PANDUAN PENULISAN DAN CONTOH LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
YAYASAN PENDIDIKAN BAKTI BANGKA SMK BAKTI PANGKALPINANG
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
BAGIAN I
FORMAT PENULISAN LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN 1.1 Kertas Pengetikan
1.1.1 Kertas
1. Kertas yang digunakan adalalah jenis HVS putih 2. Berat Kertas 70 gram
3. Ukuran Kertas A4
1.1.2 Margin Pengetikan 1. Page Setup:
Tabel 1.1 Tabel Page Setup Top : 4 cm Botton : 3 cm Left : 4 cm Right : 3 cm
Gambar 1.1
Gambar Pengaturan Page Setup
2 2. Paragraph
Tabel 1.2 Tabel Paragraph
After : 0 pt Line spacing : 1,5 lines Before : 0 pt Indentation Left* : 1,5 cm Indentation Left *)Jarak awal paragraf atau alenia baru
Gambar 1.2
Gambar Pengaturan Paragraph
3 1.2 Penulisan
1. Penggunaan kalimat atau istilah bahasa asing dalam penulisan laporan Prakerin menggunakan italic(penulisan dimiringkan).
Contoh:
Membuat perhitungan stok barang dengan metode FIFO (First In First Out) 2. Tidak diperkenankan menyingkat kalimat seperti: yg, dgn, utk, kpd dsb 3. Penulisan gelar harus sesuai dengan EYD
Contoh:
a. Sarjana Ekonomi S. E.
b. Sarjana Pendidikan S. Pd.
c. Sarjana Komputer S. Kom.
d. Sarjana Pendidikan Bahasa Inggris S. Pd. Ing.
e. Sarjana Olahraga S. Or.
f. Sarjana Hukum Islam S. H. I
1.2.1 Penulisan BAB dan Pengaturan Numbering
Gambar 1.3
Gambar Pengaturan Bab dan Numbering
4 Tabel 1.3 Keterangan Gambar
1 . Spasi antar baris penulisan skripsi berskala 1,5 spasi
2 . Tanda titik dua(:) rapat terhadap huruf yang mendahuluinya tetapi berjarak(spasi) terhadap huruf yang mengikutinya.
3 .
Tata letak penomoran sub bab adalah 1,2 dan seterusnya, jika terdapatcabang yang akan diperjelas lagi maka penomoran setelah itu denganhuruf a,b, dan seterusnya.
4 . Tanda baca titik koma(;) terhadap huruf yang mendahuluinya tetapiberjarak (spasi) terhadap huruf yang mengikutinya.
1.3 Daftar Pembahasan Masalah Dalam Penulisan Laporan PKL 1. Jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran
Tabel 1.4
Daftar Pembahasan Jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran
No. Jenis Kegiatan
1 . Menata Produk 2 . Melakukan Negosiasi
3. Melakukan Konfirmasi Keputusan Pelanggan 4 . Melakukan Proses Administrasi Transaksi
5. Melakukan Penyerahan dan Pengiriman Produksi 6. Menagih Pembayaran (Hasil Penjualan)
7. Menyiapkan dan Mengoperasikan Peralatan 8. Menemukan Peluang Baru dari pelanggan 9. Pelayanan Prima
10. Pemasaran Barang dan Jasa
5 2. Jurusan Multimedia
Tabel 1.5
Daftar Pembahasan Jurusan Multimedia
No. Jenis Kegiatan
1. Installasi Hardware dan Software 2. Menyunting Website
3. Editing Video 4. Desain Grafis 5. Pembuatan Animasi 6. MenyuntingAudio
3. Jurusan Akuntansi
Tabel 1.6
Daftar Pembahasan Jurusan Akuntansi Keuangan dan Lembaga
No. Jenis Kegiatan
1 Mengelola Dokumen Transaksi 2 Memproses Buku Jurnal 3 Memproses Buku Besar 4 Menyusun Laporan Keuangan
5 Mengoperasikan Aplikasi Komputer Akuntansi
6 Menyusun draf rancangan catatan atas laporan keuangan
7 Memberikan data-data dan informasi lainnya lingkup akuntansi dan pelaporan sebagai bahan pertimbangan kepada atasan
8 Menyelenggarakan prosedur akuntansi dalam penyusunan laporan keuangan
9 Memberikan laporan tentang pelaksanaan tugas lingkup akuntansi 10 Mengoperasikan Paket Program Pengolah Angka/Spreadsheet 11 Menerapkan Prinsip Praktik Profesional dalam Bekerja
12 Menerapkan Praktik-Praktik Kesehatan dan Keselamatan dan di Tempat Kerja
6 1.4 Format Kartu Bimbingan
KARTU BIMBINGAN PENYUSUNAN LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
NIS : ...
