• Tidak ada hasil yang ditemukan

RAT METODE PENELITIAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "RAT METODE PENELITIAN"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

Kode dan Mata Kuliah : IDIK 4007 METODE PENELITIAN Nama pengembang : Refny Delfi dan Asnah Said

Deskripsi singkat : Matakuliah metode penelitian ini diamksudkan untuk memvalisitasi mahasiswa dalam rangka melaksanakan penelitian. Karena itu program ini membhas tentang hakekat, ruang lingkup, dan manfaat penelitian pendidikan serta merumuskan masalah, cara menyajikan hasil tinjauan pustaka menjadi suatu kerangka teori penelitian, berbagai desain penelitian, teknik penarikan sampel, berbagai metode pengumpulan data, cara mengembangkan instrumen pengumpulan data, cara menganalisis dan menyajikan data serta menulis laporan penelitian

Kompetensi Umum : Setelah mengikuti tutorial ini mahasiswa akan dapat:

1. Menjelaskan hakekat, ruang lingkup, dan manfaat penelitian pendidikan serta merumuskan masalah 2. Menyajikan hasil tinjauan pustaka menjadi suatu kerangka teori penelitian

3. Menerapkan desain penelitian yang tepat dengan masalah yang akan diteliti

4. Menentukan teknik penarikan sampel yang representatif untuk masalah yang akan diteliti 5. Menentukan metode pengumpulan data yang relevan dengan masalah yang diteliti

6. Mengembangkan instrumen pengumpulan data 7. Menganalisis dan menyajikan data

(2)

pustaka ke I Mahasiswa dapat

 Menjelaskan penelitian sebagai pengetahuan ilmiah  Menjelaskan ruang

lingkup penelitian pendidikan

 Menjelaskan keterbatasan penelitian pendidikan

 Menjelaskan fungsi dan manfaat penelitian pendidikan

 mengidentifikasi masalah

 Merumuskan Masalah penelitian pendidikan

 Menjelaskan focus masalah penelitian pendidikan

 Merummuskan tujuan penelitian pendidikan h

Hakekat,Ruang Lingkup, dan Manfaat

Penelitian Pendidikan

Kb 1. Hakikat Ruang Lingkup dan manfaat penelitian

 Penelitian dan metode Ilmiah

 Hasil penelitian sebagai pengetahuan ilmiah

 Ruang lingkup Penelitian pendidikan  Keterbatasan penelitian

pendidikan

 Fungsi dan manfaat penelitian pendidikan

KB 2 Perumusan masalah dan tujuan penelitian pendidikan  Identifikasi

masalah

 Pedoman dalam merumuskan masalah penelitian pendidikan

 Memfokuskan masalah penelitian pendidikan

 Rumusan masalah dan hTujuan penelitin

Kajian Materi

Diskusi

Memberikan contoh-contoh penelitian pendidikan

Pemberian tugas

Berlatih 1.

Mengiden-tifikasi masalah 2. Merumuskan

masalah 3. Merumuskan

tujuan penelitian

Modul 1

(3)

pustaka ke II Mahasiswa dapat

 Menjelaskan pengertian tinjauan pustaka;

 Menjelaskan tujuan dilakukannya kegiatan tinjauan pustaka;

 Menjelaskan jenis-jenis penyusunan sumber pustaka;

 Menerapkan strategi dalam mencari sumber pustaka;

 Menelaah sumber pustaka; dan

 Menyusun kerangka teori penelitian

Tinjauan pustaka menjadi suatu kerangka teori penelitian

KB 1 Pengertian dan Tujuan Tinjauan Pustaka

 Pengertian tinjauan pustaka;

 Perlunya kegiatan tinjauan pustaka

 Jenis-jenis penyusunan sumber pustaka

KB 2. Strategi Mencari Sumber Pustaka

 Strategi mencari sumber pustaka

1. Cetak 2. On line

KB 3. Menyajikan Hasil Tinjauan Pustaka

 Menyajikan hasil tinjauan pustaka dengan benar

 Kerangka teori penelitian

Kajian materi

Diskusi

Pemberian contoh

Latihan-latihan

Setiap mhs membuat tugas

Berlatih 1. Membuat

kutipan 2. membuat

rujukan 3. membuat

daftar pustaka

(4)

pustaka ke III Mahasiswa dapat

 Membedakan pendekatan penelitian dengan metode penelitian

 Memilih pendekatan penelitian yang sesuai dengan masalah penelitian

 Menyusun desain

penelitian yang tepat sesuai dengan masalah penelitian.

Desain Penelitian KB 1. Memilih

Pendekatan Penelitian

 Pendekatan penelitian

 Kreteria pemilihan pendekatan penelitian

KB 2.Desain Penelitian

 Pengertian dan jenis desain penelitian

 Penggambaran desain penelitian

 Ancaman terhadap validitas

 Bentuk desain eksprimen

Kajian materi

Diskusi

Pemberian Contoh

Latihan-latihan dan pemberian tugas

Tugas I

Diberikan 2 buah kasus yang akan diteliti. Tugasnya adalah 1. Identifikasi

masalah pada kasus tersebut 2. Buat rumusan

masalahnya 3. Buat tujuan

penelitian 4. Tentukan

pendekatan yang akan digunakan 5. Tentukan

desain yang relevan dengan masalah

Modul 3 Desain penelitian

Ketiga

IV Mahasiswa dapat  Membedakan

populasi dan sampel

 Memberikan alasan mengapa sampel diperlukan dalam penelitian

 Membedakan

PenarikanSampel KB 1. Populasi dan Sampel

 Populasi

 Sampel

 Mengapa sampel Diperlukan

KB 2. Sampel yang

 Kajian materi

 Pemberian contoh

 Pengambilan

1. Diberikan satu kasus, maha-siswa diminta untuk

menunjukkan populasi dan sampel

2. Diberikan satu

Modul 4 Penarikan Sampel

(5)

