LAPORAN SKRIPSI
SISTEM INFORMASI
PRODUCTION PLANNING AND
INVENTORY CONTROL
UNIT KDF PADA DEPARTEMEN
SKM PT NOJORONO TOBACCO INTERNATIONAL
Laporan ini disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan program studi Sistem Informasi S-1 pada Fakultas Teknik
Universitas Muria Kudus
Disusun Oleh :
Nama : Ahmad Dani
NIM : 2008-53-126
Program Studi : Sistem Informasi
Fakultas : Teknik
UNIVERSITAS MURIA KUDUS KUDUS
HALAMAN PERSETUJUAN
Nama Pelaksana Skripsi : Ahmad Dani NIM : 2008-53-126
Bidang Studi : Rekayasa Perangkat Lunak
Judul Skripsi : Sistem InformasiProduction Planning and Inventory ControlUnit KDF Pada Departemen SKM PT Nojorono Tobacco International. Pembimbing I : Arif Setiawan, S.Kom. M.Cs.
Pembimbing II : Putri Kurnia Handayani, S.Kom.
Kudus, 15 Januari 2013
Menyetujui : Pembimbing I
Arif Setiawan, S.Kom. M.Cs.
Pembimbing II
HALAMAN PENGESAHAN
Nama Pelaksana Skripsi : Ahmad Dani NIM : 2008-53-126
Bidang Studi : Rekayasa Perangkat Lunak
Judul Skripsi : Sistem InformasiProduction Planning and Inventory ControlUnit KDF Pada Departemen SKM PT Nojorono Tobacco International. Pembimbing I : Arif Setiawan, S.Kom. M.Cs.
Pembimbing II : Putri Kurnia Handayani, S.Kom.
Kudus, 16 Maret 2013
Telah diujikan pada ujian sarjana, tanggal 16 Maret 2013 dan dinyatakan LULUS
Mengetahui Dekan Fakultas Teknik
Rochmad Winarso, S.T, M.T
Penguji Utama Penguji I Penguji II
SURAT PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH
Yang bertanda tangan di bawah ini, saya :
Nama : Ahmad Dani NIM : 200853126 Program Studi : Sistem Informasi Jenjang : Strata Satu (S1) Jenis Karya : Skripsi
Demi pengembangan ilmu pengetahuan, dengan ini menyetujui untuk memberikan ijin kepada pihak Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus Hak Bebas Royalti Non-Eksklusif (Non-exclusive Royalti-Free Right) atas karya ilmiah kami yang berjudul : “ Sistem Informasi Production Planning and Inventory ControlUnit KDF Pada Departemen SKM PT Nojorono Tobacco International” beserta perangkat yang diperlukan (apabila ada).
Dengan Hak Bebas Royalti Non-Eksklusif ini pihak Universitas Muria Kudus berhak menyimpan, mengalih-media atau bentuk-kan, pengelolaannya dalam pangkalan data (database), mendistribusikannya dan menampilkan atau mempublikasikannya di internet atau media lain untuk kepentingan akademis tanpa perlu meminta ijin dari saya.
Saya bersedia untuk menanggung secara pribadi, tanpa melibatkan pihak Universitas Muria Kudus, segala bentuk tuntutan hukum yang timbul atas pelanggaran Hak Cipta dalam karya ilmiah saya ini.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.
Kudus, Januari 2013 Yang menyatakan,
RINGKASAN
Sistem Informasi Production Planning and Inventory Control Unit KDF Pada Departemen SKM PT Nojorono Tobacco International membahas mengenai perencanaan produksi filter, produksi akhir, penggunaan dan persediaan filter serta pengelolaan data yang berkaitan dengan produksi filter
Sistem ini dirancang dengan menggunakan pemodelan UML. Sedangkan bahasa pemrograman yang digunakan adalah PHP dan database MySQL. Hasil dari sistem ini digunakan untuk alat bantu pengambilan keputusan yang berkaitan dengan produksi flter.
