BAB II PAPARAN DATA DAN TEMUAN
1. Profil SDN 1 Gerung Utara
1. Identitas Sekolah
1 Nama Sekolah SD NEGERI 1 GERUNG UTARA
0 NPSN 50200758
0 Jenjang Pendidikan SD
0 Status Sekolah Negeri
0 Alamat Sekolah Jl. Gatot Subroto
RT / RW 1 / 1
Kode Pos 83363
Kelurahan Gerung Utara
Kecamatan Kec. Gerung
Kabupaten/Kota Kab. Lombok Barat
Provinsi Prov. Nusa Tenggara Barat
Negara Indonesia
0 Posisi Geografis -8.6839 Lintang
116.1238 Bujur
3. Data Pelengkap
0 SK Pendirian Sekolah -
0 Tanggal SK Pendirian 1915-04-23
0 Status Kepemilikan Pemerintah Daerah
0 SK Izin Operasional -
0 Tgl SK Izin Operasional 1910-01-01 0 Kebutuhan Khusus Dilayani
0 Nomor Rekening 0222230500114
0 Nama Bank BPD NUSA TENGGARA...
0 Cabang KCP/Unit BPD NUSA TENGGARA BARAT SYARIAH CABANG
0 Rekening Atas Nama SDN1GERUNGUTARABOS...
0 MBS Ya
0 Memungut Iuran Tidak
0 Nominal/siswa 0
20 Nama Wajib Pajak BEND. SDN 1 GERUNG UTARA
21 NPWP 005894449915000
3. Kontak Sekolah 20 Nomor Telepon
0 Nomor Fax 0 Email 0 Website
0370
[email protected] http://
4. Data Periodik
24 Waktu Penyelenggaraan Pagi/6 hari
0 Bersedia Menerima Bos? Ya
0 Sertifikasi ISO Belum Bersertifikat
0 Sumber Listrik PLN
0 Daya Listrik (watt) 1200
0 Akses Internet
0 Akses Internet Alternatif
Telkom Speedy Tidak Ada 5. Sanitasi
Sustainable Development Goals (SDG)
31 Sumber air :
32 Sumber air minum :
33 Kecukupan air bersih :
Sekolah menyediakan jamban yang 34 dilengkapi dengan fasilitas pendukung
untuk digunakan oleh siswa berkebutuhan khusus
35 Tipe jamban :
36 Sekolah menyediakan pembalut cadangan
:
Jumlah hari dalam seminggu siswa 37 mengikuti kegiatan cuci tangan :
Berkelompok
38 Jumlah tempat cuci tangan : 39 Jumlah tempat cuci tangan rusak : 40 Apakah sabun dan air mengalir pada tempat
cuci tangan
41 Sekolah memiiki saluran pembuangan : air limbah dari jamban
Sekolah pernah menguras tangki septik 42 dalam 3 hingga 5 tahun terakhir dengan :
truk/motor sedot tinja
Stratifikasi UKS :
, „ Sekolah memiliki selokan untuk
43 :
menghindari genangan air
Ledeng/PAM
Disediakan oleh siswa Cukup sepanjang waktu Ya
Cubluk dengan tutup
Menyediakan dengan cara memberikan secara gratis
5 hari 4 0 Ya
Ada saluran pembuangan air limbah ke tangki septik atau
Ya
Ya
Sekolah menyediakan tempat sampah 44 di setiap
ruang kelas (Sesuai :
permendikbud tentang standar sarpras) Sekolah menyediakan tempat sampah 45 tertutup
di setiap unit jamban :
Perempuan
46 Sekolah menyediakan cermin di setiap : unit jamban perempuan
47 Sekolah memiliki tempat pembuangan :
sampah sementara (TPS) yang tertutup
48 Sampah dari tempat pembuangan : sampah sementara diangkut secara rutin Ada perencanaan dan penganggaran
49 untuk kegiatan pemeliharaan dan : perawatan sanitasi sekolah
Ada kegiatan rutin untuk melibatkan
50 siswa untuk memelihara dan merawat : fasilitas sanitasi di sekolah
Ada kemitraan dengan pihak luar untuk Ada, dengan pemerintah daerah sanitasi sekolah
52 Jumlah jamban dapat digunakan :
Ada, dengan perusahaan swasta Ada, dengan puskesmas
Ada, dengan lembaga non-pemerintah
Jamban laki-laki Jamban perempuan Jamban ber
3 3 0
53 Jumlah jamban tidak dapat digunakan : Jamban laki-laki Jamban perempuan Jamban ber Sekolah memiliki kegiatan dan media komuni
0 0 0
casi, informasi dan edukasi (KIE) tentang sanitasi seko
Variabel Kegiatan dan Media Komunikasi, Informasi dan Eduka
Guru Ruang Toilet Selasar Ruang
53 Cuci tangan pakai sabun ✓ ✓ ✓ ✓ ✓
54 Kebersihan dan kesehatan ✓
55 Pemeliharaan dan perawatan toilet ✓ ✓
56 Keamanan pangan ✓ ✓ ✓ ✓
57 Ayo minum air ✓ ✓ ✓ ✓
Ya
Ya
Ya Tidak
Ya
Ya
Ya
a. Visi dan Misi SDN 1 Gerung Utara Visi :
Luhur dalam pekerti, Prima dalam prestasi, Santun dalam berperilaku.
