• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH CITRA MEREK, JAMINAN DAN DIFERENSIASI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN HONDA PADA CITRA NUGRAHA AHASS MOTOR DI SINGAPARNA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENGARUH CITRA MEREK, JAMINAN DAN DIFERENSIASI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN HONDA PADA CITRA NUGRAHA AHASS MOTOR DI SINGAPARNA"

Copied!
25
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH CITRA MEREK, JAMINAN DAN DIFERENSIASI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN HONDA PADA

CITRA NUGRAHA AHASS MOTOR DI SINGAPARNA

LAELA NURUL KHOERIYAH 093402025

Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Siliwangi Tasikmalaya e-mail : yha.laela@gmail.com

ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh citra merek, keterjaminan, dan diferensiasi produk terhadap keputusan pembelian konsumen pada perusahaan bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna.

Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey, sedangkan teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, kuesioner, dan studi dokumentasi. Alat analisis yang digunakan adalah analisis jalur atau path analysis dan pengujian hipotesis.

Hasil pengujian ini membuktikan bahwa variable citra merek, keterjaminan, dan diferensiasi produk berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen untuk itu tetap di pertahankan perusahaan Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna dan jika mungkin ditingkatkan.

(2)

ABSTRACT

The objective of this research is to know and analyze the effect of brand image, assuredness and product differentation On Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna Tasikmalaya purchase decision.

The research method used is an survey research method, data collecting technique done through interviews, questionnaire, and documentation study. The analytical tool used was path analyze and hypothesis testing.

The test results prove that the variable rate of brand image, assuredness and product differentation impact on purchase decision. both of the variable brand image, assuredness and product differentation to keep and probably to increase on Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna

Keywords: brand image, assuredness, product differentation, purchase decision

PENDAHULUAN

Pada era globalisasi produk atau jasa yang bersaing dalam suatu pasar semakin banyak dan beragam sehingga terjadilah persingan antar produsen untuk dapat memenuhi kebutuhan konsumen. Persaingan yang terjadi diantara pengelola perusahaan saat ini dapat diketahui bahwa setiap perusahaan selalu mengeluarkan produk-produk baru dengan berbagai merek produk yang mendorong konsumen untuk lebih banyak pertimbangan dalam membeli produk pada saat dalam melakukan pembelian

Banyak faktor yang perlu diperhatikan untuk mempengaruhi konsumen salah

satunya memberikan kualitas pelayanan bengkel resmi Honda Ahass untuk jasa

perawatan dan pembelian spare part supaya motor awet, sehingga konsumen merasa

terpuaskan.

Salah satu perusahaan bengkel motor resmi Honda adalah Ahass Citra

(3)

Dalam menjalankan kegiatannya, perusahaan telah berupaya sekuat tenaga menjual

produk yang berkualitas dengan karakteristik yang khusus agar Citra merek

perusahaan dapat lebih dikenal dan diminati oleh konsumen sehingga diharapkan

akan memberikan pengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen. Ahass Citra

Nugraha Motor.

Untuk menarik perhatian dan minat konsumen maka perusahaan Ahass Citra

Nugraha Motor harus melakukan kegiatan diantaranya pecitraan merek,

keterjaminan dan diferensiasi produk. Hal ini bertujuan untuk memberikan efek

kepuasan pembelian terhadap produk.

Citra merek memegang peranan penting dalam perusahaan Ahass Cira

Nugraha Motor untuk dapat bertahan dalam persaingan. Citra merek yang positif

akan membuat konsumen menyukai suatu produk dengan merek yang bersangkutan,

bahkan merangsang konsumen untuk membeli produk terhadap merek perusahaan.

Citra terhadap merek berhubungan dengan sikap yang berupa keyakinan dan

preferensi terhadap suatu merek, yang akan merasangsang konsumen untuk

melakukan pembelian. ( Setiadi,2003;108)

Diferensiasi produk di sisi lain juga nyata dapat dilihat dari segmen pasar

yang akan dituju. Semakin nyata diferensiasi yang dimiliki, segmen pasar yang

dituju akan sangat berbeda atau lebih tajam dibandingkan produk lainnya

Perusahaan melakukan inovasi produksi dengan penggunaan teknologi yang

lebih maju untuk meningkatkan kualitas produk sehingga terdapat perbedaan dan

bersaing dengan perusahaan-perusahaan lainnya. Perusahaan harus mampu

(4)

pesaing dan bermanfaat atau memiliki nilai tambah (added value) bagi pelanggan.