KATA PENGANTAR
Alhamdulillah segala puji bagi Allah yang telah melimpahkan rahmat dan
pertolongan kepada penulis serta ni’mat dan karunia yang lebih sehingga tak
mampu bagi penulis untuk sekedar menghitung dan mengucap syukur atas segala yang dianugrahkan Allah kepada penulis satu per satu. Rahmat dan salam kepada Rosulullah, Muhammad kekasih Allah. Beliaulah yang telah membawa kita dari kegelapan ke jalan cahaya. Alhamdulillah segala puji kepada-Mu, ya Allah, atas segala hal yang Engkau berikan padaku. Terima kasih atas orang-orang terhebat yang Engkau hadirkan di sekelilingku, ya Allah. Terima kasih atas segala pertolongan-Mu, ya Allah. Aku menyadari, aku hanyalah makhluk lemah yang tak berdaya. Karena Engkaulah, ya Allah, dan memang hanya karena Engkaulah skripsi ini dapat terselesaikan. Segala puji bagi-Mu Tuhanku.
Penyusunan skripsi ini merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi untuk menyelesaikan Program Studi Sistem Informasi S-1 pada Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus.
Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :
1. Prof. Dr. dr. Sarjadi, Sp. PA selaku Rektor Universitas Muria Kudus.
2. Bapak Rochmad Winarso, S.T., M.T. selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus.
3. Bapak Arif Setiawan, S.Kom, M.Cs selaku Kepala Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus sekaligus dosen pembimbing saya.
4. Bapak R. Rhoedy Setiawan, M.Kom selaku dosen wali saya. 5. Ibu Putri Kurnia Handayani, S.Kom. selaku pembimbing dua saya.
7. Semua pihak secara langsung ataupun tidak langsung yang berperan membantu terselesaikannya laporan ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu..
Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan Laporan Skripsi masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan guna perbaikan penulisan di masa-masa mendatang. Penulis mohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan yang ada. Akhirnya, penulis berharap semoga tulisan ini bermanfaat. Amin.
Kudus, Februari 2013
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ... i
HALAMAN PERSETUJUAN ... ii
HALAMAN PENGESAHAN ... iii
SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH ... iv
HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN... v
RINGKASAN ... vi
1.1 Latar Belakang Masalah ... 1
1.2 Perumusan Masalah ... 2
1.3 Batasan Masalah ... 2
1.4 Tujuan Skripsi ... 2
1.5 Manfaat Skripsi ... 3
1.5.1 Bagi Instansi (Kantor Kementrian Agama) ... 3
1.5.2 Bagi Akademik ... 3
1.5.3 Bagi Penulis ... 3
1.6 Tinjauan Pustaka . ... 3
1.7 Metodologi Penelitian ... 4
1.7.1 Metode Pengumpulan Data... 4
1.7.2 Metode Rekayasa Perangkat Lunak... 4
1.7.3 Obyek Penelitian... 5
1.8 Sistematika Penulisan ... 7
BAB I I TINJAUAN PUSTAKA... 8
2.2 Konsep Dasar Informasi ... 10
2.3 Konsep Dasar Sistem Informasi ... 11
2.4 Bagan Alir Sistem ... 11
2.4.1 Flow of Document(FOD)... 11
2.5 Pemodelan Sitem ... 12
2.5.1 Pemodelan Proses ... 13
2.5.2 Pemodelan Data ... 18
2.6 Mengenal Multiplisitas ... 20
