• Tidak ada hasil yang ditemukan

TUGAS AKHIR PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PENATAUSAHAAN BARANG MILIK DAERAH TERHADAP KUALITAS LAPORAN BARANG MILIK DAERAH

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "TUGAS AKHIR PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PENATAUSAHAAN BARANG MILIK DAERAH TERHADAP KUALITAS LAPORAN BARANG MILIK DAERAH"

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)

TUGAS AKHIR

PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM

PENATAUSAHAAN BARANG MILIK DAERAH TERHADAP

KUALITAS LAPORAN BARANG MILIK DAERAH

(Studi Kasus pada Pemerintah Kota Bandung)

THE INFLUENCE OF INTERNAL CONTROL SYSTEM IN THE

ADMINISTRATION OF BARANG MILIK DAERAH TOWARDS

QUALITY OF BARANG MILIK DAERAH REPORT

(Case Study at Pemerintah Kota Bandung)

Oleh:

Oleh

AWAL CANDRAWARSA NIM : 08624035

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN POLITEKNIK NEGERI BANDUNG

JURUSAN AKUNTANSI BANDUNG 2012                  

(2)

PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM

PENATAUSAHAAN BARANG MILIK DAERAH TERHADAP

KUALITAS LAPORAN BARANG MILIK DAERAH

(Studi Kasus pada Pemerintah Kota Bandung)

THE INFLUENCE OF INTERNAL CONTROL SYSTEM IN THE

ADMINISTRATION OF BARANG MILIK DAERAH TOWARDS

QUALITY OF BARANG MILIK DAERAH REPORT

(Case Study at Pemerintah Kota Bandung)

TUGAS AKHIR

Disusun sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan Diploma IV pada Program Studi Akuntansi Manajemen Pemerintahan

Oleh:

oleh

AWAL CANDRAWARSA NIM : 08624035

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN POLITEKNIK NEGERI BANDUNG

JURUSAN AKUNTANSI BANDUNG 2012                      

(3)

                 

(4)

ABSTRAK

Sistem Pengendalian intern merupakan proses intergral pada kegiatan dan tindakan yang dilakukan secara teratur oleh organisasi untuk memberikan keyakinan atas tercapainya tujuan organisasi. Dengan diterapkannya pengendalian intern yang baik maka diharapkan kualitas laporan pemerintah juga dapat meningkat.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh antara Sistem Pengendalian Intern dalam penatausahaan Barang Milik Daerah dengan kualitas laporan Barang Milik Daerah di Pemerintah Kota Bandung.

Penelitian ini dilakukan dengan metode survei(deskriptif). Pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan kuisoner kepada 34 responden pada 17 Dinas Pemerintah Kota Bandung. Data yang diperoleh kemudian akan diolah dengan menggunakan software SPSS (Statistical Product an Service Solutions) versi 18 untuk menganalisis korelasi dan regresi.

Dari hasil observasi dan analisis data yang dilakukan, diperoleh kesimpulan bahwa Pemerintah Kota Bandung telah menerapkan sistem pengendalian intern dengan baik. Dari hasil perhitungan kuesioner menggunakan

SPSS bahwa Sistem Pengendalian Intern dalam penatausahaan Barang Milik

Daerah memiliki pengaruh baik simultan maupun parsial dalam meningkatkan kualitas laporan Barang Milik Daerah Pemerintah Kota Bandung

Kata Kunci: sistem pengendalian intern dalam penatausahaan Barang Milik Daerah, kualitas laporan Barang Milik Daerah

                     

(5)

ABSTRACT

Internal control system is a process integral to the activities and actions undertaken regularly by the organization to provide assurance on the achievement of organizational goals. By implementing internal control system, reporting quality of government can also increase.

The purpose of this study is to determine how much the influence of internal control system in the administration of Barang Milik Daerah towards quality of Barang Milik Daerah report at Pemerintah Kota Bandung.

This research is conducted by survey method (descriptive). The data collection was done by spreading the questionnaire to 34 respondents at 17 Dinas. The data obtained will then be processed using SPSS software (Statistical Product Service Solutions Years) version 18 to analyze the correlation and regression.

From the results of observation and data analysis, it can be concluded that the Pemerintah Kota Bandung has implemented the internal control system well. From the calculation of questionnaires system using SPSS that the internal control system in the administration of Barang Milik Daerah have both simultaneous and partial influence in improving the quality of Barang Milik Daerah report in Pemerintah Kota Bandung.

