• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV PENUTUP

B. Saran

1. Untuk Guru

Untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada masa covid-19 guru harus selalu kreatif dalam menerapkan materi yang akan dibahas pada saat itu supaya siswa tidak merasa bosan atau jenuh saat menerima pembelajaran. Seorang guru harus selalu memberikan atau membuat video yang berkait dengan materi yang akan di ajarkan selayaknya un- tuk menarik perhatian siswa, melalui youtube atau video.

2. Untuk Siswa

Sebagai seorang siswa seharusnya kita harus selalu bersyukur apa yang menjadi kekurangn di sekolah baik kinerja guru ataupun hal-hal yang berkaitan dengan sekolah.

3. Untuk Orang Tua

Diharapkan kepada para orang tua untuk terus mendidik dan memperhatikan hasil belajar anak-anaknya dimasa covid-19. Sebab anak merupakan penerus dalam keluarganya.

4. Untuk Peneliti Selanjutnya

Kegiatan peneliti tidak berhanti sampai di sini dan tidak hanya pembahasan ini. Oleh karena itu, diharapkan kepada peneliti selanjut- nya agar mampu melanjutkan dan mengembangkan metodeyang sudah ada.

DAFTAR PUSTAKA

Bambang Prasetyo, “Metode Penelitian Kuantitatif”,Jakarta: Rajawalipers, 2014.

Diah ayu Vitasari, Strategi Guru Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas VIII A di SMP Muhammadiyah 4 Mojogedang.Skripsi, FTK Muhammadiyah Surakarta, 2019.

Dja’far Siddik, Konsep Dasar Ilmu Pendidikan Islam, Bandung: Cita Pustaka Media, 2006.

Etta Mamang Sangadji, Metodelogo Penelitian,Yogyakarta: C.V. ANDI OFFEST, 2010.

Fitria Ulfa, “Strategi Guru PAI Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Matapelajaran Akidah Akhlak di MAN Kota Kediri 3”.

Skripsi, FTK UIN Maulana Malik Ibrahim, 2014

Iqbal, Pokok-pokok Materi Metodelogi Penelitian. Jakarta: Indonesia, 2002

Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi ke lima, Tahun 2016

Lexy J Moleong, Metodelogi Penelitian Kualitatif. Bandung: Rosda Kar- ya, 2010

Mahmud, Metodologi Penelitia Pendidikan. Bandung: Pustaka Setia, 2011 Muhamad Asrrori,“Pengartian,Tujuan,Ruang Lingkup Strategi Pembelaja-

ran”. Jurnal Madrasah, vol.5, nomor.2, Januari-Juni 2013.

Muhammad Munir Mursi, At-tarbiyat Al-Islamiayah: Usuluha Wa Tat- wiruha Fi Albilad Al Arabiyah. Kairo:’Alam al-Kutub, 1982.

Mulyono, Strategi Pembelajaran. Malang, UIN Maliki Press, 2012.

Nahdatul Hazmi,”Tugas Guru Dalam Proses Pembelajaran”.Jurnal of Ed- ucation and Instruction, Vol.2 , Nomo r 1, Juni 2019.

Observasi Awal, di Sekolah Dasar Negeri 38 Mataram, Jl. Gajah Mada, No. 41 Pegesangan, Kecamatan Mataram, Kota Mataram. Pada tanggal 8 Desember 2020

Ria Handayani, Strategi Guru dalam Meningkatkan Pembelajaran Pen- didikan Agama Islam Kelas SMA Negeri I Labuhan Ratu”, Skripsi, FTIK IAIN Metro, 2020.

Ruli Haryasandy, “Peningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas XI Pada Mata- pelajaran Pengendalian Daya Tegangan Rendah SMK I Sedayu Me- lalui Model Kooperatif Tipe GI (Group Investigation)”. Skripsi, FT UI Yogyakarta, 2015.

Siti Anisa, Upaya Meningkatkan Hasil Belajar. Skripsi FKMP Univrsitas Muhammadiyah Purwakarto, 2013.

Sugyono,” Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung Alfabate, 2014.