NAMA : ...
KELAS/JURUSAN : ...
NAMA PERUSAHAAN /
INSTANSI : ...
NAMA PEMBIMBING : ...
NO TANGGAL MATERI
BIMBINGAN
PARAF PEMBIMBING
SEKOLAH
NB: Minimal Bimbingan 7x Pertemuan
7
KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN DI INSTANSI/ PERUSAHAN:...
Nama Siswa : ... NIS : ...
Program Keahlian : ... Kelas : ...
No. Hari/
Tanggal
Jenis Kegiatan
Yang Dikerjakan Nilai Paraf Pembimbing Instansi Sekolah
8 No. Hari/
Tanggal
Jenis Kegiatan
Yang Dikerjakan Nilai Paraf Pembimbing Instansi Sekolah
9 No. Hari/
Tanggal
Jenis Kegiatan
Yang Dikerjakan Nilai Paraf Pembimbing Instansi Sekolah
Keterangan: Pangkalpinang,...2023
A = Baik Sekali Pembimbing Instansi
B = Baik C = Cukup D = Kurang
10 .
IDENTITAS SISWA
1. Nama Siswa :
2. Nomor Induk Siswa :
3. Kelas :
4. Tempat/Tanggal Lahir :
5. Jenis Kelamin :
6. Agama :
7. Alamat :
8. Nama Orang Tua:
a. Ayah :
b. Ibu :
9. Golongan Darah :
10. Nama Sekolah :
11. Alamat Sekolah :
Pangkalpinang,...2022
Andre Stevanus Photo
3x4
11
1.5 Format Penilaian Praktik Kerja Lapangan
Yayasan Pendidikan Bakti Bangka
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) BAKTI Bidang Keahlian Bisnis Manajemen
Status : TERAKREDITASI
Alamat: Jl. Bintang No. 10 Telp. 432492 – 437042 Pangkalpinang 33138 EMAIL: [email protected]
LAPORAN PENILAIAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
NAMA SISWA :
TEMPAT/TANGGAL LAHIR :
NIS :
JENIS KELAMIN :
PROGRAM KEAHLIAN :
ALAMAT INSTANSI/PERUSAHAAN :
BIDANG KEAHLIAN :
No. Unsur Yang Dinilai
Nilai Angka Nilai Huruf
Bulan Ket 1
Bulan 2
Bulan 3
Bulan 1
Bulan 2
Bulan 3 1. Disiplin Waktu
2. Motivasi/Kemampuan Kerja 3. Kualitas Kerja
4. Inisiatif dan Kreatifitas 5. Keterampilan Komputer 6. Laporan
7. Keahlian:
Akuntansi/Multimedia/Tataniaga Jumlah Nilai Nilai Rata-rata Keterangan:
A = Baik Sekali (80-100) = A
B = Baik (70-79) = B
C = Cukup (60-69) = C
D = Kurang (0-59) = D
Pangkalpinang,...2022
Pembimbing Sekolah, Pembimbing Instansi
12
Zairul Fahmi, S.H. Marganda L.Tobing, S. E.
NIP.
1.6 Format Tata Tertib Praktik Kerja Lapangan
Yayasan Pendidikan Bakti Bangka
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) BAKTI Bidang Keahlian Bisnis Manajemen
Status : TERAKREDITASI
Alamat: Jl. Bintang No. 10 Telp. 432492 – 437042 Pangkalpinang 33138 EMAIL: [email protected]
TATA TERTIB PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)
A. SISWA WAJIB :
1. Mengenakan pakaian sekolah lengkap.
2. Berada di tempat Praktik 15 menit sebelum Praktik Kerja Lapangan dimulai.
3. Mematuhi semua peraturan yang berlaku ditempat praktik.
4. Memakai Tanda Pengenal Praktik Kerja Lapangan , Kartu Nama (dalam perjalanan pergi maupun pulang selama jam kerja PKL).
