• Tidak ada hasil yang ditemukan

Alur Tujuan Pembelajaran Manajemen Perkantoran

N/A
N/A
arsy dinata21

Academic year: 2024

Membagikan "Alur Tujuan Pembelajaran Manajemen Perkantoran"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

KONSENTRASI KEAHLIAN MANAJEMEN PERKANTORAN

Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen

Program Keahlian Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis Mata Pelajaran Manajemen Perkantoran

Fase F

Nama Penyusun Arief Susanto, S. Pd.

Instansi SMK Negeri 3 Bandung

(2)

Keterangan:

1. Tahapan alur tujuan pembelajaran merupakan urutan logis pelaksanaan pembelajaran; pembelajaran tahap 2 dilaksanakan setelah peserta didik menyelesaikan pembelajaran tahap 1, demikian pula pembelajaran tahap 3 dilaksanakan setelah peserta didik menyelesaikan pembelajaran tahap 2.

2. Pengelompokan materi dalam bentuk tahapan pembelajaran dapat dijadikan dasar dalam penentuan satuan modul ajar dan alokasi waktu pembelajaran untuk masing-masing modul ajar.

Tahap 1 :

1.1. Memahami ilmu ekonomi

1.3. Memahami dasar-dasar pemasaran 2.1. Memahami pengelolaan administrasi umum

1.2. Memahami e-commerce

Tahap 2 :

5.1. Memahami teknik mengetik 10 jari 5.2. Memahami pengoperasian

peralatan, perlengkapan, dan mesin-mesin kantor

5.3. Memahami pengoperasian aplikasi perkantoran

5.4. Memahami pengelolaan data berbasis internet

Tahap 3 :

2.2. Memahami korespondensi Bhs.

Indonesia dan Bhs. Inggris

2.3. Memahami penanganan surat (mail handling)

4.1. Memahami pengelolaan kearsipan 4.2. Memahami pengelolaan arsip

elektronik/ digital

2.4. Memahami dokumen perjalanan dinas, akomodasi dan transportasi (business travelling arrangement) 2.5. Memahami pengelolaan jadwal

kegiatan pimpinan (daily agenda)

Tahap 4 :

7.3. Memahami transaksi kas dan non kas

7.2. Memahami transaksi perbankan sederhana

7.1. Memahami pengelolaan kas kecil

Tahap 5 :

3.1. Memahami penerapan komunikasi lisan Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan/atau Bahasa Asing lainnya.

3.2. Memahami penerapan komunikasi menggunakan telepon dalam Bhs.

Indonesia dan atau Bahasa Inggris/Asing lainnya

3.3. Memahami pengelolaan informasi di tempat kerja

6.1. Memahami pengelolaan rapat/

pertemuan

6.2. Memahami penyiapan bahan/materi presentasi rapat/pertemuan

6.3. Membuat notulen rapat/pertemaan

Tahap 6 :

8.1. Memahami peraturan ketenagakerjaan

9.1. Memahami peraturan sarana dan prasarana kantor

9.3. Memahami perabot kantor (office furniture)

9.4. Memahami interior kantor (office interior)

9.5. Memahami tata ruang kantor (office layout)

8.2. Memahami penerapan prosedur administrasi sumber daya manusia/kepegawaian

9.2. Memahami penerapan prosedur administrasi sarana prasarana kantor

Tahap 7 :

10.1. Memahami humas dan kehumasan 10.4. Memahami keprotokolan

10.3. Memahami penerapan pelayanan kepada kolega/ pelanggan 10.2. Memahami perencanaan kegiatan

kehumasan

(3)

KOMPONEN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

ELEMEN CAPAIAN

PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Ekonomi dan

Bisnis

Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami ilmu

ekonomi, pelaku kegiatan ekonomi, perilaku

konsumen dan produsen, jenis pasar, bentuk

badan usaha, lembaga keuangan, rencana usaha kecil dan

menengah, e-commerce, serta dasar-dasar

pemasaran.

