PEMERIKSAAN MANUAL
PADA
ELBOW JOINT
ANATOMI
ELBOW JOINT
ANATOMI
ELBOW JOINT
OSTEOKINEMATIKA ELBOW JOINT
Humeroulnar joint Humeroradial joint
Proximal radioulnar joint
OSTEOKINEMATIKA ELBOW
JOINT
HUMEROULNAR JOINT
Hinge joint (gynglimus),
Terbentuk oleh trochlea humeri konveks seperti katrol dan capitulum yang berbentuk bola, bersendi dengan fovea trochlearis ulnae berbentuk konkaf menghadap serong 450 ventroproximal.
HUMEROULNAR JOINT
Gerak fisiologis fleksi-ekstensi merupakan gerak osteokinematik : rotasi ayun dlm bidang sagital.
Gerak arthrokinematik:
 traksi os ulnae kearah 450 dorso-distal
 translasi saat fleksi: 450 ventro-proximal
 Ekstensi kearah 450 dorso-distal.
HUMEROULNAR JOINT
MLPP posisi fleksi 700 dan antara pronasi-supinasi.
CPP maximal extension.
Capsular pattern Humeroulnar joint ROM : ekstensi  fleksi.
HUMERORADIAL JOINT
Hinge joint dibentuk oleh trochlea humeri berbentuk konveks seperti bola, bersendi dengan fovea trochlearis radii berbentuk konkaf seperti mangkuk menghadap ke proximal searah sumbu os radii.
HUMERORADIAL JOINT
Gerak fisiologis fleksi-ekstensi sesuai dengan gerak humero ulnar joint dlm komponen osteokinematik rotasi ayun dalam bidang sagital.
Gerak arthrokinematic traksi ke distal searah sumbu longitudinal os radii,
Gerak translasi saat fleksi kearah ventral dan
Saat ekstension kearah dorsal tegak lurus sumbu radii.
MLPP dan CPP sesuai dengan humero ulnar joint.
PROXIMAL RADIOULNAR JOINT
Jenis sendi putar, dibentuk oleh capitulum radii yang
berbentuk konveks seperti silinder, bersendi dengan fovea ulna berbentuk konkaf seperti seperempat pipa.
PROXIMAL RADIOULNAR JOINT
Sendi putar, yaitu perputaran capitulum radii terhadap fovea radii os ulna bersama dengan distal radioulnar joint, dalam klinis gerak pronasi – supinasi.
Arthrokinematiknya berupa
 gerak translasi saja,
 Pronation terjadi translasi caput radii ke dorsal
 Supinasi terjadi translasi ke ventral
ELBOW COMPLEX
Elbow complex secara bersama ternyata pada saat extension ternyata terdapat gerak abduction atau valgus dengan medial translation dan pronation, sebaliknya pada saat flexion terjadi adduction atau varus dan supination.
Rumus MEP : Medial-Extension-Pronation.
GERAK AKTIF ELBOW
GERAK ACTIVE FLEKSI SIKU
 Tiga otot fleksor siku utama adalah:
 M. Biceps brachii (n musculocutaneus, C5 C6) Penggerak utama fleksi siku dan supinasi. M. Brachialis (n musculocutaneus, C5 C6)
 M. Bracioradialis (n. radialis, C5 C6)
 Fungsi fleksi siku pada posisi radioulnar netral.
GERAK ACTIVE EKSTENSI SIKU
 M. Triceps brachii. (n. radialis, C7 C8).
 M. Anconeus (n. radialis, C7 C8)
PRONASI DAN SUPINASI
 M. Pronator teres dan M.Pronator quadratus (n. medianus).
 M. Supinator (n. radialis)
GERAK PASIF ELBOW
PASSIVE FLEKSI SIKU
- ROM. Flx. : 140-1600 soft end feel, pembatasan oleh terjepitnya jaringan lunak lengan atas dan bawah sisi volair. Besarnya ROM ditentukan oleh besarnya otot fleksor dan lemak lengan atas.
PASSIVE EKSTENSI SIKU
- ROM. Ext. : 0-50 hard end feel, oleh pembatasan tulang dengan tulang.
PASSIVE PRONATION LENGAN BAWAH
- ROM. Pronasi . : 850 harder end feel karena benturan os radius dan ulna yang dibatasi jaringan lunak.
PASSIVE SUPINATION LENGAN BAWAH
 ROM. Supinasi : 950 elastic end feel karena regangan system kapsulo-ligamentair.
