• Tidak ada hasil yang ditemukan

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

N/A
N/A
Novia Dewi

Academic year: 2024

Membagikan "LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK "

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK Nama Kelompok :

Anggota : 1.

2.

3.

4.

5.

Kelas :

Percobaan Melde A. TUJUAN:

1. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi cepat rambat gelombang pada dawai 2. Menggambarkan grafik hubungan antara cepat rambat gelombang ( v ) dengan gaya

tegangan tali ( F )

3. Menggambarkan grafik hubungan antara cepat rambat gelombang ( v ) dengan massa per satuang panjang dawai ( μ )

B. DASAR TEORI

Mencari Cepat Rambat Gelombang Stationer pada dawai (percobaan Melde) Berdasarkan Percobaan Melde besar cepat rambat gelombang tranversal pada tali/dawai dapat ditentukan yaitu sebesar :

Keterangan :

v = cepat rambat gelombang pada dawai bersatuan m/s F = Gaya tegang tali bersatuan newton (N)

µ = massa jenis tali bersatuan kg/m m = massa tali bersatuan kg

C. ALAT DAN BAHAN 1. Penggetar/vibrator 2. Catu Daya

3. Katrol

4. Beban dengan variasi massa 5. Mistar

6. Tali dengan tiga jenis yang berbeda

(2)

D. LANGKAH KERJA

Percobaan Variasi Massa Beban

1. Mengukur panjang dan massa tali serta menimbang massa beban yang dipakai.

2. Merangkai alat seperti pada gambar

3. Mencatat frekuensi yang dipakai dan menghidupkan vibrator dengan sumber tegangan 4. Mengukur panjang gelombang yang terjadi dengan mistar dan mencatat data yang

diperoleh.

5. Mengulangi langkah 2 s.d. 4 dengan memvariasikan beban.

Data Hasil Percobaan

1. Dari percobaan di atas ,didapatkan :

Variabel bebas adalah………

Variabel terikat adalah………..

Variabel Kontrol adalah………

2. Isilah data hasil percobaan pada tabel di bawah ini untuk mendapatkan hubungan antara cepat rambat gelombang dengan tegangan tali.

Massa tali (m)=…………

Panjang tali(l) = ………..

µ = m l

Frekuensi Vibrator(f) = 50 Hz No Massa

Beban (kg)

Tegangan tali (F= massa beban x g)

(N)

Panjang gelombang(

λ¿ (m)

Cepat rambat v = λ.f

(m/s)

v2

1.

2.

3.

3. Buatlah grafik hubungan antara kuadrat cepat rambat (v2) dengan gaya tegangan tali (F)

(3)

v2

F Percobaan Variasi Jenis Tali

1. Mengukur panjang dan massa tali serta menimbang massa beban yang dipakai.

2. Merangkai alat seperti pada gambar.

3. Mencatat frekuensi yang dipakai dan menghidupkan vibrator dengan sumber tegangan.

4. Mengukur panjang gelombang yang terjadi dengan mistar dan mencatat data yang diperoleh.

5. Mengulangi langkah 2 s.d. 4 dengan memvariasikan jenis tali.

Data Hasil Percobaan

1. Dari percobaan di atas, didapatkan:

Variabel bebas adalah………..

Variabel terikat adalah……….

Variabel kontrol adalah………

2. Data hasil percobaan untuk mendapatkan hubungan antara kuadrat cepat rambat gelombang dengan massa persatuan panjang dawai ( μ=m

l ¿ Massa beban = 50 g = 0,05 kg

Frekuensi Vibrator(f) =50 Hz N

o

Massa tali(m) (kg)

Panjang

tali(l) (m) μ=m l

Panjang gelombang(λ)

(m)

Cepat rambat(v)

(m/s)

v2 1.

(4)

2.

3.

3. Buatlah grafik hubungan antara kuadrat cepat rambat

(

v2

)

dengan 1/ rapat massa tali( 1/μ¿

v2

1/ μ

Analisis Data

1. Dari tabel data yang diperoleh, kecenderungan apa yang dapat ditafsirkan pada hubungan massa beban dan cepat rambat gelombang?

………

………

………

………..

………..

2. Berdasarkan grafik hubungan antara F dan v2, hubungan apa yang terdapat antara kedua besaran? Bagaimana perkiraan rumusan atau formula yang sesuai?

