• Tidak ada hasil yang ditemukan

BTQ KELAS XI PERTEMUAN KE 7

N/A
N/A
Rio Saputra

Academic year: 2023

Membagikan "BTQ KELAS XI PERTEMUAN KE 7"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

MODUL AJAR

SMA HIRO TAHUN PELAJARAN 2023/2024 FASE F (KELAS XI)

A. INFORMASI UMUM

Penyusun/Tahun A.Basuki Rohmat / 2023 Kelas/Fase Capaian XI/F

Elemen Hukum bacaan ghunnah dan hukum bacaan alif lam Alokasi Waktu 2 JP (2 x 45 menit)

Profil Pelajar Pancasila Bernalar kritis Sarana Prasarana -.

Model Pembelajaran problem Based Learning Mode Pembelajaran Tatap Muka

Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasikan hukum bacaan ghunnah dan alif lam

Pertmuan ke – 7

B. KOMPONEN INTI

1. Indikator Tujuan Pembelajarran

a. Menjelaskan pengertian hukum bacaan ghunnah dan alif lam

b. Mengidentifikasi hukum bacaan ghunnah dan alif lam pada teks bacaan tawasul c. Menuliskan contoh hukum bacaan ghunnah dan alif lam

d. Menyebutkan huruf-huruf ghunnah dan alif lam

2. Pertanyaan Pemantik

a. Apakah kalian sempat membaca Al-Qur’an setelah salat shubuh tadi?

b. Bagaimana rasanya ketika kalian membaca Al-Qur’an ?

c. Apakah kalian tahu julukan rumah yang tidak pernah di dalam rumahnya dibacakan Al- Qur’an?

3. Persiapan Pembelajaran

a. Guru menyiapkan bahan ajar untuk kegiatan belajar mengajar.

b. Guru menyiapkan Administasi pembelajaran

4. Kegiatan Pembelajaran

a. Kegiatan Pendahuluan (15 menit)

1. Guru masuk kelas dan mengucapkan salam.

2. Pembelajaran diawali dengan membaca doa.

3. Guru mengecek kehadiran siswa, kerapihan seragam siswa dan perlengkapan belajar 4. Guru menanyakan kepada siswa tentang pembiasan dhuha dan tadarus pada hari

selasa dan kamis

5. Guru mengingatkan materi sebelumnya tentang contoh hukum bacaan alif lam 6. Guru memotivasi siswa dengan melantunkan nadzom alif lam

7. Guru memberikan informasi kepada siswa tentang tujuan pemnbelajaran . 1. Menjelaskan hukum bacaan ghunnah dan alif lam

2. Menuliskan contoh hukum bacaan ghunnah dan alif lam 3. Menyebutkan huruf-huruf ghunnah dan alif lam

Kegiatan Inti (60 menit) 1.

Siswa membaca materi hukum bacaan ghunnah dan alif lam pada buku catatan

(2)

2. Siswa diberi kesempatan bertanya dan siswa lain memberikan tanggapan.

3. Guru memberikan kisi-kisi PTS ganjil kepada siswa

4. Siswa mencari informasi tentang kisi-kisi tersebut melalui teks bacaan tawasul dan buku catatan

5. Siswa mencatat informasi tentang kisi-kisi tersebut pada buku catatan 6. Guru menjelaskan kisi-kisi PTS ganjil pada setiap pointnya

7. Bagi siswa yang belum mengerjakan tugas, baik tugas pengetahuan, atau tugas praktek segera mengerjakan dan mengumpulkannya keppada guru

8. Guru memberikan penjelasan terkait kisi-kisi PTS ganjil c. Kegiatan Penutup (15 menit)

1. Guru dan siswa melakukan Tanya jawab terkait materi hukum bacaan alif lam

2. Guru memberikan motifasi kepada siswa agar selalu giat membaca Al-Qur’an dan taat beribadah dalam kehidupan sehari-hari .

3. Guru memberikan informasi tentang kegiatan selanjutnya menerapkan hukum bacaan alif lam pada teks bacaan tawasul

4. Pembelajaran diakhiri dengan membaca do’a 5. Guru mengucapkan salam

5. Assesment Formatif

Bernalar kritis ketika mencari informasi tentang kisi-kisi PTS ganjil Sumatif

-

6. Refleksi Peserta Didik

a. Jelaskan yang dimaksud hukum bacaan ghunnah?

b. Berikan 1 (satu) contoh hukum bacaan ghunnah?

c. Jelaskan yang dimaksud hukum bacaan alif lam ? d. Berikan 1 (satu)contoh hukum bacaan ghunnah?

7. Refleksi Guru

a. Kisi-kisi yang saya berikan, Apakah siswa dapat memahami?

b. Setiap penjelasan yang saya berikan, pada setiap pointnya dapat dipahami?

c. Apakah siswa dapat mengamalkan hukum bacaan ghunnah dan alif lam dalam membaca Al-Qur’an?

C. LAMPIRAN

1. Lembar Aktivitas Buku catatan siswa

2. Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik Modul teks bacaan tawsaul dan buku tajwid 3. Daftar Pustaka

Buku teks bacaan tawasul penerbit yayasan Hidayaturrohman dan buku tajwid praktis penerbit sinar terang Jakarta

(3)

Kab. Tangerang,09 September 2023

Validator, Guru Mata Pelajaran,

M. DAHLAN KURNIA, S.Kom A . BASUKI ROHMAT

NIP. - NIP. –

Mengetahui;

Kepala Sekolah,

ACHMAD ZAMRONI, S.E.

NIP. -

Referensi

Dokumen terkait

• Siswa menggali informasi dari bacaan yang disajikan di buku siswa • Siswa menggaris bawahi informasi penting yang ditemukan dalam bacaan • Siswa mencermati informasi

tentang tokoh pejuang dengan mencari informasi perjuangan para tokoh pejuang pada masa penjajahan Belanda dari berbagai sumber buku bacaan dan media lainnya • mencatat hal –

19 Siswa dan guru bertanya jawab tentang manfaat membaca cepat 20 Siswa menyediakan teks bacaan yang sama dengan siswa lainB. 21 Siswa membaca teks dan siswa lain mencatat

Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi (nilai yang ditanamkan: Kerja keras, Jujur, saling menghargai.. Siswa diberi tugas untuk mencari

Dengan membaca, siswa mampu mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung dalam teks dengan benar.. Dengan mencari informasi, siswa mampu mengumpulkan informasi

Siswa berdiskusi membuat daftar kata sulit dari teks bacaan, selanjutnya mencari artinya dari Kamus Besar Bahasa Indonesia lalu menuliskan dalam buku catatannya.. 150

 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu memukan informasi tentang berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan manusia..  Dengan

Pengumpulan informasi (Experimenting) Peserta didik dianjurkan untuk menggunakan sumber selain buku pelajaran teks pelajaran PPKn Kelas XI dalam mencari