• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perubahan Nilai Indeks Probabilitas Gramling pada Pasien Maloklusi Klas II yang Dirawat dengan Pencabutan dan Tanpa Pencabutan Di RSGMP FKG USU

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Perubahan Nilai Indeks Probabilitas Gramling pada Pasien Maloklusi Klas II yang Dirawat dengan Pencabutan dan Tanpa Pencabutan Di RSGMP FKG USU"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

PERUBAHAN NILAI INDEKS PROBABILITAS

GRAMLING PADA PASIEN MALOKLUSI KLAS II

YANG DIRAWAT DENGAN PENCABUTAN DAN

TANPA PENCABUTAN DI RSGMP FKG USU

TESIS

SANDRA MEGA

097160004

PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER GIGI SPESIALIS ORTODONTI

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

PERUBAHAN NILAI INDEKS PROBABILITAS

GRAMLING PADA PASIEN MALOKLUSI KLAS II

YANG DIRAWAT DENGAN PENCABUTAN DAN

TANPA PENCABUTAN DI RSGMP FKG USU

TESIS

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

Untuk Memperoleh Gelar Spesialis Ortodonti (Sp.Ort) Dalam Program Pendidikan Dokter Gigi Spesialis Ortodonti

Pada Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara

Oleh

SANDRA MEGA

097160004

PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER GIGI SPESIALIS ORTODONTI

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(3)

Judul Tesis : : Perubahan Nilai Indeks s

Nama mahasiswa : Sandra Mega

Nomor Induk Mahasiswa : 097160004

Program studi : Program Pendidikan Dokter Gigi Spesialis Ortodonti

Menyetujui

Pembimbing :

Erna Sulistyawati, drg., Sp.Ort(K) Amalia Oeripto, drg., MS.,Sp.Ort (K)

Pembimbing Utama Pembimbing Anggota

Sekretaris Program Studi, Dekan,

Muslim Yusuf, drg., Sp.Ort(K) Prof. H. Nazruddin, drg., C.Ort., Ph.D., Sp.Ort Perubahan Nilai Indeks Probabilitas Gramling pada

Pasien Maloklusi Klas II yang Dirawat dengan

Pencabutan dan Tanpa Pencabutan Di RSGMP

(4)

Tanggal Lulus :

Telah diuji

Pada Tanggal : 29 Oktober 2014

PANITIA PENGUJI TESIS

Penguji I : Erna Sulistyawati, drg., Sp.Ort(K)

Penguji II : Amalia Oeripto, drg., MS., Sp.Ort(K)

Penguji III : Muslim Yusuf, drg., Sp.Ort(K)

(5)

PERNYATAAN

PERUBAHAN NILAI INDEKS PROBABILITAS

GRAMLING PADA PASIEN MALOKLUSI KLAS II

YANG DIRAWAT DENGAN PENCABUTAN DAN

TANPA PENCABUTAN DI RSGMP FKG USU

TESIS

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam Tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak pernah terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Medan, 29 Oktober 2014

Sandra Mega

(6)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas Rahmat

dan Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini sebagai salah satu

syarat untuk memperoleh gelar Magister Kedokteran Gigi dari Universitas Sumatera

Utara.

Dalam pelaksanaan penelitian dan penulisan tesis ini, penulis telah banyak

mendapatkan bimbingan, bantuan dan doa dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini,

dengan segala kerendahan hati dan penghargaan yang tulus, penulis ingin

menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Prof. Nazruddin, drg., C.Ort., Ph.D., Sp.Ort selaku Dekan Fakultas

Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara

2. Erna Sulistyawai, drg., Sp,Ort(K) selaku pembimbing utama penulis yang

telah banyak meluangkan waktu, memberikan bimbingan, arahan dan dukungan

kepada penulis sehingga tesis ini dapat diselesaikan dengan baik.

3. Amalia Oeripto, drg., MS., Sp.Ort(K) selaku pembimbing anggota yang

telah banyak meluangkan waktu, memberikan bimbingan, arahan dan dukungan

kepada penulis sehingga tesis ini dapat diselesaikan dengan baik.

4. Muslim Yusuf, drg., Sp,Ort(K) dan Nurhayati Harahap, drg., Sp.Ort(K)

selaku tim penguji yang telah memberikan bimbingan dan masukan kepada penulis

(7)

5. Dr. Putri Chairani Eyanoer, MS., CM-FM atas bantuan dan bimbingannya

dalam analisa statistik hasil penelitian.

6. Teman-teman Angkatan VI yaitu Christian, Tannadi Yudi, Dortia dan

Salviah. Teman-teman terbaik yang selalu memberikan dukungan dan semangat:

Adianti, Meity, Hilda Shandika, Lanna, dan seluruh PPDGS angkatan 2010-2014.

7. Ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya penulis sampaikan kepada

kedua orang tua tercinta, yaitu Ayahanda Gusril Gaus dan Ibunda Mesdewati Chaidir

yang telah membesarkan, memberikan kasih sayang yang tak terbalas, doa, semangat

dan dukungan kepada penulis. Penulis juga menyampaikan terima kasih kepada

suami Moch. Ichsan Erwin, SE, ananda tersayang Siti Syabillandra Ichsan dan Siti

Fatimah Ichsan atas kasih sayang, kesabaran dan doa, dukungan dan semangatnya

hingga tesis ini selesai. Kakanda (alm) Yati Purnama Sari, Adinda Budi Hendrawan

dan M. Reza Abdi serta segenap keluarga yang senantiasa memberikan dukungan

kepada penulis.

Penulis menyadari bahwa tesis ini masih terdapat banyak kekurangan, oleh

karena itu, penulis memohon maaf yang sebesar-besarnya. Penulis berharap semoga

tesis ini dapat bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan Kedokteran gigi.

Medan, 29 Oktober 2014

Penulis

(8)

RIWAYAT HIDUP

Nama : Sandra Mega

Keterangan Pribadi

Alamat Tempat Tinggal : Jl Hokki no 30 Medan

Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Islam

No. Kontak : 0819641794

Nama Ayah : Gusril Gaus

Nama Ibu : Mesdewati Chaidir

Suami : Moch. Ichsan Erwin, SE

Anak ke-1 : Siti Syabillandra Ichsan

Anak ke-2 : Siti Fatimah Ichsan

Pekerjaan : Pegawai Negeri Sipil

Golongan / Pangkat : III-c

NIP : 19810224 201001 2 015

Sekolah Dasar : SD Swasta Al-Ulum Medan (1987-1993)

Pendidikan Formal

Sekolah Menengah : SMP Negeri 3 Medan

Sekolah Menengah Atas : SMA Negeri 1 Medan

Fakultas Kedokteran Gigi : Universitas Sumatera Utara (1999-2004)

(9)

ABSTRAK

Maloklusi Klas II merupakan maloklusi yang paling sulit dalam perawatan ortodonti. Penanganannya dapat dilakukan dengan cara modifikasi pertumbuhan, perawatan kamuflase dan kombinasi dengan bedah ortognati. Evaluasi hasil perawatan dapat dinilai dengan menggunakan berbagai indeks salah satunya adalah Indeks Probabilitas Gramling. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan skor Indeks Probabilitas Gramling sebelum dan sesudah perawatan dengan pencabutan dan tanpa pencabutan. Sampel penelitian adalah radiografi sefalometri dari pasien maloklusi Klas II pada kasus pencabutan dan tanpa pencabutan yang telah selesai dirawat. Indeks Probabilitas Gramling sebelum dan sesudah perawatan diukur melalui lima sudut FMA, ANB, FMIA, OCC PL, dan SNB dan kemudian dibandingkan. Hasil uji T menunjukkan bahwa pada kasus pencabutan tidak terdapat perbedaan

yang signifikan dengan nilai p=0.770. Sedangkan pada kasus tanpa pencabutan

hasilnya menunjukkan perbedaan yang signifikan dengan nilai p=0.031(p<0.05). Dengan demikian Indeks Probabilitas Gramling dapat digunakan dalam proses diagnosis dan prognosis serta evaluasi hasil perawatan.

(10)

ABSTRACT

Class II malocclusion was the most difficult malocclusion to be treated. Its treatment can be done by growth modification, camouflage treatment and combination with orthognatic surgery. Treatment evaluation can be measured with various of Index including Probability Index of Gramling.The aim of this study was to compare score of Probability Index of Gramling before and after treatment with and without extraction. Sample of this study was cephalometric radiograph of Class II malocclusion patient that have finished their treatment with and without extraction. The Probability Index of Gramling before and after treatment were measured through by five selected angle FMA, ANB, FMIA, OCC PL and SNB, and compared it. T-test dependent showed that were no significant differences in extraction case (p=0,770). Non extraction case showed a significant differences with p=0,031(p<0,05). It can be concluded that Probability Index of Gramling can be used in diagnostic process, prognosis, and treatment result evaluation

(11)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas Rahmat

dan Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini sebagai salah satu

syarat untuk memperoleh gelar Magister Kedokteran Gigi dari Universitas Sumatera

Utara.

Dalam pelaksanaan penelitian dan penulisan tesis ini, penulis telah banyak

mendapatkan bimbingan, bantuan dan doa dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini,

dengan segala kerendahan hati dan penghargaan yang tulus, penulis ingin

menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

8. Prof. Nazruddin, drg., C.Ort., Ph.D., Sp.Ort selaku Dekan Fakultas

Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara.