3. ………..

……….

……….

………..

4. ………..

4. Dari tabel data yang diperoleh, kecenderungan apa yang dapat ditafsirkan pada hubungan jenis tali dan cepat rambat gelombang?

………

……….

……….

………..

5. Berdasarkan grafik hubungan antara 1/ µ dan v2, hubungan apa yang terdapat antara kedua besaran? Bagaimana perkiraan rumusan atau formula yang sesuai?

(5)

………

………

………

………..

5. Dari perumusan pada soal no 2 dan 4 di atas,bagaimana perkiraan rumusan yang sesuai antara kuadrat cepat rambat (v2) terhadap gaya tegangan tali (F) dan massa persatuan panjang(µ)?

……….

………

………

6. Analisislah data yang diperoleh dari percobaan I dengan menghitung nilai cepat rambat bunyi pada dawai dengan menggunakan rumus v = λ.f dan v =

Fμ dengan mengisi tabel dibawah ini?

v = λ.f

v =

Fμ

Bandingkanlah nilai

keduanya………

7. Dari hasil analisis data pada soal no 6. Maka diperoleh perumusan yaitu

……….

D. Kesimpulan

1. Hubungan antara besar tegangan tali dengan cepat rambat gelombang pada dawai adalah ………. sehingga makin besar tegangan tali maka………

…………..

………..

………..

2. Hubungan antara jenis tali dengan cepat rambat gelombang pada tali adalah

……….. , sehingga makin besar massa per satuan panjang tali maka………

……

………..

……….. …………

………..

3. Dengan demikian cepat rambat gelombang pada tali tergantung

pada………

………..

4. Dengan demikian faktor-faktor yang mempengaruhi Cepat rambat bunyi pada dawai

adalah……….

(6)

Penerapan Hukum Melde Pada gitar

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan menggunakan penerapan rumus hukum Melde, v = λ . f dan v=

Fμ =

m . g . lm

v =

Fμ

λ . f=

Fμ

1. Apabila senar gitar yang digunakan berukuran besar, maka cepat rambat dawai akan semakin……….maka nada yang dihasilkan pada gitar tersebut akan semakin.………dan frekuensi yang dihasilkan akan semakin………

2. Semakin kencang setelan sinar gitar maka cepat rambat gelombang akan semakin……….Akibatnya nada-nada yang dihasilkan akan semakin………

dan frekuensi yang dihasilkan akan semakin………

Referensi

Dokumen terkait

Peserta didik dapat menganalisis dengan teliti proses pembelahan sel pada tumbuhan Tahap Mitosis pada Ujung Akar Bawang merah (Allium cepa).. Peserta didik dapat menyajikan data

Berdasarkan hasil penilaian produk dengan menggunakan angket respon guru dan peserta didik, maka dapat disimpulkan bahwa lembar kerja peserta didik divergen materi getaran dan gelombang

Pertumbuhan batang tanaman ditempat yang gelap Harike- 1 2 3 4 5 6 Panjangcm 1,5 2,9 3,7 5,8 6,2 7,5 Berdasarkan data hasil pengamatan,diskusikan tentang: Jawaban Hubungan faktor

Jika Panjang, waktu, dan massa adalah besaran sedangkan penghapus, mistar, cm, detik, dan gram adalah satuan maka, apakah yang dimaksud mengukura. Mengukur adalah ………..……… ……….……….………

Siswa dapat mengoperasikan simulasi gelombang pada tali di PhET untuk mengamati bagaimana perubahan dalam osilasi gelombang pada tali memengaruhi pergerakan osilasi di tali penerima dan

Secara matematis rumus kalor dapat dituliskan sebagai berikut: Keterangan : Q = banyaknya kalor yang diterima atau dilepas oleh suatu benda J m = massa benda yang menerima atau

Membagi kelompok yang terdiri dari 5 siswa dalam satu kelompok 2.Carilah informasi sebanyak mungkin tentang persebaran gunung api 3.. Informasi dapat diperoleh dari dari bahan ajar

SMA Negeri 5 Semarang 1 LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK TEORI HIBRIDISASI Berikut ini disajikan tabel bentuk geometri beberapa macam hibridisasi : NAMA: PETUNJUK PENGERJAAN : 1..