Keywords: internal control system in the administration of Barang Milik Daerah, quality of Barang Milik Daerah Report

                 

(6)

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirabbil‟alamin, segala puji penulis panjatkan kehadirat Allah Subhanahu wata‟ala. Atas berkat rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini. Shalawat serta salam senantiasa tercurah kepada Nabi Muhammad Shallalahu „alaihi wasallam., beserta keluarga, sahabat dan umatnya hingga akhir zaman.

Tugas Akhir ini berjudul “Pengaruh Sistem Pengendalian Intern Dalam

Penatausahaan Barang Milik Daerah Terhadap Kualitas Laporan Barang Milik Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Kota Bandung)” disusun sebagai

syarat untuk menyelesaikan pendidikan program perkuliahan Diploma IV Program Studi Akuntansi Manajemen Pemerintahan.

Tentunya Tugas Akhir ini tidak lepas dari bantuan banyak pihak. Oleh karena itu, penulis ingin memberikan penghargaan dan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada orang tua tercinta, Ayahanda Candrawarsa dan Ibunda Myrna , juga berbagai pihak yang telah membantu penulis, yaitu:

1. Bapak Iyeh Supriatna SE., M.Si., Ak. sebagai dosen pembimbing yang telah banyak memberikan arahan dan saran dalam penyelesaian tugas akhir ini,

2. Keluarga tercinta, yang selalu mendukung langkah positif penulis,

3. Seluruh staff Bidang Pemberdayaan Aset yang telah memberikan banyak pengalaman, pengetahuan dan bantuan kepada penulis,

                     

(7)

4. Teman-teman seperjuangan 4 AMP A dan 4 AMP B yang telah mewarnai 4 tahun ini dengan canda tawa,

5. Bapak Dadang Hermawan, SE., M.Si., selaku ketua jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Bandung.

6. Ibu Yeti Apriliawati, SE., AK., selaku ketua program studi Akuntansi Manajemen Pemerintahan.

7. Keluarga besar Himpunan Mahasiswa Akuntansi, tempat bernaung dan berkreasi, Waras dan Mabes,

8. Nova Dwi Monica, Budi Prabowo, Gumilar Fadhilah Muslikh, Aji Dikdik Setiawan, serta para alumni lainnya yang tidak bisa saya sebut satu-satu, terimakasih atas dukungan serta doanya,

9. Seluruh pihak yang ikut serta mendukung, mendoakan, dan membantu penyelesaian Tugas Akhir ini.

Tugas Akhir ini masih jauh dari kesempurnaan dikarenakan keterbatasan banyak hal. Terlepas dari itu semua, Penulis telah berusaha semaksimal mungkin untuk memberikan hasil yang terbaik. Untuk itu, Penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang membangun untuk menjadi bekal di masa yang akan datang. Semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi seluruh pihak.

Wassalamu’alaikum wa rahmatullahi wabarakatuh.

Bandung, Juli 2012 Penulis                  

(8)

DAFTAR ISI

Lembar Persetujuan Abstraksi Kata Pengantar………..i Daftar Isi……….……iii Daftar Gambar………...……vii Daftar Tabel………...viii Daftar Singkatan………..…...ix Daftar Lampiran……….…..x BAB I PENDAHULUAN………1 1.1. Latar Belakang……….1 1.2. Rumusan Masalah………8 1.3. Tujuan Penelitian……….9 1.4. Manfaat Penelitian……….10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA………11

2.1. Pengertian Sistem………...11

2.2. Sistem Pengendalian Intern………12

2.2.1. Pengertian Sistem Pengendalian Intern………12

2.2.2. Tujuan Sistem Pengendalian Intern………..13

2.2.3. Elemen Sistem Pengendalian Intern……….15

2.2.4. Hambatan-Hambatan Pengendalian Intern………...18

2.3. Barang Milik Daerah………..20                      

(9)