9. Erna Sulistyawai, drg., Sp,Ort(K) selaku pembimbing utama penulis yang

telah banyak meluangkan waktu, memberikan bimbingan, arahan dan dukungan

kepada penulis sehingga tesis ini dapat diselesaikan dengan baik.

10. Amalia Oeripto, drg., MS., Sp.Ort(K) selaku pembimbing anggota

yang telah banyak meluangkan waktu, memberikan bimbingan, arahan dan dukungan

kepada penulis sehingga tesis ini dapat diselesaikan dengan baik.

11. Muslim Yusuf, drg., Sp,Ort(K) dan Nurhayati Harahap, drg.,

Sp.Ort(K) selaku tim penguji yang telah memberikan bimbingan dan masukan

(12)

12. dr. Putri Chairani Eyanoer, MS., CM-FM yang telah membantu dan

membimbing dalam analisa statistik dan hasil penelitian.

13. Teman-teman Angkatan VI yaitu Christian, Tannadi Yudi, Dortia dan

Salviah. Teman-teman terbaik yang selalu memberikan dukungan dan semangat:

Adianti, Meity, Hilda Shandika, Lanna, dan seluruh PPDGS angkatan 2010-2014.

14. Ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya penulis sampaikan

kepada kedua orang tua tercinta, yaitu Ayahanda Gusril Gaus dan Ibunda Mesdewati

Chaidir yang telah membesarkan, memberikan kasih sayang yang tak terbalas, doa,

semangat dan dukungan kepada penulis. Penulis juga menyampaikan terima kasih

kepada suami Moch. Ichsan Erwin, SE, ananda tersayang Siti Syabillandra Ichsan dan

Siti Fatimah Ichsan atas kasih sayang, kesabaran dan doa, dukungan dan semangatnya

hingga tesis ini selesai. Kakanda (alm) Yati Purnama Sari, adinda Budi Hendrawan

dan M. Reza Abdi serta segenap keluarga yang senantiasa memberikan dukungan

kepada penulis.

Penulis menyadari bahwa tesis ini masih terdapat banyak kekurangan, oleh

karena itu, penulis memohon maaf yang sebesar-besarnya. Penulis berharap semoga

tesis ini dapat bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan Kedokteran gigi

khususnya bidang ortodonti.

Medan, 29 Oktober 2014

Penulis

(13)

RIWAYAT HIDUP

Nama : Sandra Mega

Keterangan Pribadi

Alamat Tempat Tinggal : Jl Hokki no 30 Medan

Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Islam

No. Kontak : 0819641794

Nama Ayah : Gusril Gaus

Nama Ibu : Mesdewati Chaidir

Suami : Moch. Ichsan Erwin, SE

Anak ke-1 : Siti Syabillandra Ichsan

Anak ke-2 : Siti Fatimah Ichsan

Pekerjaan : Pegawai Negeri Sipil

Golongan / Pangkat : III-c

NIP : 19810224 201001 2 015

Sekolah Dasar : SD Swasta Al-Ulum Medan (1987-1993)

Pendidikan Formal

Sekolah Menengah : SMP Negeri 3 Medan

Sekolah Menengah Atas : SMA Negeri 1 Medan

Fakultas Kedokteran Gigi : Universitas Sumatera Utara (1999-2004)

(14)

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ……… ABSTRACT……… KATA PENGANTAR ……… RIWAYAT HIDUP………. DAFTAR ISI ……… DAFTAR TABEL ……….. DAFTAR GAMBAR ……….. DAFTAR LAMPIRAN ………

BAB 1. PENDAHULUAN ………..

1.1 Latar Belakang ……….

1.2 Rumusan Masalah ………

1.3 Hipotesa Penelitian ………

1.4 Tujuan Penelitian ……….

1.5 Manfaat Penelitian………

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA ……….

2.1 Maloklusi Klas II ……….. 2.2 Etiologi Maloklsi Klas II…….………. 2.3 Klasifikasi Maloklusi Klas II ………

2.3.1 Maloklusi Klas II divisi 1………. 2.3.2 Maloklusi Klas II divisi 2……….. ……….. 2.4 Penatalaksanaan Maloklusi Klas II ……….…… 2.5 Indeks Probabilitas Gramling……….. 2.6 Titik dan Garis yang digunakan pada Indeks Probabiltas……….. 2.7 Sudut yang digunakan dalam pengukuran Indeks Probablitas

Gramling ………. 2.7.1 FMA (Frankfort Mandibular Angle) …………... 2.7.2 ANB ………

2.7.3 FMIA (Frankfort Mandibular Incisor Angle) ………

2.7.4 OCC PL ( Occlusal Plane )…….……..………..

2.7.5 SNB ………..………... 2.8 Kerangka Teori ………. 2.9 Kerangka Konsep………..

(15)

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN……….

