• Tidak ada hasil yang ditemukan

MENU PAGE LAYOUT PADA MICROSOFT WORD

N/A
N/A
Gaza Abdillah

Academic year: 2023

Membagikan "MENU PAGE LAYOUT PADA MICROSOFT WORD"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

MENU PAGE LAYOUT PADA MICROSOFT WORD

Menu Layout adalah salah satu menu yang digunakan untuk mengatur tata letak dokumen di lembar kerja mulai dari pengaturan batas halaman, ukuran, orientasi, spasi antar baris, kolom teks, indentasi, dan lain-lainnya. Berikut ini merupakan beragam menu yang ada pada menu Layout:

1. Page Setup: Merupakan Ribbon Group yang berisi sekumpulan ikon perintah untuk mengatur format kertas, mulai dari ukuran, tampilan, dan jenis kertasnya.

 Margin – Ikon untuk mengatur ukuran kertas atau margin kertas bagian kiri, kanan, bawah, dan atas.

 Orientation – Ikon yang memungkinkan Anda untuk mengatur halaman berbentuk bidang potrait maupun landscape.

 Size – Ikon perintah untuk mengatur ukuran kertas dengan berbagai jenis ukuran.

 Columns – Untuk mengatur atau mengubah kolom teks menjadi satu, dua atau lebih kolom teks.

 Breaks – Ikon perintah yang digunakan untuk menghentikan dan menambahkan halaman baru sesuai kebutuhan.

 Line Number – Untuk menambahkan nomor urut untuk setiap baris teks di lembar kerja.

 Hyphenation – Untuk memberikan tanda hubung pada teks baik secara manual dan otomatis.

2. Paragraph: Ribbon Group yang memungkinkan Anda untuk melakukan pengeditan paragraf di lembar kerja.

 Indent Left – Untuk mengatur perataan paragraf ke arah kiri lembar kerja.

 Indent Right -Untuk mengatur perataan paragraf ke arah kanan lembar kerja.

 Spacing Before –Untuk mengatur spasi atau jarak antara teks bawah dengan teks bagian atas satu kalimat.

 Spacing After – Untuk mengatur spasi atau jarak antara paragraf satu dengan paragraf lainnya.

Referensi

Dokumen terkait

Gambar 6 menampilkan perancangan halaman data menu yang digunakan untuk mengelola data menu makanan dan minuman yang tersedia yang kemudian akan ditampilkan pada

Layout guide for Journal of Physics: Conference Series using Microsoft Word First Author1, Second Author1, Third Author2, Fourth Author2 1First author affiliation, Country 2Second