• Tidak ada hasil yang ditemukan

KISI MTK

N/A
N/A
siti fatimah

Academic year: 2025

Membagikan "KISI MTK"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

Alamat : Jl. Gagas Permai Komplek Perkantoran Telp/Fax (0512) 21213 KP. 70814 Pelaihari Website : smkn1pelaihari.sch.id / E-mail : [email protected]

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMK NEGERI 1 PELAIHARI

TERAKREDITASI : B

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH DARING

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 PELAIHARI TAHUN PELAJARAN 2022/2023

MATA PELAJARAN : MATEMATIKA WAKTU : 120 MENIT

KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN JUMLAH SOAL : 30

KELAS : XII BENTUK SOAL : PILIHAN GANDA

NO KOMPETENSI DASAR

KRITERIA UNJUK KERJA / MATERI

PELAJARAN

INDIKATOR SOAL

LEVEL KOGNITI

F

NO

SOAL KET

1 3.1 Menerapkan konsep bilangan berpangkat, bentuk akar dan logaritma dalam menyelesaikan masalah

Bilangan

Berpangkat dan Logaritma

1. Diberikan bentuk pangkat, peserta didik dapat

menyederhanakannya menggunakan sifat operasi bilangan berpangkat.

2. Diberikan operasi bentuk akar, peserta didik dapat

menyederhanakannya.

3. Diberikan bilangan berpenyebut bentuk akar, peserta didik dapat menyederhanakannya dengan merasionalkan penyebutnya.

4. Diberikan operasi logaritma, peserta didik dapat menentukan nilainya dengan menerapkan sifat-sifat logaritma.

Aplikasi (L2)

1,2,3,4

2

3.3 . Menentukan nilai variabel pada sistem

SPLDV 1. Diberikan betuk model matematika dua variabel,

23,24

(2)

NO KOMPETENSI DASAR

KRITERIA UNJUK KERJA / MATERI

PELAJARAN

INDIKATOR SOAL

LEVEL KOGNITI

F

NO

SOAL KET

persamaan linear dua variabel dalam masalah kontekstual

peserta didik dapat menentukan himpunan penyelesaian

2. Diberikan bentuk soal cerita matematika dua variabel,

peserta didik dapat menentukan himpunan penyelesaian.

3

3.4. Menentukan nilai maksimum dan

minimum permasalahan kontekstual yang

berkaitan dengan program linear dua variabel

Program Linier 1.Diberikan bentuk soal cerita, peserta didik dapat menentukan model matematika.

2.Diberikan gambar penyelesaian dengan daerah sudah ditentukan, peserta didik menentukan sistem pertidaksamaan linear yang sesuai dengan gambar.

3.Diberikan bentuk soal cerita, peserta didik menentukan nilai optimum dari soal.

25,26, 27

4

3.5. Menganalisis barisan dan deret aritmetika

Barisan dan deret aritmatika

1. Diberikan barisan

bilangan ,peserta didik dapat menentukan rumus suku ke-n nya

2. Diberikan soal bentuk cerita,peserta didik dapat menentukan deret aritmatikanya 3. Diberikan dua suku

sembarang,peserta didik dapat menentukan suku yang lainnya

13,14, 15

5

3.6. Menganalisis barisan dan deret geometri

Barisan dan deret geometri

1. Diberikan dua

sembarang ,peserta didik dapat menentukan suku lainnya

2. Diberikan suku pertama dan rasio, peserta didik dapat

menentukan deret tak hingganya

16,17

6

3.8 Menentukan perbandingan trigonometri pada segitiga siku-siku

Perbandingan Trigonometri pada segitiga sku-siku

1. Disajikan gambar segitiga siku- siku , peserta didik dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri pada segitiga siku- siku

2. Diberikan titik tertentu pada

20.21, 22

(3)

NO KOMPETENSI DASAR

KRITERIA UNJUK KERJA / MATERI

PELAJARAN

INDIKATOR SOAL

LEVEL KOGNITI

F

NO

SOAL KET

koordinat cartesius, peserta didik dapat menentukan nilai

perbandingan pada cartesius.

