Korelasi antara USCS & AASHTO
Correlation Between The Symbols Of USCS and AASHTO USCS
AASHTO Most Ket
Probable Possible
GW A-1-a
Kerikil bergradasi baik yang paling mungkin berada pada kelompok A-1-a karena terdapat semua ukuran kerikil (dapat melalui semua saringan)
GP A-1-a A-1-b
Kerikil bergradasi buruk yang memungkinkan berada pada kelompok A-1-a namun mungkin berada pada kelompok A-1-b karena memiliki gradasi yang buruk (terdapat ukuran yang tidak ada)
GM
A-1-b, A-2- 4, A-2-5, A-
2-7
A-2-6
Kerikil mengandung lanau yang memungkinkan berada pada kelompok A-1-b, A-2-4, A-2-5, A-2-7 namun mungkin berada pada kelompok A-2-6 jika kerikil tersebut memiliki batas cair (LL) min 41 dan indeks plastisitasnya min 11
GC A-2-6, A-2-7 A-2-4, A-6
Kerikil mengandung lempung yang memungkinkan berada pada kelompok A-2-6 dan A-2-7 namun mungkin berada pada kelompok A-2-4 dan A-6
SW A-1-b A-1-a Pasir bergradasi baik yang memungkinkan berada pada kelompok A-1-b namun mungkin berada pada kelompok A-1-a
SP A-3, A-1-b A-1-a Pasir bergradasi buruk yang memungkinkan berada pada kelompok A-3 dan A-1-b namun mungkin berada pada kelompok A-1-a SM
A-1-b, A-2- 4, A-2-5, A-
2-7
A-2-6, A-4, A- 3
Pasir mengandung lanau yang memungkinkan berada pada kelompok A-1-b, A-2-4, A-2-5, A-2-7 namun mungkin berada pada kelompok A-2-6, A-4, A-3
SC A-2-6, A-2-7 A-2-4, A-6, A- 4, A-7-6
Pasir mengandung lempung yang memungkinkan berada pada kelompok A-2-6, A-2-7 namun mungkin berada pada kelompok A-2- 4, A-6, A-4, A-7-6
ML A-4, A-5 A-6, A-7-5
Lanau dengan plastisitas rendah yang memungkinkan berada pada kelompok A-4, A-5 namun mungkin berada pada kelompok A-6, A- 7-5
CL A-6,A-7-6 A-4
Lempung dengan plastisitas rendah yang memungkinkan berada pada kelompok A-6 dan A-7-6 namun mungkin berada pada kelompok A-4
OL A-4, A-5 A-6, A-7-5, A- 7-6
Organik dengan plastisitas rendah yang memungkinkan berada pada kelompok A-4 dan A-5 namun mungkin berada pada kelompok A-6, A-7-5, A-7-6
MH A-7-5, A-5 Lanau dengan plastisitas tinggi yang paling mungkin berada pada kelompok A-7-5 dan A-5
CH A-7-6 A-7-5
Lempung dengan plastisitas tinggi yang paling mungkin berada pada kelompok A-7-6 namun mungkin berada pada kelompok A-7-5 jika memiliki indeks plastisitas lebih dari 30
OH A-7-5, A-5 Organik dengan plastisitas tinggi yang paling mungkin berada pada kelompok A-7-5 dan A-5
Pt A-8 Gambut yang memiliki kembang susut yang tinggi