• Tidak ada hasil yang ditemukan

MODUL AJAR PERENCANAAN DAN INSTALASI SISTEM AUDIO VIDEO ( PISAV): Teknik Audio Video Kelas 11

N/A
N/A
Dangan Sioga

Academic year: 2024

Membagikan "MODUL AJAR PERENCANAAN DAN INSTALASI SISTEM AUDIO VIDEO ( PISAV): Teknik Audio Video Kelas 11"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

MODUL AJAR

PERENCANAAN DAN INSTALASI SISTEM AUDIO VIDEO ( PISAV )

A. INFORMASI UMUM Identitas Penyusun

Disusun oleh : D a n g a n, S.Pd / NIP. 19750615 200701 1 027

Identitas Sekolah

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 4 Gowa Program Keahlian : Teknik Elektronika Konsentrasi Keahlian : Teknik Audio Video Mata Pelajaran : Teknik Audio Video Kelas / Semester : XI / Genap

Alokasi Waktu : 16 JP x 45 Menit

Jumlah Pertemuan : 2

Fase Capaian : F

Elemen : Perencanaan dan Instalasi Sistem Audio Video ( PISAV ) Capaian Pembelajaran : Peserta didik mampu memahami prinsip kerja rangkaian

crossover, membuat dan menguji prinsip kerja rangkaian crossover

Kompetensi Awal : Dasar – Dasar Teknik Elektronika

Profil Pelajar Pancasila

Profil Pelajar Pancasila : Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak Mulia, Berkebihnekaan Global, Mandiri, Bernalar Kritis, gotong royong dan kreatif

Target Siswa

Target Siswa : Perangkat ajar ini dapat digunakan guru untuk mengajar Siswa reguler/tipikal (umum), tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami.

Jumlah Siswa : 36 x 3 Rombel

(2)

Moda Pembelajaran

Model Pembelajaran : Project Based Learning Moda Pembelajaran : Tatap Muka

Metode Pembelajaran : 1.Ceramah, 2. Diskusi 3. Observasi 4. Penugasan 5.

Demonstrasi 6. Simulasi 7.Praktek

Materi dan Sarana Belajar

Sumber Pembelajaran : Buku Paket, Modul, aplikasi android, Internet dan lainnya

Bahan Pembelajaran : Berbagai Jenis Gambar Rangkaian Crossover

Alat Yang Dibutuhkan : LCD Projector, PC/Laptop, smartphone, koneksi internet, aplilkasi virtual meeting, aplikasi android google Lens, aplikasi Learning management system (LMS).

Media Pembelajaran : PPT, Video Pembelajaran, aplikasi android, Internet

B. KOMPONEN INTI

Tujuan Pembelajaran Setelah mempelajari materi pada bab ini, peserta didik diharapkan mampu :

1. Memahami prinsip kerja rangkaian crossover 2. Membuat dan menguji rangkaian crossover Pemahaman Bermakna Memahami prinsip kerja rangkaian crossover

Membuat dan menguji rangkaian crossover Pertanyaan Pemantik 1. Defenisi Orossover

2. Fungsi Crossover 3. Jenis Crossover

4. Cara kerja rangkaian crossover 5. Skema rangkaian crossover

Persiapan Pembelajaran 1. Mempersiapkan presentasi materi dalam bentuk ppt/video/aplikasi android.

2. Mempersiapkan materi di aplikasi LMS.

3. Mempersiapkan virtual meeting.

(3)

4. Mempersiapkan alat dan bahan untuk pembelajaran 5. Menyusun perangkat asesmen Diagnostik non-kognitif

dan kognitif PERTEMUAN 5,6 # Rangkaian Crossover

Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Awal ( 30 Menit )

1. Mengkondisikan siswa, memeriksa kehadiran siswa 2. Berdoa bersama sesuai keyakinan masing masing 3. Guru memberikan asesmen diagnostik kon-kognitif

dan kognitif.

4. Peserta didik mengerjakan tes diagnostik kon- kognitif dan kognitif. Materi Rangkaian crossover.

5. Menyampaikan tujuan pembelajaran 6. Menyampaikan skenario pembelajaran

7. Menyampaikan pentingnya materi yang akan diberikan sampai pernyataan bermakna.

8. Menyampaikan keterkaitan materi Rangkaian crossover, dengan materi Teknik dasar proses produksi manufaktur dan rekayasa elektronika.

9. Menyampaian pertanyaan pemantik untuk membangkitkan berpikir kritis siswa.

10.Guru menampilkan video mengenai berbagai bentuk Rangkaian crossover, untuk menumbuhkan nalar kritis siswa.

B. Kegiatan Inti ( 300 Menit )

Model pembelajaran discovery learning dengan Pendekatan saintifik

1. Stimulation ( Mengamati )

a. Guru menanyangkan video/gambar mengenai Rangkaian crossover,

b. Peserta didik menyimak tayangan video / gambar serta penjelasan guru (interaktif) dalam materi Rangkaian crossover, dalam bidang

(4)

manufacture elektronika dengan tekun.

