• Tidak ada hasil yang ditemukan

54 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan

Dari hasil analisis yang telah dilakukan pada penelitiaan ini maka dapat disimpulkan bahwa besaran pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap retensi termasuk kedalam kategori yang diabaikan dengan nilai effect size -0.14 tergolong ke dalam pengaruh yang diabaikan sedangkan besaran pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap retensi termasuk kedalam kategori yang diabaikan dengan nilai effect size 3.55 dan tergolong ke dalam kategori pengaruh tingg. Jika dilihat dari perbandungan efektivitas maka dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kooperatif jigsaw , akan lebih efektif jika diterapkan terhadap berpikir kritis jika dibandingkan terhadap retensi. Hal ini di lihat dari nilai effect size berpikir kritis 3.55 tergolong ke dalam kategori pengaruh sangat tinggi sedangkan pada retensi dengan nilai effect size -0.14 tergolong kedalam kategori pengaruh di abaikan.

55

DAFTAR PUSTAKA

Adejoh, M. J., Iji, C. O., & Ochu, A. N. O. (2017). EFFECT OF GUIDED INQUIRY INSTRUCTIONAL METHOD ON SECONDARY SCHOOL STUDENTS’RETENTION IN BIOLOGY IN PLATEAU STATE, NIGERIA. ATBU Journal of Science, Technology and Education, 5(2), 131- 138.

Almukarram, A., Sarong, M. A., & Apriana, E. (2017).Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis pada Konsep Pencemaran Lingkungan di SMA Negeri 12 Banda Aceh. BIOTIK: Jurnal Ilmiah Biologi Teknologi dan Kependidikan, 4(1), 8-14.

Amin Suroso, “Pengaruh Metode Diskusi Bervariasi Terhadap Prestasi Belajar Pokok Bahasan Sistem Persamaan Linier Dua Variabel Ditinjau Dari Retensi Siswa Kelas II Semester I SMP Negeri 6 Surakarta T.A 2009/2010 (Surakarta : Arsip skripsi Universitas Sebelas Maret, 2010), hal. 9.

Bahri, A. (2016). Exploring the Correlation between Metacognitive Skills and Retention of Students in Different Learning Strategies in Biology Classroom.In Proceeding International Conference on Mathematic, Science, Technology, Education and their Applications (Vol. 1, No. 1).

Bahri, A. (2016). Exploring the Correlation between Metacognitive Skills and Retention of Students in Different Learning Strategies in Biology Classroom.In Proceeding International Conference on Mathematic, Science, Technology, Education and their Applications (Vol. 1, No. 1).

Budiana, I. N., Sudana, D. N., & Suwatra, I. I. W. (2013). Pengaruh Model Creative Problem Solving (Cps) Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswapada Mata Pelajaran IPA Siswa Kelas V SD. MIMBAR PGSD Undiksha, 1(1).

Budiana, I. N., Sudana, D. N., & Suwatra, I. I. W. (2013). Pengaruh Model Creative Problem Solving (Cps) Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswapada Mata Pelajaran IPA Siswa Kelas V SD. MIMBAR PGSD Undiksha, 1(1).

Chandra, E. (2011). Efektivitas Media Pembelajaran dalam Pembelajaran Biologi (Meta Analisis Terhadap Penelitian Eksperimen dalam Pembelajaran Biologi). Holistik, 12(1).

DI MAN, S. K. X. I. (2014). Penerapan Game Puzzle Untuk Meningkatkan Daya Ingat/Memori Siswa Pada Mata Pelajaran.

56

Dyah Ratna Fauziya, dkk. Hubungan Keterampilan Metakognitif Terhadap Hasil Belajar Biologi dan Retensi Siswa Kelas X dengan Penerapan Strategi Pembelajaran Think Pair Share di SMAN 6 Malang. Hal.2

Fauziyah, D. R., Corebima, A. D., & Zubaidah, S. (2013). Hubungan keterampilan metakognitif terhadap hasil belajar biologi dan retensi siswa kelas X dengan penerapan strategi pembelajaran Think Pair Share di SMA Negeri 6 Malang. Biology Education.Tersedia di http://jurnal-online.um. ac.

id/artikel-artikel. pdf [diakses 2-11-2014].

Florentina, N., & Leonard, L. (2017).Pengaruh model pembelajaran kooperatif terhadap kemampuan berpikir kreatif matematis siswa. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 7(2).

Hanafi, A. N. (2019). Efektivitas model pembelajaran creative problem solving terhadap disposisi matematis dan kemampuan berpikir kritis siswa pada materi trigonometri kelas X MA Mathalibul Huda Mlonggo Jepara tahun ajaran 2018/2019 Skripsi (Doctoral dissertation, UIN Walisongo).

Havrylov, S., Kruszewski, G., &Joulin, A. (2019). Cooperative learning of disjoint syntax and semantics. arXiv preprint arXiv:1902.09393.

Herawati, L., & Irwandi, I. (2019, October). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Hasil Belajar dan Berpikir Kritis Siswa Pada Mata Pelajaran IPA di SMP Negeri 09 Lebong. In Seminar Nasional Sains &

Entrepreneurship (Vol. 1, No. 1).