pustaka ke sampel

probabilitas dan non- probabilitas;  Menyebutkan

langkah-langkah yang terdapat dalam prosedur

pengambilan sampel

 Menentukan ukuran sampel

 Menghindari kesalahan-kesalahan dalam penentuan sampel.

representatif

 Jenis sampel

 Menentukan ukuran sampel

 Menghindari kesalahan

 Bagaimana memperkecil kesalahan

Sampel

 Latihan- Latihan dan

 Pemberian tugas

kasus maha siswa diminta menentukan sampel yang representatif untuk kasus tersebut

Mahasiswa dapat

 Menjelaskan metode pengumpulan data

 Menjelaskan jenis-jenis instrumen pengumpulan data

 Mengembangkan instrumen pengumpulan data

 Menjelaskan tahap-tahapan pengumpulan data

Metode dan instrumen pengumpulan data

KB 1. Metode dan

instrumen pengumpulan data  Metode pengumpulan data

1. Survei 2. Observasi 3. Eksperimental 4. Dokumentasi

 Instrumen penelitian 1. Kuesiner

2. Pedoman wawancara 3. Pedoman observasi 4. Pengamatan terbuka 5. Pengamatan

berbantuan komputer 6. Penggunaan kaset

audio 7. Tes

KB 2. Kualitas instrumen

Kajian Materi

Dikusi

Pemberian Contoh

Latihan-latihan dan pemberian tugas

Tugas II

Diberikan satu kasus, maha siswa diminta 1. Metode

pengumpulan data

2. Menentukan instrumen yang akan digunakan 3. Mengembanga

kan instrumen 4. Menentukan

validitas instrumen 5. Menentukan

(6)

pustaka ke

 Membedakan validitas dan reliabilitas sebagai instrument

pengumpul data

 Menjelaskan cara mengukur kualitas instrumen penelitian

penelitian

 Validitas 1. Pengertian 2. Pentingnya 3. Jenis-jenis 4. Cara menentukan

validitas

 Reliabilitas 1. Pengertian 2. Pentingnya

3. Hubungan validitas dan reliabilitas 4. Cara menentukan

reliabilitas

reliabilitas instrumen

VI Mahasiswa dapat

 Menjelaskan keterkaitan masalah tujuan hipotesis serta metode analisis data

 Menjelaskan skala pengukuran dan jenis data

 Menjelaskan metode analisis data

kuantitatif

 Menjelaskan metode analisis data kualitatif 

Analisis data dan penulisan laporan

KB 1. Analisis dan menyajikan data

 Keterkaitan

antara

masalah,tujuan dan hipotesis serta metode analisis data

 Skala pengukuran dan jenis data

 Metode analisis data kuantitatif

 Metode analisis data kualitatif

Kajian materi

Diskusi

Pemberian contoh-contoh

Pemberian tugas

Diberikan berbagai jenis data, mahasiswa ditugaskan 1.

Mengidentifi-kasi jenis data yang tersedia 2. Menentukan metode analisi data yang relevan

Modul 6 Analisa data dan

penulisan laporan

(7)

pustaka ke

 Pengukuran dan jenis data kuantitatif

VII  Menjelaskan hakikat laporan penelitian

 Menjelaskan

komponen-komponen laporan penelitian

 Menjelaskan cara menerapkan penggunaan bahasa Indonesia yang baku dalam menulis laporan penelitian

KB 2 Penulisan laporan Penelitian

 Hakikat dan fungsi, jenis laporan penelitian

 komponen-komponen laporan penelitian

 penggunaan bahasa Indonesia yang baku dalam menulis laporan penelitian

Kajian teori

Diskusi

Latihan

Tugas III Membuat proposal penelitian sampai pertemuan ke delapan

Ketujuh

VIII Diskusi dan Tanya jawab serta latihan tes atau melanjutkan tugas III

Melanjutkan tugas III

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Pendidikan menjadi salah satu bidang yang menjadi fokus perhatian dalam upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia. Pendidikan yang berkualitas akan mampu

- Keuntungan menghemat energi.. Kerangka bagian inti atau isi karya tulis yang benar adalah…..

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan supplier batu split terbaik dengan cara merangking beberapa alternatif supplier batu split berdasarkan kriteria-kriteria

Dalam penelitian Laksana (2015) menyimpulkan bahwa semakin meningkatnya kepemilikan manajerial, maka kinerja keuangan perusahaan akan semakin menurun. Kepemilikan

Tujuan penelitian ini adalah untuk: 1 mengetahui strategi apa saja yang digunakan oleh guru di SMA Brawijaya Smart School Malang dalam pembelajaran penguatan kejujuran pada siswa,

Studi ini menyimpulkan dalam beberapa poin berikut: a) Potensi- potensi yang dapat menimbulkan kerukunan antar umat beragama di Kota Madiun adalah adanya kesadaran