcore yang selalu mendukung semua hal yang saya lakukan dan menjadi wadah untuk berkarya dalam bermusik

10.Rendi, Randu, Munyink Dio, Nanda Kuncung, Jojo dan Bobi yang selalu menjadi partner galau, berkarya, bermain dan kenakalan yang positif

11.Keluarga besar H. Darsih yang selalu menjadi motivasi untuk terus melakukan hal kedepan dan masa depan

12.Keluarga besar bapak Saprowi yang selalu melakukan hal terbaik untuk seluruh keluarga besar dan saling mendukung

13.Tante Anik dan Om Toni yang selalu memberi semangat, selalu mau direpoti, dan selalu peduli dengan kehidupan saya

14.Seluruh teman FISKOM 2013 REPTIL, yang sudah menghiasi kehidupan saya dalam kuliah dan bersenda gurau, saya sangat bangga bisa menjadi bagian FISKOM 2013 ! FORZA 13

15.Di khususkan buat mbak Nia Clara S.I Kom dan mbak Ardiani Ayu S.I.Kom yang selalu membimbing dalam pelaksanaan skripsi saya dan selalu menjadi sumber semangat buat lulus cepat, segan ! 16.Markas Kauman Squad yaitu Siggit Dermawan, Fauzy, Deni

Firmansyah, Galih Kresnadana, Adolf, Ijah, Heru Gus, dan Burhan handsome, yang selalu menjadi tempat bercerita, melamun, bermain PES, teman begadang, teman bercanda, dan semuanya yeah !

(8)

xviii 18.Seluruh Angkatan FISKOM 2011, 2012, 2013, 2014, 2015 dan

2016 yang meramaikan kanfak tercinta

19.Raisa Andriana yang menjadi idola dan membuat semangat untuk mengerjakan skripsi, semua lagu mu menyemangatiku kak Yaya ! 20.Teman-teman magang di Jakarta, dan tempat magang MRA Group

yang sampai sekarang selalu menjaga komunikasi, dan menjadi tempat terhebat mencari pengalaman

21.AC Milan dan Liverpool Fc yang selalu menjadi tim andalan dan menjadi patokan untuk terus semangat dalam hal apapun, YNWA & FORZA

22.Seluruh staff dan dosen di FISKOM, yang selalu meluangkan waktu untuk saya dalam hal apapun yang berkaitan dengan kuliah

TERIMA KASIH SEMUA, RESPECT !

Salatiga, 29 April 2017

(9)

xix STRATEGI KOMUNIKASI KOMUNITAS FUTSAL YOUTHKREW PREMIER LEAGUE DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSI DI

KOTA SALATIGA

ABSTRAK

Sebuah komunitas futsal di Salatiga Youthkrew Premier League

atau sering disebut dengan YPL, Youthkrew Premier League ini dibentuk pada 4 Maret 2011 yang awalnya terdiri dari 12 tim. Berjalannya waktu, tim yang berada dalam komunitas ini berkurang, karena faktor-faktor individu yang tidak memungkinkan untuk bergabung lagi. Dengan melalui proses naik turun seperti ini akhirnya pengurus-pengurus komunitas futsal

Youthkrew Premier League menyaring pemain-pemain baru dan lebih meminimalisir tim, menjadi 8 tim futsal sampai saat ini diantaranya tim,

Blackhole, D’ albinos, Fireballs, The Pumpkins, Bluetherhood,

Steamroller, Bluepunch 52 dan Cannabis.

Dalam penelitian ini, peneliti melakukan data dengan wawancara ketua dan anggota komunitas Youthkrew Premier League di kota Salatiga melakukan observasi. Hasil dari pengumpulan data, peneliti dapat mengetahui strategi komunikasi komunitas YPL dalam mempertahankan eksistensi di kota Salatiga.

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa komunitas YPL mampu mempertahankan eksistensinya dengan melakukan komunikasi internal yaitu dengan melakukan rapat kecil yang meliputi official dan ketua komunitas dan melakukan rapat besar yang meliputi ketua, official dan seluruh anggota ketika akan menjalankan sebuah progam liga, melakukan kegiatan futsal setiap hari Senin di Garasi Futsal Ngawen Salatiga, sedangkan strategi komunikasi eksternal yaitu dilakukan dengan mengikuti kompetisi atau turnamen diluar komunitas, melakukan acara

(10)

xx STRATEGY COMMUNICATION YOUTHKREW PREMIER LEAGUE

FUTSAL IN MAINTAINING EXISTENCE IN THE SALATIGA CITY ABSTRACT

A community futsal at salatiga Youthkrew Premier League or YPL, Youthkrew Premier League formed in March 4 2011 originally consisting of 12 team. The passing of time, team that is within the community is reduced, because factors individual that does not allow to join again. Through the process up and down as finally work to collect futsal community of Youthkrew Premier League. Filter new players and more minimize team, to 8 team futsal until now are team Blackhole, D’ albinos, Fireballs, The Pumpkins, Bluetherhood, Steamroller, Bluepunch 52 dan Cannabis.

