55
Kegiatan implementasi atau penerapan dilakukan dengan
dasar yang telah direncanakan dalam rencana implementasi. Pada
penerapan sistem yang diusulkan tentu saja harus disediakan
beberapa aspek yang akan mendukung kelancaran operasi sistem
dan hal yang akan dijadikan faktor pendukung adalah penentuan
kebutuhan sumber daya.
Implementasi adalah proses penerapan rancangan program
yang telah dibuat atau penerapan aplikasi dalam melaksanakan
sistem informasi yang dibangun.
Dari berbagai tahapan yang telah dilakukan sebelumnya
maka dapat dihasilkan sebuah website Pembuatan Sistem Informasi Hasil Kerja Praktek dan Tugas Akhir D3 Teknik
Informatika Berbasis Web dan PHP yang berfungsi sebagai sarana pencarian data Hasil Proyek, Kerja Praktek dan Tugas
4.1.1 Tampilan Halaman Beranda
Gambar 4. 1Gambar Tampilan Halaman Beranda
Pada saat pertama membuka website akan ditampilkan halaman beranda yang memuat menu
nanvigasi login dosen dan login admin beserta form
pencarian bagi mahasiswa, jadi jika ada pengunjung
mahasiswa tidak perlu login hanya menginputkian
data pada form pencarian di halaman beranda yang
telah disediakan.
4.1.2 Tampilan Form Login Dosen
Pada Form Login Dosen untuk bisa masuk ke
halaman dosen harus mengisi username dan
password dengan baik dan benar. Username diisi
berdasrkan NID sedangkan Password diisi tanggal
lahir.
4.1.3 Tampilan Halaman Home
Gambar 4.3Gambar Tampilan Halaman Home
Halaman Home adalah halaman yang menampilkan
keseluruhan halaman website yaitu menu navigasi yang berada dibagian bawah header, judul web, dan
beberapa link yang menghubungkan ke beberapa
halamanwebsite.
4.1.4 Tampilan Halaman About
Halaman ini merupakan informasi kontak mengenai
website.
4.1.5 Tampilan Halaman Panduan
Gambar 4.5Gambar Tampilan Halaman Panduan Dosen
Gambar 4.6Gambar Tampilan Halaman Panduan Mahasiswa
Pada Halaman ini menampilkan petunjuk dan tata
cara dalam pencarian data melalui website
Pembuatan Sistem Informasi Hasil Kerja Praktek
dan Tugas Akhir D3 Teknik Informatika Berbasis
4.1.6 Tampilan Halaman Cari Data Proyek
Gambar 4.7Gambar Tampilan Halaman Cari Data Proyek
Pada Halaman Cari Data Proyek pengunjung dapat
mengisi form pencarian data yang telah disediakan
dengan cara memilih kategori cari bedasarkan
misalnya tempat kemudian tuliskan nama tempat
pada keyword lalu klik button cari maka data
pencarian akan ditampilkan pada tabel pencarian
yang berada tepat dibawah form pencarian.
4.1.7 Tampilan Halaman Cari Data KP
Pada Halaman Cari Data Kerja Praktek pengunjung
dapat mengisi form pencarian data yang telah
disediakan dengan cara memilih kategori cari
bedasarkan misalnya tempat kemudian tuliskan
nama mahasiswa pada keyword lalu klik button cari
maka data pencarian akan ditampilkan pada tabel
pencarian yang berada tepat dibawah form
pencarian.
4.1.8 Tampilan Halaman Cari Data TA
Gambar 4.9Gambar Tampilan Halaman Cari Data Tugas Akhir
Pada Halaman Cari Data Tugas Akhir pengunjung
dapat mengisi form pencarian data yang telah
disediakan dengan cara memilih kategori cari
bedasarkan misalnya tempat kemudian tuliskan
nama mahasiswa pada keyword lalu klik button cari
maka data pencarian akan ditampilkan pada tabel
pencarian yang berada tepat dibawah form
diperbolehkan untuk download file hanya dosen saja
yang diperbolehkan.
4.1.9 Tampilan Form Login Admin
Gambar 4. 10Gambar Tampilan Form Login Admin
Pada Form Login Admin untuk bisa masuk ke
halaman admin harus mengisi username dan
password dengan baik dan benar.
4.1.10 Tampilan Halaman Input Data
Pada halaman input data terdapat beberapa menu
dan link untuk input data proyek kpta.