2.3.1. Pengertian Barang Milik Daerah………..20

2.3.2 . Penggolongan Barang Milik Daerah………21

2.4. Penatausahaan Barang Milik Daerah……….23

2.4.1. Pengertian Penatausahaan Barang Milik Daerah……….23

2.4.2 . Kegiatan Penatausahaan Barang Milik Daerah………24

2.5. Kualitas Laporan Barang Milik Daerah……….28

2.6. Kerangka Berfikir dan Hipotesis………31

2.6.1 . Kerangka Berfikir……….31

2.6.2 . Paradigma Penelitian dan Hipotesis……….35

BAB III METODOLOGI PENELITIAN………...37

3.1. Metodologi Penelitian………37

3.2. Teknik Pengumpulan Data……….38

3.2.1. Jenis Data………..38

3.2.2. Sumber Data……….38

3.3. Populasi dan Sampel………..39

3.3.1 . Populasi………39

3.3.2 . Sampel………..39

3.4. Operasionalisasi Variabel………...40

3.5. Metode Pengumpulan Data………44

3.5.1 . Teknik Pengumpulan Data………...44

3.5.2. Alat Analisis Data………45

3.6. Teknik Analisis Data………..46

3.6.1. Transformasi Data………46                  

(10)

3.6.2. Uji Validitas………..48 3.6.3 . Uji Reliabilitas……….49 3.6.4. Uji Normalitas………..50 3.6.5. Uji Heteroskedastisitas……….51 3.6.6 . Uji Multikolonieritas………51 3.6.7. Analisis Data………52 3.7. Pengujian Hipotesis………53 3.7.1. Analisis Korelasi………..56

3.7.2 . Analisis Regresi Berganda………...57

3.7.3. Uji Signifikan Parsial (Uji – t)………..58

3.7.4 . Uji Signifikansi Simultan (Uji-F)……….60

3.7.5. Koefesien Determinasi………,61

3.7.6 . Penetapan Tingkat Signifikansi………62

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN………...63

4.1. Hasil Penelitian………..63

4.1.1. Tinjauan Umum Tentang Subyek Penelitian………63

4.1.2. Hasil Pengujian Data………70

4.1.3 Analisis Deskriptif………75

4.1.4. Hasil Pengolahan Data……….94

4.1.5. Hasil Pengujian Hipotesis………99

4.2. Pembahasan……….106                      

(11)

4.2.1. Pengaruh Sistem Pengendalian Intern dalam Penatausahaan Barang Milik Daerah secara parsial Terhadap Kualitas Laporan Barang Milik

Daerah………107

4.2.2. Pengaruh Sistem Pengendalian Intern dalam Penatausahaan Barang Milik Daerah secara simultan Terhadap Kualitas Laporan Barang Milik Daerah………109

4.3. Keterbatasan Penelitian………110

BAB V SIMPULAN DAN REKOMENDASI……….111

5.1. Simpulan………..111 5.2. Rekomendasi………112                  

(12)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Model Kerangka Berfikir.………..34

Gambar 2.2 Paradigma Penelitian.……….35

Gambar 3.1 Penyajian Kuesioner………...53

Gambar 4.1 Non Probability Plot………...94

Gambar 4.2 Hasil Uji Heteroskedastisitas.………97                      

(13)

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Operasionalisasi Variabel Independen………...41

Tabel 3.2 Operasionalisasi Variabel Dependen……….43

Tabel 3.3 Bobot Nilai Variabel………..46

Tabel 3.4 Contoh Tabulasi Hasil Kuesioner………..52

Tabel 3.5 Pedoman Interpretasi Koefisien Korelasi…...……….57

Tabel 4.1 Hasil Uji Validitas SPI dakam Penatausahaan BMD.………71

Tabel 4.2 Hasil Uji Validitas Kualitas Laporan BMD.………..73

Tabel 4.3 Hasil Uji Reliabilitas SPI dakam Penatausahaan BMD……….74

Tabel 4.4 Hasil Uji Reliabilitas Kualitas Laporan BMD………...74

Tabel 4.5 Hasil Pengolahan Kuesioner Lingkungan Pengendalian………...77

Tabel 4.6 Hasil Pengolahan Kuesioner Penilaian Resiko………..81

Tabel 4.7 Hasil Pengolahan Kuesioner Kegiatan Pengendalian………83

Tabel 4.8 Hasil Pengolahan Kuesioner Informasi dan Komunikasi………..87

Tabel 4.9 Hasil Pengolahan Kuesioner Pemantauan Pengendalian Internal…….89

Tabel 4.10 Hasil Pengolahan Kuesioner Kualitas Laporan BMD.………91

Tabel 4.11 HasilUji Kolmogorov Smirnov………95

Tabel 4.12 Hasil Uji Multikolinearitas………..98

Tabel 4.13 Hasil Perhitungan Korelasi………..99

Tabel 4.14 Hasil Uji Regresi………100

Tabel 4.15 Tabel Uji t………..103

Tabel 4.16 Tabel Uji F……….105

                 

