• Tidak ada hasil yang ditemukan

Cover Fenomena Makam Orang Jepang Di Medan (Studi Kasus Makam Orang Jepang Di Delitua

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Cover Fenomena Makam Orang Jepang Di Medan (Studi Kasus Makam Orang Jepang Di Delitua"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

FENOMENA MAKAM ORANG JEPANG DI MEDAN (STUDI KASUS MAKAM ORANG JEPANG DI DELITUA)

MEDAN NIHONJIN BOCHI NO GENSHOU (DELITUA DE NIHONJIN BOCHI NO JIKEN KENKYUU)

SKRIPSI

Skripsi ini diajukan kepada Panitia Ujian Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara Medan untuk melengkapi salah satu syarat ujian sarjana dalam

bidang Ilmu Sastra Jepang

Oleh:

Aprilandri Cahyaputra Siadari 110708038

DEPARTEMEN SASTRA JEPANG FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

FENOMENA MAKAM ORANG JEPANG DI MEDAN (STUDI KASUS MAKAM ORANG JEPANG DI DELITUA)

MEDAN NIHONJIN BOCHI NO GENSHOU (DELITUA DE NIHONJIN BOCHI NO JIKEN KENKYUU)

SKRIPSI

Skripsi Ini Diajukan Kepada Panitia Ujian Departemen Sastra Jepang Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara Medan Untuk Melengkapi Salah Satu Syarat Ujian Sarjana

Dalam Bidang Ilmu Sastra Jepang Oleh :

APRILANDRI CAHYAPUTRA SIADARI 110708038

Pembimbing I Pembimbing II

Prof.Drs. Hamzon Situmorang, M.S., Ph.D Adriana Hasibuan, S.S, M.Hum NIP. 19580704 1984 12 1 001 NIP. 19620727 198703 2 005

DEPARTEMEN SASTRA JEPANG FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

Disetujui oleh :

Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara Medan

Medan, 2015

Departemen Sastra Jepang Ketua,

(4)

ABSTRAK

Skripsi ini berjudul FENOMENA MAKAM ORANG JEPANG DI MEDAN (STUDI KASUS MAKAM ORANG JEPANG DI DELITUA), yang bertujuan untuk mendeskripsikan fenomena makam orang Jepang di Delitua, Medan dan cara pemeliharaan untuk menjaga kelestarian makam orang Jepang di Delitua, Medan tersebut.

Pada masa pendudukan Jepang di Indonesia banyak orang Jepang yang meninggal di Indonesia khususnya di Sumatera Utara. Pemerintah Jepang memutuskan untuk membangun sebuah pemakaman sebagai tempat untuk menempatkan tulang-belulang tersebut. Makam ini berada di Delitua, Medan.

(5)

Makam orang Jepang di Delitua, Medan adalah termasuk Pemakaman Umum. Oleh karena itu pemerintah Jepang melalui Badan Pengurus Perkuburan Jepang di Medan berusaha untuk menjaga kelestarian makam tersebut. Anggota Badan Pengurus Perkuburan tersebut adalah Konsulat Jendral Jepang di Medan, Yayasan Warga Persahabatan Cabang Medan, dan Medan Japan Club. Badan Pengurus Perkuburan Jepang di Medan menggaji seseorang untuk mengontrol kebersihan, menjaga makam, kemudian merawat makam tersebut. Biaya pengeluaran untuk makam ini semuanya diambil dari donasi anggota Badan Pengurus Perkuburan Jepang di Medan.

Pemberian kuyo pada makam orang Jepang di Delitua, Medan dilakukan pada saat higan, yaitu pada pertengahan bulan Maret dan bulan September. Namun, acara yang jarang dilakukan pada masa sekarang ini adalah acara bersih-bersih makam seperti yang dilakukan pada masa keturunan pertama. Sebelum acara berziarah dilakukan Badan Pengurus Perkuburan Jepang di Medan melalui Konsulat Jendral Jepang di Medan menghimbau kepada warga Jepang dan warga Indonesia keturunan Jepang agar bersama-sama pergi ke pemakaman. Himbauan ini bertujuan untuk mempertahankan keharmonisan warga Jepang dan warga Indonesia keturunan Jepang, kemudian juga untuk mendidik generasi selanjutnya dari warga Indonesia keturunan Jepang tentang menghormati leluhur.

