Berdasarkan pemaparan kesimpulan hasil penelitian di atas, peneliti mengajukan saran bagi Warung Lontong Kupang Wak Ri, sebagai berikut:
1. Bagi pemilik Warung Lontong Kupang Wak Ri
Dalam penyusunan laporan keuangan Warung Lontong Kupang Wak Ri hendaknya dicatat secara keseluruhan, teliti, dan terukur pada setiap akhir periode dan menyusun laporan keuangan menggunakan SAK EMKM.
2. Bagi Masyarakat
Mengingat saat ini perkembangan media teknologi yang begitu cangih terutama di media sosial, alangkah baiknya masyarakat memanfaatkan media tersebut untuk mensosialisasikan Warung Lontong Kupang Wak Ri Kabupaten Sidoarjo kepada orang lain. Serta, terkait pencatatan laporan keuangan berdasarkan SAK EMKM yang juga tidak kalah pentingnya untuk diketahui.
3. Bagi peneliti lanjutan
Dalam penyusunan penelitian ini, peneliti merasa masih sangat jauh dari kategori kesempurnaan. Maka dari itu, peneliti memiliki keinginan bahwa penelitian ini dapat menjadi rujukan dan paduan dalam penyusunan bagi peneliti selanjutnya, dengan lebih dalam dan lebih baik lagi. Terutama penelitian yang berkaitan dengan fenomena pencatatan keuangan berdasarkan SAK EMKM . maka dari itu, masih
banyak peluang untuk peneliti yang lain dalam melaksanakan proses penelitia dengan tema terkait meninjau dengan prespektif atau pandangan yang berbeda.
75
Annisa Layina dan Lantip Sosilowati, Akuntansi Untuk UMKM Berdasarkan SAK-EMKM, ed. by M. Pd. I Dr. H. Mashudi (Jl. Waru No. 15 Rawamangu Jakarta Timur: Alims Publishing Jakarta, 2021)
Baekah, Anis, dan Basori, Wawancara Dengan Karyawan Warung Lontong Kupang Wak Ri (Sidoarjo, 2022)
Baekah, Wawancara Dengan Karyawan Warung Lontong Kupang Wak Ri (Sidoarjo)
Bambang Wahyudiono, Mudah Membaca Laporan Keuangan, ed. by Andriansya (Jl. kerinci Blok A2 No. 23-21 Cibubur: Raih Asa Sukses (Penebar Swadaya Grup), 2014)
Fitria, Wawancara Online Mengenai Data UMKM Penjual Lontong Kupang Di Kabupaten Sidoarjo (Sidoarjo, 2022)
Ganjar Isnawan, Akuntansi Praktis Untuk Umum, ed. by Suharyono (Sleman Yogyakarta: Deepublish, 2012)
Handayani, Riski Asrinda, ‘Analisis Penerapan Sak Emkm Pada Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Di Kab. Luwu Utara ( Studi Kasus Umkm Farhan Cake’S)’, Skripsi, 2018
Hery, S.E., M.Si., CRP., RSA., Praktik Menyusun Laporan Keuangan, ed. by Herna Selva (Jakarta: PT Grasindo, 2015)
Ikatan Akuntansi Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil, Dan Menengah, cetakan ke (Jakarta: Ikatan Akuntansi Indonesia, 2018) Ikmala Zakia Nisfa Lailia, ‘Implemenentasi Standarr Akuntansi Keuangan Entitas
Mikro, Kecil, Dan Menengah (SAK EMKM) Dalam Laporan Keuangan Pada Usaha Mikro Kecil Menengah (Studi Kasus CV. Mavesa Jaya Magelang)’, Skripsi, 2021, 130
Ita Nurlina Siregar, ‘Analisis Penerapan Siklus Akuntansi Pada Usaha Tahu Desa Marga Mulya’ (Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi, 2019)
