Prio Handoko, S. Kom., M.T.I.
Capaian Pembelajaran
•
Mahasiswa mampu menjelaskan prinsip rangkaian logika sekuensial yaitu flip flop.•
Mahasiswa dapat menyebutkan dan menjelaskan jenis-jenis sirkuit flip flop.•
“In sequential circuits, the present output depends on the present input as well as past output/outputs”•
Rangkaian sequential terbentuk dari hubungan antara rangkaian kombinasional dan elemen penyimpanan (storage element a.k.a memory)•
Storage elemenmemiliki kemampuan untuk menampung/menyimpan informasi dalam bentuk biner (binary information)•
Rangkaian sequential menerima informasi melalui input, kemudian bersama dengan storage element menenutukan nilai biner outputnya.•
Hal mendasar yang membedakan antara rangkaian logika kombinasional dan rangkaian logika sekuensial adalah pada rangkaian logika sekuensial terdapat storage element•
Elemen dasar pembangun storage element adalah latches.1 0 Memory
Memory 0 1
Not Used
RS Latche
•
RS Latche, adalah rangkaian yang dibangun dari 2 cross- coupledgerbang NOR.NOR Latches
1 0 Memory
Memory 0 1
Not Used
SR Latche
•
SR Latche, adalah rangkaian yang dibangun dari 2 cross- coupledgerbang NAND.NAND Latches
SR Flip Flop (SR-Flip Flop/SR-FF) –SR latch w/ control
•
SR Flip Flop, adalah rangkaian yang dibangun dari SR latche dengan menambahkan Clock.SR Flip Flop
0 1 Memory Memory
1 0 Not Used
SR Flip Flop
Persamaan Karakteristik
Q
n+1= S + R’Q
nTabel Karakteristik SR-FF
Qn+1(Next State)
1 Qn(Prev. State) 0
Data Flip Flop (D-Flip Flop/D-FF)
•
D Flip Flop, adalah rangkaian yang dibangun dari SR-FF dengan saling mengkomplemenkan kedua inputnya menjadi dataData Flip Flop Data Flip Flop
Persamaan Karakteristik
Q
n+1= D
Tabel Karakteristik D-FF
JK Flip Flop (JK-Flip Flop/JK-FF)
•
JK Flip Flop, adalah rangkaian yang dibangun dari SR- FF dengan menghubungkan kedua outputnya menjadi masukkan ketiga bagi inputnya.•
Dalam rangkaian digital, JK-FFdigunakan sebagai pencacah, baik pencacah naik maupun turun.JK Flip Flop JK Flip Flop
JK Flip Flop
Tabel Karakteristik
JK-FF Persamaan
Karakteristik Qn+1= JQn’ + K’Qn
Tabel Kebenaran JK-FF Toggle Flip Flop (T-Flip Flop/T-FF)
•
T Flip Flop, adalah rangkaian yang dibangun dari JK-FF yang hanya memiliki 1 buah input (T - Toggle).•
Hal ini dikarenakan input Tmenggabungkan Jdan K.•
Toggle adalah pengendali input (input control), dimana nilai output berubah/beralih dari 0menjadi 1dan sebaliknya secara terus-menerus.Toggle Flip Flop
Toggle Flip Flop
J K
Toggle Flip Flop
Persamaan Karakteristik Qn+1= QnT’ + Qn‘ T
= Qn T Tabel Karakteristik
T-FF Tabel Kebenaran
T-FF
Prosedur.
•
Identifikasikan FF asal (available FF) dan FF yang dibutuhkan (required FF)•
Buatkah tabel karakteristik untuk required FF•
Buatkah tabel eksitasi untuk availabel FF, kemudian gabungkan kedua tabel tersebut.•
Tentukan persamaan boolean untuk available FF•
Gambarkan rangkaianFF Conversion
Contoh dan Latihan.
Contoh.
1. JK-FF to D-FF 2. SR-FF to JK-FF Latihan.
1. SR-FF to T-FF 2. T-FF to D-FF 3. T-FF to SR-FF 4. JK-FF to SR-FF