• Tidak ada hasil yang ditemukan

pengaruh inflasi, suku bunga, dan nilai tukar terhadap

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "pengaruh inflasi, suku bunga, dan nilai tukar terhadap"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

LOGISTIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI

Oleh :

NI WAYAN BETTY EKA SETIAWATI NPM : 18630037

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO

2022

(2)

ii

(3)

iii

PENGARUH INFLASI, SUKU BUNGA, DAN NILAI TUKAR TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN SEKTOR TRANSPORTASI DAN

LOGISTIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI

Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Menempuh Gelar Sarjana Pada Program Sarjana S1 Akuntansi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Metro

Oleh :

NI WAYAN BETTY EKA SETIAWATI NPM : 18630037

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO

2022

(4)

iv ABSTRAK

Setiawati, Ni Wayan Betty Eka. 2022. “Pengaruh Inflasi, Suku Bunga, Dan Nilai Tukar Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Sektor Transportasi Dan Logistik Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia”. Skripsi Program Studi S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis (1) Suyanto, S.E., M.Si., Akt., CA., ACPA., CRA. (2) Sri Retnaning Rahayu, S.E., M.M.

Sektor transportasi dan logistik penting untuk mobilitas sosial. Pada tahun 2020, sektor ini menyusut, berimbas pada pasar modal Bursa Efek Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh inflasi, suku bunga dan nilai tukar terhadap kinerja ekuitas perusahaan di sektor transportasi dan logistik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif. Sampel penelitian ini terdiri dari 15 perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier data panel dengan menggunakan eviews 9.

Berdasarkan hasil pengujian data, terlihat bahwa inflasi, suku bunga dan nilai tukar tidak memiliki pengaruh secara parsial dan sekaligus tidak signifikan terhadap return saham pada perusahaan di bidang transportasi dan logistik yang tercatat di bursa efek Indonesia.

Kata Kunci : Inflasi, Suku Bunga, Nilai Tukar, dan Return Saham

(5)

v ABSTRACT

Setiawati, Ni Wayan Betty Eka. 2022. "The Effect of Inflation, Interest Rates, and Exchange Rates on Stock Returns in Transportation and Logistics Sector Companies Listed on the Indonesia Stock Exchange". Thesis of S1 Accounting Study Program Faculty of Economics and Business (1) Suyanto, S.E., M.Sc., Akt., CA., ACPA., CRA. (2) Sri Retnaning Rahayu, S.E., M.M.

The transportation and logistics sectors are important for social mobility. In 2020, this sector will shrink, affecting the capital market of the Indonesia Stock Exchange. The purpose of this study was to determine the effect of inflation, interest rates and exchange rates on the equity performance of companies in the transportation and logistics sector listed on the Indonesia Stock Exchange. This type of research uses quantitative research. The sample of this study consisted of 15 companies. The data analysis technique used is linear regression analysis of panel data using eviews 9. Based on the results of data testing, it appears that inflation, interest rates and exchange rates do not have a partial and at the same time insignificant effect on stock returns in companies in the transportation and logistics sector. listed on the Indonesian stock exchange.

Keywords: Inflation, Interest Rates, Exchange Rates, and Stock Returns

(6)

vi

RINGKASAN

Setiawati, Ni Wayan Betty Eka. 2022. Pengaruh Inflasi, Suku Bunga, Dan Nilai Tukar Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Sektor Transportasi Dan Logistik Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Skripsi Program Studi S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis (1) Suyanto, S.E., M.Si., Akt., CA., ACPA., CRA. (2) Sri Retnaning Rahayu, S.E., M.M.

Adanya teknologi transportasi memudahkan mobilitas manusia dalam melakukan berbagai aktivitas. Hingga saat ini, teknologi lalu lintas berkembang dalam hal efektivitas dan efisiensi sejalan dengan kebutuhan manusia. Saat melakukan peramalan return saham, ada dua model yang biasa digunakan investor, yaitu Capital Asset Price Model (CAPM) dan Arbitrage Price Theory (APT). Namun, keduanya masih kontroversial dalam hal akurasi. Ada beberapa penelitian yang menyatakan bahwa CAPM lebih akurat, namun ada juga penelitian yang menyatakan bahwa APT lebih baik dalam memprediksi return saham dibandingkan CAPM. Menurut Tandelilin (2017),

Inflasi yang tinggi menyebabkan tingginya biaya produksi yang ditanggung oleh perusahaan. Berkurangnya daya beli dan tingginya biaya produksi secara tidak langsung akan mempengaruhi kondisi pasar modal.