(14)

Tabel 4.17 Hasil Perhitungan Koefisien Determinasi………..105                      

(15)

DAFTAR SINGKATAN

Singkatan Istilah

BMD : Barang Milik Daerah BMN : Barang Milik Negara KIB : Kartu Inventaris Barang KIR : Kartu Inventaris Ruangan

Perda 9/2008 : Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2008

Permendagri 17/2007 : Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 17 Tahun 2007

PP 6/2006 : Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2006 PP 60/2008 : Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2008 SKPD : Satuan Kerja Perangkat Daerah

SOPD : Satuan Organisasi Perangkat Daerah SPI : Sistem Pengendalian Intern

X1 : Lingkungan Pengendalian X2 : Penilaian Resiko

X3 : Kegiatan Pengendalian X4 : Informasi dan Komunikasi

X5 : Pemantauan Pengendalian Internal

                 

(16)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 – Kartu Inventaris Barang (KIB) A..………L-1 Lampiran 2 – Kartu Inventaris Barang (KIB) B..……….L-2 Lampiran3 – Kartu Inventaris Barang (KIB) C………L-3 Lampiran4 – Kartu Inventaris Barang (KIB) D...………L-4 Lampiran5 – Kartu Inventaris Barang (KIB) E...……….…L-5 Lampiran6 – Kartu Inventaris Barang (KIB) F………L-6 Lampiran 7 – Buku Inventaris.……….L-7 Lampiran 8 – Kartu Inventaris Ruangan (KIR)…..………..L-8 Lampiran 9 – Rekapitulasi Buku Inventaris.………....L-9 Lampiran 10 – Laporan Mutasi Barang……….L-10 Lampiran 11 – Daftar Mutasi Barang……….………L-11 Lampiran 12 – Rekapitulasi Mutasi Barang……….………..L-12 Lampiran 13 – Daftar Barang Milik Daerah yang digunausahakan.…………..L-13 Lampiran 14 – Daftar Usulan Barang yang akan dihapus………….………….L-14 Lampiran 15 – Tabulasi Data Kuesioner Variabel X……….…………L-15 Lampiran 16 – Tabulasi Data Kuesioner Variabel Y……….…………L-16 Lampiran 17 – Method Succesive Interval Variabel X……….……….L-17 Lampiran 18 – Method Succesive Interval Variabel Y……….……….L-18 Lampiran 19 – Surat Pengantar POLBAN……….………L-19 Lampiran 20 – Surat Izin dari Badan Kesbang Pemerintah Kota

Bandung…...L-20                      

(17)

Lampiran 21 – Kartu Bimbingan………L-21 Lampiran 22 – Kuesioner Penelitian……..………L-22 Lampiran 23 – Curriculum Vitae…………..……….L-24

                 

(18)

DAFTAR PUSTAKA

Epstein, Barry. K dan Eva K Jermakowicz. 2010. Interpretation And Application

Of International Financial Reporting Standards. New Jersey: John Wiley

and Sons.inc

Fandy Tjiptono dan Anastasia Diana. 2003. Total Quality Manajemen. Yogyakarta: Andi

Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS Edisi Ketiga. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponogoro

Mulyadi. 1997. Sistem Akuntansi. Universitas Gajah Mada, Yogyakarta: Salemba Empat

Mulyadi. 2001. Sistem Akuntansi. Jakarta: Salemba Empat

Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Barang Milik

Daerah

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 17 Tahun 2007 tentang Pengelolaan

Barang Milik Daerah

Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2006 tentang Pengelolaan Barang Milik

Daerah                      

(19)

Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Intern

Pemerintahan

Perpustakaan Kementerian Pekerjaan Umum. 2010. Permasalahan Seputar

Pengelolaan Barang Milik Negara. http:// pustaka.pu.go.id diakses April

2012

Pikiran Rakyat. 2010. BPK Nilai Disclaimer Laporan Keuangan Kota Bandung. http://pikiran- rakyat.com

Rosmiati, Mia. 2010. Modul Good Governance. Bandung: Jurusan Akuntansi POLBAN

Standar Akuntansi Pemerintahan Pernyataan Nomor 7 Tahun 2005

Sugiyono, 2010. Metode Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif,

dan R&D) Bandung: Alfabeta.

