• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengantar Ilmu Komputer

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Pengantar Ilmu Komputer"

Copied!
26
0
0

Teks penuh

(1)

Pengantar Teknologi Informasi

Susilawati, S. Kom., M. Kom

(2)

Pokok Bahasan

 Pengantar Teknologi Informasi

 Pengantar Komputer

 Sejarah Komputer

 Klasifikasi Komputer

 Tokoh-Tokoh dalam Perkembangan

Komputer

(3)

Pengantar Teknologi Informasi

Tekologi Informasi (TI) ada dimana-mana

Teknologi IT untuk strategi bisnis perusahana

Dengan TI dapat lebih efisien, efektif dan inovatif

Efisien : mengerjakan sesuatu dengan cara yang benar, mengerjakan sesuatu dengan biaya semurah mungkin dan waktu yang singkat

Efektif : mengerjakan yang benar atau membuat keputusan yang benar pada waktu yang tepat

Inovatif : melakukan sesuatu yang baru, pelayanan baru, dan

mencari pelanggan baru

(4)

Konsep Teknologi Informasi

 Teknologi informasi adalah seperangkat alat yang membantu kita bekerja dengan informasi dan

melakukan tugas-tugas yang berhubungan dengan

pemrosesan informasi (Information Processing) menurut Haag & Keen 1996)

 Teknologi informasi tidak hanya terbatas pada teknologi computer (Perangkat keras dan perangkat lunak) yang digunakann untuk memproses dan menyimpan

informasi, melainkan juga mencakup teknologi

komunikasi untuk mengirimkan informasi (Martin 1999)

(5)

Konsep Teknologi Informasi

Teknologi Informasi adalah teknologi yang

menggabungkan komputasi (komputer) dengan jalur

komunikasi berkecepatan tinngi yang membawa data,

suara dan video (William & Sawyer 2003)

(6)

Konsep Teknologi Informasi

TI

Gabungan antara….

Teknologi Komputer & Teknologi Komunikasi

Teknologi Yang berhubungan

dengan operasional komputer

Teknologi Yang berhubungan

Dengan komunikasi jarak jauh, contoh TV,

Radio, Telepon

(7)

Pengelompokan Teknologi Informasi

 Teknologi Telekomunikasi

 Teknologi Masukan (Input)

 Teknologi Keluaran (Output)

 Teknologi Perangkat Lunak (Software0

 Teknologi Penyimpanan (Storage)

 Teknologi Pemrosesan

(8)

Penggunaan TI

Dalam Bidang Perbankan

Sistem Online

Menggunakan teknologi sentralisasi server

Setiap cabang langsung mengakses server pusat

ATM (Automatic tellet machine) tersebar di seluruh pelosok negara

User dapat melakukan transaksi dimana saja dan kapan saja di setiap mesin ATM

Internet Banking

Bidang Pendidikan

Sistem PJJ (Pendidikan Jarak Jauh) – Distance Learning

Edutainment (Education dan Entertainment) – berbasisi multimedia

(9)

Penggunaan TI

Bidang Medis

Menyimpan Rekam Medis (Medical Record) pasien

Peralatan Medis seperti CT-Scan untuk memotret organ tubuh manusia seperti Otak manusia

Bidang Perdagangan Elektronis

E-Commerce

E-Business

Kepolisian

Pembuatan SIM

Pengambilan sidik jari

Melacak pelaku tindak criminal dengan pencocokan pola (pattern recognition)

(10)

Pengantar Komputer

Komputer berasal dari bahasa Inggris yaitu Compute yang berarti menghitung.

Pengertian Komputer secara umum adalah : Seperangkat alat elektronik yang dapat menerima masukan (input) dan melakukan pengolahan data (proses) untuk menghasilkan keluaran (output) berupa informasi yang berguna dan

bermanfaat.

(11)

Pengantar Komputer

 Data adalah representasi angka, huruf,

gambar, suara, fakta yang tidak terorganisasi

 Informasi adalah data yang telah diproses

sehingga menjadi bahan yang berguna dalam pengambilan keputusan

 Program adalah kumpulan instruksi yang ditulis dalam Bahasa komputer sehingga komputer

dapat melakukan pekerjaan tertentu

(12)

Sejarah Komputer

 Generasi I (1951-1958)

 Generasi II (1959-1963)

 Generasi III (1964-1979)

 Generasi IV (1979-1980)

 Generasi V (1981)

(13)

Generasi I (1951-1958)

 Menggunakan tabung hampa udara sebagai penguat sinyal.