5. Berlaku, sopan, jujur, bertanggung jawab, berinisiatif dan kreatif terhadap tugas-tugas yang diberikan selam praktik.
6. Memberikan salam pada waktu datang dan mohon diri pada waktu pulang/pergi.
7. Memberitahukan kepada Pimpinan Instansi/Karyawan apabila berhalangan hadir atau bermaksud untuk meninggalkan tempat Praktik Kerja Lapangan.
8. Apabila menemui kesulitan segera membicarakannya dengan Guru Pembimbing, atau kepada petugas yang ditunjuk.
9. Tertib dalam menggunakan alat/bahan yang dipakai dalam praktik.
10. Apabila terjadi kerusakan atau kesalahan mengambil bahan/alat segera melaporkan kepada petugas yang berwenang.
11. Membersihkan dan mengatur kembali alat-alat dengan rapi seperti semula pada setiap berakhirnya kegiatan.
12. Mengenakan pakaian olahraga untuk kegiatan SKJ
13. Menandatangani daftar hadir pada waktu datang dan pulang.
14. Melapor/memberitahukan kepada tempat Praktik Kerja Lapangan apabila berhalangan hadir.
B. SISWA DILARANG
1. Merokok.
2. Berambut panjang/gondrong, mewarnai rambut.
3. Menerima tamu pribadi pada waktu praktik.
13
4. Menggunakan telepon/peralatan kantor lainnya tanpa izin pembimbing atau petugas
5. Memakai perhiasan yang mencolok dan atau tata rias muka yang berlebihan bagi putri.
C. SANKSI
1. Peringatan secara lisan.
2. Peringatan Terulis.
3. Pengurangan Nilai Praktik.
4. Dilarang meneruskan PKL
5. Tidak mendapatkan STTB/STK
Mengetahui, Pangkalpinang,... 2022
Kepala Sekolah Ketua Pelaksana
Yanuar teriman, B.Sc Noviyanti, S.E
14 1.7 Penulisan Halaman Sampul Menggunakan kertas Buffalo
Buffalo Biru : Jurusan Akuntansi Buffalo Hijau : Jurusan Tata Niaga Buffalo Kuning : Jurusan Multimedia
Gambar 1.4
Gambar Penulisan Halaman Sampul
15 BAGIAN II
CONTOH LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
LAPORAN
PRAKTIK KERJA LAPANGAN ( PKL ) di BANK BTN
Jl.Pengadilan No.13-15 Pangkalpinang 16121
Disusun Oleh :
NIS : 4538
Nama : Andre Stevanus Program Keahlian : Akuntansi
YAYASAN PENDIDIKAN BAKTI BANGKA SMK BAKTI PANGKALPINANG
Time new roman size 16
Time new roman size 14
Time new roman size 16 Time new roman
size 12
16
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
i
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
Setelah diadakan peninjauan dan melalui tahap perbaikan, maka laporan hasil kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini telah disetujui dan disahkan oleh pihak sekolah Pada :
Hari : Selasa
Tanggal : 28 September 2022
Pangkalpinang, 28 September 2022
Menyetujui,
Guru pembimbing, Kepala Program, Koordinator PKL,
Sania Lopiani, S.Kom. Nita, S. E. Noviyanti, S. E.
Mengetahui, Kepala SMK Bakti,
Yanuar Teriman,B.Sc
ii
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN BANK BTN
Setelah diadakan peninjauan dan melalui tahap perbaikan, maka laporan hasil kegiatan Praktik Kerja Lapangan ( PKL ) ini telah disetujui dan disahkan oleh pihak industri Pada :
Hari : Selasa
Tanggal : 28 September 2022
Pangkalpinang,28 September 2022
Menyetujui,
Pembimbing Instansi,
Marganda A.L Tobing, S. E.