Julio, F D, D Ruhamak, A C Pramana, and ..., ‘Bimbingan Belajar Akuntansi Sederhana Bagi Entrepreneur Umkm Kopi Berbasis SAK EMKM’,
COMSEP: Jurnal …, 3.1 (2022), 96–100
<https://adaindonesia.or.id/journal/index.php/comsep/article/view/181>
Kalsum, Ummu, Kirana Ikhtiari, Rismala Dwiyanti, and Universitas Muslim Indonesia, ‘Laporan Keuangan Umkm Di Food City Pasar’, 3.November (2020), 92–103 <https://doi.org/10.35326/jiam.v3i2>
kementrian koperasi dan usaha kecil dan menengah republik Indonesia, Modul Laporan Keuangan, 2022
M. Rizaldy Wibowo, Rizqy Fadhlina Putri, Rahma Yani Nasution, ‘Analisis Pencatatan Dan Penyusunan Laporan Keuangan UMKM Berdasarkan SAK EMKM’, Seminar of Social Sciences Engineering & Humaniora, 2775–
4049, 2020, 6
Munari, Wawancara Dengan Pemilik Warung Lontong Kupang Wak Ri (Sidoarjo)
———, Wawancara Dengan Pemilik Warung Lontong Kupang Wak Ri (Sidoarjo, 2022)
———, Wawancara Dengan Pemilik Warung Lontong Kupang Wak Ri (Sidoarjo, 2022)
Natasha Hilarry, Tinneke Evie, dan Aprili Bacius, ‘Penyusunan Laporan Keuangan UMKM Berdasarkan SAK-EMKM (Studi Kasus Pada UMKM Restoran Delli Tomohon)’, Akuntansi Manado, 1 (2020), 10
Prof. Dr. Lexy J. Moleong, M.A, Metode Penelitian Kualitatif Edisi Revisi, cetakan ke (Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2021)
Rejeki, SE., Ak., M.Si., CA., Hj. Dewi, and Delvin Kautsar, ‘Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pemahaman Umkm Dalam Penyajian Laporan Keuangan Berdasarkan Sak Emkm Pada Umkm Di Kelurahan Jakasetia’, Jurnal Akuntansi Dan Bisnis Krisnadwipayana, 7.1 (2020), 1–12
<https://doi.org/10.35137/jabk.v7i1.375>
Sensus Ekonomi 2016 dan SUTAS 2018, ‘Data UMKM’, Dinas Koperasi Dan UMKM Provinsi Jawa Timur <diskopumkm.jatimprov.go.id>
Siregar, Datuk Maralelo, ‘Penerapan SAK EMKM Para Pelaku Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM) Menuju Pengembangan Revolusi Industri 4.0 (Studi Pada UMKM Di Kabupaten Sidoarjo)’, Jurnal Paradigma Ekonomika, 16.4 (2021), 669–78 <https://doi.org/10.22437/jpe.v16i4.14513>
Sri Mangesti Rahayu, Wita Ramadhani, Taufik Margi Widodo, Akuntansi Dasar Sesuai Dengan SAK EMKM, ed. by Suharyono (Yogyakarta, 2020)
Sutapa, I Nyoman, ‘Tingkat Penerapan Sak Emkm Pada Pelaku Umkm Dan Upaya Peningkatan Penerapan Sak Emkm Dilihat Dari Persepsi Umkm Dan Sosialisasi Sak Emkm’, KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi, 12.1 (2020), 63–68 <https://doi.org/10.22225/kr.12.1.1847.63-68>
Terjemah, al-Quran dan, Al-Baqara Ayat 282 (Bandung: CV Penerbit
Diponegoro, 2010)
Tim Revisi Pedoman Penulisan Karya Ilmiah IAIN Jember, Pedoman Penulisan KARYA ILMIAH (Jl. Mataram No. 01 Mangli Kaliwates Jember: IAIN Jember Press, 2018)
Wulan Ayodya, UMKM 4.0 Strategi UMKM Memasuki Era Digital, ed. by Dionisia Putri (Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2020)
Yayasan Kesejahteraan Anak Indonesia, Administrasi Sederhana Suatu Usaha Kecil, ed. by Tim Bitread (Bitread Publishing, 2019)
