• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERENCANAAN JEMBATAN KURIPAN PEKALONGAN - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERENCANAAN JEMBATAN KURIPAN PEKALONGAN - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

363

BAB VIII

PENUTUP

8.1 Kesimpulan

a. Diperlukannya suatu perencanaan jembatan baru terhadap konstruksi

jembatan untuk mengganti jembatan baley yang bersifat sementara dan

menyewa dari TNI-AD. Pada awalnya, untuk menghubungkan daerah ini

digunakan jembatan dari bambu. Tetapi pada tahun 2002 jembatan tersebut

hanyut terbawa arus banjir.

b. Elevasi jembatan existing yang terendam air akibat banjir merupakan

indikator untuk dilakukannya peninggian jembatan, mengingat fluktuasi

debit banjir dari dari tahun ke tahun akan selalu bertambah karena faktor –

faktor tertentu.

c. Selain peninggian peil jembatan existing setinggi muka air banjir rencana

ditambah tinggi jagaan ,normalisasi sungai secara berkala dapat tercapainya

umur rencana jembatan baru sesuai yang diharapkan.

d. Berdasarkan hasil analisis pemilihan alternatif jembatan menggunakan

konstruksi rangka baja dikarenakan lebih ekonomis serta mudah

pelaksanaannya.

8.2 Saran

a. Jembatan yang direncanakan termasuk jembatan dengan bentang panjang,

sehingga rawan terhadap lendutan. Oleh karena itu pemeriksaan harus

dilakukan secara teliti.

b. Dalam perencanaan jembatan rangka baja perlu diperhatikan perbandingan

antara tinggi dengan bentang jembatan.Hal ini akan berpengaruh pada

pendimensian profil.Apabila hasil perbandingan tersebut sesuai peraturan

Referensi

Dokumen terkait

Tipe jembatan yang dapat memenuhi kriteria tersebut ialah untuk. struktur atas menggunakan balok prestress dan

Data hidrologi yang dibutuhkan dalam perencanaan suatu. jembatan antara

Dengan adanya Jembatan Juwet baru ini apabila kemacetan terjadi di jalur Pantura sekitar Jembatan Comal, jembatan ini mampu menjadi jalur alternatif dalam

Apabila hasil analisa dan pengolahan data sudah didapat, maka tahap pemecahan masalah bisa dilaksanakan , dengan tujuan mengetahui spesifikasi jembatan berdasarkan

Struktur atas merupakan struktur dari jembatan yang terletak dibagian atas dari jembatan.. Merupakan pembatas antara kendaraan dengan pinggiran jembatan sehingga memberi rasa

konstruksi jembatan secara keseluruhan yang tepat sesuai analisa dari data yang. telah diperoleh serta penempatan sebenarnya di lapangan terhadap

Bambang dkk, Buku Ajar Perencanaan Jembatan, Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Diponegoro, Semarang, 2004.. _________, Peraturan Perencanaan Bangunan Baja

Dalam perencanaan struktur atas jembatan perlu diperhatikan berbagai macam beban yang bekerja pada struktur, bentang jembatan (dimensi), bahan yang akan dipergunakan