• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Mekanisme Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012 – 2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Mekanisme Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012 – 2014"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ii ABSTRAK

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN DAN MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN

LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PERIODE 2012 – 2014

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan dan mekanisme corporate governance yang meliputi kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, dewan komisaris, dan komite audit terhadap manajemen laba.

Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 15 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, dengan menggunakan purposive sampling dengan kriteria tertentu. Hipotesis dalam penelitian ini diuji menggunakan analisis regresi berganda.

Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel ukuran perusahaan berpengaruh negatif signifikan terhadap manajemen laba. Variabel kepemilikan manajerial berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap manajemen laba. Variabel kepemilikan institusional berpengaruh positif tidak signifikan terhadap manajemen laba. Variabel dewan komisaris berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap manajemen laba. Dan variabel komite audit berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap manajemen laba.

Kata Kunci : Ukuran Perusahaan, Mekanisme Corporate Governance, Manajemen Laba

(2)

iii ABSTRACT

THE INFLUENCE OF FIRM SIZE AND CORPORATE GOVERNANCE MECHANISM TO EARNINGS MANAGEMENT AT THE COMPANIES

IN THE MANUFACTURING SECTOR WHICH WERE LISTED IN INDONESIAN STOCK EXCHANGE

IN 2012-2014 PERIOD

The objective of this research is to examine the influence of firm size and corporate governance mechanism, which includes managerial ownership, institusional ownership, board of commissioner, and audit committee to earnings management.

This research used a sampel of 15 companies in the manufacturing sector which were listed in Indonesian Stock Exchange, by using purposive sampling with certain criteria. The hypotesis were tested using multiple regression analysis

The results of this research show that variable of firm size had negative effect significant on earnings management. Variable managerial ownership had negative effect had no significant influence on earnings management. Variable of institusional ownership had positive effect had no significant influence on earnings management. Variable board of commisionaner had negative effect had no significant influence on earnings management. And variable of audit committee had negative effect had no significant influence on earnings management.

Keywords : Firm Size, Corporate Governance Mechanism, Earnings

Management

Referensi

Dokumen terkait

Tahun Anggaran 2012, menyatakan bahwa masa sanggah banding hasil lelang Pekerjaan Rehabilitasi Gedung. Kantor Kementerian Agama Kabupaten Lamongan yang dimulai pada

1. Didapatkan hasil perhitungan dari perencanaan sistem hidrolik adalah dengan daya motor sebesar 0,56 kW, kapasitas pompa sebesar 18,85 lpm atau 13,76 cc/rev, dan tekanan

Dalam pembahasan masalah ini yang akan dibahas adalah mengenai cara pembuatan dari mulai menentukan struktur navigasi, membuat peta navigasi, membuat disain antarmuka,

Celana

Sebagaimana disebutkan dalam paoal 19 Undang-undang Pokok Agraria (UUPA), bahwa pendaftaran tanah antara lain meliputi pemberian surat-aurat tonda bukti hak yang berla-.. ku

Pengaruh Shared Value , Komunikasi , Opportunistic Behavior Control Terhadap Kepercayaan Pengguna Internet Banking.. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh shared value

Sedangkan atas permasalahan yang kedua yakni mengenai alasan bagian pertanahan pemerintah Kabupaten Malang dalam melakukan penyelesaian sengketa tanah mengunakan

Bila penge-luaran (point 6) lebih besar dibandingkan penghasilan (point 7), usaha apa yang dilakukan oleh keluarga untuk mengatasi masalah itu.. Kepemilikan aset keluarga,