PEMERIKSAAN PADA
ELBOW JOINT
KONDISI PATOLOGIS PADA ELBOW
- Tennis elbow (lateral epicondylitis) - Golfer elbow (medial epicondylitis) - Dislokasi caput radius
- Osteochondritis dissecans
ANAMNESA
 Identitas
 Keluhan utama
 Riwayat penyakit
 Mekanisme cedera
- Jatuh dengan tangan menyangga dan overstretch - Repetitive stress / repetitive injury
- Gaya valgus berlebihan (overstretch)
ANAMNESA
 Onset cedera
 Aktivitas yang memperberat dan memperingan
 Lokasi spesifik keluhan
 Aktivitas yang bisa dan tidak bisa dilakukan
 Riwayat cedera terdahulu (overuse injury / trauma)
INSPEKSI
Bentuk elbow, apakah ada deformitas (cubitus valgus, hiperekstensi, dsb) -> dibandingkan dengan elbow yang sehat
Apakah ada bengkak
Apakah ada muscle atrofi atau hipertrofi Warna kulit (apakah ada kemerahan)
Kebebasan gerak (apakah ada keterbatasan gerak)
PALPASI
Temperatur kulit Penebalan kapsul Nyeri tekan
Hydrops
PEMERIKSAAN FUNGSI DASAR
Pemeriksaan gerak aktif
Pemeriksaan gerak pasif
Pemeriksaan gerak isometrik melawan tahanan
PEMERIKSAAN GERAK AKTIF
PEMERIKSAAN GERAK PASIF
PEMERIKS
AAN ISOMETRIK
MELAWAN
TAHANAN
INTERPRETASI
PEMERIKSAAN FUNGSI DASAR
Keterbatasan gerak
a. Capsular pattern (keterbatasan pola kapsuler)
Gerak fleksi lebih terbatas dari ekstensi. Sering dijumpai pada kondisi arthritis.
b. Non capsular pattern (keterbatasan pola non kapsuler) Hanya terbatas pada gerak fleksi saja atau ekstensi saja.
Sering dijumpai pada sebagian sruktur sendi, myositis ossifican.
INTERPRETASI
PEMERIKSAAN FUNGSI DASAR
Nyeri pada gerak melawan tahanan
a. Gerak Fleksi
Kemungkinan lesi pada m.biceps brachialis, atau m.brachialis
b. Gerak Ekstensi
Kemungkinan lesi pada m.triceps brachii
INTERPRETASI
PEMERIKSAAN FUNGSI
DASAR Nyeri pada gerak melawan tahanan
c. Gerak Pronasi
Kemungkinan lesi pada m.pronator teres. Pada kondisi golfer’s elbow otot ini selalu mengalami nyeri gerak melawan tahanan, karena berorigo di epicondylus medialis.
d. Gerak Supinasi
Kemungkinan lesi pada m.supinator atau m.biceps brachii
INTERPRETASI
PEMERIKSAAN FUNGSI
DASAR Nyeri pada gerak melawan tahanan
e. Ekstensi pergelangan tangan
Ada indikasi cedera pada grup otot ekstensor pergelangan tangan, yg berorigo di epicondylus lateralis humeri, sehingga disebut epicondylitis lateralis (tennis elbow)
HUMEROULNAR AND HUMERORADIAL JOINT
Humeroulnar Humeroradial Close Packed
Position Maximal extension Elbow flexed 90o
Forearm supination 50o
Loose Packed Position
Elbow flexed 70o – 90o
Forearm supination 10o
Full extension Full supination Capsular Pattern Flexion - extension
PEMERIKSAAN FISIOTERAPI YG DIBUTUHKAN
Diutamakan pemilihan evidence untuk:
Pemeriksaan Capsules
 Shoulder joint passive test: External rot < Abduct < Internal rot with elastic end feel.
 Elbow Joint Passive test : Flexion < Extention; Pronation = supination with elastic end feel.
 Joint Play Movement Test: Traction at end range position  elastic end feel
Sugijanto, 2017
PEMERIKSAAN FISIOTERAPI YG DIBUTUHKAN
Pemeriksaan Otot stabilisator:
 Isometric test pd MLPP
 Contract relax stretch test
Pemeriksaan saraf tepi:
 Sensoric test pd nervinal area
 Motoric: Kenn muscle
 Nerve tension/adhesion: Upper Limb Tension Test
Sugijanto, 2017
PEMERIKSAAN
KHUSUS
PEMERIKSAAN INSTABILITAS LIGAMEN
Ligamentous Valgus Instability Test
PEMERIKSAAN INSTABILITAS LIGAMEN
Ligamentous Varus Instability Test
PEMERIKSAAN UNTUK
EPICONDYLITIS
Tennis Elbow Test (Lateral
Epicondylitis Test)
PEMERIKSAAN UNTUK EPICONDYLITIS
Golfer Elbow Test (Medial Epicondylitis Test)
Palpasi medial epicondylus
Tinnel Sign of Elbow
PROSEDUR
PEMERIKSAAN
Elbow Joint Capsular Pattern Tes fungsi
 Nyeri dan terbatas pada gerak fleksi, ekstensi siku, dan pronasi, supinasi lengan bawah dalam capsular pattern.
Sugijanto, 2017
PROSEDUR PEMERIKSAAN:
TES KHUSUS
JPM test:
 Traksi pada pembatasan ROM timbul nyeri dan keterbatasan ROM dgn elastic-firm end feel.
 Translasi pada pembatasan ROM timbul nyeri dan keterbatasan ROM denngan firm end feel.
Pain free grip strength test
 Kekuatan menggenggam pada posisi netral dan posisi translasi medial
Sugijanto, 2017