PEDOMAN WAWANCARA

Pertanyaan Untuk Guru

Nama : Bapak Usman (Kepala Sekolah SDN 38 Mataram) Hari, Tanggal : Senin, 26 April 2021

Waktu :09.15-10.00 Wita

Tentang : Strategi guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa di masa covid-19 pada mata pelajaranPAI kelas III SDN 38 Mata- ram tahun 2020/2021

Sumber : Bapak Usman (Kepala Sekolah SDN 38 Mataram) Lokasi : SDN 38 Mataram

PERTANYAAN JAWABAN

Bagaimana hasil belajar siswa selama di masa pandemic covid-19 pa- da mata pelajaran PAI?

Saya sebagai kepala sekolah sangat prihatin dengan pandemic, karena covid-19 ini waktu belajar yang seharusnya anak-anak mendapat- kan ilmu itu jadi hanya sedikit, waktu anak-anak seharusnya berada di dalam sekolah lebih sedikit dibandingkan waktu berrmain mereka.

Apa yang menjadi fac- tor pendukung guru da- lam meningkatkan hasil belajar siswa di masa

Proses pembelajaran yang dilakukan pada masa pandemic covid ini dilakukan secara online.

Sehingga pemanfaatan media HP sangat dibu- tuhkan. Oleh karena itu, diperlukan kuota inter-

covid-19? net untuk bisa mengaksesnya. Apabila tidak adanya kuota internet sangat menghambat pros- es belajar mengajar. Sebab, untuk buka aplikasi whatapp diperlukan kuota internet, karena pros- es pembelajaran yang dilakukan di SDN 38 Mataram ini melalui whatsapp.

Nama : Ibu Fitriati (Guru mapel PAI kela III) Hari, Tanggal : Rabu, 28 April 2021

Waktu :08.45-10.50 Wita

Tentang : Strategi guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa di masa covid-19 pada mata pelajaranPAI kelas III SDN 38 Mata- ram tahun 2020/2021

Lokasi : SDN 38 Mataram

PERTANYAAN JAWABAN 1. Bagaimana strategi guru dalam

meningkatkan hasil belajar siswa pada masa covid-19saat ini?

Kami sebagai guru harus terus kreatif dalam mengajar, apalagi dalam situasi covid-19 ini. Guru harus pan- dai-pandai dalam mencari materi yang mudah dimengerti oleh para siswanya, situasi pandemic ini menuntut kami sebagai guru untuk mencari atau membuat video yang sesuai dengan materi yang akan di- ajarkan. Terlebih pada mata pelajaran PAI. Sehingga kami sebagai guru harus mencari video-video yang berkaitan dengan materi yang akan kami ajarkan melalui youtube. Salah satu contohnya berkaitan dengan ma- teri berwudhu dan gerakan dalam sholat. Dengan membagikan video- video tersebut akan lebih mudah dipahami dan diterapkan oleh peserta didik nantinya. Strategi selanjutnya Menggunakan media vidio

Salah satu aplikasi yang kami

gunakan dalam kegiatan belajar mengajar pada masa pandemic covid ini adalah aplikasi whatsapp. Pem- belajaran secara online kami juga melakukan pembalajaran melalui grup WhatApp, media WhatApp ini membantu kami dalam kegiatan belajar mengajar selama masa pan- demic, walaupun tidak semua siswa hadir dalam kegiatan pembelajaran melalui WhatApp. Hal ini disebab- kan oleh sistem jaringan maupun kuota dan faktor-faktor lainnya. Se- lanjutnya menggunakan strategi media whatsapp

Salah satu aplikasi yang kami gunakan dalam kegiatan belajar mengajar pada masa pandemic covid ini adalah aplikasi whatsapp.

Pembelajaran secara online kami juga melakukan pembalajaran me- lalui grup WhatApp, media WhatApp ini membantu kami dalam

kegiatan belajar mengajar selama masa pandemic, walaupun tidak semua siswa hadir dalam kegiatan pembelajaran melalui WhatApp. Hal ini disebabkan oleh sistem jaringan maupun kuota dan faktor-faktor lainnya. Adapun strategi yang lainnya separti Melalui pembelaja- ran offline

Dalam kegiatan pembelajaran pada masa covid ini, kami sesekali melaksanakan pembelajaran secara offline. Hal tersebut dilaksanakan untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Dengan sesekali melaksanakan pembelajaran secara offline diharapkan dapat meningkat- kan pemahaman siswa terhadap ma- teri yang kami sampaikan. Kegiatan pembelajaran secara offline dil- aksanakan 2 kali dalam seminggu.