1.1. Memahami ilmu ekonomi 1.2. Memahami e-commerce 1.3. Memahami dasar-dasar

pemasaran

TAHAP 1

1.1. Memahami ilmu ekonomi 1.3. Memahami dasar-dasar

pemasaran

2.1. Memahami pengelolaan administrasi umum 1.2. Memahami e-commerce TAHAP 2

5.1. Memahami teknik mengetik 10 jari

5.2. Memahami pengoperasian peralatan, perlengkapan, dan mesin-mesin kantor 5.3. Memahami pengoperasian

aplikasi perkantoran

5.4. Memahami pengelolaan data berbasis internet

TAHAP 3

2.2. Memahami korespondensi Bhs. Indonesia dan Bhs.

Inggris

2.3. Memahami penanganan surat (mail handling) 4.1. Memahami pengelolaan

kearsipan 2. Pengelolaan

Administrasi Umum

Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami pengelolaan administrasi umum

mulai dari melaksanakan korespondensi Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, menerapkan penanganan surat (mail handling), memproses dokumen perjalanan dinas, akomodasi dan transportasi perjalanan dinas (business travelling arrangement), serta

2.1. Memahami pengelolaan administrasi umum

2.2. Memahami korespondensi bahasa Indonesia dan Inggris

2.3. Memahami penanganan surat (mail handling) 2.4. Memahami dokumen

perjalanan dinas, akomodasi dan

transportasi (business travelling arrangement)

(4)

ELEMEN CAPAIAN

PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN melakukan pengelolaan

jadwal kegiatan pimpinan (daily agenda).

2.5. Memahami pengelolaan jadwal kegiatan pimpinan (daily agenda)

4.2. Memahami pengelolaan arsip elektronik/ digital 2.4. Memahami dokumen

perjalanan dinas,

akomodasi dan transportasi (business travelling

arrangement)

2.5. Memahami pengelolaan jadwal kegiatan pimpinan (daily agenda)

TAHAP 4

7.3. Memahami transaksi kas dan non kas

7.2. Memahami transaksi perbankan sederhana

7.1. Memahami pengelolaan kas kecil

TAHAP 5

3.1. Memahami penerapan komunikasi lisan Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan/atau Bahasa Asing lainnya.

3.2. Memahami penerapan komunikasi menggunakan telepon dalam Bhs.

3. Komunikasi di tempat kerja

Pada akhir fase F, peserta didik mampu menerapkan prosedur berkomunikasi lisan dalam Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan/atau Bahasa Asing lainnya baik melalui telepon maupun secara langsung dengan

kolega/pelanggan, serta mengelola informasi di tempat kerja.

3.1. Memahami penerapan komunikasi lisan Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan/atau Bahasa Asing lainnya.

3.2. Memahami penerapan komunikasi

menggunakan telepon dalam Bhs. Indonesia dan atau Bahasa Inggris/

Asing lainnya

3.3. Memahami pengelolaan informasi di tempat kerja 4. Pengelolaan

kearsipan

Pada akhir fase F, peserta didik mampu menerapkan pengelolaan kearsipan mulai dari prosedur penyimpanan arsip, penggunaan arsip, pemeliharaan arsip, penentuan masa retensi arsip, penyusutan arsip,

4.1. Memahami pengelolaan kearsipan

4.2. Memahami pengelolaan arsip elektronik/digital

(5)

ELEMEN CAPAIAN

PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN serta pengelolaan arsip

secara elektronik/digital. Indonesia dan atau Bahasa

Inggris/Asing lainnya 3.3. Memahami pengelolaan

informasi di tempat kerja 6.1. Memahami pengelolaan

rapat/pertemuan 6.2. Memahami penyiapan

bahan/materi presentasi rapat/pertemuan

6.3. Memahami pembuatan notulen rapat/pertemaan TAHAP 6

8.1. Memahami peraturan ketenagakerjaan 9.1. Memahami peraturan

sarana dan prasarana kantor

9.3. Memahami perabot kantor (office furniture)

9.4. Memahami interior kantor (office interior)

9.5. Memahami tata ruang kantor (office layout) 8.2. Memahami penerapan

prosedur administrasi 5. Teknologi Kantor Pada akhir fase F,

peserta didik mampu menerapkan teknik mengetik cepat (keyboarding), mengoperasikan peralatan dan

perlengkapan kantor (office supplies), mesin- mesin kantor (office machine),

mengoperasikan aplikasi perkantorn (office

software), menerapkan pembuatan dan

penyimpanan file/data berbasis online (cloud computing), serta melakukan akses data/informasi melalui internet.