4.1.11 Tampilan Halaman Input Data TA
Gambar 4. 12Gambar Tampilan Halaman Input Data Tugas Akhir
Pada halaman ini terdapat form untuk input data
tugas akhir mahasiswa dan tampilan tabel hasil
pencarian setelah data berhasil diinputkan oleh
admin.
4.1.12 Tampilan Halaman Hapus Data TA
Pada halaman ini admin dapat mencari data yang
akan dihapus, dengan cara pilih dropdown cari berdasarkan, masukkan keyword kemudian klik
tombol cari, data pencarian akan ditampilkan pada
tabel lalu pilih link hapus pada tabel. Proses hapus
data juga dapat dilakukan setelah input data dengan
cara klik icon hapus pada tabel.
4.1.13 Tampilan Halaman Edit Data TA
Gambar 4. 14Gambar Tampilan Halaman Edit Data
Tugas Akhir
Form halaman edit data tugas akhir ini digunakan
4.1.14 Tampilan Halaman Upload File
Gambar 4. 15Gambar Tampilan Halaman Upload File
Halaman upload file admin dapat mengelola dan
mengupload file tugas akhir yang akan ditampilkan
pada halaman cari data tugas akhir.
4.1.15 Tampilan Halaman Beranda/Form Pencarian
Data
Gambar 4. 16Gambar Tampilan Form Pencarian Data
Pada halaman ini user/mahasiswa pilih dropdown pencarian berdasarkan nama mahasiswa atau
konsentrasi kemudian tuliskan pada textbox
data pecarian akan ditampilkan pada halaman hasil
pencarian.
4.1.16 Tampilan Halaman Hasil Pencarian
Gambar 4. 17Gambar Tampilan Halaman Hasil Pencarian
Halaman ini berisi sebuah tabel hasil pencarian data
olehuser/mahasiswa.
4.2. Hasil Pengujian
Hasil Pengujian dilakukan dengan cara menjalankan
websitemulai dari halaman utama input, proses dan output dianggap berhasil apabila cara pengujian dan hasil yang
diharapkan dapat dijalankan maka hasil pengujian dianggap
Tabel 4.1Tabel Hasil Pengujian
No Fungsi yang
Diuji Cara Pengujian
Hasil Yang
Diharapkan
Hasil
Pengujian
1. Halaman
Beranda
akses halaman
menu login dosen
dan admin
beserta form
pencarian
OK
2. Halaman
Home
Menampilkan
halaman utama
dosen setelah
login
Dapat
menampilkan
menu navigasi,
judul website,
dan link lihat data
OK
3. Halaman
About
Menampilkan
informasi
kontak website
Dapat
menampilkan
informasi kontak
website
OK
4. Halaman
Panduan
Menampilkan
halaman
petunjuk
pencarian data
Dapat
menampilkan
halaman petunjuk
pencarian data
5. Form Cari
Data Proyek
Memilih
dropdown cari
berdasarkan lalu
isikan pada
keyword
Menampilkan
hasil pencarian
pada tabel OK
6. Form Cari
Data Kerja
Praktek
Memilih
dropdown cari
berdasarkan lalu
isikan pada
keyword
Menampilkan
hasil pencarian
pada tabel OK
7. Form Cari
Data Tugas
Akhir
Memilih
dropdown cari
berdasarkan lalu
isikan pada
keyword
Menampilkan
hasil pencarian
pada tabel lalu
dosen dapat
mendownload file
OK
8. Button Cari
Pada Form
Cari Data
Proyek
Mengelola data
dari database
kemudian data
yang dicari akan
ditampilkan
pada tabel
Menampilkan
hasil pencarian
data pada tabel
9. Button Cari
Pada Form
Cari Data
Kerja
Praktek
Mengelola data
dari database
kemudian data
yang dicari akan
ditampilkan
pada tabel
Menampilkan
hasil pencarian
data pada tabel
hasil pecarian OK
10. Button Cari
Pada Form
Cari Data
Tugas Akhir
Mengelola data
dari database
kemudian data
yang dicari akan
ditampilkan
pada tabel
Menampilkan
hasil pencarian
data pada tabel
hasil pecarian OK
11. Form
Halaman
Login Dosen
Menampilkan
halaman form
login dosen
Dapat login dan
masuk ke
halaman home
OK
12. Form
Halaman
Login
Admin
Menampilkan
halaman form
login admin
Dapat login dan
masuk ke
halaman home
admin
13. Button Login
Pada Form
Halaman