Untuk kelas 3 dibagi menjadi 2 ke- lompok. Dimana kegiatan pembela-

2. Bagaimana hasil belajar siswa selama di masa pandemic covid-19 pada mata pelajaran PAI?

jaran offline untuk kelas 3 dil- aksanakan pada hari selasa dan ju- mat.

Menurut saya hasil belajar siswa pada masa covid 19 sekarang ini menurun, dibandingkan dengan hasil belajar pada saat tatap muka (offlin).

Dari hasil belajar siswa selama masa pendemik sekarang ini menjadi turun dari pada hari-hari biasanya atau kurang bagus. Pembelajaran yang di lakukan secara daring ini terdapat beberapa hambatan diantaranya disebabkan keterlambatan siswa da- lam menerima tugas yang diberikan oleh guru melalui via whatsapp.

Pembelajaran yang dilakukan secara darring atau online dilakukan selama ini kurang efektif. Karena estimasi pembelajaran online lebih singkat dari padaproses pembelajaran offline (tatap muka).

Yang menjadi factor pendukung

3. Apa saja yang menjadi factor pendukung guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa di masa covid-19?

disini ada dua yaitu, paket data dan buku paket. Pada masa covid 19 sekarang ini pembelajaran yang di- mana dilakukan secara online atau daring, disini dari pihak sekolah ka- mi menyediakan fasilitas untuk para guru dan siswa berupa kuota internet untuk melancarkan kegiatan proses belajar mengajajar. Selain paket da- ta factor pendukung yang lain juga separti buku paket Dari Pihak sekolah sudah menyiapkan buku pa- ket sebagai pedoman untuk siswa, agar siswa bisa mudah mengerti dengan apa yang di sampaikan oleh kami, dan memudahkan mereka un- tuk mencatat materi yang sudah di bahas kemudian mereka akan mem- baca kembali di rumah.

Proses pembelajaran yang dilakukan pada masa pandemic covid ini

4. Apa saja yang menjadi factor penghambat guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa di masa covid-19?

dilakukan secara online. Sehingga pemanfaatan media HP sangat dibu- tuhkan. Oleh karena itu, diperlukan kuota internet untuk bisa mengaksesnya. Apabila tidak adanya kuota internet sangat menghambat proses belajar mengajar. Sebab, un- tuk buka aplikasi whatsapp diper- lukan kuota internet, karena proses pembelajaran yang dilakukan di SDN 38 Mataram ini melalui whatsapp. Selain kuota internet, fac- tor penghambat lainnya juga separti kurangnya daya dukung orang tua.

Yang menjadi faktor penghambat belajar pada masa pendemik sekarang ini, adalah kurangnya daya dukung orang tua dalam membimb- ing saat belajar karena orang tua juga harus memperhatikan dan membantu anak belajar dari rumah, beri seman- gat kepada anak untuk belajar secara daring dan aktif dalam behubungan

dengan gurunya. Factor penghambat lainnya juga separti gangguan jarin- gan. Pada saat berlangsungnya pem- belajaran kadang-kadang jaringan atau sinyal itu kurang bagus atau jel- ek, ini juga menghambat proses kegiatan saat belajar mengajar, kami sebagai seorang pendidik harus pan- dai-pandai mencari waktu dan harus selalu siap siaga dalam memberikan materi kepada siswa, dan factor penghambat yang lainnya separti ku- rangnya kemampuan orang tua da- lam menggunakan hp. Ketika anak sedang belajar itu, harus membutuh- kan pengawasan dari orang tua, teta- pi kebanyakan orang tua masih be- lum bisa menggunakan hp dengan baik, terkadang malah di ajarkan lagi oleh anaknya.

Sangat berdampak di karenankan proses pembelajaran disekolah tidak

5. Bagaimana dampak covid-19 terhadap proses pembelajaran sekarang ini?

6. Bagaimana peran ibu dan bapak sebagai pendidik di sekolah.

berjalan secara efektif. Dimana pembelajaran PAI yang seharusnya dilaksanakan seminggu dua kali dengan waktu 2 kali 45 menit per pertemuan harus terpotong akibat pendemi Covid, maka dari itu pihak sekolah memutuskan untuk melakukan proses kegiatan belajar mengajar dilakukan secara dar- ing/online. Juga dampak dari pen- demi ini kami sebagai guru harus kreatif dalam memilih materi pem- belajaran yang nanti mudah di- mengerti oleh siswa-siswa.