Mengetahui, Direktur Bank BTN
Supriadi, S. E.
iii
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat-Nya, sehingga penyusun dapat melaksanakan Praktik Kerja Lapangan di Bank BTN cabang Pangkalpinang selama 3 (tiga) bulan. Dengan adanya Praktik Kerja Lapangan ini dapat menambah wawasan, pengalaman, dan dapat menerapkan ilmu yang telah dibekali Bapak/Ibu Guru di sekolah serta merupakan bukti tertulis bahwa penyusunan telah melaksanakan kegiatan PKL di Bank BTN cabang Pangkalpinang.
Penyusun mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu, membimbing, dan memberikan dukungan selama dalam kegiatan PKL, khususnya kepada.
1. Bapak Yanuar Teriman, B.Sc selaku Kepala SMK Bakti Pangkalpinang 2. Ibu Noviyanti, S. E. selaku Koordinator Praktik Kerja Lapangan
3. Ibu Nita, S. E. selaku Kepala Jurusan Akuntansi Keuangan dan Lembaga 4. Ibu Sania Lopiani, S. Kom. selaku Pembimbing Sekolah
5. Bapak Supriadi, S. E. selaku Pimpinan Perusahaan 6. Bapak Suganda, S. E. selaku Pembimbing Perusahaan
7. Kepada orang tua yang selalu mendukung dan memberikan do’a dalam menyelesaikan laporan Praktik Kerja Lapangan
8. Teman yang telah memberikan motivasi dan dukungan dalam penyusunan laporan Praktik Kerja Lapangan
Semoga laporan ini memberi manfaat bagi siswa/i yang nantinya akan menjalani Praktik Kerja Lapangan. Penyusun menyadari bahwa laporan ini belum sempurna, oleh sebab itu penyusun menerima kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun.
Penyusun,September 2022 Penyusun
Andre Stefanus
iv
DAFTAR ISI
Lembar Pengesahan Sekolah ... i
Lembar Pengesahan Tempat PKL ... ii
Kata Pengantar ... iii
Daftar Isi... iv
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan (PKL) ... 1
1.2 Pengertian Praktik Kerja Lapangan (PKL) ... 1
1.3 Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ... 2
I.4 Dasar PelaksanaanPraktik Kerja Lapangan (PKL)……….. 2
I.5 Waktu Pelaksanaan PraktikKerja Lapangan (PKL) ... 2
BAB II URAIAN UMUM 2.1 Sejarah Perusahaan ... 3
2.2 Visi Misi Perusahaan ... 3
2.3 Kegiatan Perusahaan / Instansi ... 3
2.4 Struktur Organisasi Perusahaan ... 4
2.5 Deskripsi Tugas dan Fungsi ... 5
BAB III PEMBAHASAN 3.1 Laporan Kegiatan Siswa Selama PKL ... 5
3.2 Uraian Setiap Kegiatan ... 5
BAB IV PENUTUP 4.1 Kesimpulan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ... 6
4.2 Saran-Saran ... 6
4.3 Kendala-Kendala Selama Praktik Kerja Lapangan (PKL) ... 7
v LAMPIRAN – LAMPIRAN
1. Kartu Bimbingan Praktik Kerja Lapangan (PKL) 2. Absensi Kehadiran Praktik Kerja Lapangan (PKL) 3. Rincian Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) 4. Tata Tertib Praktik Kerja Lapangan (PKL) 5. Identitas Siswa
6. Laporan Penilaian Praktik Kerja Lapangan (PKL) 7. Dokumentasi Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL)
1 BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan (PKL)
Sejalan dengan era baru yang belakangan ini marak di perbincangkan baik di dalam maupun di luar negeri, Perusahaan adalah salah satu pelaku ekonomi yang berperan besar dalam peningkatan daya saing nasional maupun internasional guna menghadapi era pasar bebas dunia.
Tujuan diadakannya praktek kerja lapangan yaitu menjadikan Siswa/i dapat lebih bertanggung jawab dalam melaksanakan tugas dan mampu bekerja sesuai dengan bidangnya.
Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) mempunyai tujuan lain yaitu sebagai studi banding antara ilmu yang diperoleh dari sekolah dengan kenyataan yang ada di dunia kerja dan para Siswa/i mendapatkan pengetahuan dan pengalaman serta wawasan yang lebih luas tentang dunia kerja.