Misi:
Untuk mewujudkan visi sekolah, SDN 1 Gerung Utara memiliki misi sebagai berikut:
1) Mewujudkan sekolah terdepan dalam penguasaan IMTAQ dan IPTEK 2) Membina dan mengembangkan budi pekerti luhur serta budaya bangsa
menuju bangsa yang santun
3) Mengoptimalkan pelayanan terhadap peserta didik
4) Membina dan mengembangkan minat dan bakat untuk meraih prestasi akademik maupun non akademik
5) Mewujudkan lingkungan sekolah yang bersih Indah Rindang dan nyaman serta sehat Harmoni aman dan tertib (beriman dan sehati) 6) Membudayakan sikap Senyum, Sapa, Salam, Sopan, dan Santun (5S)
di lingkungan sekolah
7) Menerapkan manajemen partisipasi dengan melibatkan warga sekolah stakeholder untuk kemandirian sekolah (MBS)
b. Moto
Datang bersama adalah suatu permulaan.
Tetap bersama adalah kemajuan Bekerja bersama adalah kesuksesan
c. Tujuan SDN 1 Gerung Utara Tujuan Umum :
Mempersiapkan generasi muda yang Sehat cerdas berkarakter, cakap, terampil, disiplin, percaya diri dan berguna bagi agama nusa dan bangsa.
Tujuan Khusus
1) Mengembangkan potensi nurani/afektif peserta didik sebagai manusia dan warga negara yang memiliki nilai-nilai budaya dan karakter bangsa
2) Mengembangkan kebiasaan dan perilaku peserta didik yang terpuji dan sejalan dengan nilai-nilai universal dan tradisi budaya daerah bangsa yang religius.
3) Menanamkan jiwa kepemimpinan dan tanggung jawab peserta didik sebagai generasi penerus bangsa.
4) Mengembangkan kemampuan peserta didik menjadi manusia yang mandiri, kreatif dan berwawasan kebangsaan
d. Program Jangka Panjang Dan Menengah Untuk Peningkatan Mutu Pendidikan SDN 1 Gerung Utara
Untuk menjaga dan meningkatkan mutu di SDN 1 Gerung Utara, kepala sekolah mengambil kebijakan strategis sebagai program jangka panjang dan menengah yang harus dilaksanakan di SDN 1 Gerung Utara, yaitu:
1) Program Jangka Panjang
SDN 1 Gerung Utara sebagai lembaga pendidikan yang berciri khas sekolah sehat berkarakter dan prestasi merupakan salah satu sekolah yang berwawasan global, yang memberikan layanan pendidikan secara terpadu memiliki program jangka panjang 4 sampai 8 tahun kedepan, yaitu :
a) pembiasaan hidup bersih sehat terampil tangguh dan berkarakter b) penguasaan bahasa Inggris dan Arab sebagai bahasa kedua di
SDN 1 Gerung Utara
c) penguasaan teknologi Informatika sebagai media belajar di SDN 1 Gerung Utara
2) Program Jangka Menengah
Untuk mencapai keberhasilan program jangka panjang maka ditetapkan program jangka menengah yaitu :
a) Peningkatan Mutu Sumber Daya Manusia (SDM)
Agar dapat memberikan layanan pendidikan yang baik di SDN 1 Gerung Utara sangat dibutuhkan tenaga yang handal dan unggul, cakap dan terampil yang dilandasi keimanan ketakwaan dan berwawasan luas sebagai agen pengembangan kurikulum di sekolah. Untuk keperluan tersebut maka upaya peningkatan mutu sumber daya manusia senantiasa dilakukan, sehingga tenaga-tenaga yang ada tetap unggul dan memiliki semangat
keunggulan. Adapun program yang sedang dan akan dilakukan adalah izin belajar/tugas belajar, pelatihan-pelatihan seminar workshop dilaksanakan secara daring/luring, diskusi, studi banding dan kegiatan lain yang relevan.
b) Peningkatan Mutu Kegiatan Proses Pembelajaran (KPP)
KPP merupakan bagian terpenting dalam proses pendidikan titik hasil kinerja sekolah sangat ditentukan oleh proses KPP tersebut. baik buruknya output sangat dipengaruhi oleh proses KPP. Oleh karena itu upaya peningkatan mutu KPP melalui berbagai model pembelajaran metode dan pendekatan pembelajaran saintifik dan PAIKEM yang baik dengan sarana media dan peraga Pendidikan yang memadai.
c) Peningkatan Sarana dan Prasarana
Sarana dan prasarana merupakan salah satu komponen pendidikan yang tidak boleh diabaikan. Komponen ini juga merupakan hal yang sangat penting untuk ditingkatkan. Satuan pendidikan akan menjadi berkualitas jika didukung oleh sarana dan prasarana yang memadai.