Dengan dilakukannya diferensiasi tersebut maka produk yang dihasilkan oleh

perusahan mempunyai citra merek yang positif dan memposisikan produknya di

benak konsumen.

Dengan memberikan jaminan produk kepada konsumen oleh perusahaan

diharapkan membawa dampak positif terhadap volume penjualan produk.

Keterjaminan ini menjadi salah satu faktor untuk menarik dan minat konsumen

untuk mengambil produk yang ditawarkan oleh perusahaan Ahass Citra Nugraha

Motor.

Dengan adanya citra merek, keterjaminan dan diferensiasi pada produk

bengkel Ahass Citra Nugraha Motor, maka produk yang dihasilkan dapat memenuhi

keinginan dan kebutuhan konsumen yang berbeda dengan perusahaan lain. Adanya

citra merek, keterjaminan dan diferensiasi produk yang dimiliki perusahaan juga

ditujukan untuk meningkatkan jumlah penjualan dan bersaing dengan perusahaan.

Diana (2003) dalam penelitiannya menyebutkan bahwa indikator citra merek,

dan desain produk mempengaruhi keputusan pembelian konsumen. Hal ini

dikarenakan citra merek dan desain produk yang menarik dapat memberikan efek

kepada konsumen. Sehingga konsumen merasa tertarik untuk membeli produk yang

ditawarkan oleh perusahaan. Perusahaan bengkel sepeda motor merupakan

kebutuhan konsumen dalam memperbaiki sepeda motornya, salah satu bengkel yang

menawarkan jasa dan produk perbaikan adalah bengkel sepeda motor Ahhas. Jenis

produk yang ditawarkan perusahaan senantiasa mengikuti keinginan konsumen lebih

(5)

keterjaminan dan diferensiasi produk untuk dapat memenuhi keinginan dan

kebutuhan konsumen. Semakin berkembangnya dunia otomotif dan jenis produk,

maka konsumen dapat menentukan keputusan dan memilih beragam yang di

tawarkan perusahaan.

Berdasarkan masalah pokok mengenai bengkel Ahass Citra Nugraha Motor

yang telah dikemukakan akan dilakukan penelitian pada Ahass Citra Nugraha Motor

dengan judul “Pengaruh Citra Merek, Keterjaminan dan Diferensiasi Produk Terhadap Keputusan Konsumen Honda AHASS pada Citra Nugraha Motor

Singaparna”

METODE PENELITIAN

Dalam melakukan penelitian dibutuhkan data dan informasi yang sesuai

dengan masalah yang diteliti, sehingga data yang diperoleh cukup lengkap sebagai

dasar dalam membahas masalah yang ada dalam penelitian. Metode penelitian yang

akan digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey, yaitu penelitian yang

mengambil sample dari suatu populasi dan menggunakan kuesioner sebagai alat

pengumpulan data pokok (Masri S,dkk,2006:3)

Adapun populasi dalam penelitian ini adalah konsumen Bengkel AHASS

Citra Nugraha Motor Singaparna dengan jumlah rata-rata sebanyak 210 konsumen

per bulan dalam jangka waktu pengukuran semester 1 Tahun 2013.

Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampling aksidental

yaitu teknik penentuan sampel berdasarkan kebetulan, yaitu siapa saja yang secara

(6)

Untuk mengetahui Pengaruh Citra Merek ,Keterjaminan dan Diferensiasi Produk

Terhadap Keputusan Konsumen pada Ahhas Citra Nugraha Motor Singaparna,

digunakan analisis jalur (Path Analysis). Metode analisis jalur bertujuan untuk

menerangkan akibat langsung dan tidak langsung seperangkat variabel, sebagai

variabel penyebab terhadap seperangkat variabel lainnya yang merupakan variabel

akibat (Sitepu, 1994: 5-9). Jalur tersebut hanya terdiri dari sebuah substruktur yang

juga merupakan struktur lengkapnya, yang berisi dua buah variabel eksogen

(X1,X2,X3) dam sebuah variabel endogen (Y).