2. Problem Statement Menanya

c. Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan pemantik terkait dengan pentingnya Rangkaian crossover

d. Peserta didik termotivasi untuk memberikan jawaban atas pertanyaan singkat dan mengajukan pertanyaan awal dan mengenai materi Rangkaian crossover, dengan pengetahuan awal yang dimilikinya dengan percaya diri dan pertanyaan kritis.

3. Data collection

Mengumpulkan informasi:

a. Guru memberikan bahan bacaan / modul.

b. Guru memberikan LKPD 1 # Rangkaian crossover c. Peserta didik membaca bahan bacaan yang

diberikan guru mengenai Rangkaian crossover, di aplikasi LMS / modul / internet.

d. Peserta didik membaca LKPD 1 dilanjutkan melakukan observasi, mengumpulkan dan menganalisis informasi melalui kegiatan praktek serta membangun hipotesis berdasarkan permasalahan yang diajukan guru tentang Konsep gelombang suara dan system akustik ruang dengan tekun dan kreatif dari modul , sumber belajar, internet dan lain lain.

Mengasosiasi/mengolah:

a. Peserta didik berupaya menganalisis data dan informasi dari kegiatan obersevasi dan praktek untuk menemukan hubungan antar konsep dengan praktek di lapangan disertai dengan berpikir kritis dan analitis untuk membangun kesimpulan.

(5)

4. Verification

Peserta didik menyusun konsep berupa pengetahuan baru yang telah diperoleh, yang dapat diaplikasikan dalam berbagai situasi seperti latihan (exercise) yang memungkinkan peserta didik untuk menerapkannya pada situasi sederhana dengan tekun dan cermat.

5. Generalization Mengomunikasikan:

a. Peserta didik melaporkan hasil temuannya, merefleksi apa yang telah dipelajari, hingga mengonsolidasikan pengetahuannya dalam bentuk infografik Rangkaian Mixer Audio, dan menentukan subtansi materi yang dipelajari dengan tekun dan cermat.

b. Peserta mempresentasikan infografik yang telah dibuatnya kepada guru dan peserta didik lainnya

C. Kegiatan Penutup ( 30 Menit ) Rangkuman dan Refleksi:

a. Peserta didik menanyakan hal-hal yang masih diragukan dan melaksanakan evaluasi dengan penuh rasa ingin tahu.

b. Peserta didik turut membantu memberikan penjelasan tentang hal-hal yang diragukan peserta didik lain sehingga informasi menjadi benar dan tidak terjadi kesalahpahaman terhadap materi dengan tekun.

c. Guru melakukan refleksi dan/atau koreksi terhadap konsep yang telah dipahami oleh pesert didik

d. Peserta didik menyimak refleksi / koreksi/

kesimpulan materi dari guru dengan sabar dan tekun.

(6)

ASSESMEN 1. Assesmen diagnostic kognitif dan non kognitif 2. Jenis Assesmen

a. Tertulis (test objektif ) b. Unjuk Kerja

PENGAYAAN DAN REMEDIAL a. Pengayaan

1. Siswa mempelajari Rangkaian Mixer Audio 2. Siswa mempelajari Rangkaian Power Amplifier 3. Siswa mempelajari Rangkaian Proteksi

Sistem Audio b. Remediasi

1. Pendampingan pembelajaran Rangkaian Mixer Audio

2. Pendampingan pembelajaran Rangkaian Power Amplifier

3. Pendampingan pembelajaran Rangkaian Proteksi Sistem Audio

(7)

C. LAMPIRAN

1. LEMBAR KERJA PESETA DIDIK A. Rangkaian Crossover aktif

B. Rangkaian Crossover Passif

Referensi

Dokumen terkait

1) Faktor yang mempengaruhi kesiapan kerja Siswa Kelas XII Kompetensi Keahlian Teknik Audio Video di SMK Negeri 1 Pundong masih sangat banyak, sementara penelitian ini

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh pengalaman praktik kerja industri terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII kompetensi keahlian Teknik Audio Video SMK N

Rancang bangun CD Pembelajaran Perakitan Power AmplifierSebagai Media Pembelajaran Dan Sumber Belajar mandiri Bagi Siswa SMK Kompetensi Keahlian Teknik Audio Video Di SMK Negeri

Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Interaktif Pada Mata Pelajaran Menerapkan Dasar – Dasar Kelistrikan Kelas X Teknik Audio Video SMK Negeri 1

Pengolahan dan pemanfaatan penilaian hasil belajar Kurikulum 2013 pada Program Keahlian Teknik Audio Video di SMK 2 Surakarta yang dilakukan guru termasuk

Model peran (masyarakat) pada faktor lingkungan berpengaruh atau tinggi terhadap minat berwirausaha servis elektronika siswa kelas XII jurusan teknik audio video

dengan judul Pengaruh Perhatian Orang Tua dan Kebiasaan Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XI Kompetensi Keahlian Teknik Audio Video SMK Ma arif 1 Wates

Pengolahan dan pemanfaatan penilaian hasil belajar Kurikulum 2013 pada Program Keahlian Teknik Audio Video di SMK 2 Surakarta yang dilakukan guru termasuk