5.1. Memahami teknik mengetik 10 jari

5.2. Memahami pengoperasian peralatan, perlengkapan kantor, dan mesin-mesin kantor

5.3. Memahami pengoperasian aplikasi perkantoran 5.4. Memahami pengelolaan

data berbasis internet

(6)

ELEMEN CAPAIAN

PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 6. Pengelolaan

Rapat/Pertemuan

Pada akhir fase F, peserta didik mampu menerapkan prosedur persiapan kegiatan rapat/pertemuan secara online maupun offline, menyiapkan

bahan/materi presentasi, dan membuat notulen rapat.

6.1. Memahami pengelolaan rapat/pertemuan 6.2. Memahami penyiapan

bahan/materi presentasi rapat/pertemuan

6.3. Memahami pembuatan notulen rapat/pertemaan

sumber daya manusia/

kepegawaian

9.2. Memahami penerapan prosedur administrasi sarana prasarana kantor TAHAP 7

10.1. Memahami humas dan kehumasan

10.4. Memahami keprotokolan 10.3. Memahami penerapan

pelayanan kepada kolega/

pelanggan

10.2. Memahami perencanaan kegiatan kehumasan 7. Pengelolaan

Keuangan Sederhana

Pada akhir fase F, peserta didik mampu mengelola kas kecil, membuat laporan kas kecil, melaksanakan transaksi perbankan sederhana, serta

melaksanakan transaksi kas dan non-kas.

7.1. Memahami pengelolaan kas kecil

7.2. Memahami transaksi perbankan sederhana 7.3. Memahami transaksi kas

dan non kas

8. Pengelolaan Sumber Daya Manusia (SDM)

Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami peraturan ketenagakerjaan, menerapkan prosedur administrasi

perencanaan, perekrutan, pengembangan,

penghargaan, hubungan

8.1. Memahami peraturan ketenagakerjaan

8.2. Memahami administrasi sumber daya manusia/

kepegawaian

(7)

ELEMEN CAPAIAN

PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN industrial, penilaian,

serta pemberhentian pegawai.

9. Pengelolaam Sarana dan Prasarana

Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami peraturan sarana dan prasarana kantor, menerapkan prosedur administrasi pengadaan,

penyimpanan,

penyaluran, melakukan inventarisasi,

pengoperasian, pemeliharaan,

penghapusan sarana dan prasarana kantor,

memahami furniture kantor (office furniture), interior kantor (office arrangement), serta tata ruang kantor (office layout).

9.1. Memahami peraturan sarana dan prasarana kantor

9.2. Memahami penerapan prosedur administrasi sarana prasarana kantor 9.3. Memahami perabot kantor

(office furniture)

9.4. Memahami interior kantor (office interior)

9.5. Memahami tata ruang kantor (office layout)

10. Pengelolaan Humas dan Keprotokolan

Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami khalayak humas, etika dan kode etik profesi humas, membuat media

10.1. Memahami humas dan kehumasan

10.2. Memahami perencanaan kegiatan kehumasan

(8)

ELEMEN CAPAIAN

PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN komunikasi humas,

menerapkan kegiatan kehumasan, menerapkan pelayanan kepada

kolega/pelanggan, memahami peraturan keprotokolan, serta menerapkan kegiatan keprotokolan.

10.3. Memahami penerapan pelayanan kepada kolega/pelanggan

10.4. Memahami keprotokolan

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil analisis data maka dapat diperoleh kesimpulan mengenai penyebab manajemen laboratorium kompetensi keahlian Administrasi Perkantoran SMK Hamong Putera

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis (1) tingkat implementasi proses pembelajaran yang dilaksanakan oleh dosen Mata Kuliah Bidang Studi dan dosen Mata Kuliah Proses

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis (1) tingkat implementasi proses pembelajaran yang dilaksanakan oleh dosen Mata Kuliah Bidang Studi dan dosen Mata Kuliah Proses

PENGARUH MANAJEMEN KELAS TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS XI SMK PASUNDAN 1 KOTA BANDUNG.. Universitas Pendidikan Indonesia

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis (1) tingkat implementasi proses pembelajaran yang dilaksanakan oleh dosen Mata Kuliah Bidang Studi dan dosen Mata Kuliah

Peserta didik dapat nenyebutkan kewajiban sebagai anggota keluarga di rumah Minggu JP Mandiri Kreatif Bernalar kritis ALUR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN FASE B KELAS IV MATA

HASIL ASESMEN DIAGNOSTIK MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS MPLB Ekasari Prastia, S... ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN ATP MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS MPLB Ekasari

ALUR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Seni Budaya Fase : D TahunPelajaran : 2023/2024 CapaianPembelajaran: Padaakhirfase D,