Tingkat bunga juga merupakan eksternalitas fundamental perusahaan dan penting untuk dipertimbangkan, karena investor ekuitas umumnya selalu menginginkan pengembalian investasi mereka lebih tinggi dari yang diharapkan.

Perubahan suku bunga mempengaruhi pengembalian berbagai fasilitas investasi.

Nilai tukar mempengaruhi pergerakan harga saham. Ketika inflasi naik, nilai tukar naik karena depresiasi mata uang lokal. Ketika inflasi naik, ekspektasi investor terhadap permintaan dan pengembalian premi risiko tertinggi, menyebabkan harga saham turun.

Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif. Sampel penelitian ini terdiri dari 15 perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier data panel menggunakan eviews 9. Berdasarkan hasil pengujian data, terlihat bahwa inflasi, suku bunga dan nilai tukar memiliki pengaruh secara parsial dan sekaligus tidak signifikan terhadap return saham pada perusahaan di bidang transportasi dan logistik. tercatat di bursa efek Indonesia.

(7)

vii

HALAMAN PERSETUJUAN

PENGARUH INFLASI, SUKU BUNGA, DAN NILAI TUKAR TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN SEKTOR TRANSPORTASI DAN

LOGISTIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

NI WAYAN BETTY EKA SETIAWATI NPM. 18630037

Telah Diuji dan Dinyatakan Lulus :

Hari : Rabu

Tanggal : 13 April 2022

Tempat Ujian : Ruang Sidang FEB UM METRO

Tim Penguji,

Suyanto, S.E., M.Si., Akt., CA., ACPA., CRA. Ketua Penguji NIDN. 0230107502

Sri Retnaning Rahayu, S.E., M.M. Sekretaris NIDN. 0227067602

H. Jawoto Nusantoro, S.E., M.Si. Penguji Utama NIDN. 0219127001

Mengetahui Dekan

Suwarto, S.E., M.M., NIDN. 0210036801

(8)

viii

HALAMAN PENGESAHAN

PENGARUH INFLASI, SUKU BUNGA, DAN NILAI TUKAR TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN SEKTOR TRANSPORTASI DAN

LOGISTIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

NI WAYAN BETTY EKA SETIAWATI NPM. 18630037

Telah diperiksa dan disetujui oleh:

Pembimbing I.

Suyanto, S.E., M.Si., Akt., CA., ACPA., CRA.

NIDN. 0230107502

Pembimbing II.

Sri Retnaning Rahayu, S.E., M.M.

NIDN. 0227067602

Mengetahui, Kaprodi Akuntansi

Elmira Febri Darmayanti, SE., M.A.B.

NIDN. 0211028002

(9)

ix MOTTO

“Seperti halnya api yang berkobar mengubah kayu bakar menjadi abu, begitu pula api pengetahuan membakar segala reaksi dari kegiatan material hingga menjadi

abu, wahai Arjuna”

(Bhagawadghita sloka 4.37)

“Berbhakti kepada orang tua dan jadilah anak yang suputri”

(Ni Wayan Betty Eka Setiawati)

(10)

x

HALAMAN PERSEMBAHAN

Puji syukur yang mendalam kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan anugrah-Nya serta kelancaran dan kemudahan kepada penulis, maka dengan kerendahan hati skripsi ini penulis persembahkan kepada:

1. Bapak dan Ibu tercinta serta adik-adikku yang telah memberikan dorongan, kepercayaan, kasih sayang, semangat, pengorbanan tiada henti kepada anaknya. Terima kasih atas jerih payah Bapak Ibu selama ini. Doa tulus dari Bapak Ibu sehingga dapat menyelesaikan pendidikan hingga saat ini.

2. Bapak dan Ibu Dosen pembimbing I dan II atas bimbingan dan tuntunan untuk penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

3. Seluruh keluarga besar yang selalu memberikan dukungan.

4. Teman-teman seperjuanganku yang selalu memberikan semangat disetiap saat.

5. Untuk semua pihak yang telah membantu menyelesaikan penyusunan skripsi ini.

6. Almamater Universitas Muhammadiyah Metro Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

(11)

xi

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala karunia rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan disertasi yang berjudul

“Pengaruh Inflasi, Suku Bunga dan Nilai Tukar Terhadap Return Saham Perusahaan Sektor Transportasi dan Logistik yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia”.

