• Tidak ada hasil yang ditemukan

Konsep Wisata Desa Batik Girilayu ( rev 1)

N/A
N/A
Aldebaran Andin

Academic year: 2023

Membagikan "Konsep Wisata Desa Batik Girilayu ( rev 1)"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

Oleh :

1.Reda Intan Ardani/2050100019 2.Saryono/2050100042

3.Indratmaka/2050100048 4.Anung Vigna

Vernanda/2050100025

5.Hari Joko Murtopo/2050100047

KONSEP DESA

WISATA DESA

GIRILAY U

FAKULTAS TEKNIK SIPIL

UNIVERSITAS VETERAN BANGUN NUSANTARA SUKOHARJO

(2)

APA KAH ITU DESA WISATA ?

Desa wisata adalah suatu bentuk integrasi antara atraksi, akomodasi dan fasilitas pendukung yang disajikan dalam suatu struktur kehidupan

masyarakat yang menyatu dengan tata cara dan tradisi yang berlaku.

Desa wisata merupakan suatu kawasan pedesaan yang menawarkan suasana yang

mencerminkan keaslian pedesaan baik dari kehidupan sosial ekonomi,

sosial budaya, adat istiadat, dan keseharian memiliki arsitektur bangunan dan struktur tata ruang desa yang khas, atau kegiatan perekonomian yang unik dan menarik serta mempunyai potensi untuk dikembangkan berbagai komponen kepariwisataan, misalnya atraksi, akomodasi,makanan-

minuman, cendera mata, dan kebutuhan wisata lainnya

(3)

KOMPONEN DESA WISATA

Atraksi

 Adanya atraksi pada desa wisata

 Adanya keunikan desa

 Adat istiadat dan budaya yang ada di desa wisata

 Kehidupan sosial masyarakat desa

 Wilayah pedesaan

berudara sejuk

Fasilitas penunjang

 Ketersediaan tempat parkir

 Ketersediaan tempat makan

 Ketersediaan fasilitas umum pemukiman di desa wisata

(listrik,air bersih, telekomunikasi,ke sehatan,

pendidikan,perda gangan jasa,

sanitasi,drainase, persampahan)

 Ketersediaan toko oleh-oleh

Akomodasi transportasi dan aksesbilitas

 Ketersediaan angkutan umum

 Kemudahan menuju tempat wisata (akses jalan)

 Ketersediaan penginapan (homestay)

 Adanya kelembagaan yang berperan dalam pengembangan

ataupun pengelolaan desa wisata

3

(4)

PROFIL DESA GIRILAYU

Desa Girilayu terletak di Kecamatan Matesih, Kabupaten Karanganyar

dengan luas wilayah sebesar 311.541 Ha dan berada pada daerah

perbukitan. Adapun jumlah penduduk di Desa Girilayu sebanyak 3779 jiwa dengan dominasi mata pencaharian penduduk sebagai petani (BPS, 2018).

Selain sebagai petani, mayoritas penduduk Desa Girilayu memiliki keahlian membatik dan bekerja

sebagai pembatik turun temurun sejak lama..

4

(5)

APA SAJA YANG POTENSIAL UNTUK WISATA DESA GIRILAYU?

1. Astana

Giribangun 2. Astana

Mengadeg 3. Astana

Girilayu

WISATA RELIGI

1. Jual produk batik

2. Pelatihan Pembatikan 3. Proses

Pembatikan 4. Show room

batik

5. Show room blangkon

WISATA BATIK

1. Tubing kali Mengadeg 2. Wisata alam

jalan jalan pagi dengan suasana

pegunungan dan desa

WISATA ALAM

1. Produk kripik 2. Produk

olahan Ubi jalar

WISATA KULINER

(6)

ATRAKSI DAN POTENSI DESA GIRILAYU UNTUK WISATA ?

1. ASTANA GIRILAYU 2. ASTANA

MENGADEG

3. HOME INDUSTRI BLANKON

4. KELOMPOK BATIK WAHYU SARI

5. KELOMPOK BATIK SIDOMUKTI

6. KELOMPOK BATIK VOKASI

7. KERAJINAN TIKAR ANYAM

8. PENGRAJIN BATIK WAHYU ASIH

9. WISATA TUBING KALI MENGADEG 10. WISATA ALAM

YANG EXSOTIS

(7)

PETA SEBARAN POTENSI WISATA DESA GIRILAYU

7 Annual Review 12/14/23

(8)

PETA SEBARAN PRODUK BATIK

8 Annual Review 12/14/23

(9)

FASILITAS PENUNJANG

 Sudah tersedia fasilitas umum pemukiman,seperti jaringan air

bersih, jaringan listrik,jaringan telekomunikasi, sarana Kesehatan (Polindes), sarana pendidikan (TK dan SD), dan jaringan drainase.

 Dekat dengan objek wisata lain, seperti Sapta Tirta, Agrowisata Amanah dan Kebun Teh Kemuning.

 Adanya tempat parkir wisata di Astana Mangadeg dan Astana

Giribangun sehingga dapat dimanfaatkan pengunjung desa wisata untuk parkir kendaraan

 Setiap kelompok pembatik sudah memiliki showroom di tempat produksi batik masing-masing.