Sebagai pendidik kami guru harus menjadi panutan bagi siswa dan lingkungan sekitarnya. Untuk itu, kami guru harus memilki standar kualitas pribadi yang unggul misalya berwibawa, tanggung jaawab, disiplin, suka membantu, dll. Se- hingga dapat menanamkan serta

Na

ma : Pak Affan (Guru PAI SDN 38 Mataram) Hari, Tanggal : Senin, 03 Mei 2021

Waktu :09.45-11.00 Wita

Tentang : Strategi guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa di masa covid-19 pada mata pelajaranPAI kelas III SDN 38 Mataram tahun 2020/2021

Lokasi : SDN 38 Mataram

membentuk sikap dan karakter siswa untuk menjadi pribadi yang baik ketika mereka bersosialisasi di- masyarakat, dan kami juga harus membentuk sikap dan karakter siswa sesuai nilai yang normal yang berla- ku.

PERTANYAAN JAWABAN 1. 1. Bagaimana strategi guru dalam

meningkatkan hasil belajar siswa pada masa pandemic covid-19 saat ini?

Menjadi seorang guru itu tidaklah mu- dah ada lika likunya, karena guru harus pandai dalam mengatur situasi di dalam kelas. Adanya covid ini mengakibatkan proses pembelajaran terjadi secara dar- ing atau online. Oleh karena itu, guru harus pandai-pandai dalam memberikan materi agar para siswa tidak jenuh da- lam menerima pelajaran yang diberi- kam. Dengan adanya pembelajaran secara online, guru sebisa mungkin ha- rus menyampaikan materi melalui vid- eo, yakni dengan membagikan link youtobe agar para siswa bisa menonton dan menerima materi melalui video ter- sebut. Dengan membagikan link youtube tersebut bisa membantu peserta didik untuk lebih memahami materi- materi yang kami sampaikan. Selain itu kami juga menggunakan media video Salah satu strategi yang saya terapkan pada pembelajaran masa pandemic

covid ini yaitu dengan menggunakan media video dalam proses belajar mengajar. Hal tersebut dilakukan kare- na termasuk salah satu cara yang efektif dalam kegiatan belajar mengajar. Saya sebagai guru terlebih dahulu menyiap- kan materi kemudian menyajikannya dalam bentuk video. Dengan menggunaka video sangat membantu peserta didik untuk lebih mudah me- mahami materi yang kami sampaikan.

Vidio mengajar tersebut saya bagikan melalui whatsapp grup kelas yang telah saya buat.

2. Bagaimana hasil belajar siswa selama di masa pandemic covid- 19 pada mata pelajaran PAI?

Dari hasil belajar yang di lakukan oleh siswa SDN 38 Mataram pada masa covid 19 sekarang ini menurun atau kurang dari dua puluh persen dari pada hasil belajar yang di lakukan sebelum masa covid 19, hasil belajar yang diperoleh saat covid 19 ini menurun karena ada beberapa mata pelajaran tertinggal, serta masih ada

beberapa siswa yang tidak mengerjakan tugas yang telah di berikan oleh guru

3. Apa saja yang menjadi factor pendukung guru dalam mening- katkan hasil belajar siswa di- masa covid?

4. Apa saja yang menjadi factor penghambat guru daam

Factor pendukung guru selama pan- demic sekarang ini berupa paket data.

Saya sendiri juga menerima paket data dari pihak sekolah dan begitu juga dengan siswa , tidak hanya dari pihak sekolah yang memberikan peaket data kami juga mendapatkan bantuan dari dinas pendidikan berupa bantuan kuota belajar untuk kami gunakan pada proses pembelajaran melalui WhatsApp Faktor pendukung yang kedua yaitu buku pa- ket, dalam proses pembelajaran dise- diakan buku paket untuk guru maupun untuk siswa dan itu juga memudahkan kami semua agar bisa secara mantap untuk memberikan materi kepada para siswa.