Penulisan skripsi ini bertujuan untuk membantu dan memenuhi persyaratan memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Metro. Penulis menyadari bahwa penyelesaian pekerjaan ini tidak akan mungkin terjadi tanpa bantuan dan kerjasama dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr H. Jazim Ahmad, MP, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Metro.

2. Bapak Suwarto, S.E., M.M., selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Metro.

3. Ibu Elmira Febri Darmayanti, SE., M.A.B. selaku Ketua Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Metro.

4. Bapak Suyanto, SE, M.Si., Act., CA., ACPA., CRA. sebagai Pembimbing Pertama yang membantu menyelesaikan pekerjaan ini.

5. Ibu Sri Retnaning Rahayu, H.E., M.M. selaku pembimbing II yang telah membantu menyelesaikan tugas ini.

6. Bapak dan Ibu Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Metro yang dengan tulus ikhlas memberikan ilmu yang bermanfaat kepada penulis.

7. Kedua orang tuaku dan seluruh keluargaku yang selalu mendoakan dan mendukung penulis.

8. Semua pihak yang telah memberikan kontribusi secara langsung maupun tidak langsung, serta pihak-pihak lain yang tidak dapat disebutkan namanya sendiri-sendiri dalam penyusunan karya ini.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan karya ini. Oleh karena itu, saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan untuk menyempurnakan karya ini. penulis berharap skripsi ini dapat dipahami

(12)

xii

oleh semua yang membacanya dan dapat memberikan manfaat yang bermanfaat bagi para pengembang ilmiah.

Metro, April 2022

Ni Wayan Betty Eka Setiawati

NPM.18630037

(13)

xiii

PERNYATAAN ORISINALITAS SKRIPSI

Nama : Ni Wayan Betty Eka Setiawati

NPM : 18630037

Fakultas : Ekonomi da n Bisnis

Program Studi : Akuntansi

Menyatakan bahwa skripsi dengan judul “PENGARUH INFLASI, SUKU BUNGA, DAN NILAI TUKAR TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN SEKTOR TRANSPORTASI DAN LOGISTIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA” adalah karya seni saya dan bukan hasil plagiat. Apabila dikemudian hari terdapat unsur plagiat dalam skripsi tersebut, maka saya bersedia menerima sanksinya.

Dengan surat pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya.

Metro, April 2022

Yang Membuat Pernyataan

Ni Wayan Betty Eka Setiawati NPM. 18630037

(14)

xiv

(15)

xv DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ...i

HALAMAN LOGO ... ii

HALAMAN JUDUL ...iii

ABSTRAK ...iv

ABSTRACT ... v

RINGKASAN ...vi

HALAMAN PERSETUJUAN ... vii

HALAMAN PENGESAHAN... viii

MOTTO ...ix

HALAMAN PERSEMBAHAN ... x

KATA PENGANTAR ...xi

PERSETUJUAN UJI PLAGIAT ... xiii

DAFTAR ISI ... xv

DAFTAR TABEL ... xviii

DAFTAR GAMBAR ... xix

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang ... 1

B. Perumusan Masalah ... 3

C. Tujuan Penelitian... 3

D. Kegunaan Penelitian ... 4

E. Sistematika Penulisan ... 4

BAB II KAJIAN LITERATUR ... 6

A. Landasan Teori ... 6

1. Arbitrage Pricing Theory (APT) ... 6

2. Pasar Modal ... 6

3. Return Saham... 7

4. Indikator Return Saham ... 7

5. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Return Saham ... 8

B. Hasil Penelitian Relevan... 12

C. Kerangka Pemikiran ... 13

1. Pengaruh Inflansi Return Saham ... 13

2. Pengaruh Tingkat Suku Bunga Terhadap Return Saham ... 13

3. Pengaruh Nilai Tukar Terhadap Return Saham ... 14

(16)