Ibda, F. (2015). Perkembangan kognitif: teori jean piaget. Intelektualita, 3(1).

Jumarniati, J., & Ekawati, S. (2017). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Model Kooperatif Tipe Jigsaw Untuk Melatih Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. Pedagogy: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(2).

Komalasari, R. N. A., Corebima, A. D., & Mahanal, S. (2013).

Perbandingan potensi antara strategi pembelajaran TPS dan jigsaw dalam memberdayakan keterampilan metakognitif, retensi dan hasil belajar biologi siswa berkemampuan akademik rendah pada SMA yang berbeda (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Malang).

Mahanal, S., Zubaidah, S., Bahri, A., & Maratusy, D. S. (2016).Empowering students’ critical thinking skills through Remap NHT in biology classroom.

In Asia-Pacific Forum on Science Learning and Teaching(Vol. 17, No. 2, pp. 1-13). Hong Kong Institute of Education

57

Nursyamsi, S. Y., & Corebima, A. D. (2016). The Effect Of Numbered Heads Together (NHT) Learning Strategy On The Retention Of Senior High School Students In Muara Badak, East Kalimantan, Indonesia. European Journal of Education Studies.

Nursyamsi, S. Y., &Corebima, A. D. (2016). The Effect Of Numbered Heads Together (NHT) Learning Strategy On The Retention Of Senior High School Students In MuaraBadak, East Kalimantan, Indonesia. European Journal of Education Studies.

Nuryanti, L., Zubaidah, S., & Diantoro, M. (2018). Analisis kemampuan berpikir kritis siswa SMP. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 3(2), 155-158.

Nusantari, E. (2018). Kajian Faktor yang Mempengaruhi Retensi Siswa SMA (Analisis Hasil Penelitian Eksperimen dan PTK). PROSIDING, 10(1521).

Pambudiono, A., Zubaidah, S., & Mahanal, S. (2013). Perbedaan kemampuan berpikir dan hasil belajar biologi siswa kelas x sma negeri 7 malang berdasarkan jender dengan penerapan strategi jigsaw. Jurnal Pendidikan Hayati, 1(1).

Prasetyo, W., & Saputra, S. A. (2017).Pengaruh Senam Otak Terhadap Daya Ingat Anak Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Keperawatan, 6(1), 36-40.

Rabgay, T. (2018).The Effect of Using Cooperative Learning Method on Tenth Grade Students' Learning Achievement and Attitude towards Biology. International Journal of Instruction, 11(2), 265-280.

Radjabessy, S. A. (2019). MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MATERI GENETIKA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PADA KELAS IX-3 SMP NEGERI 2 KOTA TERNATE. Delta-Pi: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika, 8(1).

Rahman, A., Ahmar, A., & Rusli, R. (2016). The influence of cooperative learning models on learning outcomes based on students’ learning styles. World Transactions on Engineering and Technology Education, 14(3).

Rahman, T. (2006).Peranan Pertanyaan Terhadap Kekuatan Retensi dalam Pembelajaran Sains pada Siswa SMU. Educare, 1(2).

Rahman, T. (2006).Peranan Pertanyaan Terhadap Kekuatan Retensi dalam Pembelajaran Sains pada Siswa SMU. Educare, 1(2).

Sawitri, Y., & Azis, H. (2020). META ANALISIS: PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA.

Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika, 6(1).

58

Setiawan, I., & Pebrina, A. W. (2019). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP KETERAMPILAN SOSIAL DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA. Equilibrium: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Ekonomi, 16(01), 70-81.

Setiawan, I., & Pebrina, A. W. (2019). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP KETERAMPILAN SOSIAL DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA. Equilibrium: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Ekonomi, 16(01), 70-81.

Sholihah, H. A. A., Koeswardani, N. F., & Fitriana, V. K. (2019). METODE

PEMBELAJARAN JIGSAW DALAM MENINGKATKAN

KETERAMPILAN KOMUNIKASI SISWA SMP. KoPeN: Konferensi Pendidikan Nasional, 1(1), 160-167.

Sholihah, H. A. A., Koeswardani, N. F., & Fitriana, V. K. (2019). METODE

PEMBELAJARAN JIGSAW DALAM MENINGKATKAN

KETERAMPILAN KOMUNIKASI SISWA SMP. KoPeN: Konferensi Pendidikan Nasional, 1(1), 160-167.

Slameto. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. (Jakarta: Rineka Cipta, 2003). hal 111-112.

Tekdal, M., & Sönmez, S. (2018).The Effect of Using Jigsaw Cooperative Learning Technique in Teaching Computer Literacy on Students’

Achievement and Retention. Çukurova Üniversites iEğitim Fakültesi Dergisi, 47(1), 37-59.

Turnip, R. (2018).Analisis Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw dan Pengaruhnya Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Materi Ikatan Kimia di SMAN 1 Muaro Jambi. Turnip Chemistry.

Utami, P. META-ANALISIS PENGGUNAAN MODEL KOOPERATIF DALAM PEMBELAJARAN BIOLOGI (Bachelor's thesis, Jakarta: FITK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta).

LAMPIRAN

Dokumen terkait