PYX1

PYX2

PYX3

Gambar 3.3

Hubungan Struktural antara Variabel X1,X2,X3 terhadap Y Keterangan

rXiXiXi = Korelasi antara variabel eksogenus PYXi = Nilai koefisien jalur dari Xi terhadap Y

= Variabel residu (variabel lain dari luar variabel X1,X2,X3 yang mungkin mempengaruhi Y=y) Citra Merek Keterjaminan (Assurance) Diferensiasi Produk Keputusan Pembelian

(7)

PY = Pengaruh Variabel residu terhadap Y

H0 = tidak terdapat pengaruh antara Citra Merek (x1) ,Keterjaminan (x2) dan

Diferensiasi Produk (x3) terhadap Keputusan Pembelian (y) pada Bengkel

AHASS Citra Nugraha Motor di Singaparna.

H1 = terdapat pengaruh antara Citra Merek (x1) ,Keterjaminan (x2) dan

Diferensiasi Produk (x3) terhadap Keputusan Pembelian (y) pada Bengkel

AHASS Citra Nugraha Motor di Singaparna dengan kriteria penolakan Ho jika

Fhitung> Ftabel

Ho diterima jika F hitung ≤ Ftabel

Ho ditolak jika F hitung > Ftabel

PEMBAHASAN

Dari perhitungan tabel 4.2 terhadap tanggapan konsumen mengenai citra merek yang dilakukan perusahaan bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam kategori sangat baik. Pernyataan mengenai konsumen tetap memilih produk di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 250. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat tetap memilih produk di bengkel Citra Ahass Nugraha Motor.

Pernyataan mengenai merek produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna dikenal konsumen termasuk dalam klasifikasi baik dengan total skor sebesar 201. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat merek produk Honda dikenal konsumen. Motor.

Pernyataan mengenai produk di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna tidak menarik perhatian konsumen termasuk dalam klasifikasi sangat

(8)

baik dengan total skor sebesar 263. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat produk Honda menarik perhatian.

Pernyataan mengenai produk Honda di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna memiliki status tinggi termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 233. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka produk Honda memiliki status tinggi.

Pernyataan mengenai konsumen terus memilih produk di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 260. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat terus memilih produk di bengkel Citra Ahass Nugraha Motor.

Pernyataan mengenai konsumen merekomendasikan produk Honda di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam klasifikasi baik dengan total skor sebesar 214. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat merekomendasikan produk Honda kepada konsumen yang lainnya.

Pernyataan mengenai konsumen dapat membedakan produk di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna berkaitan dengan kualitas termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 252. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat tetap memilih produk di bengkel Citra Ahass Nugraha Motor.

Pernyataan mengenai konsumen dapat membedakan produk di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna sesuai dengan kebutuhan termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 253. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat dapat membedakan produk sesuai dengan kebutuhan.

(9)

Tabel 4.2

Rekapitulasi Citra Merek

No Uraian Skor Yang

Ditargetkan Skor Yang Dicapai Kriteria 1

Konsumen tetap memilih produk di bengkel Ahass Citra Nugraha Motor

5 x 60 = 300 250 Sangat Baik

2

Merek produk Honda di Ahass Citra Nugraha motor dikenal konsumen

5 x 60 = 300 201 Baik

3

Produk di bengkel Ahass Citra Nugraha Motor tidak menarik perhatian konsumen

5 x 60 = 300 263 Sangat Baik

4

Produk Honda di Bengkel Ahass Citra Nugraha Motor memiliki status yang tinggi

5 x 60 = 300 233 Baik

5

Konsumen terus memilih produk di bengkel Ahass Citra Nugraha Motor

5 x 60 = 300 260 Sangat

Baik

6

Konsumen

merekomendasikan produk Honda di bengkel Ahass Citra Nugraha Motor kepada konsumen yang lain

5 x 60 = 300 214 Baik

7

Konsumen dapat

membedakan produk di bengkel Ahass Citra Nugraha Motor berkaitan dengan kualitas 5 x 60 = 300 252 Sangat Baik 8 Konsumen dapat membedakan produk di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor sesuai dengan kebutuhan

5 x 60 = 300 253

Sangat Baik

(10)

Dari perhitungan tabel 4.5 terhadap tanggapan konsumen mengenai keterjaminan yang dilakukan perusahaan bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam kategori sangat baik

Pernyataan mengenai karyawan memiliki pengetahuan tentang produk di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 265. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka karyawan memiliki pengetahuan tentang produk Honda.

Pernyataan mengenai karyawan di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna memiliki pengetahuan tentang pelayanan yang baik termasuk dalam klasifikasi baik dengan total skor sebesar 223. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat karyawan memiliki pefngetahuan tentang pelayanan yang baik.

Pernyataan mengenai karyawan melayani karyawan dengan sopan termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 263. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat karyawan melayani konsumen dengan baik.