1.2. Pengertian Praktik Kerja Lapangan (PKL)
Praktik Kerja Lapangan adalah suatu bentuk Penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan Keahlian Kejuruan yang memadukan secara sistematik sinkronisasi program pendidikan di sekolah dan program pengusaha keahlian yang diperoleh melalui bekerja langsung di Dunia Kerja, terarah untuk suatu tingkat professional tertentu.
Dalam pengertian lain Praktik Kerja Lapangan adalah suatu cara Penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan Kejuruan khususnya pada SMK Bakti yang memadukan kegiatan belajar di sekolah dan kegiatan belajar melalui bekerja langsung dibidangnya serta suasana yang sesungguhnya dan relevan di Dunia Kerjanya.
Dalam pengertian tersebut mengandung arti tersirat bahwa ada dua pihak yaitu lembaga pendidikan dan pelatihan lapangan kerja Dunia Usaha /Dunia Indent
tab 1,2
2
Industri yang bersama-sama menyeleggarakan suatu program pendidikan dan pelatihan kejuruan, kedua belah pihak secara sungguh-sungguh terlibat dan bertanggung jawab mulai dari tahap perencanaan program, tahap penyelenggaraan sampai tahap evaluasi dan kelulusan peserta didik serta upaya-upaya pemasaran tamatannya.
1.3. Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL)
Kegiatan PKL mempunyai tujuan tersendiri antara lain :
1. Melatih Siswa/i untuk lebih bertanggung jawab dalam melaksanakan tugas.
2. Untuk menambah wawasan dan pengetahuan yang lebih dalam tentang dunia kerja.
3. Sebagai studi banding antara ilmu yang diperoleh dari sekolah dengan kenyataan di dunia kerja.
4. Agar Siswa/i lulusan sekolah menengah kejuruan dapat langsung kerja sesuai dengan bidangnya.
5. Sebagai salah satu syarat mengikuti Ujian Akhir Sekolah serta kelulusan.
1.4. Dasar Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL)
1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan.
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2015 tentang Pembangunan Sumber Daya Industri.
5. Peraturan Presiden Nomor 8 Tahun 2012 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI).
6. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 87 Tahun 2017 tentang Penguatan Pendidikan Karakter.
3
7. Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2016 tentang Revitalisasi Sekolah Menengah Kejuruan dalam Rangka Peningkatan Kualitas dan Daya Saing Sumber Daya Manusia Indonesia.
8. Peraturan Menteri Perindustrian Nomor 03/M-IND/PER/1/2017 tentang Pedoman Pembinaan dan Pengembangan Sekolah Menengah Kejuruan Berbasis Kompetensi yang Link and Match dengan Industri.
9. Peraturan Menteri Tenaga Kerja Nomor 36 tahun 2016 tentang Penyelenggaraan Pemagangan di Dalam Negeri.
10. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 20 Tahun 2016 tentang Standar Komptensi Lulusan Pendidikan Menengah Kejuruan.
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 60 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Kejuruan/
Madrasah Aliyah Kejuruan.
12. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kemendikbud Nomor 4678/D/KEP/MK/2016 tentang Spektrum Keahlian Pendidikan Menengah Kejuruan.
13. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kemendikbud Nomor 130/D/KEP/KR/2017 tentang Struktur Kurikulum Pendidikan Menengah Kejuruan.
14. Pedoman Praktik Kerja Lapangan (PKL) Peserta Didik SMK yang dikeluarkan oleh Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan Kemendikbud Tahun 2018.
1.5 Waktu PelaksanaanPraktik Kerja Lapangan (PKL)
Berdasarkan surat edaran Sekolah dijelaskan lamanya Paktik Kerja Lapangan selama 3 bulan, yaitu tanggal 26 Juni sampai 23 September 2023.