(6)
(7)
(8)

メ ダ ン 日 本 人 墓 地 管 理 員 会 の デ リ ト ゥ ア メ ダ ン 日 本 人 墓 地 の 看 護 す る

の努力のおかげでデリトゥアメダン日本人墓地の末永くはずっとかわらな

い。それでデリトゥアメダン日本人墓地の存在

そんざい

(9)

i

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan skripsi ini. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Sastra dalam program studi Sastra Jepang di Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara. Penulis mengucapkan terimakasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada:

Bapak Dr. Syahron Lubis, M.A, selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara dan Bapak Drs. Eman Kusdyana, M.Hum, selaku Ketua Departemen Sastra Jepang Universitas Sumatera Utara.

Bapak Prof. Hamzon Situmorang, M.S., Ph.D. selaku Pembimbing I dan Ibu Adriana Hasibuan, S.S, M.Hum, selaku pembimbing II yang telah mengorbankan waktu dan tenaga untuk memberikan pengetahuan dan bimbingan serta nasehat dan saran yang sangat bermanfaat bagi penyusunan skripsi ini.

Kepada seluruh dosen Sastra Jepang yang telah membimbing, memberikan ilmu pengetahuan kepada penulis selama belajar di jurusan Sastra Jepang Universitas Sumatera Utara ini.

(10)

ii

Akhirnya kepada semua pihak yang telah membantu dalam melaksanakan pendidikan dan penelitian ini penulis menyampaikan terimakasih yang tak terhingga, semoga Allah SWT memberikan balasan yang setimpal.

Medan, Oktober 2015

(11)

iii

DAFTAR ISI

ABSTRAK

KATA PENGANTAR ... i

DAFTAR ISI ... iii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1. Latar Belakang Masalah ... 1

1.2. Perumusan Masalah ... 4

1.3. Ruang Lingkup Pembahasan ... 4

1.4. Tinjauan Pustaka dan kerangka Teori ... 5

1.5. Tujuan dan Manfaat Penelitian ... 10

1.6. Metode Penelitian ... 11

BAB II FENOMENA MAKAM ORANG JEPANG YANG ADA DI DELITUA MEDAN ... 14

2.1. Latar Belakang Sejarah Pemakaman ... 14

2.2. Makam Orang Jepang di Delitua ... 15

2.2.1. Jumlah ... 15

2.2.2. Bentuk ... 16

2.2.3. Orang Yang Dikuburkan ... 19

2.2.4. Perawatan ... 21

2.2.5. Acara Pemujaan ... 25

BAB III PEMELIHARAAN MAKAM ORANG JEPANG DI DELITUA MEDAN ... 34

(12)

iv

3.2. Biaya ... 37

3.3. Peziarah/Penyembahan ... 39

3.4. Acara-Acara Formal dan Informal ... 43

3.5. Masa Depan Makam Orang Jepang di Deltua... 44

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN ... 46

4.1. Kesimpulan ... 46

4.2. Saran ... 49

DAFTAR PUSTAKA

Referensi

Dokumen terkait

Devi Afrianti 2015, judul skripsi: ORGANISASI PEREMPUAN (Studi Kasus Aisyiyah Di Kota Medan). Skripsi ini mendeskripsikan: “Organisasi Perempuan Aisyiyah di Kota Medan. Kajian

Muhammad Faisal: Peranan Usaha Kecil Dalam Menyerap Tenaga Kerja di Kota Medan (Studi Kasus: Kec..., 2006... Muhammad Faisal: Peranan Usaha Kecil Dalam Menyerap Tenaga Kerja di

Skripsi Ini Diajukan Kepada Panitia Ujian Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara Medan Untuk Melengkapi Salah Satu Syarat.. Ujian Sarjana Dalam Bidang Ilmu

Fenomena koreika shakai dalam kehidupan di Jepang, merupakan suatu. topik yang menarik ketika kita sedang membicarakan tentang

Berdasarkan hasil dari pembahasan wawancara maka kesimpulan dari fenomena perilaku vandalisme remaja (studi kasus di kota Medan) adalah perilaku menyimpang yang dilakukan

Devi Afrianti 2015, judul skripsi: ORGANISASI PEREMPUAN (Studi Kasus Aisyiyah Di Kota Medan). Skripsi ini mendeskripsikan: “Organisasi Perempuan Aisyiyah di Kota Medan. Kajian

Penulisan skripsi yang berjudul “ Ekspresi Peran Perempuan Pekerja Pengasuh Anak Di Dalam Masyarakat (Studi Pada Perempuan Batak Toba di Kelurahan Sei Agul, Kecamatan Medan

iii LEMBAR PENGESAHAN Skripsi dengan judul “Peran Pola Asuh Orang Tua dalam Memotivasi Belajar Remaja Studi Kasus di Sengon Sari Kabupaten Asahan Medan Sumatera Utara” yang