Pernyataan mengenai jasa pelayanan service bengkel tidak sesuai dengan waktu yang ditentukan termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 216. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat jasa pelayanan service sesuai dengan waktu yang ditetapkan.

Pernyataan mengenai jasa pelayanan service dilakukan dengan cepat termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 252. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat jasa pelayanan service dilakukan dengan cepat

(11)

Tabel 4.5

Rekapitulasi Keterjaminan Produk

No Uraian Skor Yang

Ditargetkan Skor Yang Dicapai Kriteria 1 Karyawan memiliki pengetahuan tentang produk di bengkel Citra Nugraha Ahhas Motor

5 x 60 = 300 265 Sangat Baik

2 Memiliki pengetahuan

tentang pelayanan yang baik 5 x 60 = 300 223 Baik 3 Karyawan melayani

konsumen dengan sopan 5 x 60 = 300 263

Sangat Baik

4

Jasa pelayanan service sesuai dengan yang diinginkan

5 x 60 = 300 254 Sangat Baik

5

Apabila terjadi masalah dalam mesin motor cepat ditanggapi

5 x 60 = 300 263

Sangat Baik

6

Jasa pelayanan service bengkel tidak sesuai dengan waktu yang ditetapkan

5 x 60 = 300 216 Baik

7

Jasa pelayanan service

dilakukan dengan cepat 5 x 60 = 300 252

Sangat Baik

Total 1736

Dari perhitungan tabel 4.8 terhadap tanggapan konsumen mengenai diferensiasi yang dilakukan perusahaan bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam kategori sangat baikPernyataan mengenai bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna mempunyai ciri khas termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 264. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna selalu mempunyai ciri khas.

Pernyataan mengenai tampilan produk Honda di bengkel Citra Nugraha Ahhas Motor Singaparna selalu berbeda dengan produk lain.termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 266. Artinya, secara keseluruhan

(12)

konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat tampilan produk Honda selalu berbeda dengan produk lain.

Pernyataan mengenai produk Honda di bengkel Citra Nugraha Ahhas Motor Singaparna yang ditawarkan disesuaikan dengan keinginan konsumen termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 261. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat produk Honda yang ditawarkan disesuaikan dengan keinginan konsumen.

Pernyataan mengenai produk Honda di bengkel Citra Nugraha Ahhas Motor Singaparna awet digunakan untuk pemakaian jangka waktu lama termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 235. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat produk Honda awet digunakan untuk jangka waktu lama.

Pernyataan mengenai produk Honda di bengkel Citra Nugraha Ahhas Motor Singaparna yang dibuat mudah rusak termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 258. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat produk Honda yang dibuat tidak mudah rusak.

Pernyataan mengenai apabila produk Honda di bengkel Citra Nugraha Ahhas Motor Singaparna rusak dapat dengan mudah diperbaiki termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 259. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat apabila produk Honda rusak dengan mudah diperbaiki.

Pernyataan mengenai bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna selalu menawarkan desain yang menarik pada produk Honda termasuk dalam klasifikasi baik dengan total skor sebesar 240. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat perusahaan selalu menawarkan desain yang menarik pada produk Honda.

(13)

Tabel 4.8

Rekapitulasi Diferensiasi Produk

No Uraian Skor Yang

Ditargetkan Skor Yang Dicapai Kriteria 1

Bengkel Citra Nugraha Ahhas Motor selalu mempunyai ciri khas

5 x 60 = 300 264 Sangat Baik

2

Tampilan produk “Honda” di Bengkel Citra Nugraha Ahhas selalu berbeda dengan produk yang lain.

5 x 60 = 300 266 Baik

3

Produk Honda di Bengkel Citra Nugraha Ahhas yang ditawarkan disesuaikan dengan keinginan konsumen

5 x 60 = 300 261 Sangat Baik

4

Produk Honda di Bengkel Citra Nugraha Ahhas awet digunakan untuk pemakaian jangka waktu lama

5 x 60 = 300 235 Baik

5

Produk Honda di Bengkel Citra Nugraha Ahhas yang dibuat mudah rusak

5 x 60 = 300 258

Sangat Baik

6

Apabila produk Honda di Bengkel Citra Nugraha Ahhas rusak dapat dengan mudah diperbaiki

5 x 60 = 300 259

Sangat Baik

7

Selalu menawarkan desain yang menarik pada produk

Honda 5 x 60 = 300 240 Baik

Total 1783

Dari perhitungan tabel 4.11 terhadap tanggapan konsumen mengenai keputusan pembelian yang dilakukan perusahaan bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam kategori sangat baik. Pernyataan mengenai konsumen membeli produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna karena kebutuhan termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 253.