Login Dosen
Mengirimkan
data ke database
dan
memungkinkan
usermasuk ke halaman home
Dapat masuk ke
halaman home
dan melakukan
pencarian data
OK
14. Button Login
Pada Form
Halaman
Login
Admin
Mengirimkan
data ke database
dan
memungkinkan
adminmasuk ke halaman home
admin
Dapat masuk ke
halaman home
admindan
mengelola data OK
15. Form
Halaman
Input Data
Proyek
Menginputkan
beberapa data
pada form input
data dan data
akan disimpan
pada database
Menampilkan
data pada tabel
hasil input data
ke halaman input
data proyek
16. Form
Halaman
Input Data
Kerja
Praktek
Menginputkan
beberapa data
pada form input
data dan data
akan disimpan
pada database
Menampilkan
data pada tabel
hasil input data
ke halaman input
data kerja praktek
OK
17. Form
Halaman
Input Data
Tugas Akhir
Menginputkan
beberapa data
pada form input
data dan data
akan disimpan
pada database
Menampilkan
data pada tabel
hasil input data
ke halaman input
data tugas akhir
OK
18. Button
Simpan Pada
Form
Halaman
Input Data
Proyek
Mengirimkan
data ke database
dan
menampilkan
data pada tabel
hasil input data
Menampilkan
data pada tabel
hasil input data
ke halaman input
data proyek
OK
19. Button
Simpan Pada
Form
Halaman
Input Data
Kerja
Praktek
Mengirimkan
data ke database
dan
menampilkan
data pada tabel
hasil input data
Menampilkan
data pada tabel
hasil input data
ke halaman input
data kerja praktek
20. Button
Simpan Pada
Form
Halaman
Input Data
Tugas Akhir
Mengirimkan
data ke database
dan
menampilkan
data pada tabel
hasil input data
Menampilkan
data pada tabel
hasil input data
ke halaman input
data tugas akhir
OK
21. Link Edit
Data Pada
Tabel Hasil
Input Data
Proyek
KPTA
Menghubungkan
ke halaman edit
data Proyek
KPTA
Menampilkan
data yang
berhasil ter
update ke
halaman input
data Proyek
KPTA
OK
22. Link Hapus
Data Pada
Tabel Hasil
Input Data
Proyek
Menghapus data
Proyek
Data yang dipilih
berhasil ter hapus
OK
23. Link Hapus
Data Pada
Tabel Hasil
Input Data
Kerja
Praktek
Menghapus data
kerja praktek
Data yang dipilih
berhasil ter hapus
24. Link Hapus
Data Pada
Tabel Hasil
Input Data
Tugas Akhir
Menghapus data
tugas akhir
Data yang dipilih
berhasil ter hapus
OK
25. Button
UpdatePada Halaman
Edit Proyek
Memproses dan
mengirim data
ke database
Menampilkan
hasil update ke
halaman input
data proyek
OK
26. Button
UpdatePada Halaman
Edit Kerja
Praktek
Memproses dan
mengirim data
ke database
Menampilkan
hasil update ke
halaman input
data kerja praktek
OK
27. Button
UpdatePada Halaman
Edit Tugas
Akhir
Memproses dan
mengirim data
ke database
Menampilkan
hasil update ke
halaman input
data tugas akhir
OK
29. Button
Upload
Mengirimkan
data ke database
kemudian
Menampilkan file
pada tabel hasil
pencarian di
halaman Cari
Data Tugas Akhir
4.3. Analisis
Berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan, website File Repository Hasil Proyek, Kerja Praktek dan Tugas Akhir D3 Teknik Informatika Berbasis Web dan Php ini digunakan untuk memudahkan dosen dan mahasiswa dalam melakukan pencarian data hasil proyek, kerja praktek dan tugas akhir, selain itu admin juga akan lebih mudah untuk mengontrol dan mengelola website ini baik untuk input, update, delete serta upload file, karena halaman admin dibuat terpisah dari website tersebut.
Cara mengakses website ini sangat mudah karena tampilan user interface yang terlihat simple sehingga user akan lebih mudah dalam melakukan pencarian data. Dengan adanya website diharapkan dapat mempermudah dosen dan