• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderating

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderating"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kompetensi, komitmen auditor, sikap pimpinan dan independensi, dengan motivasi sebagai variabel moderating terhadap kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara. Jenis penelitian yang digunakan adalah asosiatif yang bersifat kausal. Populasi dalam penelitian ini seluruh personil APIP yang menduduki Jabatan Fungsional Audior (JFA) yang berjumlah 220 auditor. Metode penarikan sampel menggunakan metode proportional random sampling memakai rumus Slovin dengan jumlah 142 auditor. Data yang diolah adalah data primer yang diperoleh dengan cara mengolah data kuesioner. Pengujian hipotesis dengan regresi linear berganda dengan program Statistical Package for Social Science (SPSS). Hasil penelitian ini menunjukkan secara simultan bahwa kompetensi, komitmen auditori, sikap pimpinan dan independensi berpengaruh signifikan terhadap kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah di Provinsi Sumatera Utara. Secara parsial bahwa kompetensi, komitmen auditor, sikap pimpinan berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja APIP, sedangkan variabel independensi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja APIP. Motivasi sebagai variabel moderating dapat memoderasi hubungan antara kompetensi, komitmen auditor, sikap pimpinan dan independensi, dengan kinerja APIP di Provinsi Sumatera Utara.

Kata Kunci : Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah, Kompetensi, Komitmen Auditor, Sikap Pimpinan, Independensi.

(2)

ABSTRACT

The purpose of this study was to analyze the effect of competence, auditor’s commitment, leadership , independence, with motivation as moderating variables influence to performance of internal control apparatus of government in North Sumatera. The population was 220 auditors and data collection were done by providing questionnaires to 142 auditors as sample. The research method using proportional sample method. Hypothesis test use multiple regression analysis with the program Statistical Package for Social Science (SPSS). The results of this study showed simultaneously variable competention, auditor’s commitment, leadership, independence, had significant influence the performance of internal control apparatus of government in North Sumatera. While in partially competence, auditor’s commitment, leadership had a positive significant influence on the performance of the internal control official government (APIP) in North Sumatera and independence variable had a positive not significant to the performance of the internal control official government (APIP) in the performance of internal control apparatus of government in North Sumatera. Motivation as moderated variables may moderate the relationship between competence, auditor’s commitment, leadership, independence with the performance of the internal control apparatus at the government in North Sumatera.

Keywords : Performance of Internal Control Apparatus of Goverment, competence, auditor’s commitment, leadership style, independence, motivation.

Referensi

Dokumen terkait

Puji Syukur kepada Allah SWT atas berkat dan anugerah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tesis yang berjudul PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN BUDAYA KERJA TERHADAP

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, anak perusahaan, leverage, ukuran kantor akuntan publik dan profitabilitas terhadap audit

(H.R Bukhari dan yang lainnya). Abu Ishaq menengahi dengan berkata : Apabila kondisi lemah maka duduk, karena dalam kondisi lemah membutuhkan istirahat dan

Di marhalah ini, kita menjelaskan kepada mad'u bahawa agama kita (Islam) tidak berpada dengan kita menjadi muslim pada diri sendiri sahaja; dengan hanya melaksanakan

Dalam memberikan pelayanan yang berhubungan langsung dengan konsumen dapat menimbulkan kesan baik bagi pelanggan maka harus diperhatikan hal berikut , kecuali …A. mengkonsumsi

Sentra ikan Bulak Surabaya merupakan Pusat Wisata Kampung Nelayan Bulak Surabaya, yang kurang diminati oleh para pedagang di sekitar Kampung Nelayan

Dari Tabel 7 didapat hasil pengukuran kandungan bahan organik dari tiga perlakuan, dimana perlakuan K1 (pemberian air 100% kapasitas lapang) memiliki kandungan bahan organik

Laporan Capaian Kompetensi atau Rapor adalah kumpulan nilai dan deskripsi penguasaan kompetensi seluruh mata pelajaran masing-masing peserta didik, yang merupakan rekaman