• Tidak ada hasil yang ditemukan

EFEKTIVITAS PENGENDALIAN BIAYA LINGKUNGAN DI RUMAH SAKIT PALANG BIRU KUTOARJO - E-Journal Universitas Atma Jaya Yogyakarta

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "EFEKTIVITAS PENGENDALIAN BIAYA LINGKUNGAN DI RUMAH SAKIT PALANG BIRU KUTOARJO - E-Journal Universitas Atma Jaya Yogyakarta"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

60 BAB 5

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan pada hasil analisis data, maka dapat diambil kesimpulan bahwa pengendalian biaya lingkungan yang dilakukan di Rumah Sakit Palang Biru Kutoarjo pada periode tahun 2020-2021 belum dilakukan secara efektif. Belum tercapainya efektivitas pengendalian biaya lingkungan ditunjukan oleh tidak adanya peningkatan baik secara nilai maupun persentase pada tiap kelompok biaya lingkungan.

Berikut ini adalah beberapa hal yang merupakan penyebab belum efektifnya pengendalian biaya lingkungan di Rumah Sakit Palang Biru Kutoarjo:

- Peningkatan volume sampah medis di tahun 2021 dimana pandemi COVID-19 sedang berada pada puncaknya, hal tersebut meninmbulkan meningkatnya kegiatan medis yang dilakukan di rumah sakit sehingga limbah medis yang ditimbulkan juga ikut meningkat.

- Peningkatan harga jasa outsourcing untuk aktivitas pemeliharaan kebersihan lingkungan rumah sakit juga menyebabkan peningkatan pada biaya kegagalan.

- Beberapa aktivitas pengendalian yang seharusnya dilakukan secara rutin terkadang dalam pelaksanaannya belum dilakukan sesuai dengan perencanaannya.

(2)

61

5.2 Saran

Berdasarkan pada hasil kesimpulan di atas, saran yang dapat penulis berikan kepada pihak Rumah Sakit Palang Biru Kutoarjo adalah:

- Pihak rumah sakit sebaiknya meningkatkan aktivitas pengendaliannya dengan menjalankan berbagai aktivitas pencegahan dan penilaian secara rutin sehingga potensi terjadinya kegagalan dapat di minimalisir.

- Pihak rumah sakit sebaiknya berusaha secara aktif mencari alternatif lain untuk perusahaan penyedia jasa yang bertugas dalam pemeliharaan kebersihan umum dan pengelolaan sampah medis yang mampu menawarkan harga dengan lebih terjangkau sehingga biaya kegagalan internal dapat berkurang.

(3)

62

DAFTAR PUSTAKA

Hansen, D. R., Mowen, M. M., & Hansen, D. R. (2007). Managerial accounting.

Thomson/South-Western.

Hansen, D. R., Mowen, M. M., & Heitger, D. L. (2022). FiFth Edition Cost Management. www.cengage.com/highered

International Federation of Accountants (IFAC). (2005). International Guidance Document: Environmental Management Accounting. New York, NY: IFAC.

Ikhsan, A. (2009). Akuntansi Manajemen Lingkungan. Graha Ilmu.

Pemerintah Republik Indonesia (1997). Undang-Undang No.23 Tahun 1997 Mengenai Pengelolaan Lingkungan Hidup. www.bphn.go.id. Diakses tanggal 27 Oktober 2022

Supriyono. (2011). Akuntansi Biaya Dan Pengendalian Biaya Serta Pembuatan Keputusan. BPFE.

United States. Environmental Protection Agency. Office of Pollution Prevention, &

ICF Incorporated. (1995). An Introduction to environmental accounting as a business management tool: key concepts and terms. US Environmental Protection Agency, Office of Pollution Prevention and Toxics.

Referensi

Dokumen terkait

Tabel 4.14 Hasil perhitungan total biaya langsung medis pasien yang menggunakan antibiotik berbeda pada kasus bedah sesar non- elektif di RSUP H. 4.4

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh Audit Operasioal terhadap Efektivitas Pelayanan Kesehatan pada Rumah Sakit; (2) pengaruh Pengendalian Internal

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pengendalian internal pada sistem penggajian yang ada di Rumah Sakit Bethesda Yogyakarta sudah berjalan

PENGENDALIAN BIAYA DAN WAKTU PROYEK DENGAN MENGGUNAKAN METODE EARNED VALUE (STUDI KASUS PADA PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG.. BEDAH SENTRAL TERPADU RUMAH SAKIT BETHESDA

Aspek Pengendalian Tingkat Keterlambatan Pengembalian Dokumen Rekam Medis Dari Rawat Inap Ke Assembling Di Rumah Sakit Bhayangkara Semarang.. Periode Februari Tahun 2013

Beberapa biaya yang dikeluarkan Rumah Sakit Jember Klinik beberapa sudah sesuai dengan klasifikasi biaya lingkungan yang ada di ERCC of EMA kecuali biaya penelitian

Dalam perhitungan total biaya pengelolaan limbah medis padat di Rumah Sakit Kanker “Dharmais” diawali dengan mengidentifikasi masing-masing aktifitas dalam suatu

Faktor-Faktor Penyebab Terjadinya Missfile Di Bagian Penyimpanan Berkas Rekam Medis Rumah Sakit Mitra Medika Medan Tahun 2017.. Ilmiah Perekam Medis Dan Informasi Kesehatan Imelda,