Susanto, Azhar. 2002. Sistem Informasi Akuntansi: Konsep dan Pengembangan

Berbasis Komputer. Bandung: Lingga Jaya

Tita. 2009. Pengujian Hipotesis Distribusi Uji T dan F Pada Model Regresi

Berganda. http://titaviolet.wordpress.com/2009/07/17/pengujian-hipotesis-distribusi-uji-t-dan-f-pada-model-regresi-berganda/ diakses Juli 2012

Umar, Husein. 2008. Metode Riset Bisnis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2005 (Standar Akuntansi Pemerintahan)

                 

(20)

Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah

Vivanews.2011.Laporan Keuangan Daerah Tak Wajar Meningkat. http://bisnis.news.viva.co.id/news/read/213087-laporan-keuangan-daerah-tidak-wajar-naik-54-?utm_source=twitterfeed&utm_medium=twitter Diakses April 2012                      

(21)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Data Pribadi

Nama : Awal Candrawarsa Jenis Kelamin : Laki-laki

Tempat/Tgl Lahir : Bandung, 29 Desember 1989 Agama : Islam

Kewarganegaraan : Indonesia

Alamat Rumah : Jl. Sarikaso III No. 20 Kota : Bandung

Email :candrawarsa.awal@gmail.com No. Handphone : 083822881498

Pendidikan Formal

2008 – 2012 : Diploma 4 Akuntansi Manajemen Pemerintahan Politeknik Negeri Bandung

2005 – 2008 : SMA Negeri 9 Bandung 2002 – 2005 : SMP Negeri 13 Bandung 1996 – 2002 : SD BPI                  

(22)

PengalamanOrganisasi

Tahun Keterangan

2008-2012 Anggota Himpunan Mahasiswa Akuntansi Politeknik Negeri Bandung 2008-2009 Anggota Divisi Olahraga Himpunan

Akuntansi Politeknik Negeri Bandung 2009-2010 Ketua Departemen Manajemen Internal

Himpunan Mahasiswa Akuntansi Politeknik Negeri Bandung 2009 Ketua “Malam Keakraban” Himpunan

Mahasiswa Akuntansi Politeknik Negeri Bandung

2009 Panitia “Farewell - Go Green” Himpunan Mahasiswa Akuntansi

Politeknik Negeri Bandung 2010 Panitia “Accounting Ledger Fair”

Himpunan Mahasiswa Akuntansi Politeknik Negeri Bandung                      

Gambar

Tabel 4.17 Hasil Perhitungan Koefisien Determinasi…………………………..105                  

Referensi

Dokumen terkait

Dari hasil pengujian hipotesis, diperoleh kesimpulan bahwa Pengendalian Internal Barang Milik Daerah mempunyai pengaruh terhadap Efektifitas Pengelolaan Barang Milik

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Sistem Pengendalian Intern, Kompetensi Sumber Daya Manusia dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Kualitas

Skripsi ini berjudul “ Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Penatausahaan Barang Milik Daerah Pada Kabupaten Musi Banyuasin ” dan disusun berdasarkan hasil yang

Berdasarkan hasil regresi secara simultan menunjukkan bahwa ada pengaruh positif dan signifikan Penatausahaan Barang Milik Negara (BMN) terhadap Kualitas Laporan Keuanga

Sedangkan Juhariah (2014:138) melakukan penelitian dengan judul Pengaruh Pemahaman Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Penatausahaan Keuangan Daerah Dan Pengelolaan Aset

PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERN, SUMBER DAYA MANUSIA DAN AKUNTANSI BARANG MILIK NEGARA TERHADAP PENGAMANAN BARANG MILIK NEGARA Studi pada Pusat Survei Geologi Bandung Oleh :

Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh sistem pengendalian intern persediaan barang dagang lingkungan pengendalian, penaksiran risiko, aktivitas

17 Agus Santoso1, Aditya Kurniawan2, Gita Astyka Rahmadana3 PENGARUH PENATAUSAHAAN DAN PENERAPAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN AKUNTANSI BARANG MILIK NEGARA SIMAK BMN TERHADAP