Yuniarto, Rizkhi Candra, ‘Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penerapan SAK EMKM Pada Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah (UMKM) (Studi Kasus Pada UMKM Pengrajin Batik Di Kota Tegal)’, 2019, 1–89
Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan SAK EMKM Pada Warung Lontong Kupang Wak Ri
Kabupaten Sidoarjo
Penyusunan Laporan Keuangan
1. Akuntansi 2. Laporan
keuangan
Metode penyusunan laporan keuangan
1. Pemilik dan karyawan Warung Lontong Kupang Wak Ri Kabupaten Sidoarjo
2. Referensi:
a. Buku b. Jurnal c. E-book d. Artikel
e. Penelitian terdahulu f. Website/internet
1. Metode penelitian:
Kualitatif
2. Jenis penelitian: studi kasus deskriptif 3. Teknik pengumpulan
data:
a. Observasi
b. Interview (wawancara) c. Dokumentasi
4. Analisis data:
a. Verivikasi data b. Penyajian data c. Reduksi data 5. Keabsahan data:
Triangulasi sumber
1. Bagaimana pemahaman pemilik warung lontong kupang wak Ri kabupaten Sidoarjo mengenai
Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil dan Menengah (SAK EMKM)?
2. Bagaimana Pemilik warung lontong kupang wak Ri kabupaten Sidoarjo dalam penyusunan laporan keuangan berdasarkan SAK EMKM?
SAK EMKM 1. Laporan keuangan berdasarkan SAK EMKM
metode laporan keuangan SAK EMKM
a. Sejak kapan Warung Lontong Kupang Wak Ri Berdiri?
b. Kegiatan/ruang lingkup apa saja yang dilakukan oleh Warung Lontong Kupang Wak Ri?
c. Berapa jumlah karyawan dan bagaimana pembagian tugas dalam kegiatan usaha ini?
d. Apakah Bapak Munari selaku pemilik Warung Lontong Kupang Wak Ri terlibat langsung dalam produksi?
e. Produk apa saja yang dijual oleh Warung Lontong Kupang Wak Ri dan berapa harga masing-masing tersebut?
2. Pencatatan keuangan di Warung Lontong Kupang Wak Ri
a. Bagaimana tanggapan pemilik Warung Lontong Kupang Wak Ri terkait pentingnya menyusun laporan keuangan?
b. Apakah Warung Lontong Kupang Wak Ri sudah melakukan penyusunan laporan keuangan?
c. Bagaimana alur dalam pencatatan yang dilakukan oleh Warung Lontong Kupang Wak Ri?
d. Sudah berapa lama Warung Lontong Kupang Wak Ri mencatat laporan keuangan?
3. Pemahaman Warung Lontong Kupang Wak Ri mengenai Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil Dan Menengah (SAK EMKM) untuk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)
b. Apa harapan pemilik Warung Lontong Kupang Wak Ri untuk usahanya?
Format pencatatan laporan Keuangan Harian Warung Lontong Kupang Wak Ri
Nomor Induk Berusaha Warung Lontong Kupang Wak Ri
Sertifikat pelatihan yang dimiliki oleh Warung Lontong Kupang Wak Ri
Mendatangi lokasi penelitian Warung Lontong Kupang Wak Ri
Wawancara dengan karyawan Warung Lontong Kupang Wak Ri (Ibu Anis) dan melihat langsung proses penyajian hidangan Warung Lontong Kupang Wak Ri
Wawancara dengan karyawan Warung Lontong Kupang Wak Ri (Bapak Basori)
Wawancara dengan Ibu Anis terkait proses pencatatan keuangan di Warung Lontong Kupang Wak Ri