(14)

Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat membeli produk Honda karena kebutuhan.

Pernyataan mengenai konsumen akan selalu membeli produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna dibandingkan merek lain termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 259. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat selalu membeli produk Honda dibandingkan merek lain.

Pernyataan mengenai produk Honda di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna memiliki kualitas yang baik termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 237. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat produk Honda memiliki kulaitas yang baik.

Pernyataan mengenai konsumen kesulitan mencari produk Hondadi Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 272. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat konsumen mudah mencari produk Honda.

Pernyataan mengenai persediaan produk di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna memadai termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 267. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat persediaan produk memadai.

Pernyataan mengenai konsumen akan selalu membeli produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna di masa yang akan dating termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 214. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat selalu membeli produk Honda di masa yang akan datang.

(15)

Pernyataan mengenai mudah untuk memutuskan cara pembayaran produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 254. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka sependapat mudah untuk memutuskan cara pembayaran produk Honda.

Pernyataan mengenai konsumen memutuskan membeli produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna karena harganya terjangkau termasuk dalam klasifikasi sangat baik dengan total skor sebesar 255. Artinya, secara keseluruhan konsumen menyatakan bahwa mereka memutuskan membeli produk Honda karena harganya terjangkau.

Tabel 4.11

Rekapitulasi Keputusan Pembelian

No Uraian Skor Yang

Ditargetkan Skor Yang Dicapai Kriteria 1

Konsumen Membeli Produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna karena kebutuhan

5 x 60 = 300 253 Sangat Baik

2

Konsumen Akan Selalu Membeli Produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna Dibandingkan Merek Lain

5 x 60 = 300 259 Baik

3

Produk Honda di Bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna Memiliki Kualitas yang Baik

5 x 60 = 300 237 Baik

4

Konsumen Kesulitan mencari produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna

5 x 60 = 300 235 Baik

5

Persediaan produk di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna Memadai

5 x 60 = 300 272

Sangat Baik

6 Konsumen Akan Selalu

Membeli Produk Honda di 5 x 60 = 300 267

Sangat Baik

(16)

Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna di Masa yang Akan Datang

7

Mudah untuk Memutuskan Cara Pembayaran Produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna

5 x 60 = 300 214 Baik

Konsumen Memutuskan Membeli Produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna Karena Harganya Terjangkau 5 x 60 = 300 255 Sangat Baik Total 1990 UJI MODEL

Berdasarkan hasil SPSS Ver. 16 (terlampir), koefisien jalur pengaruh desain citra

merek (X1), keterjaminan (X2) dan diferensiasi produk (X3) terhadap keputusan

pembelian (Y) adalah sebesar 0,510 (pyx1). Berdasarkan olah data SPSS Ver. 16

(terlampir) antara bauran promosi dan minat beli konsumen terdapat korelasi yang

signifikan sebesar 0,495. Dari data di atas dapat diterapkan ke dalam struktur

penelitian sebagai berikut:

Citra Merek Pye: 0,169

rx1x2: 0,645 Keputsan Konsumen

Keterjaminan

Diferensiasi

Gambar 4.1

Koefisien jalur struktur hubungan antar variabel X1, X2, X3 dengan Y Pyx1: 0,510 r²yx1x2: 0,831 Pyx2: 0,495 Pyx3: 0,544

(17)

Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa nilai R yang diperoleh sebesar

0,859 atau 85,90%. Hal ini secara keseluruhan variabel bebas yang diwakili oleh

variabel citra merek, ketejamnan, diferensiasi produk memiliki hubungan yang kuat

terhadap variabel keputusan pembelian konsumen, sedangkan nilai koefisien

determinasi (R2) sebesar 0,736 atau 73,6%. Hal ini berarti bahwa variabel dalam

penelitian ini dapat mewakili variabel keptusan pembelian sebesar 73,6 % sedangkan

sisanya sebesar 0,169 atau 16,90 % diwakili oleh variabel yang tidak dikemukakan dalam model penelitian. Koefisien jalur pengaruh citra merek (X1) terhadap keputusan pembelian konsumen (Y) adalah sebesar 0,510. Artinya citra merek memiliki pengaruh langsung terhadap keputusan pembelian sebesar 51%. Keterjaminan terhadap keputusan pembelian sebesar 0,554. Artinya keterjaminan produk memiliki pengaruh langsung sebesar 55,40% terhadap keputusan pembelian. Sedangkan koefisien jalur pengaruh diferensasi produk (X2) terhadap keputusan pembelian konsumen (Y) adalah sebesar 0,495. Artiya diferensasi produk memiliki pengaruh langsung sebesar 49,50 atau 49,50 % terhadap keputusan pembelian