 Menggunakan punch card sebagai alat input data dan penyimpanan informasi.

 Kelemahannya, ukuran tabung hampa udara yang besar sehingga secara fisik ukuran komputer juga besar dan berat.

 Contoh nya : ENIAC , UNIVAC

(14)

Generasi II (1959-1963)

Menggunakan teknologi sirkuit berupa transistor dan dioda sebagai elemen utama utk mengolah data, menggantikan tabung hampa udara.

Sudah menggunakan operasi bahasa pemrograman tingkat tinggi seperti Fortran dan Cobol

Kapasitas memori utama dikembangkan dari magnetic core storage.

Ukurannya lebih kecil dari komputer generasi pertama.

Proses operasi sudah lebih cepat, jutaan operasi per detik

Daya listrik lebih kecil.

(15)

Generasi III (1964-1979)

Menggunakan chip/IC (Integrated Circuit) sebagai elemen utama pengolah data. Sebuah chip berisi banyak sekali komponen komputer yang dipadatkan.

Ukuran komputer sudah lebih kecil, kecepatan semakin meningkat.

Punch card tidak digunakan lagi, digantikan oleh magnetic tape dan disket.

IBM S-360 merupakan komputer pertama yang

menggunakan IC, diperkenalkan tahun 1964

(16)

Generasi IV (1979-1980)

Menggunakan microprocessor yang merupakan pemadatan dari ribuan IC ke dalam sebuah chip, disebut LSI (Large Scale

Integration), yang digunakan untuk mengolah data menjadi informasi.

Ukuran sudah lebih kecil, kemampuan dan kecepatan semakin meningkat.

Microprocessor merupakan awal kelahiran komputer personal (PC). Dimana saat itu, Intel Corp mengembangkan

microprocessor pertama serie 4004

Contoh generasi ini : Apple I Computer yang dikembangkan oleh

Steve Jobs.

(17)

Generasi V (1981)

 Pada generasi ini ditandai dengan

munculnya LSI yang berkembang menjadi VLSI (Very Large Scale Integration), yang merupakan pemadatan ribuan

microprocessor ke dalam sebuah microprocessor.

 Pada tahun ini, IBM memproduksi PC secara

massal.

(18)

Klasifikasi Komputer

 Komputer Berdasarkan fungsinya

 Komputer Berdasarkan data yang diolah

 Komputer Berdasarkan ukuran dan

kemampuan

(19)

Komputer Berdasarkan fungsinya

1.

Special Purpose

Hanya dapat digunakan untuk menyelesaikan masalah tertentu

Biasanya software yang mengendalikan proses sudah berada langsung pada sistem

Contoh : komputer yang digunakan untuk kasir pada supermarket

2.

General Purpose

Komputer yang dirancang dan digunakan untuk menyelesaikan berbagai masalah.

Pengolahan kata, grafis, permainan, multimedia, dan lain-lain.

Contoh : PC (Personal Computer) yang biasa digunakan di

rumah, kantor atau sekolah.

(20)

Komputer Berdasarkan data yang diolah

1. Komputer Analog

Komputer yang menerima Input berupa besaran fisik (data yang digunakan bersifat

berkelanjutan), contoh digunakan dalam mengetahui arus listrik, tekanan udara, getaran, kecepatan angin.

Cenderung lebih cepat

Keluaran/hasilnya berupa grafik

2. Komputer Digital

Komputer untuk mengolah data dalam bentuk angka atau huruf.

Biasanya digunakan untuk aplikasi bisnis/teknik

Proses data lebih tepat dibanding komputer analog

Dapat menyimpan data selama masih dibutuhkan dalam proses

Data yang telah dimasukkan dapat dikoreksi

Output yang dihasilkan dapat berupa angka, gambar, huruf, grafik

(21)

Komputer Berdasarkan data yang diolah

3.

Komputer Hybrid

Perpaduan antara komputer analog dan komputer digital

Lebih cepat dibanding komputer analog

Lebih tepat dari komputer digital

(22)

Komputer Berdasarkan ukuran dan kemampuan

1.

Microcontroller

Semua perangkatnya berada dalam satu chip.