xvi

4. Pengaruh inflansi, suku bunga, dan nilai tukar terhadap Return

Saham ... 15

D. Hipotesis ... 15

BAB III METODE PENELITIAN ... 16

A. Jenis Penelitian ... 16

B. Tahapan Penelitian ... 16

1. Populasi ... 16

2. Sampel ... 18

C. Definisi Operasional Variabel Penelitian ... 20

1. Variabel Independen (Variabel Bebas) ... 20

2. Variabel Dependen (Variabel Terikat) ... 22

E. Teknik Pengumpulan Data ... 24

F. Instrumen Penelitian ... 25

G. Teknik Analisis Data ... 25

1. Estimasi Model Regresi Data Panel ... 25

2. Pemilihan Model Regresi Data Panel ... 26

3. Uji Asumsi Klasik ... 27

4. Menguji Model Analisis ... 29

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 31

A. Gambaran Umum Bursa Efek Indonesia ... 31

1. Sejarah Singkat Bursa Efek Indonesia ... 31

2. Sejarah Perusahaan Transportasi dan Logistik ... 31

B. Hasil Penelitian ... 32

1. Estimasi Model Regresi Data Panel ... 32

2. Pemilihan Model Regresi Data Panel ... 33

3. Uji Asumsi Klasik ... 36

4. Pengujian Model Analisis ... 39

C. Pembahasan Hipotesis ... 43

1. Pengaruh Inflasi Terhadap Return Saham ... 43

2. Pengaruh Suku Bunga Terhadap Return Saham ... 44

3. Pengaruh Nilai Tukar Terhadap Return Saham ... 44

4. Pengaruh Inflasi, Suku Bunga, dan Nilai Tukar Secara Simultan Terhadap Return Saham ... 45

BAB V PENUTUP ... 46

A. Kesimpulan ... 46

(17)

xvii

B. Saran ... 46 DAFTAR LITERATUR

LAMPIRAN – LAMPIRAN

(18)

xviii

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Hasil Penelitian Relevansi ... 12

Tabel 2. Populasi perusahaan transportasi yamh terdaftar di Bursa Efek Indonesia ... 16

Tabel 3. Hasil Seleksi Sampel ... 19

Tabel 4. Sampel Penelitian ... 19

Tabel 5. Operasional Variabel ... 23

Tabel 6. Hasil regresi Common Effect Model (CEM) ... 32

TabeI 7. HasiI regresi Fixed Effect ModeI (FEM) ... 33

TabeI 8. HasiI regresi regresi Random Effect ModeI (REM) ... 33

TabeI 9. HasiI Uji Chow ... 34

TabeI 10. HasiI Uji Hausman ... 34

TabeI 11. HasiI Uji Iangrange MuItipIier ... 35

TabeI 12. HasiI Uji NormaIitas ... 36

TabeI 13. HasiI Uji MuItikoIinearitas... 36

TabeI 14. HasiI Uji Heteroskedastisitas ... 37

TabeI 15. HasiI Uji AutokoreIasi ... 38

TabeI 16. HasiI uji regresi data paneI CEM ... 39

TabeI 17. HasiI Uji t ... 41

TabeI 18. HasiI Uji f ... 42

TabeI 19. HasiI Uji Determinasi (R) ... 43

(19)

xix

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Rata-rata return saham perusahaan transportasi tahun

2016-2020 ... 1 Gambar 2. Kerangka pikir ... 15

Referensi

Dokumen terkait

Nilai Tukar Rupiah terhadap Dolar Amerika, Tingkat Suku Bunga, dan Tingkat Inflasi terhadap Harga Saham Perusahaan Perkebunan yang Terdaftar di Bursa Efek

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh nilai tukar, tingkat suku bunga, dan inflasi terhadap profitabilitas perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa

Nilai Tukar Rupiah, Inflasi, Suku Bunga dan Current Ratio (CR) secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Return Saham pada perusahaan Estate and Property

Februari 2016). Purnomo, Tri, Hendra dan Nurul Widyawati, 2013. “Pengaruh Nilai Tukar, Suku Bunga, dan Inflasi terhadap Return Saham pada Perusahaan Properti di Bursa

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh nilai tukar uang, suku bunga, dan inflasi baik secara simultan maupun parsial terhadap return saham pada

Berikut ini disajikan grafik tingkat inflasi, suku bunga, nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika, dan harga saham sektor properti dan real estat yang terdaftar di Bursa

Analisis Pengaruh Nilai Tukar, Tingkat Suku Bunga dan Inflasi Tergadap Indeks Harga Saham Studi Kasus Pada Perusahaan Properti yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.. Jurnal Riset

iv ABTRAK Tujuan pada penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh inflasi, tingkat suku bunga, dan nilai tukar rupiah terhadap indeks harga saham gabungan di bursa efek