UJI HIPOTESIS

Hasil uji F menunjukkan nilai Fhitungsebesar 70,477 dengan nilai signifikan

sebesar 0,000 karena nilai signifikan lebih kecil dari pada 0,05 maka dapat

disimpulkan bahwa variabel citra merek keterjaminan dan diferensiasi produk

mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel keputusan pembelan.

Artinya, adanya variabel citra merek keterjaminan dan diferensiasi produk secara

signifikan akan mempengaruhi keputusan pembelian.

Uji t pada dasarnya menunjukkan seberapa jauh pengaruh satu variabel

independen secara individual dalam menerangkan variasi variabel independen

(18)

komputer Statistical Product and Service Solution (SPSS) 17 for windows,

sedangkan Pengujian dilakukan dengan menggunakan significant level 0,05 (α=5%).

Pada variabel citra merek, dari hasil perhitungan SPSS diperoleh nilai sig

0.000 < 0,058. Hal ini menunjukkan bahwa variabel citra merek berpengaruh

signifikan terhadap keputusan pembelian. Hal tersebut dikarenakan citra merek yang

dibangun oleh perusahaan Honda dan perusahaan begkel Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna selama ini baik dan presepsi konsumen tentang perusahaan pun baik.

Pada variabel keterjaminan produk, dari hasil perhitungan SPSS diperoleh

nilai sig 0.000 < 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa variabel keterjaminan produk

berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Hal tersebut dikarenakan

keterjaminan produk yang diberikan oleh perusahaan Honda dan perusahaan begkel

Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna selama ini mendapat respon yang baik dari

konsumen.

Pada variabel diferensiasi produk, dari hasil perhitungan SPSS diperoleh nilai

sig 0.000 < 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa variabel keterjaminan produk

berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Hal tersebut dikarenakan

diferensiasi produk yang dilaksanaka oleh perusahaan Honda dan perusahaan begkel

Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna mempermudah konsumen untuk

membedakan produk sesuai dengan kebutuhan dan keinginan.

PENUTUP Simpulan

Berdasarkan hasil rekapitulasi, maka dapat ditarik suatu simpulan sebagai

(19)

1. Citra merek yang dilakukan oleh perusahaan Citra Nugraha Ahass Motor

termasuk dalam kategori sangat baik. Hal tersebut ditunjukkan dengan

memperhatikan beberapa hal diantaranya konsumen tetap memilih produk di

bengkel Citra Nugraha Ahass Motor, merek produk Honda di Citra Nugraha

Ahass Motor Singaparna dikenal konsumen, produk di bengkel Citra

Nugraha Ahass Motor Singaparna tidak menarik perhatian konsumen, produk

Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna memiliki status yang

tinggi, konsumen terus memilih produk di bengkel Citra Nugraha Ahass

Motor Singaparna, konsumen merekomendasikan produk Honda di bengkel

Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna kepada konsumen yang lain,

konsumen dapat membedakan produk di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna berkaitan dengan kualitas, dan dapat membedakan produk di

bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna sesuai dengan kebutuhan.

2. Keterjaminan yang dilakukan perusahaan Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna termasuk dalam kategori sangat baik dengan jumlah skor sebesar

1736. Dari hasil analisis diatas diketahui bahwa bauran promosi baik. Hal

tersebut ditunjukkan dengan memperhatikan beberapa hal karyawan bengkel

Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna memiliki pengetahuan tentang

produk, memiliki pengetahuan tentang pelayanan yang baik, karyawan

bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna melayani konsumen dengan

sopan, jasa pelayanan service di bengkel Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna sesuai dengan yang diinginkan, apabila terjadi masalah dalam

mesin motor cepat ditanggapi, jasa pelayanan service bengkel tidak sesuai 95

(20)

dengan waktu yang ditetapkan, dan jasa pelayanan service dilakukan dengan

cepat.