Faktor penghambat pada masa pen- demik sekarang ini adalah yang

meningkatkan hasil belajar siswa dimasa pandemic covid- 19?

pertama Kurangnya daya dukungan atau dorongan dari keluarga dan orang tua, karena dukungan yang seharusnya diberikan orang tua pada masa pandem- ic saat ini sangat penting karena daya motivasi belajar siswa akan meningkat, begitu juga sebaliknya jika tidak ada dorongan dari orang tua maka semangat belajar anak akan menurun. Selanjutnya sinyal/jaringan tidak bagus itu pada saat jam-jam tertentu, tapi kadang-kadang diakan lemot kalau penggunanya terlalu banyak, jadi kami harus selalu waspada dalam hal itu, jadi kami harus selalu mempersiapkan bahan atau materi yang akan kami ajarkan kepada siswa. Siswa pasti tidak lepas dari penggunaan inter- net dan media sosial, sehingga hal ini berhubungan. Maka dalam proses pem- belajaran saat ini kerap kali terjadi di- namakan atau perubahan dalam proses pembelajaran dari yang awalnya hanya melalui verbal atau tulisan dan berupa

5. Bagaimana peran ibu atau bapak sebagai pendidik di sekolah?

kata-kata, menjadi lebih menarik me- lalui media atau visual, yang memiliki kelebihan dan kekurangan dari masing- masing. Dalam pembelajaran melalui media sosial yang lebih menarik atau memberikan motivasi lebih kepada siswa. Youtube sering kali dapat digunakan oleh seseorang sebagai me- dia belajar.media mencari informasi, dan hiburan. Dan factor yang terakhirn- ya berupa kurangnya pengetahuan orang tua siswa dalam menggunakan hp Kebanyakan orang tua siswa itu masih belum bisa menggunakan hp, makanya siswa itu jarang mengumpulkan tugas, dan saat kita mulai pembalajaran me- lalui wa juga hanya siswa itu saja yang hadir.

Saya berperan sebagai orang tua ma- reka ketika sedang berada diling- kungkan sekolah. Sebelumnya saya

Pertanyaan Untuk Siswa

Nama : Intan (Siswa Kelas III) Hari, Tanggal : Jumat, 07 Mei 2021 Waktu :09.00-09.50 Wita

Tentang : Strategi guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa di masa covid-19 pada mata pelajaranPAI kelas III SDN 38 Mataram tahun 2020/2021 Lokasi : SDN 38 Mataram

6. Bagaimana dampak covid-19 terhadap proses pembelajaran di sekolah?

sendiri harus menjadi pribadi yang baik supaya siswa-siswi saya bisa mengikuti.

Dampak pembelajaran pada masa covid sekarang ini sangat berpengaruh, kare- na dengan adanya virus yang sekarang ini mempengaruhi proses pembelajaran yang seharusnya berjalan dengan nor- mal kini terhambat. Sekolah di liburkan dan proses belajarpun di lakukan di ru- mah dan kami menggunakan pembela- jaran dengan cara daring. Waktu belajar yang seharusnya efisien kini terpotong,

Pertanyaan Jawaban 1. Bagaimana strategi dalam

meningkatkan hasil belajar pada masa pandemic covid-19 saat ini?

Selama kegiatan belajar online yang saya dapatkan, yaitu kami diberikan tugas untuk menonton video dari youtube yang dikirimkan melalui link di whatsapp grup kelas. Setelah menonton video tersebut kami mendapatkan tugas sesuai dengan video yang dikirimkan tersebut. Vidio tersebut termasuk se- bagai bahan pembelajaran kami.

2. Bagaimana hasil belajar selama di masa pandemic sekarang ini?

Saya lebih senang belajar secara offline karena bisa bertemu dan bermain dengan teman-teman yang lain. Selain itu, saya juga lebih mudah memahami apa yang di sampaikan oleh guru secara langsung

3. Apa saja yang menjadi factor pendukung dan penghambat da- lam proses belajar di masa pen- demic sekarang ini?

Memang betul kami mendapatkan paket data belajar dari sekolah dan kami gunakan untuk mencari materi, jawa- ban, dan untuk mengirim tugas berupa vidio ataupun foto. Kami juga dise- diakan buku paket dari sekolah untuk belajar. Sedangkan factor penghambat

yang lainnya yaitu gangguan Jaringan, di rumah saya mengalami gangguan pada jaringan kadang dia ada kadang juga tidak ada, apalagi kalau musim hujan itu hilang sudah jaringannya, yah karena pandemic ini saya kerumah pa- man atau bibi saya yang ada wifinya untuk numpang belajar di sana.