4 BAB II URAIAN UMUM
2.1. Sejarah Singkat Berdirinya Bank BTN
Bank BTN lahir pada masa penjajahan bangsa Belanda yaitu sekitar tahun 1897, pada saat itu masih bernama postpaarbank yang berkedudukan di Batavia (Jakarta). Bank BTN berkali-kali berganti nama mulai dari postpaarbank, kemudian berganti menjadi Tyokin Kyoku yang dikendalikan oleh pemerintahan Jepang. Kemudian berganti nama lagi menjadi Kantor Tabungan Pos. Tidak lama kemudian berganti nama lagi menjadi Bank Tabungan Pos Republik Indonesia. Akhirnya pada 9 februari 1950 Bank Tabungan Pos dibekukan dan dibentuklah Bank BTN.
Maka setiap tanggal 9 februari diperingati sebagai hari kelahiran Bank BTN.
2.2. Visi Misi Bank BTN
2.3. Kegiatan Perusahaan/Instansi Bank BTN 1. Pelayanan Prima (Sevice Excellence) 2. Inovasi (Innovation)
3. Keteladanan (Role Model)
4. Profesionalisme (Professionalism) 5. Integritas (Integrity)
6. Kerjasama (Team Work)
5 2.4. Struktur Organisasi
2.4.1. Organisasi Perbankan 1. Pimpinan Cabang
Seseorang yang tugasnya bertanggung jawab untuk memimpin atau memanage jalannya suatu organisasi perbankan. Dalam menjalankan tugasnya dibantu oleh dua wakilnya,yaitu :
a. Manager Operation (MO)
Seseorang yang tugasnya membantu pimpinan cabang dalam bidang operasi yang biasa dalam perbankan disebut dengan bank office.Dalam penguperasian bank Manager Operasi membawahi:
6
1) Kasir: Biasanya dalam suatu kantor cabang ada sekitar 4-5 orang yang tugasnya membantu nasabah untuk menerimaan dan pengambilan uang, transfer, pengiriman uang dan menabung. Biasanya para kasir-kasir tersebut dikepalai oleh kepala kasir.
2) Deposito: Seseorang yang tugasnya membuat dokumen (surat berharga) dari nasabah yang biasanya berjangka waktu 1 bulan,3 bulan,6 bulan,12 bulan.
3) Tabungan: Seseorang yang mencatat dan membukukan tabungan dari nasabah.
4) Kliring: Seseorang yang tugasnya memindahkan dan mencatat dana-dana nasabah ke Bank lain dalam bentuk warkat (cek dan giro) jadi bahan dalam bentuk tunai.
5) Transfer: Seseorang yang tugasnya memindahkan dan mencatat dana-dana nasabah ke Bank lain dalam bentuk tunai.
6) Administrasi Kredit: Seseorang yang tugasnya mencatat dan menyimpan jaminan-jaminan kredit nasabah.Jaminan- jaminan itu disimpan dalam khazanah (Brankas/Lemari besi).
b. Manager Marketing (MM)
Seseorang yang tugasnya membantu pimpinan cabang dalam bidang marketing (pemasaran).Dalam perbankan manager marketing membawahi :
1) AAO (Assistant Account Officer): Seseorang yang tugasnya membantu Manager Marketing
2) Marketing Funding:Seseorang yang tugasnya mencari dan memngumpulkan dana nasabah
3) Marketing Landing:Seseorang yang tugasnya member kredit pada nasabah
7
4) Consumer Marketing:Seseorang yang tugasnya memberi kredit consumer pada nasabah (kredit rumah, kredit mobil dan lain-lain).
5) Costumer Service:Seseorang yang tugasnya membantu nasabah dalam membuka tabungan,membuka deposito.
6) Legal:Seseorang yang tugasnya membantu marketing dalam bidang hukumnya dalam memberikan kredit.
7) Bagian Umum:Seseorang yang tugasnya mengeluarkan dan mencatat seluruhnya yang dibutuhkan,misalnya tiket-tiket perjalanan (aplikasi-akomodasi),perlengkapan dapur dan barang-barang dapur untuk karyawan.
8) Satpam:Seseorang yang tugasnya menjaga keamanan Bank tersebut.
9) OB (Office Boy):Seseorang yang tugasnya membantu karyawan membeli makanan,membuat minuman dan membantu mengantar surat-surat nasabah yang urgent,serta membersihkan seluruh gedung kantor.
10) Driver :Seseorang yang tugasnya mengantar karyawan untuk kepentingan kantor dan menjaga kendaraan dan kebersihan kendaraan.