3. Disajikan gambar peristiwa, peserta didik dapat menentukan tinggi objek pada peristiwa tersebut.

7

3.15.Menerapkan operasi matriks dalam

menyelesaiakan masalah yang berkaitan dengan matriks

Operasi matriks

1. Diberikan sembarang matriks ordo 2 x 2, peserta didik dapat menentukan operasi matriksnya

18

3.16 Menetukan nilai determinan, invers dan tranpos pada ordo 2 x 2 dan nilai determinan dan tranpos pada ordo 3 x 3

Determinan,invers dan transpos

matriks 1. Diberikan sembarang matriks, peserta didik dapat menentukan transpos dan operasi matriksnya

19

8 3.19 Menentukan nilai variabel pada

persamaan dan fungsi kuadrat

Persamaan dan Fungsi Kuadrat

1. Diberikan persamaan kuadrat berbentuk ax2 + bx + c = 0, peserta didik dapat menentukan akar-akarnya.

2. Diberikan akar-akar persamaan kuadrat, peserta didik dapat menentukan persamaan kuadratnya.

3. Diberikan persamaan kuadrat berbentuk ax2 + bx + c = 0 yang memiliki akar-akar x1 dan x2, peserta didik dapat menentukan

a x

1

+ a

x

2

7,8,9

9 3.25 Menganalisis kaidah pencacahan, permutasi dan kombinasi pada

Kaidah Pencacahan 1. Diberikan simulasi masalah sederhana yang menyajikan banyak unsure/objek, peserta

10,11

(4)

NO KOMPETENSI DASAR

KRITERIA UNJUK KERJA / MATERI

PELAJARAN

INDIKATOR SOAL

LEVEL KOGNITI

F

NO

SOAL KET

masalah kontekstual didik dapat menentukan banyak susunan unsure menggunakan kombinasi

3.26 Menentukan peluang

kejadian Peluang 1. Diberikan peluang suatu

kejadian, peserta didik dapat menentukan peluang komplemen kejadian itu.

5,6,12

10 3.27 Mengevaluasi kajian statistika dalam masalah kontekstual

Statistik 1.Diberikan diagram

lingkaran,peserta didik dapat menentukan elemen yang ada didalamnya

28

3.28 Menganalisis ukuran pemusatan data tunggal dan data kelompok

Ukuran pemusatan data

1.Diberikan tabel frekuensi data kelompok, peserta didik dapat

menentukan modusnya 29

3.29 Menganalisis ukuran penyebaran data tunggal dan data kelompok

Ukuran penyebaran data

1.Diberikan tabel frekuensi data kelompok, peserta didik dapat

menentukan kuartil atasnya (Q3) 30

Pelaihari, Februari 2023 Guru Mata Pelajaran / Koordinator Mata Pelajaran

REDHA RAHMALINA, S. Pd.

NIP. 19871225 201001 2 013

Referensi

Dokumen terkait

Kompetensi Dasar Semester Kelas/ Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Indikator Soal Taksonomi Bentuk Soal Nomor Soal... Kompetensi Dasar Semester Kelas/ Indikator

Kompetensi Dasar Hasil Belajar Indikator No Soal Bobot Soal

Standart Kompetensi Kopetensi Dasar Materi Pokok Indikator Jumlah. Soal

Kompetensi Dasar Kriteria Kinerja/Indikator Materi yang diujikan Indikator Soal Gejala Interferensi, difraksi,. refraksi, refleksi, dispersi, polarisasi gelombang

Kompetensi Dasar Indikator Karakter Nilai Materi Pelajaran NO. Soal Kesukaran Tingkat

N o Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Level Kognitif No Soal Bentuk Soal  Disajikan gambar tentang objek wisata Kecamatan Pamijahan Gua Safarwadi, siswa dapat menjelaskan

Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Pencapaian Indikator Soal Level Kognitif Bentuk Soal No Soal Peserta didik dapat menunjukkan syarat penjual dan pembeli Level 1/C2 PG 16

Soal BentukBentuk Soal Soal 1 1 3.5 3.5 MenjelaskanMenjelaskan sistem persamaan sistem persamaan linear dua variabel linear dua variabel dan penyelesaiannya dan penyelesaiannya yang