BAB III TINJAUAN UMUM OBJEK PENELITIAN ... 21
3.1 Sejarah Singkat Perusahaan ... 21
3.2 Struktur Organisasi Perusahaan... 22
3.3 Visi, Misi dan Nilai-Nilai Inti ... 25
3.4 Lokasi Perusahaan ... 26
3.5 Departemen–Departemen ... 27
3.6 Tenaga Kerja ... 29
3.7 Pemasaran... 31
3.8 Penelitian dan Pengembangan ... 32
3.9 Produk... 33
3.10Sistem yang Berjalan di Unit KDF (Korber Deutch Filter) ... 33
BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN... 36
4.1 Analisa Masalah ... 36
4.2 Penyelesaian Masalah... 37
4.2.1 Perancangan Pemodelan Sitem Baru ... 37
4.2.2 Perancangan Basis Data ... 51
4.3 HIPO (Hierarchy Input Proses Output) ... 54
BAB V IMPLEMENTASI SISTEM... 55
5.1 Implementasi Sistem ... 55
5.1.1 Tampilan Program ... 55
5.2 Testing Porgram ... 58
5.3 Trainging ... 59
BAB VI PENUTUP ... 71 6.1 Kesimpulan ... 71 6.2 Saran ... 71 DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR TABEL
Tabel 2.1 : SimbolFlow of Diagram... 12
Tabel 2.2 : Notasi UMLUse Case Diagram... 14
Tabel 2.3 : Notasi UMLClass Diagram... 16
Tabel 2.4 : Notasi UMLSquence Diagram ... 17
Tabel 2.5 : Notasi UMLActivity Diagram... 17
Tabel 3.1 : Unit kerja/brak giling SKT Nojorono Group Kudus ... 26
Tabel 3.2 : Unit kerja/brak contong SKT Nojorono Group Kudus... 27
Tabel 3.3 : Unit kerja/brak contong SKM Nojorono Group Kudus... 27
Tabel 4.1 : DeskripsiUse CaseBuat Rencana Jam Kerja ... 39
Tabel 4.2 : DeskripsiUse CaseKelola Data Produksi Filter ... 39
Tabel 4.3 : DeskripsiUse CaseKelola Data Penggunaan Filter... 39
Tabel 4.4 : DeskripsiUse CaseKelola Data Persediaan Filter... 40
Tabel 4.5 : DeskripsiUse CaseCetak Laporan Produksi, Penggunaan dan Persediaan ... 40
Tabel 4.6 : Tabel user... 52
Tabel 4.7 : Tabel Planning Produksi ... 52
Tabel 4.8 : Tabel Produksi Akhir ... 52
Tabel 4.9 : Tabel Persediaan ... 53
Tabel 4.10 : Tabel Penggunaan ... 53
DAFTAR GAMBAR
Gambar 3.1 : Struktur Organisasi PT Nojorono Tobacco International ... 23
Gambar 3.2 :Flow of DocumentProduksi Filter ... 35
Gambar 4.1 :Use casebisnis Sistem InformasiPPIC... 38
Gambar 4.2 :Use case diagramSistem InformasiPPIC... 38
Gambar 4.3 :Class diagramSistem InformasiPPIC... 41
Gambar 4.4 :Sequence diagrambuat rencana kerja... 42
Gambar 4.5 :Sequence diagramkelola data produksi filter... 43
Gambar 4.6 :Sequence diagramkelola data persediaan filter... 44
Gambar 4.7 :Sequence diagramkelola data penggunaan filter ... 45
Gambar 4.8 :Sequence diagram cetak laporan data filter ... 46
Gambar 4.9 :Activity diagrambuat rencana kerja... 47
Gambar 4.10 :Activity diagramkelola data produksi filter... 48
Gambar 4.11 :Activity diagramkelola data persediaan filter... 49
Gambar 4.12 :Activity diagramkelola data penggunaan filter ... 50
Gambar 4.13 :Activity diagramcetak laporan data filter ... 51
Gambar 4.14 : HIPO Sistem InformasiPPIC... 54
Gambar 5.1 : TampilanForm Log In... 55
Gambar 5.2 : TampilanForm PlanningProduksi ... 55
Gambar 5.3 : Tampilan Form Input Produksi filter ... 55
DAFTAR LAMPIRAN