• Tidak ada hasil yang ditemukan

TINJAUAN HUKUM TENTANG PENYANGKALAN TERHADAP PERKAWINAN YANG SAH DIHUBUNGKAN DENGAN UNDANG- UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN DAN HUKUM ADAT BATAK TOBA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TINJAUAN HUKUM TENTANG PENYANGKALAN TERHADAP PERKAWINAN YANG SAH DIHUBUNGKAN DENGAN UNDANG- UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN DAN HUKUM ADAT BATAK TOBA."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv ABSTRAK

TINJAUAN HUKUM TENTANG PENYANGKALAN TERHADAP PERKAWINAN YANG SAH DIHUBUNGKAN DENGAN UNDANG- UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN DAN HUKUM

ADAT BATAK TOBA

Perkawinan diatur didalam Undang- Undang Perkawinan dan hukum adat pada suatu daerah tertentu. Setiap daerah memiliki hukum adat yang berbeda. Hukum adat Batak Toba juga mengatur mengenai perkawinan. Dalam hal ini terdapat suatu perkawinan yang disangkal oleh suami. Perkawinan tersebut telah sesuai dengan Undang- Undang Perkawinan dan juga telah melalui upacara Adat Batak Toba. Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk menentukan akibat hukum terhadap penyangkalan suami terhadap perkawinan yang sah dihubungkan Dengan Undang-Undang No 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan. Selain itu, tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan cara penyelesaian terhadap kasus penyangkalan suami terhadap perkawinan yang sah dihubungkan dengan hukum adat Batak Toba.

Penelitian ini metode yang digunakan adalah metode pendekatan yang bersifat yuridis normatif, dengan data primer didapatkan berdasarkan hasil dari wawancara kepala adat dan data sekunder didapat dari bahan- bahan kepustakaan, dan spesifikasi penelitian bersifat deskriptif analitis, Data yang telah dikumpulkan baik dari hasil wawancara dan juga kepustakaan akan dianalisis secara kualitatif dengan metode deskriptif, serta metode analisis data metode bersifat yuridis kualitatif.

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian menemukan keterkaitan konsep “sederhana” yang mendukung sustainabilitas desain Masjid Al-Irsyad Satya Kota Baru Parahyangan sekaligus juga menggarisbawahi

Penggunaan eksplan buku satu tunas dengan maupun tanpa daun memberikan hasil yang hampir sama, meskipun demikian buku dengan daun memberikan jumlah tunas yang terbentuk dan

Klien menderita alergi sejak usia 10 bulan dengan keluhan batuk disertai dengan sesak kemudian berobat dan sembuh. Pada usia anak 2 tahun kambuh lagi kemudian klien periksa dan

Menurut hasil analisis kegiatan Marketing Public Relations berdasarkan dimensi kegiatan sosial yang keefektivitasannya dilihat dari kegiatan sosial yang dilakukan Yamaha

Sejalan dengan rumusan yang telah ditentukan, maka tujuan penelitian ini adalah: Untuk mengetahui apakah penggunaan media audiovisual dapat meningkatkan minat dan hasil belajar

[r]

[r]

Mulia (pembelian tgl. Dijual barang dagangan secara kredit pd CV. Biaya sewa kantor bulan Desember 1998 Rp. Diterima kembali brg dagangan yang dijual tgl 17 Des. Diterima pembayaran