In this research, researchers conducted data by interviews chairman and community members of Youthkrew Premier League do town in Salatiga observation. The result of data collection, researchers were able to know the communications strategy community of YPL in maintaining existence in the Salatiga City.

(11)

xxi DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TUGAS AKHIR iii

LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR ... iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... v

KATA PENGANTAR ... vi

ABSTRAK ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR TABEL ... xv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Permasalahan ... 6

1.3 Tujuan Penelitian ... 6

1.4 Manfaat Penelitian ... 6

1.5 Konsep-konsep dalam Penelitian ... 6

BAB II LANDASAN TEORITIS ... 8

2.1 Komunikasi ... ... 8

2.2 Komunikasi Organisasi ... 9

2.3 Strategi Komunikasi ... 9

2.4 Fungsionalisme Struktural Talcott Parsons ... 13

2.5 Kohesivitas Kelompok ... 14

2.6 Peneliti Terdahulu ... 16

2.7 Kerangka Pikir ... 18

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 20

3.1 Jenis Penelitian ... 20

3.2 Unit Amatan dan Unit Analisis ... 20

(12)

xxii

3.2.2 Unit Analisis ... 20

3.3. Jenis Data dan Sumber Informasi ... 21

3.3.1 Jenis Data ... 21

3.3.1.1 Data Primer... 21

3.3.1.2 Data Sekunder ... 21

3.3.2 Sumber Informasi ... 21

3.4 Metode Pengumpulan Data ... 21

3.4.1 Wawancara ... 22

3.4.2 Observasi ... 22

3.5 Teknik Analisis Data ... 22

3.5.1 Reduksi Data ... 23

3.5.2 Kategori ... 23

3.5.3 Sintesisasi ... 23

3.6 Validitas Data ... 23

3.6.1 Triangulasi Metode ... 23

3.6.2 Triangulasi Sumber Data ... 24

BAB IV GAMBARAN OBYEK PENELITIAN... 25

4.1 Sejarah YPL (Youthkrew Premier League)... 25

4.2 Visi dan Misi YPL (Youthkrew Premier League) ... 28

4.3 Peraturan dalam YPL (Youthkrew Premier League) ... 28

4.4 Struktur Organisasi YPL (Youthkrew Premier League) ... 31

4.5 Kegiatan YPL (Youthkrew Premier League) ... 36

BAB V STRATEGI KOMUNIKASI KOMUNITAS FUTSAL YOUTHKREW PREMIER LEAGUE DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSI DI KOTA SALATIGA ... 41

5.1 Komunikasi Organisasi Youthkrew Premier League... 42

5.2 Strategi Komunikasi Komunitas Youthkrew Premier League.. 44

5.3 Teori Fungsionalisme Struktural Talcott Parsons Dalam Komunitas Youthkrew Premier League... 56

(13)

xxiii BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN... 64

Referensi

Dokumen terkait

beratkan pada mempertahankan nilai yang dianut oleh komunitas FOXY

Tujuan penelitian ini menggambar Strategi Komunikasi Komunitas Kicau Mania Salatiga dalam mempertahankan Solidaritas anggota dan mengetahui faktor-faktor yang berpengaruh

Sehingga Teori jaringan komunikasi De Vito sebagai teori inti digunakan dalam menganalisis Pola Komunikasi komunitas Youth Krew Salatiga, dengan begitu akan

Bagi Peneliti lain yang akan melakukan penelitian tentang strategi komunikasi suatu komunitas, hendaknya dapat mengembangkan permasalahan tidak hanya pada pola komunikasi yang

Tujuan penelitian ini untuk meneliti strategi komunikasi pemasaran yang dilakukan pemilik Anis Bird Farm dalam mempertahankan eksistensi usaha di tengah banyaknya

Berdasar pada latar belakang di atas, penulis melakukan penelitian berjudul STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN ANIS BIRD FARM SALATIGA DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSI

Observasi kali ini penulis melihat hal yang sangat menarik dalam cara berkomunikasi pengurus, yaitu ketika berjalannya pertandingan saling bergotong royong, gotong

Strategi Komunikasi Pada Komunitas Skateboard Dalam Mempertahankan Eksistensi (Studi Deskriptif Kualitatif Komunitas Gedung Pusat Skateboarding Jogjakarta).. Program Studi