3.1 Desain Penelitian ………. 3.2 Tempat dan Waktu Penelitian ……….. 3.3 Populasi dan Sampel Penelitian ……….. 3.3.1 Populasi Penelitian ………. 3.5 Hubungan Antar Variabel ………. 3.6 Definisi Operasional ………. 3.7 Alat dan Bahan ………. 3.7.1 Alat ……… 3.7.2 Bahan ……… 3.8 Cara Penelitian ……….. 3.9 Analisa data ………

BAB 4. HASIL PENELITIAN………..

BAB 5. PEMBAHASAN………..

BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN ………..

6.1 Kesimpulan 6.2 Saran

DAFTAR PUSTAKA ……….

(16)

DAFTAR TABEL

Halaman

No. Judul

1. Indeks Probabilitas Gramling ...…………...

2. Kriteria Indeks Probabilitas Gramling...…………...

3. Contoh perhitungan Indeks Probabilitas Gramling ………

4. Proporsi besar sampel maloklusi Klas II pada pasien dewasa kasus

pencabutan dan tanpa pencabutan berdasarkan jenis kelamin ………

5. Proporsi besar sampel maloklusi Klas II pada pasien dewasa kasus

pencabutan dan tanpa pencabutan berdasarkan usia……….

6. Nilai Rerata dan simpangan baku indeks probabilitas sebelum dan

sesudah perawatan ………..

7. Nilai Rerata dan simpangan baku indeks probabilitas sebelum dan

sesudah perawatan pada kasus pencabutan dan tanpa pencabutan……….

8. Rerata perubahan sudut FMA, ANB, FMIA, OCC PL dan SNB

sebelum dan sesudah perawatan kasus pencabutan ……….

9. Rerata perubahan sudut FMA, ANB, FMIA, OCC PL dan SNB

sebelum dan sesudah perawatan kasus tanpa pencabutan………

(17)

DAFTAR GAMBAR

Halaman

No. Judul

1. Klas II Angle ……..………...

2. Klas II skeletal... ………..

3. Sudut-sudut yang digunakan pada Indeks Probabilitas Gramling…...

4. Titik-titik referensi pada sefalogram lateral yang digunakan pada indeks

Probabilitas Gramling ... ...

5. Bidang pada sefalogram lateral lateral yang digunakan pada indeks

Probabilitas Gramling ... ...

6. FMA (Frankfort Mandibular Angle), FMIA (Frankfort Mandibular

Incisor Angle), IMPA (Incisor Mandibular Plane Angle)………..

7. Nilai normal sudut ANB 1-5°……….

8. FMIA. Tweed menggunakan FMIA sebagai indikator keseimbangan wajah....

9. Nilai normal OCC PL adalah 8°-12°±2° ………

10. Nilai normal SNB 78°-82°………...

11. Bahan dan alat penelitian………..………..

12. Pengukuran sefalometri metode Gramling ……….

(18)

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

No. Judul

1. Data hasil penelitian ………

2. Hasil Uji Statistik ………

3. Hasil Uji T-test………

48

50

Referensi

Dokumen terkait

Hasil : Ada perubahan indeks tinggi wajah pada perawatan ortodonti maloklusi Klas I dengan pencabutan empat gigi premolar pertama tetapi perubahan tersebut tidak

Perubahan kecembungan jaringan lunak wajah pada maloklusi skeletal Klas II dan Klas III sebelum dan sesudah perawatan pada pasien di klinik PPDGS Ortodonti RSGMP FKG USU.. ix +

Hasil : Ada perubahan indeks tinggi wajah pada perawatan ortodonti maloklusi Klas I dengan pencabutan empat gigi premolar pertama tetapi perubahan tersebut tidak

mandibula Frankfort yang terjadi pada perawatan ortodonti maloklusi Klas I dengan. pencabutan empat gigi

Ada hubungan negatif antara perubahan sudut mandibula Frankfort dengan perubahan indeks tinggi wajah yang terjadi pada perawatan ortodonti maloklusi Klas I dengan pencabutan

Hasil penelitian ini menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan variasi morfologi sella tursika pada kelompok maloklusi Klas I dibandingkan dengan kelompok

maloklusi dental pada pasien asimetri mandibula yang dirawat di klinik ortodonsia.. RSGMP FKG

PROPORSI MALOKLUSI DENTAL PADA PASIEN ASIMETRI MANDIBULA YANG DIRAWAT DI KLINIK ORTODONSIAB. RSGMP