Nama : Nabil Maulana (Siswa Kelas III) Hari, Tanggal : Jumat,07 Mei 2021

Waktu :09.00-09. 45 Wita

Tentang : Strategi guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa di masa covid-19 pada mata pelajaranPAI kelas III SDN 38 Mataram tahun 2020/2021 Lokasi : SDN 38 Mataram

PERTANYAAN JAWABAN 1. Bagaimana strategi dalam

meningkatkan hasil belajar pada masa pandemic pada masa covid-19 sekarang ini?

Kami menerima link youtube yang diberikan oleh guru melalui WA grup kelas, kemudian dari video tersebut kami disuruh menonton. Dari video itu pula terdapat tugas yang harus kami kerjakan. Salah satu contohnya, kami diberikan video yang berkaitan dengan asmaul husna. Setelah menonton video tersebut, kami mendapatkan tugas un- tuk menghafal asmaul husna. Selain itu kami juga Menggunakan aplikasi WhatApp ini sangat membantu kami dalam hal belajar, menerima dan mengirim kembali tugas yang diberikan oleh guru.

2. Bagaimana hasil belajar selama di masa pandemic covid-19 pa- da mata pelajaran PAI?

Selama satu tahun lebih di sekolah, ka- mi melakukan pembelajaran secara online ,sesekali kami datang untuk mengumpulkan tugas yang diberikan oleh guru dan sebagian tugas yang lain kami kumpulkan lewat whatsapp.

Nama : Hasniati (Siswa Kelas III) Hari, Tanggal : Selasa,11 Mei 2021 Waktu :08.20-09.00 Wita

Tentang : Strategi guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa di masa covid-19 pada mata pelajaranPAI kelas III SDN 38 Mataram tahun 2020/2021 Lokasi : SDN 38 Mataram

PERTANYAAN JAWABAN

1. Bagaimana strategi dalam meningktkan hasil belajar pada masa covid saat ini?

Melalui video kami mendapatkan tugas, mengirim tugas menghafal, dan dari video juga kami dapat memahami mate- ri yang diberikan oleh guru kepada ka- mi. Selain

2. Bagaimana hasil belajar selama masa pandemic covid-19 pada mata pelajaran PAI?

Belajar dengan cara tatap muka mem- buat saya lebih mudah mengarti dengan apa yang di jelaskan oleh guru dan saya juga senang bisa kembali kesekolah dan bercangkramana dengan teman-teman sekelas saya.

3. Apa yang penghambat dalam meningkatkan hasil belajar pada

Kegiatan belajar yang dilakukan saat ini menggunakan whatsapp sehingga untuk

masa pandemic covid-19? bisa buka whatsapp diperlukan kuota internet. Terkadang saya juga kehabisan kuota internet sehingga tidak bisa buka whatsapp dan tidak mengikuti kegiatan belajar

DAFTAR RIWAYAT HIDUP A. Identitas Diri

Nama : Fatimah Kalamsyah

Tempat, Tanggal Lahir : Ende, 11 Juni 1997

Alamat Rumah : Jln. Ikan Paus, Kelurahan Tanjung

Nama Ayah : Kalam Syah Djaba

Nama Ibu : Siti Hadijah

B. Riwayat Pendidikan

SD/MI : SDI Numba 2 (2009)

SMP/MTs : MTsN Anaraja (2012)

SMA/SMK/MA : MAS Al-Ikhlas Rearendu Anaraja (2015) C. Riwayat Pekerjaan : Mahasiswa

D. Pengalaman Organisasi : Kerukunan Anak Ende (KA’E) E. Karya Ilmiah : Skripsi

Matararam, 21 April 2021

Fatimah Kalamsyah

Dalam dokumen strategi guru dalam meningkatkan hasil belajar (Halaman 103-138)

Dokumen terkait