• Tidak ada hasil yang ditemukan

Buku Panduan: Website KSN Perkotaan Sarbagita

N/A
N/A
Sukma Yogiswara

Academic year: 2023

Membagikan "Buku Panduan: Website KSN Perkotaan Sarbagita"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

Buku Panduan

Pemerintah Provinsi Bali

DINAS PEKERJAAN UMUM PROVINSI BALI

(2)

DAFTAR ISI

1. Pendahuluan

1.1 Tentang Dokumen

2. WebGIS KSN Perkotaan Sarbagita

2.1 Tampilan awal webGIS Sarbagita saat pertama kali diakses.

2.2 Struktur WeGIS

(3)

1. Pendahuluan

1.1 Tentang Dokumen

Buku panduan ini merupakan panduan yang dapat digunakan oleh pengunjung dalam mengakses halaman website Sistem Informasi Geografis KSN Perkotaan Sarbagita.

Dalam buku panduan ini akan dijelaskan tata-cara dan langkah-langkah yang diperlukan dalam menggunakan website. Diharapkan dengan adanya Buku Panduan ini pengunjung website dapat menggunakan website dengan lebih mudah.

2. WebGIS KSN Perkotaan Sarbagita

2.1 Tampilan awal webGIS Sarbagita saat pertama kali diakses.

2.2 Struktur WebGIS

Struktur WebGIS KSN Sarbagita terdiri dari beberapa panel yang mempunyai

fungsi sesuai dengan penempatannya.

(4)

Keterangan:

1. Panel Atas 3. Panel Map 2. Panel Kiri 4. Panel Kanan

1. Panel Atas

Menampilkan logo Provinsi Bali

2. Panel Kiri

Menu yang ditampilkan pada panel ini ada 2, yaitu:

1. Menu layer

Daftar layer yang telah dikategorikan.

Cara Penggunaan: Klik kategori/ layer yang akan ditampilan, contoh

(5)

Berikut tampilan layer aktif pada panel map.

2. Menu BaseMap

Menampilkan daftar latar dari layer, terdapat 5 pilihan latar seperti gambar dibawah:

Cara Penggunaan: Klik Basemap yang akan ditampilkan. Contoh Google Satellite.

Tampilan Google Satellite.

3. Panel Map

Menampillkan map dan beberapa tools.

Digunakan untuk menggeser peta ke lokasi yang diinginkan.

(6)

Digunakan untuk memperbesar dan memperkecil tampilan peta berbasis zoom bar.

Cara Penggunaan: Tekan dengan kursor ke atas untuk memperbesar.

Tekan dengan kursor ke bawah untuk memperkecil.

Digunakan untuk menggeser peta secara langsung dengan mouse/ touch pad.

Digunakan untuk memperbesar peta berbasis zoombox.

Digunakan untuk memperkecil peta berbasis zombox.

Keterangan Gambar:

a. Digunakan untuk pencarian lokasi pada peta.

Cara Penggunaan: klik Search dan ketik lokasi yang akan di cari, contoh . Pilih salah satu lokasi yang sesuai

Hasil dari search location

(7)

b. Digunakan untuk kembali ketampilan awal, contoh:

Tampilan peta sebelumnya:

Cara Penggunaan: Klik .

Tampilan setelah menggunakan fungsi Center Map:

(8)

c. Digunakan untuk kembali ke tampilan kordinat sebelumnya, contoh Tampilan panel map terakhir menunjukan seperti gambar dibawah.

Cara Penggunaan: Klik . Pastikan kordinat peta telah diubah sebelumnya.

Tampilan setelah menggunakan fungsi Previous.

d. Digunakan untuk kembali ke tampilan kordinat terakhir. Tool ini akan aktif jika tool previous diaktifkan terlebih dahulu.

Cara Penggunaan: Klik .

(9)

Tampilan setelah meggunakan fungsi Next.

e. Digunakan untuk menampilkan legenda Peta Rencana Struktur Ruang Kawasan perkotaan Sarbagita.

f. Digunakan untuk menyimpan dan mencetak panel Map.

g. Digunakan untuk menampilkan petunjuk penggunaan WebGIS KSN Sarbagita.

h. Digunakan untuk mengubah tampilan WebGIS yang dapat menambah kenyamanan pengunjung website. Terdapat 2 tema pilhan, yaitu Classic sebagai tampilan standar dan pilhan kedua Gray,

Cara Penggunaan: Klik , pilih .

(10)

Tampilan akan berubah seperti gambar dibawah.

4. Panel Kanan

Menampilkan informasi layer dan legenda.

Cara Penggunaan: Pilih layer yang akan ditampilkan informasinya pada daftar layer, select layer. Contoh layer yang dipilih “Kawasan Perkotaan Inti”.

Tampilan pada panel map.

(11)

Tampilan legenda aktif pada panel kiri.

Langkah selanjutnya: Klik salah satu icon “Kawasan Perkotaan di Sekitar” pada panel Map.

Berikut tampilan informasi pada gambar dibawah.

Scroll ke bawah untuk melihat keseluruhan informasi.

Tampilan informasi.

Referensi

Dokumen terkait

Pilih menu per periode kemudian pilih bulan (waktu anda menyelesaikan tugas jabatannya), selanjutnya klik tombol untuk mulai melakukan entri capaian maka akan muncul form

Jika anda ingin menampilkan surat masuk berdasarkan unit atau grup, klik pada nama unit atau nama grup yang diinginkan, sehingga muncul daftar surat masuk di kolom sebelah

Jika Anda memilih Aktif pada menu Latar biru, layar akan menampilkan warna biru jika tidak ada sinyal atau sinyal lemahb. Tekan berulang-ulang tombol MENU untuk kembali ke

Jika Anda memilih Aktifkan pada menu Latar Biru , layar akan menampilkan warna biru jika tidak ada sinyal atau sinyal lemah. Tekan berulang-ulang tombol MENU

Gambar 30. Wi-Fi Status menampilkan informasi mulai dari SSID, security password.. Ganti nama SSID, dengan cara klik menu Wi-Fi Security Setting lalu geser kursor ke

Bila video tidak ditampilkan pada layar, seret tepi kiri layar ke kanan untuk membuka menu layar beranda Video, lalu cari dan ketuk video yang ingin diputar.. 3 Untuk menampilkan

Untuk mendata penerbit bisa didata di menu master barang, tambah data lalu klik kotak kecil di samping pilihan penerbit, maka akan muncul form berikut..

Buku Panduan Aplikasi eKinerja Gambar 2.3: Halaman Daftar SKP • Menu SKP untuk menampilkan seluruh periode SKP yang telah user buat, membuat SKP, Matriks Peran Hasil, SKP Bawahan dan