Perangkat ini sangat ideal untuk mengerjakan sesuatu yang bersifat khusus, sehingga aplikasi yang diisikan ke dalam komputer ini adalah aplikasi yang bersifat dedicated.

Jika dilihat dari harga, microcontroller ini harga umumnya lebih murah

dibandingkan dengan komputer lainnya, karena perangkatnya relatif sederhana.

Contoh : komputer yang digunakan pada mobil untuk mengatur kestabilan mesin, alat untuk pengatur lampu lalu lintas.

2.

Microcomputer

Komputer ini khususnya digunakan untuk single-user

Contoh : PC, Notebook.

(23)

Komputer Berdasarkan ukuran dan kemampuan

3. Minicomputer

Komputer ini umumnya digunakan untuk banyak pemakai (multiuser) pada saat yang bersamaan, dan time shared

Komputer ini lebih cenderung digunakan untuk suatu kelompok pengguna atau per departemen pada perusahaan besar

Contoh komputer yang termasuk ke dalam golongan ini adalah IBM AS/400

4. Mainframe

Mainframe ini dapat melayani ratusan penggunanya pada saat yang bersamaan (multi user)

Komputer ini mirip dengan minicomputer namun lebih besar dan lebih mahal

Penggunaannya umumnya untuk pengolahan data dari suatu divisi atau perusahaan besar, yang membutuhkan pengolahan yang cukup berat. Contoh: pada bank

(24)

Tokoh-Tokoh Perkembangan Komputer

1. (1812) Charles Babbage "the grandfather of modern computing."

Mengajukan bahwa suatu mesin untuk melakukan perhitungan harus terdiri atas 4 elemen :

Input device

Memory

Central Processing Unit

Output device

2. Lovelace Byron “ first computer programmer”

Rekan dan teman dari Charles Babbage.

Ia memberikan penjelasan mengenai konsep dari mesin yang dibuat oleh Charles Babbage kepada public.

Note programmnya berhasil dijalankan oleh mesin Charles Babbage.

(25)

Tokoh-Tokoh Perkembangan Komputer

3.

Herman Hollerith

Pemenang dari kontes yang diadakan oleh U.S bureau n Cencus untuk melakukan sensus penduduk di Amerika, pada tahun 1980’s => mesin tabulasi menggunakan punch card

Perusahaan yang didirikannya menjadi bergabung dengan IBM

Pada beberapa versi dari FORTRAN, setiap awal dari perintah harus diawali dengan H untuk menghormati Herman Hollerith.

4.

Von Neuman & Alan Turing

Arsitektur Von Neuman digunakan oleh sebagian besar komputer yang ada saat ini.

Main memory menyimpan program dan data

ALU beroperasi menggunakan data biner

Control unit (CU) mengintrepretasi instruksi dari memori dan untuk dieksekusi

Perangkat input dan output dikendalikan oleh CU

(26)

SEKIAN

Referensi

Dokumen terkait

Judul : PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN BERBANTUAN KOMPUTER DENGAN MODEL TUTORIAL UNTUK BAHAN AJAR PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI.. Kategori

Strategi bisnis SI adalah salah satu bentuk hasil /output dari proses perencanaan strategi SI/TI, strategi ini akan menjelaskan bagaimana sistem dan teknologi

Evaluasi kinerja Teknologi Informasi (TI) merupakan cara untuk mengukur sejauh mana TI dapat menjawab kebutuhan dalam proses bisnis di organisasi. Coca Cola dalam

Metode COBIT perlu diterapkan dalam pengelolaan perusahaan agar penggunaan Teknologi Informasi (TI) sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan menghasilkan kinerja yang efisien

Menimbang : bahwa dalam rangka melaksanakan Riset Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Kedokteran (Risbin Iptekdok) yang bermutu, efektif dan efisien, perlu menetapkan

Rencana Strategi Sistem Informasi dan Teknologi Informasi (SI/TI) harus mendukung tujuan bisnis perusahaan DMC   untuk mendapatkan suatu keunggulan kompetitif dan dapat

Strategi Sistem Informasi (SI) atau Teknologi Informasi (TI) membawa bersama tujuan proses bisnis perusahaan, pemahaman mengenai informasi yang diperlukan untuk mendukung

Pembahasan tentang bisnis digital, Revolusi Industri 4.0, dan teknologi inovatif yang mengubah model bisnis dan proses industri di era