3. Diferensiasi pada perusahaan Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna

termasuk dalam kategori sangat baik. Hal tersebut ditunjukkan dengan

memperhatikan beberapa hal diantaranya bengkel Citra Nugraha Ahhas

Motor selalu mempunyai ciri khas, tampilan produk “Honda” di Bengkel

Citra Nugraha Ahhas selalu berbeda dengan produk yang lain, produk Honda

di Bengkel Citra Nugraha Ahhas yang ditawarkan disesuaikan dengan

keinginan konsumen, produk Honda di Bengkel Citra Nugraha Ahhas awet

digunakan untuk pemakaian jangka waktu lama, produk Honda di Bengkel

Citra Nugraha Ahhas yang dibuat mudah rusak, apabila produk Honda di

Bengkel Citra Nugraha Ahhas rusak dapat dengan mudah diperbaiki, dan

selalu menawarkan desain yang menarik pada produk Honda.

4. Keputusan pembelian pada perusahaan Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna termasuk dalam kategori sangat baik. Hal tersebut ditunjukkan

dengan memperhatikan beberapa hal diantaranya konsumen membeli Produk

Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna karena kebutuhan,

konsumen akan selalu membeli produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna dibandingkan merek lain dengan skor 259, produk Honda di

bengkel Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna memiliki kualitas yang baik,

konsumen, kesulitan mencari produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna, persediaan produk di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna

(21)

Ahass Motor Singaparna di masa yang akan datang, mudah untuk

memutuskan cara pembayaran produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna, dan konsumen memutuskan membeli produk Honda Citra

Nugraha Ahass Motor Singaparna karena harganya terjangkau.

5. Citra merek, keterjaminan dan diferensiasi produk signifikan terhadap

keputusan pembelian pada perusahaan Citra Nugraha Ahass Motor

Singaparna yang menurut hasil dari koefisien determinasi sebesar 66,40%

untuk R Square (R2) sebesar 0,441 atau 44,10 % dan sisanya dipengaruhi oleh factor-faktor lain sebesar 55,90 %. Hal ini disebabkan karena produk

citra merek, keterjaminan, dan diferensiasi produk mempunyai pengaruh

yang positif terhadap kenaikan dan penurunan keputusan pembelian, setiap

kenaikan dan penurunan citra merek, keterjaminan, dan diferensiasi produk

akan diikuti oleh kenaikan dan penurunan keputusan pembelian begitu pula

sebaliknya. Sementara menurut hasil dari uji hipotesis bahwa citra merek,

keterjaminan, dan diferensiasi produk berpengaruh signifikan terhadap

keputusan pembelian karena diperoleh nilai sig = 0,000 dengan taraf

kesalahan 5% sehingga sig < α atau 0,000 < 0,05 maka Ho ditolak dan Ha diterima. Sehingga secara keseluruhan kondisi citra merek, keterjaminan, dan

diferensiasi produk terhadap keputusan pembelian konsumen pada

perusahaan Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna mempunyai pengaruh

atas kenaikan maupun penurunan keputusan pembelian. Semakin tinggi nilai

(22)

karena perusahaan mempunyai kinerja yang baik, sehingga dapat menarik

perhatian dari konsumen untuk membeli produk.

Saran

Adapun saran yang dapat diberikan, diambil dari poin terendah dari indikator tiap

variabel adalah, perusahaan Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna disarankan

untuk:

1. Berdasarkan skor terendah dari variabel X1 (Citra Merek) mengenai

kuesioner tentang merek produk Honda di Ahass Citra Nugraha motor

dikenal konsumen, perusahaan disarankan meningkatkan merek produk

Honda di Ahass Citra Nugraha motor agar lebih dikenal konsumen dengan

cara memperkenalkan merek produk di setiap pembeliannya.

2. Berdasarkan skor terendah dari variabel X2 (Keterjaminan) yaitu kuesioner

tentang Jasa pelayanan service bengkel tidak sesuai dengan waktu yang

ditetapkan, maka disarankan perusahaan lebih memperhatikan jasa pelayanan

service bengkel dengan memperhatikan waktu pengerjaan service-nya.

3. Berdasarkan skor terendah dari variabel X3 (Diferensiasi Produk) yaitu

kuesioner tentang produk Honda di Bengkel Citra Nugraha Ahhas awet

digunakan untuk pemakaian jangka waktu lama, maka disarankan perusahaan

lebih memperhatikan kualitas produk Honda di Bengkel Citra Nugraha

Ahhas agar produk awet digunakan untuk pemakaian jangka waktu lama

(23)

4. Berdasarkan skor terendah dari variabel Y (Keputusan Pembelian) yaitu

kuesioner tentang konsumen mudah untuk memutuskan cara pembayaran

produk Honda di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna, maka disarankan

perusahaan agar lebih memperhatikan mekanisme pembayaran produk Honda

di Citra Nugraha Ahass Motor Singaparna.

5. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan terdapat pengaruh signifikan

citra merek, keterjaminan dan diferensiasi produk terhadap keputusan

pembelian, untuk itu tetap dipertahankan perusahaan Citra Nugraha Ahass

(24)

DAFTAR PUSTAKA

Al-Rasyid, Harun.1994. Dasar-Dasar Statistika Terapan. Bandung: Program Pasca Sarjana, Unpad.

Ardianto, Elvinaro dan Sumirat, Soleh. 2004. Dasar-dasar Public Relations (cetakan

ketiga), Bandung: Remaja Rosdakarya.

Assauri, Sofjan. 2004. Manajemen Pemasaran, Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Basu Swasha, D.H. 2003. Manajemen Pemasaran. Edisi Kedua. Yogyakarta : Liberty.

Durianto, (2001), Manajemen Strategi, Jilid I Edisi Pertama, Yogyakarta: BPFE Hermawan Kartajaya (2005), Positioning, Brand, dan Diferensiasi, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Husein Umar, (2002). Metode Riset Bisnis, Jakarta:Gramedia Pustaka Utama

Kotler, Philip, 2008, Manajemen Pemasaran : Analisis, Perencanaan, Implementasi, Dan Pengendalian, Edisi Ke-12, Alih Bahasa Teguh Hendra, Jakarta : PT. Prehallindo.

Kotler, (2002), Manajemen Pemasaran, Jilid I, Edisi Milenium, Jakarta: PT. Prebalindo

Masri Singarimbun dan Sofian Effendi, (2003). Metode Penelitian Survai, Jakarta: LP3ES

Rhenald Kasali. 2003. Membidik Pasar Indonesia, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, Anggota IKAPI

Schroeder, G. Roger. 2002. Manajemen Operasi “Pengambilan Keputusan Dalam Suatu Fungsi Operasi”, Jilid I, Edisi 13, Alih Bahasa Ivonne Pongoh, Jakrta: Erlangga.Simamora, Bilson. 2003. Memenangkan Pasar Dengan Pemasaran Efektif dan Probabilitas. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Simamora, (2002), Unsur-unsur Inti Pemasaran danManajemen Pemasaran,Bandung: Mandar Maju

Sugiyono, (2006). Metode Penelitian Bisnis. Cetakan Kesepuluh, Bandung: Penerbit Alfabeta

(25)

Sudjana. 2000, Statistik untuk ekonomi dan niaga, Edisi Baru (Edisi kelima), Bandung, Penerbit Tarsito.

Sitepu, (1994). Metode Penelitian Survai, Jakarta: LP3ES.

Sumarwan, Ujang. 2002. Perilaku Konsumen Teori dan Penerapannya dalam

Referensi

Dokumen terkait

Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah citra merek dan kualitas produk, berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian sepeda motor Honda di CV Indah Sakti

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Citra Merek dan Iklan terhadap pengambilan keputusan pembelian Pengguna Sepeda Motor Honda pada

Hipotesis yang diajukan adalah Persepsi kualitas, loyalitas merek dan kesadaran merek berpengaruh terhadap pembentukan citra merek motor Honda di Bandar Lampung.. Untuk mencapai

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Merek, Loyalitas Merek, dan Asosiasi Merek Terhadap Keputusan Pembelian Motor Merek Honda

Penelitian ini berujuan untuk menguji pengaruh variabel diferensiasi produk, citra merek dan preferensi merek terhadap keputusan pembelian sepeda motor matic Yamaha Mio di

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa citra merek (X1), harga (X2) , kualitas produk (X3) mempengaruhi keputusan pembelian (Y) sepeda motor Honda PCX di PT Nagamas

Berdasarkan hasil penelitian didapatkan bahwa variabel Ekuitas Merek (X 2 ) memiliki pengaruh secara parsial terhadap Keputusan Pembelian Pengguna Motor Honda, hal

Pembelia Honda Brio Satya, artinya semakin baik kesadaran merek, citra merek, asosiasi merek dan persepsi kualitas merek maka keputusan Pembelian Honda Brio Satya