2. Sekretaris:
Seseorang yang tugasnya membantu pimpinan cabang dalam bidang surat menyurat atau mengurusi segala kepentingan pimpinan cabang.
3. Audit:
Tugasnya mengawasi pengoperasian perbankan,tetapi pekerjaannya tidak di bawah pimpinan cabang,melainkan bertanggung jawab langsung pada kantor pusat.
8 BAB III PEMBAHASAN
3.1. Laporan Kegiatan Siswa Secara Berkala
3.1.1.Nama : Andre Stevanus KEGIATAN
Juli Agustus
1 2 3 4 1 2 3 4
Mengelola Dokumen Transaksi Memproses Buku Jurnal Memproses Buku Besar
Ket :
: Mengelola Dokumen Transaksi
: Memproses Buku Jurnal
: Memproses Buku Besar
3.1.2. Rincian Setiap Kegiatan 1. Input Data
Rincian kegiatan yang dilakukan pada kegiatan input data adalah 2. Memindahkan Data
Rincian kegiatan yang dilakukan pada kegiatanmemindahkan data adalah
3. Rekap Biaya
Rincian kegiatan yang dilakukan pada kegiatan rekap biaya data adalah
9 BAB IV PENUTUP
4.1. Kesimpulan Praktik Kerja Lapangan (PKL)
Setelah penyusunmempelajari tentang aktivitas yang telahdilakukan selama melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) pada Bank BTN cabang Pangkalpinang, maka dapat kami simpulkan bahwa:
1. Dengan diadakannya Praktik Kerja Lapangan (PKL), siswa dapat mengenal dunia kerja khususnya dalam bidang Perbankan.
2. Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) mampu membuat siswa lebih memahami arti kedisiplinan dan tanggung jawab.
3. Dengan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini siswa dapat meningkatkan kemampuan diri dalam dunia kerja.
4. Dengan diadakannya Praktik Kerja Lapangan (PKL) siswa bisa lebih memahami bagaimana situasi dalam Dunia Usaha dan Dunia Sekolah.
5. Dengan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini siswa dapat mengetahui hasil kemampuan selama Prakerin di Dunia Usaha.
6. Dengan Praktik Kerja Lapangan (PKL) siswa dapat berinteraksi secara langsung dengan karyawan dan pemangku jabatan bidang perbankan.
7. Merupakan pengalaman bagi siswa yang tidak bisadilupakan.
4.2. Saran-Saran
4.2.1. Saran untuk Sekolah:
Adapun saran-saran untuk sekolah yang dapat kami simpulkan antara lain :
1. Agar memberikan bekal ilmu yang lebih luas bagi siswa/i pada saat melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL).
10
2. Lebih mengawasi perkembangan siswa/i saat melaksanakan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL).
3. Menempatkan siswa/i di perusahaan yang menyangkut dengan bidang keahliannya masing-masing.
Dengan saran yang kami sampaikan untuk sekolah, kami harap dapat memaklumi dan semoga dapat bermanfaat bagi kelancaran dan kemajuan sekolah SMK BAKTI Pangkalpinang.
4.2.2. Saran untuk Siswa:
Berdasarkan pengalaman yang penyusun lakukan selama mengikuti kegiatan PKL di Bank BTN cabang Pangkalpinang dapat menyimpulkan antara lain:
1. Mempersiapkan dan membekali diri dengan ilmu pengetahuan.
2. Dapat menggunkan waktu dengan sebaik mungkin dengan mengerjakan tugas yang sudah menjadi tanggung jawab masing- masing.
3. Semoga dapat mempertahankan prestasi yang sudah dicapai.
4.3. Kendala-Kendala selama Praktik Kerja Lapangan (PKL)
Kendala-kendala yang kami alami selama mengikuti kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) antara lain :
1. Ketika pertama kali diberi tugas, penyusun masih sulit beradaptasi.
2. Jarak tempuh dari rumah sampai tempat Praktik Kerja Lapangan (PKL)cukup jauh.
3. Sering mengalami kemacetan saat berangkat ke tempat Praktik Kerja Lapangan (PKL).
4. Pengeluaran biaya transfortasi bertambah.