12/14/23 Annual Review

9

(10)

PELUANG

1.Bersebelahan dengan objek wisata ziarah Astana Giribangun sehingga dapat menarik minat wisatawan untuk mendatangI Desa Wisata

2.Sudah ada showroom umum pada Terminal Wisata Makuthoromo Karangpandan sebagai media pemasaran produk lokal desa

3.Adanya tempat parkir pada objek wisata Astana Giribangun yang dapat dimanfaatkan sebagai tempat parkir pengunjung desa wisata 4.Adanya dukungan dari pemerintah bagi kelompok maupun pengrajin

batik melalui pelatihan, pembinaan.

5.Adanya dukungan dari pemerintah berupa pemberdayaan masyarakat desa melalui pelatihan pengembangan objek wisata desa wisata

10 Annual Review 12/14/23

(11)

(12)

PERMASALAHAN DAN KELEMAHAN

• Adanya wisata tubing akan tetapi belum terkelola dengan baik oleh masyarakat

• Belum memiliki jaringan sanitasi dan limbah produksi batik sehingga berpotensi mencemari lingkungan (kecuali pada kelompok Batik Vokasi)

• Belum memiliki toko oleh-oleh atau showroom yang memasarkan produk lokal desa pada desa wisata

• Belum memiliki tempat parkir khusus untuk desa wisata

sehingga pengunjung desa wisata memarkirkan kendaraan pada bahu jalan desa

• Belum memilik tempat makan untuk wisatawan berkunjung

• Belum ada biro perjalanan wisata yang memasarkan desa wisata

• Belum memiliki kantor informasi desa wisata dan balai

pertemuan atau aula untuk menerima wisatawan desa wisata

• Karena belum terbentuk pengelola desa wisata sehingga pendataan dan pengelolaan homestay belum berjalan.

• Belum mempunyai jaringan nasional atau kota-kota besar untuk memasarkan produk Batik tersebut.

(13)

PLANING

1. INVESTOR LOKAL 2. INVESTOR LUAR 3. BUMDES

INVEST OR

1. TENAGA AHLI MARKETING 2. PELATIHAN

UNTUK PEMUDA SEKITAR

SDM

1. JARINGAN

NASIONAL DAN INTERNASIONAL 2. PROMOSI DAN

PENGIKLANAN

MARKETIN G

1. MEMBANGUN SHOW ROOM SENTRAL KHUSUS BATIK BLANGKON DAN

KERAJINAN LAIN

2. MEMBANGUN PUSAT JAJAJAN DAN OLEH OLEH

SARANA

PENDUKUNG

12/14/23 Annual Review

13

(14)

RENCANA KEDEPAN

Mencari investor atau rekanan yang mau mendanai untuk penataan potensi alam yang ada di wilayah desa Girilayu tersebut untuk dibuat konsep desa wisata, yang selama ini potensi-potensi yang ada pada uraian diatas tadi belum di kelola secara maksimal dikarenakan kendala pada keterbatasan dana. Untuk produk batik rumahan adalah ikon untuk desa wisata Girilayu sehingga rencana kami adalah

mempromosikan produk-produk batik tersebut di tingkat nasional,tarjet kami adalah supaya produk batik rumahan girilayu tersebut di kenal dan diminati oleh masyarakat luas.

14 Annual Review 12/14/23

(15)

TARGET

EKONOMI DAN SOSIAL

 Meningkatnya pendapatan warga sekitar

 Menyerap tenaga kerja untuk mengurangi pengangguran dari masyarakat sekitar

 Meningkatnya produksi kerajinan sekitar

 Produk Batik Girilayu dapat dikenal secara luas

INFRASTRUKTUR

 Showroom kerajinan

 Area pusat jajanan oleh- oleh dan resto

 Tempat parkir terpadu

 Home stay rumah penduduk

 Sarana umum ,jalan dan akses masuk

15 Annual Review 12/14/23

(16)

Thank you

Thanks to your commitment and

strong work ethic, we know next year will be even better than the last.

(17)

Our team

REDHA

INDRATMAKA

HARI

ANUNG VIGNA

17 Annual Review 12/14/23

SARYONO

Referensi

Dokumen terkait

(2) Fotografi diharapkan mampu berperan sebagai media ilustrasi yang deskriptif tentang objek wisata batik desa Kliwonan yang menarik perhatian masyarakat.. Ketertarikan

mem punyai peran penting karena mampu mempe ngaruhi wisatawan untuk mendatangi suatu objek wisata sehingga nantinya dapat mempengaruhi wisatawan untuk berkunjung

1) Memperkenalkan objek wisata agar menarik wisatawan bisa dilakukan melalui pramuwisata, atau travel biro yang menangani wisatawan mencapai tujuan wisata, dengan

Objek dan daya tarik wisata adalah suatu bentukan dan fasilitas yang berhubungan, yang dapat menarik minat wisatawan atau pengunjung untuk datang ke suatu daerah

Menurut Marsongko (2000:10) objek wisata adalah suatu bentuk aktivitas-aktivitas yang berhubungan , yang dapat menarik minat wisatawan atau pengunjung untuk datang ke suatu

Objek wisata menarik ini juga menghadirkan beberapa atraksi yang banyak diikuti para wisatawan mulai dari bermain gamelan dan gejog lesung.. Atau kalau tak mau

Kemudian Spillane (1994) menjelaskan jika suatu objek wisata atau destination harus meliputi lima unsur penting agar wisatawan dapat merasa puas dalam menikmati perjalanannya,

Diving, snorkeling pada objek wisata ini sangat menarik dan juga menjadi tujuan utama para wisatawan dalam melakukan wisata bahari, hal ini harus dilihat menjadi